BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi dari zaman ke zaman hingga sampai saat ini sangat pesat. Masyarakat cenderung menggunakan teknologi untuk menunjang kinerja dan kebutuhan manusia. Segala macam teknologi menunjukan perkembangan yang sangat cepat. Perkembangan teknologi ini berimbas pada penggunaan alat bantu manusia untuk menjadikan pekerjaan manusia lebih ringan. Karena tuntutan pekerjaan yang semakin banyak dan desakan untuk lebih cepat dalam pengerjaannya maka teknologi menjadi solusi dalam menghadapi tuntutan tersebut. Dengan menggunakan teknologi pula seseorang dapat melakukan pekerjaan dengan cepat dan baik, misalnya sistem penyiraman dan pemupukan otomatis pada tanaman dalam ruangan yang akan menyemprotkan air serta pupuk cair ke dalam tanaman dengan menampilkan suhu kelembaban tanah pada LCD. Sistem penyiraman dan pemupukan yang terdapat pada kehidupan seharihari biasanya hanya menggunakan sistem manual yang dimana seseorang harus menggunakan tenaganya untuk menyiram tanaman dengan menggunakan selang yang panjang nya bermeter-meter, serta harus memegang selang kepada tanaman yang diberi air dan memberikan pupuk dengan tenaga manusia. Hal ini menyebabkan proses perawatan tanaman yang memakan waktu yang cukup lama dan menghabiskan tenaga. Atas dasar permasalahan tersebut, dilakukan pembuatan suatu alat untuk mempermudah kinerja seseorang dalam menyiram dan memberikan pupuk secara otomatis yang akan menampilkan kelembaban tanah pada tanaman sebagai tingkat kesuburan tanah di dalam LCD, sehingga seseorang dapat merawat tanaman dengan hemat tenaga. Dalam hal ini, tingkat kelembaban tanah sesuai dengan tingkat kelembaban tertentu sehingga mudah dipahami oleh banyak orang. 1

2 2 1.2 Rumusan Masalah Rumusan masalah dari penelitian tugas akhir ini sesuai uraian latar belakang adalah bagaimana membuat suatu sistem yang dapatmenyiram dan memberi pupuk pada tanaman secara otomatis agar tidak menguras tenaga dan memakan waktu yang cukup lama. 1.3 Tujuan Penelitian Memanfaatkan mikrokontroler ATmega328 dengan board Arduino UNO sebagai pusat kendali dari sistem penyiraman dan pemupukan otomatis, Dan menggunakan tanaman sebagai suatu media untuk sensor mengindra kelembaban tanah. 1.4 Batasan Masalah Batasan masalah yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah : 1. Sensor pendeteksi tingkat kelembaban kadar air dalam tanah yang digunakan adalah Soil Moisture Sensor tipe FC28 2. Relay yang digunakan adalah grove relay sebagai saklar ON/OFF pompa air. 3. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah bahasa C 4. Informasi pembacaan sensor soil moisture ditampilkan melalui LCD 16x2. 5. RTC berfungsi sebagai pewaktu pemberian pupuk cair, tetapi pada sistem ini hanya dibuat per minggu, jadi seminggu sekali pengaturan RTC harus diatur ulang.

3 3 1.5 Meteode Penelitian Metode yang dilakukan dalam penelitiandan penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut : 1. Studi Literatur Mempelajari dan mengambil data-data dari pengetahuan pustaka, pengetahuan kuliah, serta mengkaji referensi berupa buku, majalah, jurnal, artikel-artikel dari internet yang kemudian dianalisis dan ditulis secara sistematis menjadi sebuah bahan penelitian. 2. Konsultasi dan Diskusi Melakukan konsultasi dengan dosen pembimbing serta berdiskusi dengan orang yang mengerti bidang elektronika, jaringan komunikasi, dan pemrograman untuk mendapatkan saran serta masukan yang bermanfaat dalam tugas akhir ini. 3. Pengumpulan bahan Bahan yang dibutuhkan dalam pembuatan tugas akhir ini diantaranya adalah sensor kelembaban tanah, rangkaian RTC, rangkaian relay dan mikrokontroller arduino UNO. 4. Perancangan Sistem Membuat rangkaian shield arduino Uno untuk rangkaian relay yang berfungsi mengaktifkan dan menonaktifkan pompa akuarium. Membuat rangkaian power supply untuk membuat tegangan sebesar 12 Volt. Membuat rangkaian RTC untuk mengatur waktu pompa on dan pompa off dalam jangka waktu tertentu. Membuat program sensor kelembaban tanah dan rangkaian RTC di mikrokontroler arduino UNO.

4 4 5. Implementasi dan Pengujian Menyusun rangkaian mekanik shield arduino UNO, rangkaian RTC untuk mengatur jangka waktu penyiraman dan pemupukan pada tanaman, dan memasukan program ke mikrokontroler arduino UNO. Menguji sensor kelembaban tanah dengan menancapkan sensor ke dalam tanah dan kadar kelembaban tanah akan tampil di LCD dengan kadar tingkat kelembabannya. Menguji alat meliputi pengecekan rangkaian mekanik yang akan menghidupkan dan mematikan pompa akuarium secara otomatis di dapat dari data sensor kelembaban tanah yang diprogram di aplikasi arduino UNO dengan mengetahui nilai analog nya. 6. Menganalisis data hasil pengujian alat Data didapat dari pengecekan alat dengan mengambil data sesuai data sesungguhnya sehingga data dapat dianalisis dengan benar. 7. Pembahasan Pembahasan dilakukan dengan membahas hasil penelitian yang didapat dari pengujian yang telah dilakukan sebelumnya. 1.6 Sistematika Penulisan Laporan penelitian tugas akhir ini disusun dengan sistematika sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN Meliputi latar belakang dan permasalahan, rumusan masalah, tujuan penelitian, batasan masalah, metode penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II : LANDASAN TEORI Memuat tentang landasan teori setiap komponen yang menunjang dalam pembuatan dan pembahasan tugas akhir.

5 5 BAB III : METODOLOGI PENELITIAN Meliputi metode, bahan alat, perancangan dan pengambilan data penelitian. BAB IV : HASIL DAN ANALISA Meliputi hasil penelitian dan pembahasan. BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN Meliputi kesimpulan dan saran.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Di dalam kehidupan kita sehari-hari, suatu sistem dengan perencanaan yang sangat kompleks sangat dibutuhkan guna mempermudah dalam membantu kehidupan manusia. Apalagi
