BUPATI BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR : 188/80/KEP/ /2018 TENTANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BUPATI BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR : 188/80/KEP/ /2018 TENTANG"

Transkripsi

1 BUPATI BANYUWANGI PROVINSI JAWA TIMUR SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR : 188/80/KEP/ /2018 TENTANG TIM PELAKSANA KESEHATAN JIWA MASYARAKAT KABUPATEN BANYUWANGI BUPATI BANYUWANGI, Menimbang : a. Bahwa peningkatan kesadaran akan pentingnya kesehatan jiwa sehingga dapat mewujudkan perilaku sehat jiwa dalam masyarakat memerlukan upaya promotif dan preventif pada setiap strata masyarakat maupun kelompok masyarakat dengan resiko tinggi dan rentan terhadap masalah kejiwaan; b. Bahwa dalam rangka meningkatkan peran serta Dinas/Instansi/Lembaga dalam menghadapi masalah kesehatan jiwa masyarakat dan peningkatan kerjasama di bidang promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif terhadap masyarakat dengan gangguan jiwa pada khususnya, serta mengurangi dampaknya terhadap kesejahteraan masyarakat; c. Bahwa sehubungan dengan huruf a dan b perlu dibentuk Tim Pelaksana Kesehatan Jiwa Masyarakat Kabupaten dengan menetapkannya dalam Keputusan Bupati. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan; 2. Undang Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah 3. Sakit; Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan; 4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah dua kali terakhir dengan Undang-Undang 9 Tahun 2015; 5. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 1998, tentang Koordinasi Kegiatan Instansi Vertikal di Daerah; 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; 7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nomor: 220/Menkes/SK/III/2002, tentang Pedoman Umum Tim Pembina, Tim Pengarah, Tim Pelaksana Kesehatan Jiwa (TP-KJM); 1

2 Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Nomor: 406/Menkes/SK/VI/2009, tentang Pedoman Pelayanan Kesehatan Jiwa Komunitas; Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014, tentang Pusat Kesehatan Masyarakat; Peraturan Daerah Kabupaten Nomor 7 Tahun 2007 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah tiga kali terakhir dengan Peraturan Daerah Kabupaten Nomor 5 Tahun 2014; Peraturan Daerah Kabupaten Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten ; Peraturan Daerah Kabupaten Nomor 12 Tahun 2017 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Tahun Anggaran 2018; Peraturan Bupati Nomor 44 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten ; Peraturan Bupati Nomor 55 Tahun 2017 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Tahun Anggaran 2018; Peraturan Bupati Nomor 56 Tahun 2017 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Tahun Anggaran MEMUTUSKAN: Menetapkan : KEPUTUSAN BUPATI TENTANG TIM PELAKSANA KESEHATAN JIWA MASYARAKAT KABUPATEN BANYUWANGI. KESATU : Membentuk Tim Pelaksana Kesehatan Jiwa Masyarakat Kabupaten, dengan Susunan dan Personalia Tim sebagaimana tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tak terpisahkan dari keputusan ini. KEDUA : Tim Pelaksana Kesehatan Jiwa Masyarakat sebagaimana dimaksud dalam diktum kesatu secara umum bertugas: a. Merumuskan kebijakan upaya kesehatan jiwa masyarakat di tingkat Kabupaten; b. Menentukan mekanisme koordinasi dan kebijakan operasional upaya kesehatan jiwa masyarakat tingkat Kabupaten; c. Menyusun program kerja upaya kesehatan jiwa masyarakat di tingkat Kabupaten; d. Melakukan pembinaan, monitoring dan evaluasi pelaksanaan program kerja upaya kesehatan jiwa masyarakat di tingkat Kabupaten; e. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas Tim Pelaksana Kesehatan Jiwa Masyarakat kepada Bupati.

3 KETIGA : Semua pengeluaran keuangan yang berhubungan dengan pelaksanaan Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten, serta sumber pendanaan lainnya yang sah dan tidak mengikat. KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. 3 Ditetapkan di Pada tanggal 26 Februari 2018 BUPATI BANYUWANGI, Ttd H. ABDULLAH AZWAR ANAS

4 LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR : 188/80/ /2018 TANGGAL : 26 Februari 2018 SUSUNAN DAN PERSONALIA TIM PELAKSANA KESEHATAN JIWA MASYARAKAT KABUPATEN BANYUWANGI No. JABATAN DALAM TIM JABATAN DALAM KEDINASAN Pembina Bupati 2. Koordinator Sekretaris Daerah Kabupaten 3. Wakil Koordinator Asisten Administrasi Pembangunan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretaris Daerah Kabupaten 4. Ketua Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten 5. Wakil Ketua Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten 6. Sekretaris Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kabupaten 7. Anggota 1. Kepala Kepolisian Resort 2. Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat pada Sekretariat Daerah Kabupaten 3. Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten 4. Kepala Dinas Sosial Kabupaten 5. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten 6. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten 7. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Blambangan 8. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Genteng 9. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten 10. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan & Keluarga Berencana Kabupaten 11. Ketua TP-PKK (Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga) Kabupaten 12. Kepala Bagian Hukum pada Sekretariat Daerah Kabupaten 13. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat pada Dinas Kesehatan Kabupaten 14. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan pada Dinas Kesehatan Kabupaten 15. Kepala Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa pada Dinas Kesehatan Kabupaten 16. Camat Se-Kabupaten 17. Kepala Desa Se-Kabupaten 18. Kepala UPTD Kesehatan Se-Kabupaten 19. Unsur Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kabupaten 20. Unsur Universitas Bhakti Indonesia 21. Unsur Ikatan Dokter Indonesia Kab. 22. Unsur Ikatan Bidan Indonesia Kab. 23. Unsur Persatuan Perawat Nasional Indonesia Kab. 24. Unsur Persatuan Ahli Farmasi Indonesia Kab. BUPATI BANYUWANGI, Ttd H. ABDULLAH AZWAR ANAS

5 URAIAN TUGAS DAN WEWENANG TIM PELAKSANA KESEHATAN JIWA MASYARAKAT (TP-KJM) KABUPATEN BANYUWANGI 1 KEPOLISIAN RESORT BANYUWANGI Mempunyai Tugas: - Membuat Program bagi Rehabilitasi Pasien Mental - Menyiapkan Instruktur Rehabilitasi Pasien Mental - Memberikan bantuan Informasi dan peralatan - Pengembangan program keterampilan petugas tentang kesehatan jiwa pengungsi 2 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA Merencanakan pelakasanaan kegiatan sosialisasi pembinaan patroli, operasi dan penertiban pelanggaran ketertiban umum Melaksanakan operasi dan penertiban terhadap pelanggaran Perda dan Perbub sesuai prosedur tetap penertiban Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap situasi/kondisi lapangan Melaksanakan patroli wilayah secara periodik Melaksanakan penyuluhan/peringatan lisan dilapangan terhadap pelanggaran perda dan perbub Melaporkan hasil kegiatan pada atasan Menginventaris permasalahan/pelanggaran ketertiban umum Mengkonsultasikan kepada atas tentang tindak lanjut yang harus dilakukan 3 DINAS PENDIDIKAN KAB. BANYUWANGI Menyusun perencanaan, pembinaan dan pengembangan kesehatan jiwa di sekolah Pengembangan kurikulum pendidikan kesehatan (Life Skill Education) dengan memasukkan materi kesehatan jiwa Pengembangan kebijakan pendidikan pencegahan gangguan jiwa remaja dan pencegahan penyalahgunaan NAPZA pada jalur pendidikan formal maupun non formal 4 DINAS SOSIAL Mempunyai Tugas: - Memberikan fasilitas berupa surat rekomendasi bagi klien gangguan jiwa/psikotik dari Puskesmas yang ingin di rujuk ke RSJ Lawang atau RSJ Menur - Memberikan fasilitas berupa surat rekomendasi Terlantar dan Trasportasi pengiriman bagi klien gangguan jiwa/psikotik dari puskesmas yang tidak diketahui asal-usulnya tetapi tidak bisa tertanggani di daerah dan harus dirujuk ke RSJ Lawang dengan persyaratan ada surat permohonan dari instansi /masyarakat yang menemukan /menanggani klien tersebut - Memberikan bantuan berupa 1 (satu) paket sembako (diberikan satu kali) kepada keluarga miskin yang mempunyai tanggungan anggota keluarga yang menderita gangguan jiwa/psikotik dengan persyaratan surat permohonan dari lurah setempat

6 5 KANTOR KEMENTERIAN AGAMA BANYUWANGI Menyusun petunjuk teknis pelaksanaan TP-KJM Menyusun perencanaan, pembinaan dan pengembangan Kesehatan Jiwa Masyarakat Pengembangan kurikulum pendidikan kesehatan (Life Skill Education) dengan memasukkan materi kesehatan jiwa Pengembangan kebijakan pendidikan pencegahan gangguan jiwa remaja dan pencegahan penyalahgunaan NAPZA pada jalur pendidikan formal maupun non formal Memberikan saran-saran dan fatwa keagamaan/ kerohanian terhadap problem perkembangan Kesehatan Jiwa Masyarakat 6 DINAS KESEHATAN KAB. BANYUWANGI - Menyusun petunjuk teknis TP-KJM(Tim Pelaksanan Kesehatan Jiwa Masyarakat) Kab. - Pengembangan sistem pelayanan kesehatan jiwa - Memperkuat sistem rujukan kasus jiwa - Program pengkajian kebutuhan pendidikan dan pengembangan pelatihan/diklat bagi tenaga kesehatan (perawat mahir jiwa) - Program pengkajian kebutuhan obat jiwa di sarana pelayanan kesehatan - Kerjasama dengan PRODI Keperawatan dalam bentuk MOU untuk perawatan lanjutan berupa Terapi Aktivitas Kelompok (TAK) bagi pasien jiwa yang pulang / pasca perawatan 7 RSUD BLAMBANGAN DAN RSUD GENTENG - Fasilitas pelayanan rujukan - Memberikan layanan rawat jalan dan rawat inap bagi pasien dengan gangguan jiwa non-psikotik - Memberikan layanan kedaruratan psikiatri - Memberikan terapi psikofarmaka - Memberikan layanan peyuluhan jiwa, konseling dan psikoterapi - Melakukan pelayanan rujukan 8 BADAN PERENCANAAN dan PEMBANGUNAN KAB. BANYUWANGI - Menyusun petunjuk teknis TP-KJM - Perencanaan anggaran untuk program kesehatan jiwa - Menyusun sistem penyebaran dana untuk penanggulangan kesehatan jiwa masyarakat - Membantu dan memberikan asistensi teknis dalam pencarian donor agency bagi penanganan gangguan jiwa masyarakat 9 BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT dan KELUARGA BERENCANA KAB. BANYUWANGI - Menyusun petunjuk teknis TP-KJM - Pemberdayaan keluarga yang terintegrasi dengan kesehatan jiwa masyarakat - Pengembangan peningkatan pengetahuan kaum perempuan tentang berbagai gangguan jiwa yang mungkin dihadapi oleh perempuan - Pengembangan keterampilan sosial bagi kaum perempuan

7 10 TIM PENGGERAK PKK KAB. BANYUWANGI Menyusun perencanaan, pembinaan dan pengembangan Kesehatan Jiwa Masyarakat Melaksanakan program PKK termasuk di dalamnya upaya kesehatan jiwa melalui Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) Membina PKK Kecamatan untuk ikut serta dalam kegiatan pelaksanaan Kesehatan Jiwa Masyarakat 11 BIRO HUKUM SETDA KAB. BANYUWANGI - Menyusun petunjuk teknis pelaksanaan TP-KJM Kab. - Konsultasi hukum tentang integrasi pelaksanaan kesehatan jiwa Masyarakat 12 PENIDIDIKAN STIKES, UNAIR dan UBI Mempunyai Tugas: - Menyusun petunjuk teknis TP-KJM Kab. - Membantu Preventif, Promotif Kesehatan Jiwa Masyarakat - Membantu Pembangunan Sumber Daya Manusia melalui penanganan Kesehatan Jiwa Masyarakat 13 UPTD KESEHATAN - Menyusun program kegiatan pemberdayaan kelompok masyarakat khusus - Pembinaan / pelatihan kader dalam upaya penemuan dini dan rujukan kasus gangguan jiwa - Penyuluhan kesehatan jiwa masyarakat - Mendeteksi secara dini kasus kesehatan jiwa yang datang ke pelayanan kesehatan dasar sesuai dengan kompetensi masingmasisng tenaga kesehatan - Melakukan rujukan pada saat yang tepat bila diperlukan ke RS / spesialis - PHN / kunjungan rumah kasus gangguan jiwa untuk memantau dalam kepatuhan minum obat/berobat - Kerjasama dengan prodi DIII keperawatan dalam rangka kegiatan pemberdayaan masyarakat. - Pelacakan / deteksi dini kasus gangguan jiwa - Penegakan diagnosa gangguan jiwa - Pelayanan rujukan ke RSU atau RSJ 15 CAMAT dan LURAH Mengkoordinasikan pembentukan dan penerapan program kelurahan siaga sehat jiwa melalui optimalisasi peran poskesdes di masing-masing kelurahan/desa yang bertujuan agar masyarakat dapat berperan besar dalam menjaring pasien gangguan jiwa yang belum terdeteksi, bahkan mampu membantu pemulihan pasien yang telah dirawat dokter atau psikiater sebelumnya melalui program konseling kesehatan jiwa di tingkat kelurahan/desa Menyusun Rencana Program tentang penyandang masalah dari para penyelenggara pelayanan kesejahteraan sosial yang ada disetiap kelurahan/desa selanjutnya digunakan sebagai sumber data kecamatan

8 Melakukan monitoring dan evaluasi serta membuat laporan secara periodik kepada dinas /skpd terkait ruang lingkup tugasnya Melakukan evaluasi rakor lintas sektoral di tingkat kecamatan untuk pelaksanaan pemberdayaan masyarakat terhadap masalah kesehatan jiwa. Membantu penemuan kasus kesehatan jiwa masyarakat Membantu pelaksanaan / pelayanan surat rujukan pasien ke rumah sakit Meningkatkan peran kader Tenaga Kerja Sosial Kecamatan (TKSK) Mengkoordinasikan ke tingkat kelurahan/desa terkait penanganan kasus jiwa Melaporkan temuan kasus jiwa ke puskesmas untuk segera di kunjungi oleh petugas kesehatan 16. ORGANISASI PROFESI ( IDI,PPNI, DAN IBI ) - Mengidentifikasi, mengklasifikasi dan memetakan permasalahan kesehatan jiwa - Membantu ODGJ mengembangkan kemampuan menyelesaikan masalah dan meningkatkan fungsi kehidupannya. - Penyuluhan kesehatan jiwa masyarakat - Memberikan asuhan keperawatan pada intervensi kondisi krisis dan memberikan asuhan secara langsung 17. LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT/ORGANISASI MASYARAKAT Mempunyai Tugas : Sosial Marketing (menjaring penerima manfaat yaitu pasien jiwa dan keluarga) untuk mendapatkan pelayanan kesehatan jiwa sesuai dengan standart yang ada.

GUBERNUR JAWA TIMUR KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 188/ 41 /KPTS/013/2013 TENTANG TIM PENGARAH KESEHATAN JIWA MASYARAKAT PROVINSI JAWA TIMUR

GUBERNUR JAWA TIMUR KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 188/ 41 /KPTS/013/2013 TENTANG TIM PENGARAH KESEHATAN JIWA MASYARAKAT PROVINSI JAWA TIMUR GUBERNUR JAWA TIMUR KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 188/ 41 /KPTS/013/2013 TENTANG TIM PENGARAH KESEHATAN JIWA MASYARAKAT PROVINSI JAWA TIMUR GUBERNUR JAWA TIMUR, Menimbang : a. bahwa peningkatan kesadaran
