BUPATI BELITUNG TIMUR PIDATO WAKIL BUPATI PADA RAPAT PARIPURNA XVII MASA PERSIDANGAN III TAHUN 2018

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUPATI BELITUNG TIMUR PIDATO WAKIL BUPATI PADA RAPAT PARIPURNA XVII MASA PERSIDANGAN III TAHUN 2018"

Transkripsi

1 BUPATI BELITUNG TIMUR PIDATO WAKIL BUPATI PADA RAPAT PARIPURNA XVII MASA PERSIDANGAN III TAHUN 2018 PENYAMPAIAN RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG TIMUR TENTANG RANCANGAN PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH (RPAPBD) TAHUN ANGGARAN RABU, 12 SEPTEMBER 2018 PUKUL WIB. RUANG SIDANG DPRD KAB. BELTIM

2 1 Bissmillahirahmanirahim Assalamualaikum, Wr,Wb Selamat Pagi, Salam Sejahtera Untuk Kita Semua... Yang Saya hormati, Ketua dan Wakil Ketua serta Anggota DPRD Kabupaten Belitung Timur Yang Saya hormati, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kabupaten Belitung Timur yang hadir pada hari ini. Yang Saya hormati, Sekretaris Daerah, Asisten, Staf Ahli, Pimpinan OPD Kabupaten Belitung Timur, Kepala Bagian, Pimpinan BUMN dan Swasta, Camat dan Kepala Desa, Serta Para Ketua BPD Se-Kabupaten Belitung Timur. Yang Saya hormati, Ketua Tim Penggerak PKK, Dharma Wanita Persatuan, Bhayangkari dan Persit Kabupaten Belitung Timur serta hadirin yang berbahagia.

3 2 Sidang Dewan, hadirin yang kami hormati, Perkenankan Saya mengajak kita semua untuk memanjatkan puji syukur Allhamdullilah kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, atas limpahan berkat dan karunia-nya yang begitu besar kepada kita semua, sehingga pada hari ini kita masih diberikan kesehatan, kekuatan dan kesempatan untuk hadir di tempat ini guna mengikuti RAPAT PARIPURNA XVII MASA PERSIDANGAN III TAHUN SIDANG 2018 dengan agenda PENYAMPAIAN RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG TIMUR TENTANG RANCANGAN PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH (RPAPBD) TAHUN ANGGARAN Tahun 2018 merupakan tahun ketiga pelaksanaan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Belitung Timur dari tahapan pelaksanaan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Belitung Timur Tahun Pemerintah Kabupaten Belitung Timur mengajukan APBD Tahun Anggaran 2018 untuk mendukung pelaksanaan sasaran dan prioritas Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah yang mempunyai visi yaitu Belitung Timur Yang Maju dan Unggul Dengan Berbasiskan Sumberdaya Lokal dan pembangunan nasional yang telah disusun sebagai penjabaran operasional dari strategi pembangunan yang dituangkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) dalam upaya melaksanakan Agenda Pembangunan Nasional untuk memenuhi Nawa Cita. Pemerintah Kabupaten Belitung Timur telah mengupayakan untuk melakukan sinergi kebijakan daerah dengan kebijakan Pemerintah Pusat tersebut melalui sinkronisasi program dan kegiatan pemerintah daerah di

4 3 dalam RKPD Perubahan Tahun 2018 dengan tema, prioritas dan nawacita sebagaimana tertuang di dalam Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Tahun 2018 Kemampuan keuangan daerah Kabupaten Belitung Timur mengalami penurunan dari kelompok keuangan daerah tinggi menjadi kelompok keuangan daerah sedang pada tahun 2017 sampai dengan saat ini merupakan salah satu dampak dari perubahan regulasi dari Pemerintah Pusat yang menjadi indikator secara menyeluruh atas kemampuan keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Belitung Timur, namun Pemerintah Daerah Kabupaten Belitung Timur tetap berupaya untuk selalu meningkatkan Pendapatan Asli Daerah dengan menerapkan strategi proaktif yang berorientasi pada peningkatan pelayanan kepada masyarakat. Hadirin Rapat Paripurna Dewan Yang Kami Hormati, Pendapatan Daerah Kabupaten Belitung Timur Tahun 2018 pada Rancangan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2018 dianggarkan sebesar Rp ,07 (Delapan Ratus Tiga Puluh Enam Miliar, Delapan Ratus Sembilan Belas Juta, Tujuh Ratus Enam Belas Ribu, Seratus Tujuh Puluh Lima Rupiah Koma Nol Tujuh Sen) mengalami peningkatan sebesar Rp ,4 (Sembilan Belas Miliar, Sembilan Ratus Empat Puluh Empat Juta, Enam Ratus Dua Puluh Tiga Ribu, Dua Ratus Dua Puluh Satu Rupiah Koma Empat Sen) dibanding pada APBD Induk sebesar Rp ,67 (Delapan Ratus Enam Belas Miliar, Delapan Ratus Tujuh Puluh Lima Juta, Sembilan Puluh Dua Ribu, Sembilan Ratus Lima Puluh Tiga Rupiah Koma Enam Puluh Tujuh Sen). Masing-masing bersumber dari Pendapatan Asli Daerah sebesar Rp ,07 (Seratus Dua Miliar, Seratus Empat Belas Juta, Enam Ratus Sembilan Puluh Dua Ribu, Seratus Tujuh Puluh Lima Rupiah Koma Nol Tujuh Sen), Dana Perimbangan sebesar Rp.

5 ,00 (Enam Ratus Tiga Puluh Lima Miliar, Enam Ratus Sembilan Puluh Tiga Juta, Seratus Empat Ribu Rupiah) dan Lain-Lain Pendapatan yang Sah sebesar Rp ,00 (Sembilan Puluh Sembilan Miliar, Sebelas Juta, Sembilan Ratus Dua Puluh Ribu Rupiah). Secara umum Pendapatan Asli Daerah pada Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 direncanakan sebesar Rp ,07 (Seratus Dua Miliar, Seratus Empat Belas Juta, Enam Ratus Sembilan Puluh Dua Ribu, Seratus Tujuh Puluh Lima Rupiah Koma Nol Tujuh Sen) mengalami peningkatan sebesar Rp ,40 (Empat Miliar, Enam Ratus Sembilan Puluh Delapan Juta, Empat Ratus Tujuh Puluh Empat Ribu, Empat Ratus Sembilan Puluh Tiga Rupiah, Koma Empat Puluh Sen) atau 4,82 persen dibandingkan dengan target pada APBD induk Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp ,67 (Sembilan Puluh Tujuh Miliar, Empat Ratus Enam Belas Juta, Dua Ratus Tujuh Belas Ribu, Enam Ratus Delapan Puluh Satu Rupiah Koma Enam Puluh Tujuh Sen). Dana Perimbangan pada Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 direncanakan sebesar Rp ,00 (Enam Ratus Tiga Puluh Lima Miliar, Enam Ratus Sembilan Puluh Tiga Juta, Seratus Empat Ribu Rupiah), tidak mengalami perubahan dibandingkan dengan target pada APBD induk Tahun Anggaran 2018 dan Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah pada Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 direncanakan sebesar Rp ,00 (Sembilan Puluh Sembilan Miliar, Sebelas Juta, Sembilan Ratus Dua Puluh Ribu Rupiah) mengalami peningkatan sebesar Rp ,00 (Lima Belas Miliar, Dua Ratus Empat Puluh Enam Juta, Seratus Empat Puluh Delapan Ribu, Tujuh Ratus Dua Puluh Delapan Rupiah) atau 18,20 persen dibandingkan dengan target pada APBD induk Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp ,00 (Delapan Puluh Tiga Miliar, Tujuh Ratus Enam Puluh Lima Juta, Tujuh Ratus Tujuh Puluh

6 5 Satu Ribu, Dua Ratus Tujuh Puluh Dua Ribu Rupiah). Pemerintah Kabupaten Belitung Timur akan terus berupaya mengintensifkan sumber-sumber pendapatan yang ada dan terus menerapkan bentuk keadilan dalam kebijakan perpajakan dan keadilan yang disertai tanggung jawab. Saudara Ketua, para Wakil Ketua dan Anggota Dewan yang terhormat, Pada Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 dialokasikan belanja daerah sebesar Rp ,65 (Sembilan Ratus Delapan Miliar, Tiga Ratus Delapan Juta, Empat Ratus Empat Puluh Tiga Ribu, Enam Ratus Tiga Puluh Satu Rupiah koma Enam Puluh Lima Sen) mengalami peningkatan dari APBD Induk Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp ,00 (Delapan Ratus Enam Puluh Tujuh Miliar, Seratus Lima Puluh Tiga Juta, Seratus Delapan Puluh Empat Ribu, Empat Ratus Lima Puluh Tiga Rupiah). Dengan melihat alokasi belanja menurut fungsinya dapat disampaikan penjelasan sebagai berikut: A. Belanja Tidak Langsung, dialokasikan dalam Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp ,65 (Empat Ratus Satu Miliar, Sembilan Ratus Sembilan Juta, Lima Ratus Dua Puluh Dua Ribu, Sembilan Ratus Tujuh Puluh Dua Rupiah koma Enam Puluh Lima Sen) yang mengalami peningkatan sebesar Rp ,65 (Dua Puluh Sembilan Miliar, Empat Ratus Dua Juta, Tujuh Ratus Sebelas Ribu, Delapan Ratus Tiga Rupiah koma Enam Puluh Lima Sen) atau 7,89 persen dibandingkan dengan target pada APBD Induk Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp ,00 (Tiga Ratus Tujuh Puluh Dua Miliar, Lima Ratus Enam Juta, Delapan Ratus Sebelas Ribu, Seratus Enam Puluh Sembilan Rupiah).

7 6 B. Belanja Langsung menampung kegiatan-kegiatan setiap OPD. Secara menyeluruh pada Rancangan Perubahan APBD Tahun 2018 sebesar Rp ,00 (Lima Ratus Enam Miliar, Tiga Ratus Sembilan Puluh Delapan Juta, Sembilan Ratus Dua Puluh Ribu, Enam Ratus Lima Puluh Sembilan Rupiah) mengalami penambahan sebesar Rp ,00 (Sebelas Miliar, Tujuh Ratus Lima Puluh Dua Juta, Lima Ratus Empat Puluh Tujuh Ribu, Tiga Ratus Tujuh Puluh Lima Rupiah) atau 2,38 persen dibandingkan dengan target pada APBD Induk Tahun Anggaran 2018 yang dialokasikan sebesar Rp ,00 (Empat Ratus Sembilan Puluh Empat Miliar, Enam Ratus Empat Puluh Enam Juta, Tiga Ratus Tujuh Puluh Tiga Ribu, Dua Ratus Delapan Puluh Empat Rupiah). Pada Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 penerimaan pembiayaan daerah direncanakan berasal Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran Sebelumnya (SILPA) sebesar Rp ,85 (Tujuh Puluh Satu Miliar, Tujuh Ratus Enam Puluh Dua Juta, Sembilan Ratus Delapan Puluh Tujuh Ribu, Enam Ratus Enam Puluh Tiga Rupiah koma Delapan Puluh Lima Sen), mengalami peningkatan sebesar Rp ,52 (Dua Puluh Empat Miliar, Dua Ratus Sembilan Puluh Lima Juta, Delapan Ratus Sembilan Puluh Enam Ribu, Seratus Enam Puluh Empat Rupiah koma Lima Puluh Dua Sen) atau sebesar 51,18 persen dibandingkan dengan target pada APBD Induk Tahun Anggaran 2018 yang dialokasikan sebesar Rp ,33 (Empat Puluh Tujuh Miliar, Empat Ratus Enam Puluh Tujuh Juta, Sembilan Puluh Satu Ribu, Empat Ratus Sembilan Puluh Sembilan Rupiah koma Tiga Puluh Tiga Sen). Sedangkan Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman pada Rancangan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp ,00 (Satu Miliar, Empat Ratus Empat Puluh Satu Juta, Sembilan Ratus Tiga Puluh Lima Ribu, Enam Ratus Rupiah)

8 7 berkurang dibandingkan dengan target pada APBD induk Tahun Anggaran 2018 yang senilai Rp ,00 (Empat Miliar, Tiga Ratus Sebelas Juta Rupiah). Sidang Dewan, hadirin yang kami hormati, Demikian kami sampaikan RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG TIMUR TENTANG RANCANGAN PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH (RPAPBD) TAHUN ANGGARAN Ini merupakan program kerja Pemerintah Kabupaten Belitung Timur yang selanjutnya akan dibahas bersama oleh pihak Eksekutif dan Badan Anggaran Legislatif DPRD Kabupaten Belitung Timur, atas dasar pertimbangan dan kemampuan keuangan daerah yang diperkirakan dapat diterima sampai dengan berakhirnya Tahun Anggaran Dengan semakin kompleksnya kegiatan dan program pembangunan yang akan kita hadapi dan laksanakan dan dalam upaya optimalisasi pemanfaatan dana, kita dihadapkan kepada berbagai kebutuhan yang mendesak khususnya penyiapan sarana dan prasarana yang memadai bagi suatu Pemerintah Kabupaten, hal tersebut menuntut kita semua untuk bekerja lebih keras guna mencapai sasaran kegiatan pembangunan tanpa mengurangi sikap kehati-hatian dalam menjalankan program-program kegiatan yang telah direncanakan dalam Perubahan APBD Kabupaten Belitung Timur Tahun Anggaran Sikap tersebut merupakan salah satu upaya yang harus kita laksanakan untuk meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat, khususnya di Kabupaten Belitung Timur yang kita cintai ini. Akhirnya kami berharap semoga Rancangan Peraturan Daerah tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Belitung Timur Tahun Anggaran 2018 ini dapat segera disetujui untuk

9 8 selanjutnya ditetapkan menjadi Peraturan Daerah. Semoga Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa senantiasa melimpahkan rahmat dan karunia-nya kepada Kita semuanya dalam melaksanakan tugas yang diamanatkan rakyat dan tetap berada dalam lindungan-nya. Amiin yaa robbal alamin Sekian dan Terima kasih. Selamat Pagi, Wabillahitaufiq Wallhidayah Wassalamualaikum Warahmatullahiwabarrakatuh. WAKIL BUPATI BELITUNG TIMUR, Drs. BURHANUDIN

PIDATO BUPATI KAPUAS HULU

PIDATO BUPATI KAPUAS HULU PIDATO BUPATI KAPUAS HULU PADA ACARA PENGANTAR NOTA KEUANGAN RANCANGAN PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN KAPUAS HULU TAHUN ANGGARAN 2016 PUTUSSIBAU, 7 SEPTEMBER 2016 BUPATI KAPUAS
