BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang diajarkan di Sekolah Dasar (SD) Ilmu Pengetahuan Alam adalah mata pelajaran yang mempelajari aspek kehidupan manusia dalam menjalani kehidupannya sehari-hari. Pelajaran IPA di SD memiliki arti penting bagi siswa, karena melalui pembelajaran inilah pertama kali diletakkan berbagai ilmu kemampuan dasar mengenai alam beserta isinya. Pelajaran IPA di sekolah dasar merupakan salah satu upaya agar siswa dapat memahami konsep-konsep IPA dengan mempelajari dari diri sediri maupun alam sekitar, yang memiliki keterampilan proses bersikap ilmiah melalui pengalaman secara langsung, mampu menerapkan konsep-konsep IPA untuk menjelaskan gejala-gejala alam dan memecahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari, mencintai alam sekitar, serta menyadari kebesaran dan keagungan Tuhan. Pentingnya pembelajaran IPA di SD untuk membentuk karakter siswa yang berinteraksi dengan baik dalam kehidupan di lingkungan sekitar. Pada pelaksanaannya, pembelajaran IPA di SD seringkali hanya sebatas penyampaian materi tanpa adanya pembelajaran yang bermakna. Sebagian besar guru hanya menyampaikan materi pelajaran IPA secara satu arah, sehingga siswa hanya dapat menerima materi tanpa memiliki kemampuan untuk menerapkan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan terlaksananya pembelajaran bermakna maka siswa memiliki kemampuan penguasaan konsep yang baik. Penguasaan konsep yang dipelajari dapat diukur dari nilai siswa. Menurut pengalaman lapangan ketika peneliti melakukan observasi selama kegiatan PPL dan tindak lanjut observasi kembali selama 2 minggu pada pembelajaran IPA dengan materi energi dan sumber energi di kelas III SD Negeri Mangunsari 01 Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga semester II tahun pelajaran 2013/2014 bahwa hasil belajar siswa masih rendah. Rendahnya hasil belajar siswa dikarenakan guru dalam kegiatan proses belajar mengajar masih menerapkan metode konvensional, pembelajaran yang masih satu arah dan 1

2 2 berpusat pada guru, siswa kurang dilibatkan dalam kegiatan belajar sehingga siswa menjadi bosan dalam mengikuti pembelajaran, ngobrol dengan temannya, sibuk sendiri pada saat kegiatan pembelajaran berlangsung. Berikut daftar nilai hasil ulangan harian siswa kelas II semester II tahun pelajaran 2013/2014 SD Negeri Mangunsari 01 pada mata pelajaran IPA. Tabel 1.1 Hasil Ulangan Harian IPA No Nilai Frekuensi Peresentase (%) Keterangan % Tuntas % Tidak Tuntas Jumlah % Berdasarkan tabel 1.1 diketahui bahwa pencapaian hasil observasi dan evaluasi tentang pembelajaran IPA pada siswa kelas III masih rendah terlihat dari banyaknya siswa yang berada di bawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM 70) yang ditetapkan. Jumlah siswa kelas III sebanyak 37 siswa, dan siswa yang mencapai nilai di atas KKM 70 hanya 12 siswa dengan persentase 32%, dan siswa yang belum mencapai nilai di atas KKM 70 sebanyak 25 siswa dengan persentase 68% sehingga total keseluruhan 100% siswa. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan metode konvensional dan pembelajaran yang hanya berpusat pada guru mengakibatkan hasil belajar siswa rendah. Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti akan mencoba menerapkan pendekatan NHT (Number Heads Together) untuk mengganti metode pembelajaran ceramah dengan model pembelajaran yang lebih menyenangkan dan model pembelajaran yang dapat meningkatkan keaktifan siswa. Peneliti memutuskan untuk menggunakan Model Pembelajaran NHT karena model pembelajaran tipe NHT memiliki beberapa kelebihan yakni, setiap siswa menjadi siap semua, dapat melakukan diskusi dengan sungguh-sungguh, dan siswa yang pandai dapat mengajari siswa yang kurang pandai. NHT merupakan struktur sederhana dan terdiri atas 4 tahap yaitu Penomoran (Numbering), Mengajukan Pertanyaan (Questioning), Berpikir Bersama (Heads Together), dan Menjawab (Answering) yang digunakan untuk mereview fakta-fakta dan informasi dasar

3 3 yang berfungsi untuk mengatur interaksi para siswa. Prinsipnya metode ini membagi siswa menjadi beberapa kelompok kecil, dan setiap siswa dalam kelompok akan mendapatkan nomor, nomor inilah yang digunakan sebagai patokan guru dalam menunjuk siswa untuk mengerjakan tugasnya. Selain itu pembagian kelompok juga dimaksudkan agar setiap siswa dapat bertukar pikiran dalam menyelesaikan semua permasalahan yang ditugaskan oleh guru secara bersama-sama sehingga diharapkan setiap siswa akan aktif dalam kegiatan belajar mengajar. Metode ini berupaya meningkatkan aktivitas siswa untuk aktif dalam belajar secara kelompok, sehingga akan menimbulkan minat dan motivasi yang tinggi dalam belajar baik secara individu maupun kelompok. Penerapan metode NHT ini sesuai dengan karakteristik pada materi energi dan sumber energi karena dengan melakukan diskusi siswa dapat bertukar pikiran mengenai materi yang dipelajari, sehingga siswa tidak diibaratkan sebagai botol kosong yang kemudian diisi oleh guru. Dengan metode ini semua siswa mempunyai kesempatan yang sama untuk melaporkan hasil diskusi, sehingga semua anggota kelompok dituntut untuk memahami materi yang dipelajari. Metode NHT menuntut siswa untuk berdiskusi dengan sungguh-sungguh, tidak hanya mengandalkan pada siswa yang pandai, sehingga memungkinkan siswa untuk memahami materi dan hasil belajar siswa meningkat. Berdasarkan latar belakang masalah tersebut diatas, pembelajaran IPA dibutuhkan keaktifan sebagai dasar untuk dapat memahami konsep-konsep IPA, maka peningkatan pemahaman konsep belajar siswa memerlukan perencanaan dan pendekatan yang sistematis. Dengan mempertimbangkan hal tersebut diatas maka peneliti ingin mengadakan penelitian tindakan kelas (PTK) pada siswa kelas III SDN Mangunsari 01 Salatiga Kecamatan Sidomukti dengan judul Penggunaan Model Pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Pada Siswa Kelas III SD Negeri Mangunsari 01 Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga Semester II Tahun Pelajaran 2013/2014.

4 4 1.2 Identifikasi Masalah Dari latar belakang masalah dapat diidentifikasi beberapa masalah tentang proses pembelajaran pada Mata Pelajaran IPA Kelas III dengan Pokok Bahasan Energi dan Sumber Energi Semester II di SDN Mangunsari 01 Kecamatan Sidomukti Tahun Pelajaran 2013/2014 diantaranya adalah sebagai berikut: Dari sisi siswa antara lain: a. Siswa mengalami kesulitan dalam memahami materi antara energi dan sumber Energi. b. Siswa belum mampu mengaitkan kosep dengan kehidupan sehari-hari. c. Siswa kurang antusias, cepat merasa bosan saat pembelajaran berlangsung, dan keaktifan siswa kurang. Dari sisi guru antara lain: a. Guru mengajar monoton dan kurang variatif, penggunaan metode ceramah. b. Guru kurang melibatkan siswa dalam memberikan berbagai contoh. c. Guru dalam penyampaian materi kurang menghubungkan materi dengan kehidupan sehari-hari. Dengan temuan masalah diatas, di dalam belajar mata pelajaran IPA pemahaman konsep anak terhadap pembelajaran IPA masih kurang. Hal yang perlu dilakukan guru dalam menyampaikan materi dalam pembelajaran IPA agar siswa lebih memahami materi yang disampaikan yaitu: a. Dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif yang tepat. b. Guru dapat menyampaikan materi dengan model pembelajaran NHT. 1.3 Pembatasan Masalah Berdasarkan identifikasi masalah di atas, permasalahan yang berkaitan dengan judul sangat luas. Oleh karena itu perlu adanya suatu pembatasan masalah, sehingga yang diteliti akan lebih jelas dan tidak menimbulkan persepsi yang berbeda. Maka peneliti membatasi obyek-obyek penelitian sebagai berikut:

5 5 1. Model pembelajaran IPA yang digunakan dalam penelitian ini adalah model pembelajaran NHT. 2. Peneliti hanya meneliti siswa kelas III SDN Mangunsari 01 Salatiga Kecamatan Sidomukti. 3. Indikator dalam belajar siswa adalah seberapa besar peningkatan hasil belajar aktivitas yang dicapai siswa terhadap pembelajaran IPA. 4. Materi pembelajaran yang lebih ditekankan adalah materi energi dan sumber energi 1.4 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dipaparkan di atas, permasalahan dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: Apakah pembelajaran dengan model NHT dapat meningkatkan hasil belajar mata pelajaran IPA pada siswa kelas III SDN Mangunsari 01 Semester II Tahun Pelajaran 2013/2014? 1.5 Tujuan Penelitian Berdasarkan uraian tentang permasalahan dengan pembatasan masalah, maka tujuan penelitian ini adalah : Untuk mengetahui peningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran IPA materi energi dan sumber energi dengan menggunakan model pembelajaran NHT pada siswa kelas III SDN Mangunsari 01 Salatiga Kecamatan Sidomukti Tahun Pelajaran 2013/ Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat secara langsung dan tidak langsung dalam dunia praktisi pendidikan dan menambah khasanah dalam dunia ilmu pengetahuan. Untuk itu, manfaat-manfaat tersebut dapat diuraikan dalam manfaat teoritis dan manfaat praktis.

6 Manfaat Teoritis a) Hasil penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran NHT. b) Hasil penelitian ini dapat bermanfaat sebagai dasar untuk mengembangkan penelitian-penelitian selanjutnya yang sejenis Manfaat Secara Praktis 1. Bagi guru a) Akan menambah pengalaman dan menggunakan strategi pembelajaran yang lebih bervariasi sehingga permasalahan guru tentang materi pelajaran yang sulit dapat diatasi. b) Dapat meningkatkan kreativitas dan kualitas guru. c) Menciptakan suasana belajar yang menyenangkan. d) Membuat materi yang diajarkan menjadi bermakna e) Memberikan alternatif media pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar siswa. 2. Bagi siswa a) Meningkatkan hasil belajar siswa. b) Meningkatkan kompetensi setiap siswa. c) Siswa dapat menerima konsep-konsep mapel IPA dengan baik melalui model pembelajaran NHT. d) Dapat meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi pembelajaran IPA terutama materi pesawat sederhana. 1. Bagi sekolah Dapat meningkatkan kualiatas hasil belajar siswa, sehingga mampu bersaing dengan siswa sekolah lain. 2. Manfaat bagi peneliti Penelitian ini dapat digunakan sebagai pengalaman melakukan penelitian tindakan kelas sehingga dapat menambah cakrawala pengetahuan, khususnya untuk mengetahui sejauh mana peningkatan dan hasil belajar siswa setelah dilakukan proses pembelajaran melalui model pembelajaran NHT.

1.1 Latar Belakang Masalah

1.1 Latar Belakang Masalah 1.1 Latar Belakang Masalah BAB I PENDAHULUAN Pendidikan sangat penting dan berpengaruh bagi kehidupan manusia karena dengan pendidikan manusia dapat berdaya guna dan mandiri. Namun masalah pendidikan menjadi
