V. KEADAAN UMUM WILAYAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "V. KEADAAN UMUM WILAYAH"

Transkripsi

1 V. KEADAAN UMUM WILAYAH 5.1. Morfometri Waduk Cirata Waduk Cirata dibangun pada tahun 1983 terletak diantara Waduk Saguling dan Waduk Jatiluhur di DAS Citarum. Waduk Cirata berada pada ketinggian 200 meter dpl. Luas permukaan waduk adalah Ha dan volume rata-rata sekitar juta m 3. Kedalaman rata-rata waduk sekitar 34,9 m dan kedalaman maksimum mencapai 106 m. Karakteristik Waduk Cirata disajikan pada Tabel 10. Tabel 10. Karakteristik Waduk Cirata No. Uraian Keterangan 1. Lokasi pada DAS Di bagian tengah 2. Ketinggian dari muka laut (m) Selesai dibangun Volume air x 1000 m Luas permukaan (A), ha Kedalaman rata-rata (m) 34,9 7. Kedalaman maksimum (Z maks ),m Status kesuburan Mesotrophic-Eutotrophic 9. Pola pencampuran masa air Oligomictic (rare) 10. Rasio A (Z maks ) 0, Kondisi tanpa oksigen dimulai pada lapisan kedalaman (m) 9 m (anoxic, sore hari) 5 m (anoxic, pagi hari) Sumber: BPWC, Waduk Cirata terletak berurutan (cascade) diantara Waduk Saguling dan Waduk Jatiluhur seperti terlihat pada Gambar 5. Waduk ini dibangun dengan membendung Sungai Citarum. Secara adminitrasi waduk ini berada pada 3 (tiga) kabupaten yaitu Kabupaten Bandung Barat, Purwakarta dan Cianjur Provinsi Jawa Barat (Lampiran 1).

2 82 Citarum River Cascade Sungai Citarum Waduk Saguling Rencana Rajamand Waduk Cirata Waduk Djuanda PJT II Sumber: BPWC, Gambar 5. Kaskade Sungai Citarum Berdasarkan informasi yang diterima di lapangan, kondisi waduk telah terjadi perubahan kedalaman, terutama pada musim kemarau. Hal ini mengakibatkan volume waduk berkurang hingga 30% dari keadaan normal Perkembangan KJA di Waduk Cirata Area pemanfaatan waduk untuk KJA terletak pada hampir semua kedalaman, kecuali untuk kedalaman > 80 m. Kedalaman yang paling banyak ditemukan KJA adalah pada kedalaman m seperti tersaji pada Tabel 11. Kegiatan budidaya ikan KJA di Waduk Cirata telah melebihi daya dukung dari yang diperbolehkan maksimal petak. Kegiatan perikanan ini sangat pesat perkembangannya, yang ditunjukkan oleh pertambahan jumlah KJA seperti tersaji Tabel 12 dan Gambar 6.

3 83 Tabel 11. Kisaran Kedalaman, Rasio Kedalaman, dan area Pemanfaatan KJA di Waduk Cirata Tahun 2003 Kisaran Luasan (ha) Rasio (%) Pemanfaatan KJA (ha) Kedalaman Area (ha) % , , , , , , , , , , ,3 59 3, ,6 33 2, ,1 0 0 Total Sumber: Prihadi, Tabel 12. Perkembangan Budidaya Ikan dalam KJA Waduk Cirata No. Tahun Jumlah KJA diperbolehkan (Unit) Jumlah Kolam /Petak (Unit) Jumlah Petani (RTP Jumlah Kematian Ikan (Ton) Sumber: BPWC, 2008.

4 Jumlah Jumlah yang Dianjurkan Jumlah Kolam Pemilik Jumlah Kematian Ikan Sumber: BPWC, Gambar 6. Grafik Perkembangan KJA Tahun Hasil sensus terakhir yang dilaksanakan oleh BPWC pada tanggal 2 Juli sampai dengan 23 Agustus 2007, diperoleh data jumlah KJA dengan jumlah pemilik sebanyak RTP yang tersebar dalam 3 (tiga) zona yang secara rinci tersaji pada Tabel 13 dan Tabel 14. Tabel 13. Jumlah Kepemilikan dan Pekerja di Waduk Cirata Tahun 2007 Wilayah Zona 1 Bandung Zona 2 Purwakarta Zona 3 Cianjur Jumlah Petak < > 50 Jumlah Jumlah Pekerja Pemilik Asli Pendatang Total Sumber: BPWC Tahun

5 85 Tabel 14. Jumlah KJA di Waduk Cirata Tahun 2007 Wilayah No. Nama Desa Zona 1 Bandung Zona 2 Purwakarta Zona 3 Cianjur Jumlah Petani (RTP) Jumlah KJA (Petak Keramba) 1 Margalaksana Margaluyu Nanggeleng Nyenang Bojong Mekar Jumlah Citamiang Sinar Galih Tegal datar Pasir Jambu Jumlah Bobojong Mande Cikidang Bayangbang Kertajaya Gunung Sari Kamurang Konstruksi Jaring (% Drum Busa Besi 46,66 53,34 79,08 20,92 42,44 57,94 Jumlah Total ,06 43,94 Sumber: BPWC Tahun Produksi Budidaya ikan KJA telah berkembang di waduk ini dan meningkatkan produksi ikan di wilayah ini. Produksi ikan meningkat dari tahun ke tahun, kecuali pada tahun 2007 dan tahun 2010 terjadi penurunan produksi. Tabel 15 menyajikan data produksi KJA di Waduk Cirata.

6 86 Tabel 15. Data Produksi KJA di Waduk Cirata Periode Tahun No. Tahun Kabupaten Jumlah Purwakarta Cianjur Bandung Bandung (Ton) Barat , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,49 Jumlah , , , , ,10 Sumber: Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Jawa Barat, Selain produksi ikan, petani ikan KJA di Waduk Cirata setiap tahunnya mengalami kamatian massal ikan yang terjadi karena adanya up welling. Pada Tabel 16 dapat dilihat jumlah ikan yang mati dan besarnya kerugian akibat kematian ikan. Tabel 16. Data kematian Ikan akibat Up Welling di Waduk Cirata Tahun No. Tahun Jumlah Ikan yang Mati (Kg) Kerugian (Rp) Jumlah Sumber: Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Jawa Barat, Akibat kegiatan budidaya ikan KJA mempengaruhi kualitas lingkungan waduk, seperti penurunan kualitas air dan peningkatan sedimentasi. Tingkat sedimentasi disajikan pada Tabel 17 dan Gambar 9.

7 87 Tabel 17. Pengukuran Sedimentasi Waduk Cirata Tahun (10 6 m 3 ) Uraian Tahun Pengukuran Desain New Jec ,32 22,64 33,96 56,60 73,58 113,20 Volume Sedimen - 0,567 10,106 11,267 25,515 14,811 80,690 Trend Akumulasi Sedimen - 0,567 10,673 21,984 47,499 62, ,000 Akumulasi Sedimen - 0,567 10,673 21,984 47,499 62, ,000 Kapasitas Total Waduk , , , , , ,00 Kapasitas Efektif Waduk ,00 790,00 789,20 789,89 781,60 787,90 Sumber: BPWC, PERKEMBANGAN SEDIMENTASI WADUK CIRATA 140 VOLUME (Juta m3) VOLUMESEDIMEN (10^6 m3) AKUMULASISEDIMEN (10^6 m3) DESAINNEW JEC1984 TRENDAKUMULASISEDIMEN (10^6 m3) Sumber: BPWC, Gambar 7. Perkembangan Sedimentasi Waduk Cirata Tahun

8 Kondisi Kualitas Air Waduk Cirata Salah satu tugas BPWC adalah melakukan pemantauan kualitas air Waduk Cirata. Setiap 4 bulan sekali diadakan pemantauan kualitas air. Uraian kondisi kualitas air Waduk Cirata diperoleh dari laporan pemantauan kualitas air Waduk Cirata Triwulan II tahun 2011 (PJB, 2011). Pengukuran yang dilakukan dibedakan atas 3 bagian yaitu pada permukaan (kedalaman 0,2 meter), kedalaman 5 meter dan dekat dasar waduk dengan lokasi pengukuran pada 6 stasiun yang dapat dilihat pada Gambar 8. Sumber: BPWC, Gambar 8. Peta Pengambilan Sampel Pengukuran Kualitas Air oleh BPWC

9 Temperatur Air Hasil Pengukuran temperatur air waduk PLTA Cirata pada Triwulan II tahun 2011 disajikan pada Tabel 18 dan Gambar 9. Rata-rata temperatur air Waduk Cirata di permukaan 29,4 0 C, pada kedalaman 5 m sebesar 28,3 0 C dan di dekat dasar 26,5 0 C. Temperatur berperan langsung dalam aktifitas dan proses metabolisme organisme, serta berpengaruh terhadap kelarutan oksigen di dalam air. Peningkatan temperatur air akan meningkatkan metabolisme, konsumsi oksigen, dan aktifitas organisme, sehingga produksi ammonia dan karbon dioksida dalam air akan meningkat. Tabel 18. Temperatur Air Waduk Cirata pada periode Triwulan II tahun 2011 No. Stasiun Temperatur air ( o C) pada kedalaman 0.2 m 5 m Dekat dasar Kedalaman air (m) Min Maks Rata-rata di waduk Sumber: BPWC, m 5 m Dekat dasar Temperatur air ( o C) Stasiun sampling Gambar 9. Temperatur Air Waduk Cirata Periode Triwulan II Tahun 2011.

10 Oksigen Terlarut (DO) Hasil pengukuran kadar oksigen terlarut air Waduk Cirata pada Triwulan II diperoleh pada permukaan (0,2 m) kadar oksigen berkisar 4.0 mg/l - 6,8 mg/l dengan rata-rata 5,5 mg/l, dan pada kedalaman 5 m berkisar dari 1,5 mg/l - 4,6 mg/l (rata-rata 2,8 mg/l); sedangkan kadar DO di dekat dasar waduk berkisar dari 1,1 mg/l - 4,6 mg/l (rata-rata 2,2 mg/l). Menurut data yang terkumpul secara umum terlihat bahwa distribusi vertikal DO di Waduk Cirata menunjukkan profil clinograde, yaitu makin ke dalam kadar DO makin rendah. Pada permukaan (0,2 m) kadar DO umumnya paling tinggi, sedangkan pada kedalaman 5 m menurun. Kadar oksigen terlarut akan menentukan kecepatan metabolisme dan respirasi, kandungan DO akan berkurang dengan naiknya temperatur. Pengukuran kadar oksigen terlaurt disajikan pada Tabel 19 dan Gambar 10. Tabel 19. Kadar Oksigen Terlarut Air Waduk Cirata pada Periode Triwulan II Tahun 2011 No. Stasiun Kadar DO pada kedalaman 0.2 m 5 m Dekat dasar Min Maks Rata-rata di waduk Sumber: BPWC, 2011.

11 m 5 m Dekat dasar Kadar O 2 terlarut Stasiun sampling Gambar 10. Kadar Oksigen Terlarut Air Waduk Cirata Periode Triwulan II Tahun Karbondioksida Kadar CO 2 bebas air Waduk Cirata pada pengukuran Triwulan II disajikan pada Tabel 20 dan Gambar 11. Di dalam waduk pada permukaan kadar CO 2 berkisar dari 0-3 mg/l, pada kedalaman 5 m rata-rata 4 mg/l dan pada kedalaman dekat dasar lebih meningkat lagi hingga mencapai rata-rata 7,2 mg/l. Adanya peningkatan kadar CO 2 pada bagian perairan yang makin dalam diperkirakan dari proses respirasi fitoplankton, zooplankton, bakteri dan kecilnya pengguna CO 2 dalam proses fotosintesis fitoplankton. Jumlah CO 2 yang besar pada bagian dasar dapat disebabkan oleh dekomposisi yang intensif bahan-bahan pencemar yang terakumulasi di dasar perairan.

12 92 Tabel 20. Kadar Karbondioksida Waduk Cirata pada Periode Triwulan II Tahun 2011 No. Stasiun Kadar CO 2 pada kedalaman 0.2 m 5 m Dekat dasar Min Maks Rata-rata di waduk Sumber: PJB BPWC, m 5 m Dekat dasar Kadar CO 2 bebas Stasiun sampling Gambar 11. Kadar Karbondioksida Air Waduk Cirata Periode Triwulan II Tahun 2011

13 Keasaman (ph) Derajat keasaman (ph) air waduk secara umum bersifat netral, pada permukaan berkisar dari 6, s.d. 8,3 (rata-rata 7,4), pada kedalaman 5 m berkisar dari 7,0 s.d 7,7 (rata-rata 7,2) sedangkan pada kedalaman dekat dasar berkisar dari 6,6 s.d. 7,3 (rata-rata 7,0). Keasaman (ph) air Waduk Cirata terdapat pada Tabel 21 dan Gambar 12. Derajat keasaman umumnya dipengaruhi oleh jumlah ion karbonat dan bikarbonat di dalam air, dan jumlah karbondioksida dari aktivitas fotosintesis algae yang tinggi pada siang hari sehingga peningkatan nilai ph bisa mencapai mendekati basa. Tabel 21. Nilai ph Air Waduk Cirata pada Periode Triwulan II tahun 2011 No. Stasiun ph air pada kedalaman Kedalaman 0.2 m 5 m Dekat dasar air (m) Min Maks Rata-rata di waduk Sumber: PJB BPWC, ph Stasiun sampling 0.2 m 5 m Dekat dasar Gambar 12. Nilai ph air Waduk Cirata Periode Triwulan II Tahun 2011

14 Hidrogen Sulfida Pada permukaan waduk pengukuran kandungan H 2 S rata-rata adalah 0,002 mg/l, sedangkan pada kedalaman 5 m adalah rata-rata 0,009 mg/l. Sedangkan pada kedalaman dekat dasar rata-rata 0,384 mg/l (Tabel 22). Kandungan H 2 S pada perairan berasal dari sumber pembentukannya, yang biasanya berasal dari respirasi anaerob senyawa-senyawa pencemar yang terakumulasi di dasar waduk. Namun demikian, kadar H 2 S juga dapat disebabkan oleh rendahnya nilai ph, dimana makin rendah keasaman air akan makin sedikit H 2 S yang terionisasi. Tabel 22. Kadar H 2 S air Waduk Cirata pada Periode Triwulan II tahun 2011 No. Stasiun Kadar H 2 S pada Kedalaman 0.2 m 5 m Dekat Dasar 2 Tt tt Tt tt Tt Tt tt tt tt tt 9 Tt tt tt Min Maks Rata-rata di waduk Sumber: PJB BPWC, m 5 m Dekat dasar Kadar H 2 S Stasiun sampling Gambar 13. Kadar H 2 S air Waduk Cirata Periode Triwulan II tahun 2011

15 Kesadahan Tingkat kesadahan air Waduk Cirata pada kedalaman 0,2 m rata-rata adalah 31 mg CaCO 3 /L, pada kedalaman 5 m adalah 35 mg CaCO 3 /L, dan dekat dasar 40 mg CaCO 3 /L. Kriteria tingkat kesadahan air waduk Cirata tergolong lunak dengan kadar CaCO 3 pada umumnya < 60 mg/l CaCO 3. Tingkat kesadahan air sangat berpengaruh terhadap toksisitas logam berat terhadap ikan karena makin rendah kesadahan air akan semakin tinggi toksisitasnya. Tabel 23. Kesadahan Air Waduk Cirata pada Periode Triwulan II Tahun 2011 No. Stasiun Kadar CaCO 3 pada kedalaman 0.2 m 5 m Dekat dasar Min Maks Rata-rata di waduk Sumber: BPWC, Kadar CaCO Stasiun sampling 0.2 m 5 m Dekat dasar Gambar 14. Kesadahan air Waduk Cirata Periode Triwulan II tahun 2011

16 Unsur Hara Dan BOD Hasil pengukuran unsur hara nitrogen (NO - 2, NO - 3, dan NH 3 -N) dan BOD pada Triwulan II. Kadar rata-rata unsur hara nitrogen pada permukaan berkisar dari 0,92 mg/l s.d. 1,63 mg/l (rata-rata 1,16 mg/l), pada kedalaman 5 m berkisar dari 1,16 mg/l s.d. 9,45 mg/l (rata-rata 2,69 mg/l) dan pada kedalaman dekat dasar berkisar dari 1,02 mg/l s.d. 1,72 mg/l (rata-rata 1,26 mg/l). Untuk BOD, pada permukaan berkisar dari 7,36 mg/l s.d 16,91 mg/l (rata-rata 10,72 mg/l) pada kedalaman 5 m berkisar dari 8,24 mg/l s.d. 14,12 mg/l (rata-rata 10,80 mg/l) dan pada kedalaman dekat dasar berkisar dari 3,97 mg/l s.d. 16,47 mg/l (rata-rata 11,03 mg/l). Berdasarkan kandungan unsur hara Nitrogen dan BOD pada setiap stratifikasi kedalaman air waduk berfluktuasi, namun pada umumnya termasuk kategori eutrofik (> 0,02 mg/l N-anorganik dan > 6,0 mg/l). Tabel 24. Unsur Hara Nitrogen dan BOD Perairan Waduk Cirata Periode Triwulan II tahun 2011 Kedalaman air 0,2 m 5 m Dekat dasar Stasiun NO 2 + NO 3 + NH 3 PO 4 BOD NO 2 + NO 3 + NH 3 PO 4 BOD NO 2 + NO 3 + NH 3 PO 4 BOD Min Maks Ratarata Sumber: PJB BPWC, 2011.

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

4. HASIL DAN PEMBAHASAN 27 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Distribusi Vertikal Oksigen Terlarut Oksigen terlarut merupakan salah satu faktor pembatas bagi sumberdaya suatu perairan karena akan berpengaruh secara langsung pada kehidupan
