P U T U S A N NOMOR : 107/PDT/2012/PT-MDN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N NOMOR : 107/PDT/2012/PT-MDN"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR : 107/PDT/2012/PT-MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA ---- PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang memeriksa dan mengadili Perkara-perkara Perdata dalam Tingkat Banding telah menjatuhkan putusan sebagai berikut, dalam perkara antara : MANSYUR, laki - laki, umur 57 tahun, pekerjaan Pengusaha / Pedagang, beralamat di Jalan Mojopahit Nomor: 57 Kelurahan Petisah Tengah, Kecamatan Medan Baru, Kota Medan, yang semula disebut sebagai TERGUGAT I sekarang sebagai PEMBANDING I; 2. ZAINUDDIN LUBIS, laki - laki, umur 59 tahun, pekerjaan Pengusaha / Pedagang, beralamat di Jalan Mojopahit Nomor: 59 Kelurahan Petisah Tengah, Kecamatan Medan Baru, Kota Medan, yang semula disebut sebagai TERGUGAT-II sekarang sebagai PEMBANDING II; LA W A N Drg. AMINUDDIN, laki - laki, warga negara Indonesia, umur 47 tahun, agama Protestan, pekerjaan Dokter, beralamat di Jalan S. Parman Nomor : 22 F Kelurahan Petisah Hulu, Kecamatan Medan Baru, Kota Medan; Dalam hal ini diwakili oleh kuasanya : TORANG MANURUNG, SH, Advokat pada Kantor Metro Law Firm, beralamat kantor di Jalan S Parman Nomor : 22 F Medan, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 25 Nopember 2010 yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan tanggal 2 Desember 2010 dibawa Register Nomor : 1819 / Penk / 2010 / PN. Mdn, yang semula disebut sebagai PENGGUGAT sekarang TERBANDING ;- PENGADILAN......

2 PENGADILAN TINGGI TERSEBUT Setelah membaca semua surat-surat yang berhubungan dengan perkara tersebut ; TENTANG DUDUKNYA PERKARA Telah memperhatikan dan mengutip isi salinan resmi Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 08 Juni 2011, Nomor : 525/Pdt.G/2010/PN-Mdn, yang amarnya berbunyi sebagai berikut :- DALAM EKSEPSI; - Menyatakan eksepsi Tergugat-I dan Tergugat-II ditolak seluruhnya; DALAM POKOK PERKARA; - Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebahagian; Menyatakan dalam hukum Tergugat I dan Tergugat II telah melakukan perbuatan melawan hukum; Menghukum Tergugat I untuk dengan segera mengosongkan tanah dan bangunan rumah Jalan Majopahit No. 57 Kelurahan Petisah Tengah Kecamatan Medan Baru Kota Medan milik Penggugat tersebut dari penghunian Tergugat I beserta keluarganya dan barang-barang miliknya serta orang-orang lain yang sekiranya mendapat hak darinya atau yang bergantung padanya, dan menyerahkannya dengan baik kepada Penggugat ;-- - Menghukum Tergugat II untuk dengan segera mengosongkan tanah dan bangunan rumah Jalan Majopahit No. 59 Kelurahan Petisah Tengah Kecamatan Medan Baru Kota Medan milik Penggugat tersebut dari penghunian Tergugat II beserta keluarganya dan barang-barang miliknya serta orang-orang lain yang sekiranya mendapat hak darinya atau yang bergantung padanya, dan menyerahkannya dengan baik kepada Penggugat;--- - Menghukum lagi Tergugat I dan Tergugat II untuk membayar uang paksa (dwangsoom) masing-masing sebesar Rp (lima puluh ribu rupiah) untuk setiap harinya kepada Penggugat yang dapat ditagih seketika dan sekaligus apabila Tergugat I dan Tergugat II lalai atau tidak mematuhi/melaksanakan putusan ini sejak putusan ini berkekuatan hukum tetap; Menghukum.....

3 3 - Menghukum Tergugat-I dan Tergugat-II membayar ongkos perkara tanggung renteng sebesar Rp ,-(Delapan Ratus Tujuh Puluh Satu Ribu Rupiah).; Menolak gugatan yang selebihnya; Membaca Akte Banding dari Kuasa hukum Tergugat I dan Tergugat II/ Pembanding pada tanggal 20 Juni 2011, permohonan banding mana telah diberitahukan dengan sempurna kepada Penggugat/Terbanding pada tanggal 16 Juli 2011 ; Membaca Memori Banding dari Kuasa hukum Tergugat I dan Tergugat II/ Pembanding pada tanggal 05 Agustus 2011 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan tanggal 08 Agustus 2011 Memori Banding mana telah diserahkan dengan sempurna kepada Penggugat/Terbanding tanggal 26 Oktober 2011 ; Membaca Kontra Memori Banding dari Kuasa hukum Penggugat/Terbanding pada tanggal 09 November 2011 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan tanggal 09 November 2011 Kontra Memori Banding mana telah diserahkan dengan sempurna kepada Terggugat I dan Tergugat II/Pembanding tanggal 19 Desember 2011 ; Membaca Relaas Pemberitahuan Untuk Memeriksa Berkas Perkara Banding kepada Kuasa Hukum Tergugat I dan Tergugat II /Pembanding tanggal 22 Agustus 2011 dan kepada Penggugat /Terbanding 03 November 2011 yang menerangkan bahwa kepada kedua belah pihak yang berperkara telah diberitahukan akan haknya untuk memeriksa dan mempelajari berkas perkara No.525/Pdt.G/2010/PN-Mdn. di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan dalam tenggang waktu 14 (empat belas) hari terhitung hari berikutnya dari tanggal pemberitahuan tersebut sebelum berkas perkara dikirim ke Pengadilan Tinggi Medan ; TENTANG HUKUMNYA Menimbang, bahwa setelah mencermati isi putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 08 Juni 2011 No. 525/ Pdt.G/2010/PN-Mdn dihubungkan......

4 4 dihubungkan dengan Memori Banding dengan Kontra Memori Banding yang diajukan masing-masing pihak pembanding dengan Terbanding, maka Majelis Hakim Pengadilan Tinggi pada prinsipnya sependapat dan oleh karena itu pertimbangan-pertimbangan tersebut diambil alih dan dijadikan pertimbangan sendiri, kecuali mengenai jumlah uang paksa/ dwangsoom yang harus dibayar oleh para Tergugat sekarang Pembanding patut untuk di tambahkan jumlahnya dengan alasan-alasan seperti dibawah ini; Menimbang, bahwa jumlah uang paksa/ dwangsoom perlu ditingkatkan dengan alasan sebagai berikut: 1. Para Tergugat/Pembanding sudah terlalu lama menepati rumah obyek sengketa yakni sejak tahun 1946, bahkan pemilik sebelumnya (ahli waris Karim Je far) sudah sejak tahun 1972 tidak menghendaki lagi rumahnya di sewa oleh Para Tergugat/Pembanding tersebut; Sebenarnya sesuai Keputusan Kepala Kantor Urusan Perumahan Kota Madya Medan tanggal 08 Desember 1980 hubungan sewamenyewa sudah di putuskan, namun Para Tergugat/Pembanding juga tidak mengindahkan dan tetap tinggal di rumah obyek sengketa hingga sekarang; Dengan ditingkatkan jumlah uang paksa tersebut diharapkan Para Tergugat/Pembanding akan segera mentaati putusan yang sudah berkekuatan hukum tetap; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangn tersebut, maka Putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 08 Juni 2011 Nomor: 525/Pdt.G/2010/PN.Mdn perlu dirubah sekedar mengenai besarnya uang paksa/ dwangsoom menjadi masing-masing Rp (seratus ribu rupiah) per harinya sejak putusan ini berkekuatan hukum tetap; Menimbang, bahwa karena pihak pembanding berada di pihak yang kalah, maka dihukum pula untuk membayar biaya pada kedua tingkat...

5 5 tingkat peradilan, untuk tingkat banding sebesar Rp ,- (seratus lima puluh ribu rupiah ; Mengingat hukum yang berlaku dan Undang-Undang yang bersangkutan khususnya Undang-Undang tentang kekuasaan No.48 Tahun 2009 Jo UU No. 49 tahun 2009 tentang Peradilan Umum dengan Rbg; M E N G A D I L I Menerima permohonan banding dari pembanding semula Tergugat I dan Tergugat II tersebut ; Mengubah putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 08 Juni 2011 No.525/Pdt.G/2010/PN-Mdn, sekedar mengenai besarnya uang paksa/dwangsoom menjadi masing-masing Rp (seratus ribu rupiah) untuk setiap harinya mana kala Para Tergugat (Tergugat I dan Tergugat II) lalai atau tidak mematuhi melaksanakan putusan ini sejak putusan ini berkekuatan hukum tetap ; Menghukum Tergugat I dan Tergugat II sekarang pembanding untuk membayar ongkos perkara pada kedua tingkat peradilan, untuk tingkat banding sebesar Rp (seratus lima puluh ribu rupiah ) ; DEMIKIANLAH, diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari : JUMAT tanggal 03 Agustus 2011, oleh Kami : H.MOCH.HATTA,SH.MH Hakim Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Majelis, ELANG PRAKOSO WIBOWO, SH.MH dan MARGONO,SH masing-masing sebagai Hakim Anggota, yang ditunjuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut tingkat banding berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 10 April 2012, No. 107 / PDT / 2012 / PT - MDN, putusan mana telah diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari SELASA tanggal 07 Agustus 2012 oleh Ketua Majelis dengan dihadiri Hakim-Hakim Anggota......

6 6 Anggota tersebut serta dibantu oleh LUHUT BAKO, SH. Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan akan tetapi tanpa dihadiri oleh kedua belah pihak yang berperkara ; HAKIM-HAKIM ANGGOTA, HAKIM KETUA MAJELIS, ELANG PRAKOSO WIBOWO, SH.MH. H.MOCH.HATTA,SH.MH MARGONO,SH PANITERA PENGGANTI, LUHUT BAKO, SH. Ongkos-Ongkos : 1. M e t e r a i... Rp R e d a k s i...rp Biaya proses... Rp Jumlah Rp

P U T U S A N NOMOR : 37/PDT/2014/PT-MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

P U T U S A N NOMOR : 37/PDT/2014/PT-MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA P U T U S A N NOMOR : 37/PDT/2014/PT-MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang mengadili Perkara-perkara Perdata dalam Tingkat Banding telah menjatuhkan putusan
