4. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "4. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN"

Transkripsi

1 4. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN 4.1 Keadaan Umum Kota Pekalongan Kota Pekalongan dibagi menjadi empat kecamatan yaitu Kecamatan Pekalongan Utara, Pekalongan Selatan, Pekalongan Barat dan Kecamatan Pekalongan Timur. Kecamatan yang memiliki pantai dan berbatasan langsung dengan laut (Laut Jawa) adalah Kecamatan Pekalongan Utara, tepatnya di Kelurahan Krapyak Lor, Kelurahan Panjang Wetan dan Kelurahan Kandang Panjang Kota Pekalongan terletak di dataran rendah pantai utara Pulau Jawa, ketinggiannya 1 meter di atas permukaan laut dengan posisi geografis antara 6º º55 44 LS dan 109º º42 19 BT. Batas batas wilayah administratife Kota Pekalongan sebagai berikut (Anonymous, 2007 b ) : Utara : Laut Jawa Selatan : Kabupaten Pekalongan dan Kabupaten Batang Barat : Kabupaten Pekalongan Timur : Kabupaten Batang 4.2 Kegiatan Agribisnis Perikanan Tangkap di PPN Pekalongan Kondisi kegiatan penangkapan ikan Kapal yang dipergunakan untuk pengoperasian penangkapan ikan di Pelabuhan Perikanan Nusantara Pekalongan terbuat dari bahan kayu, pada umumnya jenis kayu jati. Berdasarkan jenis alat tangkapnya, kapal penangkap ikan yang menjual hasil tangkapannya di tempat pelelangan ikan Pelabuhan Perikanan Nusantara Pekalongan terdiri atas kapal purse seine, mini purse seine dan gill net. Jenis kapal tersebut merupakan kapal motor dengan tenaga penggerak mesin inboard. Kapal penangkapan ikan di Pelabuhan Perikanan Nusantara Pekalongan mengalami penurunan dari tahun sebelumnya. Pada tahun sebelumnya kapal penangkapan ikan di PPN Pekalongan terdiri atas purse seine, mini purse seine, longline, cantrang, dan jaring arad. Kapal kecil dibawah 10 GT yaitu kapal jenis jaring arad, pada tahun 2009 sudah tidak ditemukan di PPN Pekalongan, tetapi

2 23 menurut informasi nelayan sudah pindah ke Pangkalan Pendaratan Ikan Wonokerto, selain itu kapal cantrang yang pernah ada di Pelabuhan Perikanan Nusantara Pekalongan sudah tidak diperkenankan lagi karena bertentangan dengan aturan pemerintah, alasannya dilihat dari metode pengoperasiannya yang mirip alat tangkap trawl. Kapal cantrang dan mini purse seine hampir mirip dari segi fisik kapalnya hanya penambahan alat pemberat dan pengoperasiannya yang berbeda, nelayan cantrang sebagian beralih ke penangkapan mini purse seine. Kapal diatas 30 GT diwajibkan menggunakan Vessel Monitoring System. Berikut merupakan grafik jumlah kapal berdasarkan jenis alat tangkap dan berdasarkan ukuran muatan kapal. Grafik Jumlah Kapal Berdasarkan Jenis Alat Tangkap Jumlah Kapal Purse Seine Mini Purse Seine Gill Net Longline Lainnya Gambar 9.Grafik jumlah kapal berdasarkan jenis alat tangkap tahun

3 24 Grafik Jumlah Kapal Berdasarkan Ukuran Muatan Kapal Jumlah Kapal <10 GT GT GT GT GT GT >130 GT Gambar 10. Grafik jumlah kapal berdasarkan muatan kapal tahun Dalam satu kapal penangkap ikan terdiri dari kapten kapal atau nakhoda dan anak buah kapal. Untuk kapal mini purse seine pemilik kapal biasanya sekaligus sebagai nelayan kapal. Sebelum melakukan operasi penangkapan, nelayan kapal biasanya melakukan pengecekan alat tangkap dan mesin. Setelah melakukan pengecekan, nelayan kapal mempersiapkan perbekalan melaut seperti es balok, oli atau solar. Semua perbekalan melaut sudah tersedia di PPN Pekalongan. Persediaan perbekalan melaut tersebut dikelola oleh pihak KUD Makaryo Mino dan Kantor PPN Pekalongan. Biaya yang digunakan untuk membayar perbekalan melaut merupakan biaya yang diperoleh dari pendapatan kotor sebelum dilakukan sisa bagi hasil. Kapal penangkap ikan yang akan keluar pelabuhan atau melakukan operasi penangkapan harus izin ke Syahbandar Perikanan (pihak yang mengeluarkan surat izin berlayar), kemudian pihak Syahbandar Perikanan (pihak yang mengeluarkan Surat Izin Berlayar) mengeluarkan SIB (Surat Izin Berlayar) setelah pengecekan surat kelengkapan kapal dengan asumsi SLO (Surat Laik Operasi) sudah dikeluarkan sebelumnya

4 25 serta pemeriksaan ulang alat tangkap, teknis dan nautis kapal. Kapal yang sudah izin ke Syahbandar Perikanan (pihak yang mengeluarkan surat izin berlayar) dan akan keluar pelabuhan harus melapor ke bagian Pos Pelayanan Terpadu (pencatatan kapal keluar masuk pelabuhan). Pos Pelayanan Terpadu (pencatatan kapal keluar masuk pelabuhan) mencatat kapal tersebut sebagai kapal yang sudah izin keluar. Kapal penangkap ikan yang memiliki lama tripnya berbulan bulan diharuskan mencatat berat hasil tangkapan ketika setelah proses penangkapan ikan di fishing ground. Berat ikan yang dicatat digunakan sebgai log book. Tetapi tidak semua kapal yang memiliki trip berbulan bulan mencatat berat hasil tangkapan sehingga ketika hasil tangkapannya dijual di laut maka produksi ikan dan nilai produksinya tidak tercatat di PPN Pekalongan. Kapal penangkap ikan yang sudah melakukan kegiatan penangkapan dengan asumsi kembali ke PPN Pekalongan. Kapal yang masuk harus lapor ke Pos Pelayanan Terpadu (pencatatan kapal keluar masuk pelabuhan), kemudian mencatat kapal tersebut sebagai kapal izin masuk dan izin bongkar muat hasil tangkapan. Sebelum lapor kapal penangkap ikan sandar dan tambat di dermaga PPN Pekalongan. Kapal penangkap ikan yang tambat dikenakan biaya sebesar Rp.1500 dan dibayarkan ke bagian pelayanan tambat kapal. Setelah bongkar muat hasil tangkapan, hasil tangkapan dijual ke Tempat Pelelangan Ikan di PPN Pekalongan Pemasaran ikan segar Hasil tangkapan nelayan pada umumnya didaratkan di PPN Pekalongan. Tetapi ada juga nelayan yang menjual hasil tangkapannya ke nelayan lain di tengah laut. Nelayan menjual hasil tangkapannya dilaut dengan alasan lama trip yang memungkinkan ikan tersebut mudah rusak. Biasanya terjadi pada kapal besar yang memiliki lama trip berbulan bulan. Sebelum di distribusikan ke pasar, ikan hasil tangkapan tersebut dilelang terlebih dahulu. Proses pelelangan di TPI PPN Pekalongan dikelola oleh KUD Makaryo Mino dengan retribusi yang dikenakan kepada nelayan sebesar 3% dan kepada bakul sebesar 2% dari harga ikan yang dilelang. Bakul yang ikut lelang adalah pedagang besar, pedagang kecil, pengolah ikan, dan konsumen akhir. Tetapi ada juga pemilik kapal sekaligus pengolah ikan

5 26 dan bakul. Setiap bakul yang ingin melakukan transaksi lelang harus sudah terdaftar terlebih dahulu di Tempat Pelelangan Ikan di PPN Pekalongan. Hasil tangkapan yang sudah selesai dilelang, selanjutnya ada yang dipindahkan ke alat angkut untuk didistribusikan dan ada juga dilakukan pencucian, penggaraman di es kan, dijual kembali ke bakul lain, tempat pemasaran ikan dan ke pengolah ikan. Alat angkut yang digunakan yaitu truk, kendaraan bermotor roda tiga dan pick up. Daerah tujuan pendistribusian hasil tangkapan mencakup daerah lokal maupun pasar nasional. Untuk pasar lokal Jawa Tengah adalah Kalibening, Pamalang, Kendal, Tegal, Brebes. Ikan segar yang didistribusikan dipasar lokal Jawa Tengah dijual ke pasar pengolah ikan serta konsumen akhir sedangkan pasar nasional meliputi Jakarta dan Bandung. Untuk pemasaran pasar nasional biasanya dijual ke pasar, dan perusahaan ekspor ikan. 4.3 Harga ikan Ikan hasil tangkapan yang dominan ada didaratkan di TPI PPN Pekalongan tahun 2009 adalah layang, bawal, kembung, tongkol, cumi, dan tenggiri. Harga ikan mengalami kenaikan dibandingkan dengan tahun sebelumnya seiring dengan penurunan hasil produksi. Hal ini diketahui melalui grafik produksi tahunan yang menurun dan harga rata rata produksi tahunan yang mengalami peningkatan Rp7.000 Rp6.000 Rp5.000 Rp4.000 Rp3.000 Rp2.000 Rp1.000 Rp0 Harga Rata Rata Produksi Harga Rata2 Produksi Gambar 11. Grafik harga rata rata produksi tahun

6 27 Produksi (Kg) Produksi (Kg) Gambar 12. Grafik produksi tahun Menurut pihak lelang, kenaikan harga tersebut berfungsi menutupi pendapatan nelayan yang semestinya turun akibat menurunnya hasil tangkapan selain itu hasil tangkapan pada musim puncak dan biasa memiliki perbedaan harga jual ikan sekitar Rp.3000,00. Semua hasil tangkapan yang dilelang sudah dalam bentuk ikan segar dan sudah dilakukan pengasinan. Harga ikan sudah diasinkan sedikit lebih mahal dibandingkan ikan segar. Ikan dilelang kemudian disortir menurut jenisnya, serta kualitas ikan. Kualitas ikan kurang baik tetapi masih layak, dapat dilelang dengan harga yang lebih murah dibandingkan ikan yang masih dalam bentuk segar. Penanganan yang dilakukan untuk ikan segar yaitu dengan menggunakan es.

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Perikanan purse seine di pantai utara Jawa merupakan salah satu usaha perikanan tangkap yang menjadi tulang punggung bagi masyarakat perikanan di Jawa Tengah, terutama
