MAKALAH. Oleh: Zainal Abidin Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAKALAH. Oleh: Zainal Abidin Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM)"

Transkripsi

1 PELATIHAN HAM DASAR DOSEN HUKUM HAM SE-INDONESIA Singgasana Hotel Surabaya, Oktober 2011 MAKALAH Konvensi Internasional Tentang Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi Rasial (Convention on the Elimination of All Forms of Racial Discrimination) Oleh: Zainal Abidin Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM)

2 KONVENSI INTERNASIONAL TENTANG PENGHAPUSAN SEGALA BENTUK DISKRIMINASI RASIAL (CONVENTION ON THE ELIMINATION OF ALL FORMS OF RACIAL DISCRIMINATION) Zainal Abidin Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM) Disampaikan pada Pelatihan Dasar HAM Bagi Para Dosen Pengajar Hukum dan HAM yang diselenggarakan oleh Pusat Studi HAM Univeritas Islam Indonesia (PUSHAM UII) dan Norwegian Centre for Human Rights (NCHR) Surabaya, 12 Oktober 2011

3 Pendahuluan Sejarah dunia yang menunjukkan adanya pandangan dan tindakan yang merendahkan bangsa, ras atau etnis lain. Sejumlah contoh tindakan diskriminasi rasial diantaranya sejarah perdagangan budak, politik segregasi sosial berdasarkan ras, perendahan kelompok-kelompok masyarakat adat, pemberlakuan kebijakan apartheid di Afrika Selatan. Pada 20 November 1963 negara-negara PBB membuat Deklarasi PBB tentang Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi i i i Rasial (Declaration on the Elimination i of All Forms Racial Discrimination) Majelis Umum PBB mengesahkan Convention on the Elimination i of All Forms of Racial Discrimination i i (Konvensi Internasional Tentang Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi Rasial) pada 21 Desember Saat ini sebanyak 174 Negara menjadi negara pihak.

4 Landasan Terbentuknya Konvensi Landasan pemikirian dibentuknya Konvensi: Prinsip-prinsip martabat dan kesederajatan yang melekat pada semua manusia, negara-negara berjanji mengambil langkah bersama-sama maupun sendiri-sendiri memajukan dan mendorong penghormatan dan pematuhan HAM dan kebebasan dasar bagi semua tanpa membedakan ras, jenis kelamin, bahasa atau agama; Deklarasi Universal HAM menyatakan semua manusia dilahirkan bebas dan sederajat dan berhak atas semua hak dan kebebasan tanpa pembedaaan apapun juga; Setiap manusia sederajat dihadapan hukum dan berhak atas perlindungan yang sama atas segala macam diskriminasi dan segala bentuk hasutan yang menimbulkan diskriminasi; PBB telah mengutuk penjajahan dan praktik praktik pengucilan dan diskriminasi apapun, dan hal-hal tersebut harus segera diakhiri; Perlunya penghapusan diskriminasi rasial dalam bentuk dan manifestasinya di seluruh dunia serta menjamin pengertian dan penghormatan martabat manusia; Doktrin supremasi apapun yang berdasarkan pembedaan ras adalah salah dari sisi ilmu pengetahuan, layak dikutuk dari sisi moral, tidak berkeadilan serta berbahaya, dan tidak ada pembenaran terhadap diskriminasi rasial, dalam teori dan praktek, di manapun juga; Manifestasi diskriminasi rasial nyata-nyata masih ada di berbagai dunia dan masih adanya kebijakan pemerintah yang berdasarkan supremasi rasial atau kebencian; Diskriminasi ras merupakan hambatan bagi hubungan persahabatan dan perdamaian bangsanbangsa; Diskriminasi rasial dapat mengganggu perdamaian dan keamanan internal negara; Penghalang-halangan rasial bertentangan dengan cita-cita masyarakat manusia.

5 Pengertian Diskriminasi Rasial : Pengertian Diskriminasi Rasial: setiap pembedaan, pengecualian, pembatasan atau pilihan berdasarkan ras, warna kulit, keturunan atau asal usul etnik atau kebangsaan, yang mempunyai tujuan atau berakibat pada mencabut atau mengurangi pengakuan, perolehan atau pelaksanaan HAM dan kebebasan dasar, dalam suatu kesederajatan, di bidang politik, ekonomi, sosial, budaya atau bidangbidang kehidupan masyarakat lainnya

6 Muatan Konvensi Tidak berlaku pada pembedaan, pengucilan, pembatasan, atau diskriminasi yang dibuat oleh negara pihak antara warga negara dan bukan warga negara. Tindakan affirmatif action untuk suatu kelompok/individu tertentu yang bertujuan untuk dapat menikmati dan melaksanakan HAM dan kebebasan dasar yang sederajat dibenarkan dan bukan merupakan tindakan diskriminatif. Tindakan ini i harus dihapuskan setelah tujuan tercapai.

7 Muatan Konvensi Negara Pihak Kewajiban Negara Pihak : mengutuk diskriminasi rasial dan berjanji mengambil semua langkah/kebijakan yang sesuai/memadai untuk penghapusan segala bentuk diskriminasi rasial : berjanji dan berusaha tidak terlibat dalam kegiatan atau praktek diskriminasi rasial dan menjamin pejabat dan lembaga publik bertindak sesuai kewajiban dalam konvensi ini; Tidak menyokong, mempertahankan atau membantu diskriminasi rasial yang dilakukan individu atau organisasi; Mengambil langkah efektif untuk mengkaji ulang kebijakannya lokal maupun nasional, mengubah, mencabut atau membatalkan peruuan yang berdampak pada menciptakan atau melanggengkan diskriminasi; Melarang dan menghentikan melalui langkah-langkah yang sesuai, termasuk dengan peraturan yang diharuskan, atas diskriminasi yang dilakukan individu atau kelompok; Berusaha mendorong gerakan untuk menghapus hambatan untuk menghilangkan diskriminasi rasial, dan tidak mendukung segala sesuatu yang menjurus pada pembedaan rasial; Mengambil tindakan khusus dibidang sosial, ekonomi dan budaya dan bidangbidang lainnya untuk memastikan pengembangan dan perlindungan yang memadai terhadap kelompok/individu guna menjamin perolehan penuh dan sederajat hak asasi manusia dan kebebasan dasar.

8 Muatan Konvensi - Negara Pihak Negara pihak mengutuk pemisahan ras dan apartheid dan berjanji mencegah, melarang dan menghapuskan segala bentuk diskriminasi rasial diwilayahnya masing-masing. Negara pihak mengutuk semua propaganda dan organisasi yang didasarkan pada teori supremasi ras tertentu yang berupaya melakukan pembenaran atau menciptakan segala bentuk kebencian dan diskriminasi rasial: Menyatakan segala bentuk penyebaran pemikiran berdasarkan supremasi ras atau kebencian, hasutan untuk melakukan diskriminasi ras, dan tindakan lain, serta pemberian bantuan terhadap kegiatan- kegiatan rasis termasuk pendanaannya, sebagai tindak kejahatan yang diancam hukuman; Menyatakan tidak sah dan melarang organisasi dan kegiatan proganda lan lainnya yang teroganisir untuk mendukung, menghasut diskriminasi rasial, dan partisipasi i i dalam kegiatan itu sebagai kejahatan dan diancam hukuman; Melarang pejabat publik atau lembaga publik baik lokal maupun nasional mendukung atau melakukan hasutan diskriminasi rasial.

9 Muatan Konvensi Negara Pihak Negara pihak berjanji melarang dan menghapuskan segala bentuk diskriminasi rasial dan menjamin hak setiap orang, tanpa membedakan ras, warna kulit, atau asal-usul etnik atau kebangsaan, untuk mendapatkan kesederajatan di hadapan hukum, terhadap hak-hak: Perlakuan yang sama di hadapan pengadilan dan semua badan peradilan lainnya; Keamanan dan perlindungan oleh negara atas tindakan kekerasan atau melukai fisik, yang dilakukan oleh pejabat pemerintah, kelompok atau perorangan; Hak politik, khususnya partisipasi p dalam pemilu, hak partisipasi p dalam pemerintahan serta memegang jabatan di pemerintahan pada setiap tingkat dan mendapatkan akses yang sederajat dalam layanan publik; Hak-hak sipil lainnya; 1) hak bergerak dan bertempat tinggal dalam wilayah negara, 2) meninggalkan suatu negara dan kembali, 3) hak kewarganegaraan, 4) menikah dan memilih pasangan, 5) memiliki harta kekayaan sendiri atau bersama-sama, 6) memperoleh warisan, 7) kebebasan berfikir, berkeyakinan dan beragama, 8) kebebasan berpendapat dan menyatakan pendapat, 9) kebebasan berkumpul dan berasosiasi secara damai; Hak ekonomi dan sosial budaya, khususnya; 1) hak bekerja, bebas memilih pekerjaan, kondisi tempat kerja yang adil dan menguntungkan, perlindungan dari pengangguran, pembayaran yang sesuai dengan pekerjaan, dan pengupahan yang adil dan menguntungkan, 2) membentuk dan menjadi anggota serikat buruh, 3) hak atas perumahan, 4) memperoleh pelayanan kesehatan, pengobatan, jaminan sosial, 5) hak atas pendidikan dan pelatihan, 6) hak untuk memperoleh kesempatan yang sama untuk berpartisipasi dalam kegiatan budaya; Hak untuk memperolah kesempatan yang sama ke tempat dan pelayanan manapun yang ditujukan untuk masyarakat umum.

10 Muatan Konvensi Negara Pihak Negara pihak menjamin perlindungan dan upaya hukum yang efektif bagi setiap orang yang berada di yurisdiksinya, y melalui pengadilan nasional serta lembaga-lembaga negara lainnya; 1) terhadap tindakan diskriminasi rasial yang melanggar HAM dan kebebasan dasar, 2) hak atas ganti kerugian yang diderita akibat perlakuan diskriminasi. Negara pihak berjanji mengambil langkah-langkah yang segera dan efektif, khususnya bidang pengajaran, pendidikan, kebudayaan dan informasi, dengan tujuan memerangi diskriminasi rasial dan memajukan pengertian, toleransi dan persahabatan antara bangsa-bangsa. g

11 Muatan Konvensi Komite Dibentuk komite penghapusan diskriminasi i i i rasial terdiri i dari 18 ahli dengan kualifikasi tertentu dan dengan dasar pertimbangan geografis yang seimbang. Komite akan menyusun sendiri tata tertib organisasinya, memilih pejabat- pejabat untuk masa jabatan 2 tahun, sekretariat komite akan disediakan oleh Sekjen PBB, pertemuan-pertemuan Komite lazimnya akan dilaksanakan di Markas Besar PBB. Negara pihak berjanji ji untuk menyampaikan laporan kepada Sekjen PBB untuk dibahas Komite tentang langkah-langkah legislatif, yudikatif, administratif atau langkah-langkah lain yang telah dilakukan untuk melaksanakan Konvensi, dalam waktu satu tahun mulai berlakunya Konvensi ini i terhadap negara yang bersangkutan dan selanjutnya setiap 2 tahun apabila diminta oleh Komite. Komite dapat meminta keterangan tambahan. Komite melalui Sekjen PBB harus menerbitkan laporan tahunan kepada Sidang Umum Majelis Umum PBB tentang kegiatannya dan dapat menyampaikan masukan dan rekomendasi umum berdasarkan pemeriksaan laporan dan informasi. Laporan akan disampaikan kepada Sidang Majelis Umum bersama-sama dengan tanggapan jika ada.

12 Muatan Kovensi Pengaduan Sebuah negara dapat mengadukan perkara kepada Komite. Negara peserta dapat mengadukan ke Komite bila ada negara lain yang diduga bertindak melanggar Konvensi. Individu yang menjadi korban pelanggaran Konvensi dapat melakukan pengaduan, dengan syarat-syarat tertentu diantaranya sudah menggunakan upaya domestiknya.

13 Konteks Indonesia Indonesia juga mempunyai masalah dengan diskriminasi rasial dengan masih berlangsungnya diskriminasi dalam sistem hukum, kebijakan diskriminatif, stigmatisasi, kekerasan rasial, dan politik asimilasi. Indonesia telah mempunyai regulasi yang melindungi tindakan diskriminasi rasial dalam UUD 1945 dan sejumlah UU lainnya diantaranya UU 39/1999 tentang Hak Asasi Manusia. Indonesia telah meratifikasi the International Convention on the Elimination i of All Forms of Racial Discriminationi i dengan UU No. 29 tahun 1999 tentang Pengesahan International Convention on the Elimination of All Forms of Racial Discrimination. Indonesia telah membuat UU No. 40 Tahun 2008 tentang Penghapusan Diskriminasi Ras dan Etnis.

14 UU No. 40 Tahun 2008 tentang Penghapusan Diskriminasi i i i Ras dan Etnis UU ini memberikan perlindungan yang komprehensif dalam segala bidang kehidupan, hak individu, terlepas dari ras dan etnisnya. Memberikan perlindungan, jaminan, dan persamaan di hadapan hukum bagi semua warga Negara Memberikan kewajiban kepada Negara untuk dilakukan oleh Pemerintah Pusat, pemerintah daerah, dan memberikan peranan kepada masyarakat luas untuk melakukan upaya penghapusan diskriminasi ras dan etnis. Memberikan mekanisme untuk perlindungan yang termasuk pelaksanaan hukum yang efektif dan ketentuan bantuan, ganti rugi, dan kompensasi bagi korban. Memidanakan tindakan-tindakan diskriminasi ras dan etnis, menunjukkan perilaku kebencian atau xenophobia dan aksi kekerasan diskriminasi seperti pembunuhan, penyiksaan, dan perkosaan.

15 UU No. 40 Tahun 2008 tentang Penghapusan Diskriminasi i i i Ras dan Etnis Pengertian Diskriminasi Ras dan Etnis: Diskriminasi ras dan etnis adalah segala bentuk pembedaan, pengecualian, pembatasan, atau pemilihan berdasarkan pada ras dan etnis, yang mengakibatkan pencabutan atau pengurangan pengakuan, perolehan,atau atau pelaksanaan hak asasi manusia dan kebebasan dasar dalam suatu kesetaraan di bidang sipil, politik,ekonomi, sosial, dan budaya Ras adalah golongan bangsa berdasarkan ciri-ciri fisik dan garis keturunan. Etnis adalah penggolongan manusia berdasarkan kepercayaan, nilai, kebiasaan, adat istiadat, norma bahasa, sejarah, geografis, dan hubungan kekerabatan.

16 Materi Muatan No. 40 Tahun 2008 Asas dan Tujuan Penghapusan diskriminasi i i i ras dan etnis dilaksanakan berdasarkan asas persamaan, kebebasan, keadilan, dan nilai-nilai kemanusiaan yang universal, dan diselenggarakan dengan tetap memerhatikan nilai-nilai agama, sosial, budaya, dan hukum yang berlaku di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Penghapusan diskriminasi ras dan etnis bertujuan mewujudkan kekeluargaan, persaudaraan, persahabatan, perdamaian, keserasian, keamanan, dan kehidupan bermata pencaharian di antara warga negara yang pada dasarnya selalu hidup berdampingan.

17 Materi Muatan No. 40 Tahun 2008 Tindakan Diskriminatif i i if Tindakan diskriminatif : 1) memperlakukan pembedaan, pengecualian, pembatasan, atau pemilihan berdasarkan pada ras dan etnis, yang mengakibatkan pencabutan atau pengurangan g pengakuan, perolehan, atau pelaksanaa hak asasi manusia dan kebebasan dasar dalam suatu kesetaraan di bidang sipil, politik, ekonomi, sosial, dan budaya; atau 2) Menunjukkan kebencian atau rasa benci kepada orang karena perbedaan ras dan etnis yang berupa perbuatan : membuat tulisan /gambar untuk ditempatkan/ditempelkan/disebarluaskan di tempat umum atau tempat lainnya yang dapat dilihat atau dibaca oleh orang lain; berpidato, mengungkapkan, g atau melontarkan kata-kata tertentu di tempat umum atau tempat lainnya yang dapat didengar orang lain; mengenakan sesuatu pada dirinya berupa benda, kata-kata, atau gambar di tempat umum atau tempat lainnya yang dapat dibaca oleh orang lain; atau melakukan perampasan nyawa orang, penganiayaan, pemerkosaan, perbuatan cabul, pencurian dengan kekerasan, atau perampasan kemerdekaan berdasarkan diskriminasi ras dan etnis.

18 Materi Muatan No. 40 Tahun 2008 Perlindungan dan Jaminan Penghapusan Diskriminasi Ras dan Etnis wajib dilaksanakan dengan: Perlindungan, kepastian dan kesamaan kedukan didalam hukum untuk semua warga negara agar bebas dari diskriminasi ras dan etnis. Jaminan tidak ada hambatan bagi prakarsa individu, kelompok, atau lembaga yang membutuhkan perlindungan dan jaminan kesamaan penggunaan hak sebagai warga negara; dan pemahaman kepada masyarakat mengenai pentingnya pluralisme dan penghargaan hak asasi manusia melalui penyelenggaraan pendidikan nasional. Perlindungan diselenggarakan oleh pemerintah, pemerintah daerah, dan masyarakat, serta melibatkan partisipasi seluruh warga negara yang dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Penyelenggaraan perlindungan pemerintah dan pemerintah daerah wajib: memberikan perlindungan yang efektif setiap warga negara yang mengalami tindakan diskriminasi ras dan etnis dan menjamin terlaksananya secara efektif upaya penegakan hukum terhadap setiap tindakan diskriminasi yang terjadi, melalui proses peradilan. menjamin setiap warga negara memperoleh pertolongan, penyelesaian, dan penggantian yang adil atas segala kerugian dan penderitaan akibat diskriminasi ras dan etnis; mendukung dan mendorong upaya penghapusan diskriminasi ras dan etnis, dan menjamin aparatur negara dan lembaga-lembaga pemerintahan bertindak sesuai dengan ketentuan peraturan perundangundangan; dan melakukan tindakan yang efektif guna memperbarui, mengubah, mencabut, atau membatalkan peraturan perundang-undangan yang mengandung diskriminasi Ras dan etnis.

19 Materi Muatan No. 40 Tahun 2008 Pengawasan Pengawasan segala bentuk upaya penghapusan diskriminasi ras dan etnis dilakukan oleh Komnas HAM. Pengawasan meliputi; pemantauan dan penilaian i kebijakan k pemerintah dan pemerintah daerah. Pencarian fakta dan penilaian terhadap pihak yang diduga melakukan tindakan diskriminasi ras dan etnis. Memberikan rekomendasi kepada pemerintah dan pemerintah daerah atas hasil pemantauan dan penilaian atas tindakan yang mengandung diskriminasi ras dan etnis. Pemantauan dan penilaian terhadap pemerintah dan pemerintah daerah dan masyarakat dalam penyelenggaraan penghapusan diskriminasi ras dan etnis; dan pemberian rekomendasi kepada Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia untuk melakukan pengawasan kepada pemerintah yang tidak mengindahkan hasil temuan Komnas HAM.

20 Materi Muatan No. 40 Tahun Hak, Kewajiban dan Peran Serta Warga Negara Berhak mendapatkan perlakuan yang sama untuk mendapatkan hak-haknya tanpa pembedaan berdasarkan ras dan etnis. Warga negara wajib membantu mencegah terjadinya diskriminasi ras dan etnis, dan memberikan informasi tentang terjadinya diskriminasi ras dan etnis. Warga negara berperan serta untuk perlindungan dan pencegahan dengan cara; 1) meningkatkan keutuhan, kemandirian, dan pemberdayaan anggota masyarakat, 2) menumbuhkan kemampuan dan kepeloporan masyarakat, 3) menumbuhkan sikap tanggap untuk masyarakat untuk pengawasan sosial, dan 4) memberikan saran, pendapat dan informasi. i Setiap orang berhak mengajukan ganti kerugian melalui pengadilan, dan secara sendiri-sendiri atau bersama-sama mengajukan gugatan ke pengadilan atas tindakan diskriminasi ras dan etnis yang merugikan dirinya.

21 Materi Muatan No. 40 Tahun Ketentuan Pidana Setiap orang yang dengan sengaja melakukan pembedaan, pengecualian, pembatasan, atau pemilihan berdasarkan pada ras dan etnis yang mengakibatkan pencabutan atau pengurangan pengakuan, perolehan atau pelaksanaan hak asasi manusia dan kebebasan dasar dalam suatu kesetaraan di bidang sipil, politik, ekonomi, sosial, dan budaya. Setiap orang yang dengan sengaja menunjukkan kebencian atau rasa benci kepada orang lain berdasarkan diskriminasi ras dan etnis. Setiap orang yang dengan sengaja melakukan perampasan nyawa orang, penganiayaan, pemerkosaan, perbuatan cabul, pencurian dengan kekerasan, atau perampasan kemerdekaan berdasarkan diskriminasi ras dan etnis. Tindak pidana tersebut dapat dikenakan juga terhadap korporasi, apabila tindak pidana tersebut dilakukan oleh orang-orang yang bertindak untuk dan/atau atas nama korporasi atau untuk kepentingan korporasi, baik berdasarkan hubungan kerja maupun hubungan lain, bertindak dalam lingkungan korporasi tersebut baiksendiri maupun bersama-sama.

22 Sumber : Konvensi Internasional Tentang Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi Rasial; UU No. 29 tahun 1999 tentang Pengesahan International Convention on the Elimination of All Forms of Racial Discrimination; UU No. 40 Tahun 2008 tentang Penghapusan Diskriminasi Ras dan Etnis; Ester Indahyani Yusuf, SH., Konvensi Internasional Tentang Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi Rasial, Sebuah Kajian Hukum Tentang Penerapannya di Indonesia, Seri Bahan Bacaan Kursus HAM Untuk Pengacara XI Tahun 2007, ELSAM, Dapat dilihat di Sejumlah dokumen lainnya.

2008, No e. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, huruf c, dan huruf d perlu membentuk Undang-Undang tenta

2008, No e. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, huruf c, dan huruf d perlu membentuk Undang-Undang tenta LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.170, 2008 DISKRIMINASI.Ras dan Etnis. Penghapusan. (Penjelasan Dalam Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4919) UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR
