BAB I PENDAHULUAN. commit to user

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. commit to user"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pendidikan merupakan suatu hal yang sangat penting bagi kehidupan manusia sebagai upaya untuk mengembangkan potensi yang dimilikinya ke arah yang lebih baik. Menurut Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas) salah satu tujuan pendidikan nasional adalah untuk mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa. Sekolah sebagai lembaga pendidikan formal yang bertujuan untuk membentuk Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas dan membentuk manusia yang berkepribadian, seharusnya mampu memberikan bekal pengetahuan, keterampilan, serta kemampuan yang dibutuhkan peserta didik. Pengertian pendidikan menurut Undang-Undang No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas) bab I Pasal 1 adalah usaha sadar dan terencana mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensinya sendiri. Inilah yang secara teoritis disebut pembelajaran yang berpusat pada siswa (student centered learning) yang diadopsi kedalam sistem pendidikan nasional. Berdasarkan pengertian tersebut dapat diketahui pembelajaran yang berpusat pada siswa (student centered learning) merupakan pembelajaran yang mendorong siswa untuk terlibat secara aktif dalam proses pembelajaran untuk mengembangkan potensinya sendiri. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan merupakan salah satu pembelajaran formal yang diwajibkan dalam semua tingkat pendidikan. Menurut Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas, pada setiap jenis, jalur, dan jenjang pendidikan wajib memuat Pendidikan Kewarganegaraan. Hal ini membuktikan bahwa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan memiliki peran yang sangat penting dalam dunia pendidikan di Indonesia. PPKn sebagai commit to user 1

2 2 pembelajaran formal di semua jenjang pendidikan mempunyai peran untuk meningkatkan civic knowledge, civic skill dan civic disposisi warga Negara dan merupakan pembelajaran yang paling strategis untuk membentuk warga Negara menjadi warga Negara yang baik (good citizenship). Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional (Permendiknas) Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah menyatakan bahwa mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan mempunyai tujuan untuk membentuk peserta didik menjadi manusia yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air. Maka dari itu kemampuan guru perlu dikembangkan sehingga mampu secara optimal membimbing siswa dalam proses pembelajaran di sekolah. Upaya yang dilakukan pemerintah untuk mengembangkan kemampuan guru di sekolah dan untuk meningkatkan mutu pendidikan nasional di Indonesia dilakukan Pemerintah melalaui berbagai cara. Salah satu upaya yang dilakukan Pemerintah untuk meningkatkan kemampuana guru dan mutu pendidikan nasional antara lain dengan penyempurnaan kurikulum. Perubahan kurikulum di Indonesia telah terjadi beberapa kali. Kurikulum 2013 yang terbaru saat ini merupakan kurikulum yang ditetapkan Pemerintah menggantikan kurikulum Sebenarnya, baik kurikulum 2006 maupun kurikulum 2013 keduanya menekankan pembelajaran yang berpusat pada siswa (student centered learning), dimana berdasarkan Undang-Undang No. 20 tahun 2003 tentang Sisdiknas peserta didik diharapkan aktif dalam proses pembelajaran untuk mengembangkan potensinya sendiri. Kurikulum 2006 dan kurikulum 2013 mempunyai perbedaan pada aspek kompetensi lulusan. Pada kurikululum 2006 aspek kompetensi lulusan lebih menekankan pada aspek pengetahuan yang berorientasi pada kompetensi dan hasil belajar siswa. Sedangkan, pada kurikulum 2013 terdapat keseimbangan aspek kompetensi lulusan meliputi aspek kompetensi sikap, keterampilan, dan pengetahuan. Kurikulum 2013 menggunakan pendekatan pembelajaran yang berpusat pada siswa (student centered learning) dengan menekankan pada keseimbangan aspek kompetensi sikap, keterampilan, commit dan to user pengetahuan. Siswa diharapkan dapat

3 3 selalu aktif dalam kegiatan pembelajaran dan guru memiliki peran sebagai fasilitator dan motivator di kelas. Untuk meningkatkan keaktifan siswa di dalam kelas guru diharapkan dapat menggunakan model pembelajaran yang menarik, kreatif, dan efektif sesuai dengan kurikulum Penggunaan model pembelajaran yang kreatif dan efektif dalam kegiatan pembelajaran diharapkan mampu menarik perhatian dan partisipasi siswa untuk mengikuti pembelajaran di kelas sehingga siswa dapat lebih memahami materi yang disampaikan guru dan tujuan pembelajaran yang diharapkan dapat tercapai dengan baik. Namun, dewasa ini berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) No. 160 Tahun 2014 tentang Pemberlakuan kurikulum 2006 dan kurikulum 2013 tidak semua sekolah dapat menerapkan kurikulum Sekolah yang diperbolehkan tetap menggunakan kurikulum 2013 adalah sekolah yang telah melaksanakan kurikulum 2013 lebih dari satu semester. Seperti yang tercantum pada Pasal 1 Permendikbud No. 160 Tahun 2014 yang menyatakan bahwa Sekolah yang baru mulai melaksanakan K13 di semester ganjil 2014/2015, maka kembali ke kurikulum 2006 mulai semester genap 2014/2015. Dengan kata lain, sekolah yang baru melaksanakan K13 satu semester akan kembali menggunakan kurikulum 2006 (KTSP) untuk semester genap 2014/2015. SMK N 1 Banyudono merupakan salah satu sekolah yang tetap menggunakan kurikulum 2013 dikarenakan sekolah ini telah menjalankan kurikulum 2013 lebih dari 1 semester. Namun, pada kenyataannya kegiatan pembelajaran PPKn di kelas X Keperawatan dan X Pemasaran SMK N 1 kurang membuat siswa aktif untuk mengembangkan potensinya sendiri. Guru di kelas masih sangat berperan dalam kegiatan pembelajaran yang membuat pembelajaran di kelas masih berpusat pada guru (teacher centered learning). Pembelajaran PPKn terkait materi pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun 1945 di kelas X Keperawatan dan X Pemasaran di SMK N 1 Banyudono menunjukan hasil yang belum memuaskan. Hasil observasi belajar di kelas X Keperawatan dan X Pemasaran menunjukan bahwa guru mata pelajaran PPKn commit dalam to user kegiatan pembelajaran menggunakan

4 4 metode ceramah. Kurangnya kemampuan guru untuk memaksimalkan kegiatan belajar mengajar menggunakan metode ceramah membuat siswa kurang aktif dalam kegiatan pembelajaran. Akibatnya, siswa mudah merasa jenuh dan kurang berpartisipasi dalam kegiatan belajar mengajar yang dilakukan. Berdasarkan hasil wawancara dengan beberapa siswa di kelas X Keperawatan dan X Pemasaran, siswa mudah jenuh mengikuti pembelajaran PPKn di kelas karena dalam kegiatan pembelajaran guru selalu memakai metode ceramah dan tidak pernah menggunakan model pembelajaran kreatif yang dapat menarik partisipasi siswa untuk mengikuti pelajaran. Padahal, sesuai dengan kurikulum 2013 guru seharusnya menggunakan suatu model pembelajaran yang dapat membuat siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran sehingga siswa tidak mudah jenuh dan lebih tertarik mengikuti pelajaran. Kurangnya partisipasi siswa dalam kegiatan pembelajaran di kelas mengakibatkan pemahaman siswa terhadap materi pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun 1945 cenderung masih rendah. Pre-test terkait materi kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun 1945 diberikan kepada siswa kelas X Pemasaran dan X Keperawatan dengan menggunakan 28 soal pilihan ganda. Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) di SMK N 1 Banyudono untuk mata pelajaran PPKn adalah 75. Berdasarkan pretest yang diberikan diperoleh hasil pada tabel 1.1 berikut : Tabel 1.1 Hasil Pretest Kelas X Keperawatan dan X Pemasaran No. Kelas Lulus Tidak Jumlah Presentase Rata Lulus Siswa Kelulusan -rata 1. X Keperawatan 1 14 Siswa 18 Siswa 32 Siswa 44 % 69,5 2. X Keperawatan 2 14 Siswa 16 Siswa 30 siswa 47 % 69,9 3. X Pemasaran 1 14 Siswa 19 Siswa 33 Siswa 43 % 66,2 4. X Pemasaran 2 11 Siswa 19 Siswa 30 Siswa 37 % 68,1 Sumber : Data hasil pretest kelas X Keperawatan dan X Pemasaran (lampiran 23 dan lapiran 24) commit to user

5 5 Berdasarkan tabel 1.1 tersebut dapat diketahui siswa kelas X Keperawatan 1 dari 32 siswa hanya 14 siswa yang Lulus KKM dengan rata-rata kelas 69,5. Siswa kelas X Keperawatan 2 dari 30 siswa hanya 14 siswa yang Lulus KKM dengan rata-rata kelas 69,9. Siswa kelas X Pemasaran 1 dari 32 siswa hanya 14 yang Lulus KKM dengan rata-rata kelas 66,2. Siswa kelas X Pemasaran 2 dari 30 siswa hanya 11 siswa yang Lulus KKM dengan rata-rata kelas 68,1. Selain itu, siswa yang memenuhi nilai KKM di kelas X Pemasaran dan X Keperawatan tidak mencapai 50% dan rata-rata kelas tidak ada yang memenuhi KKM. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa penguasaan siswa kelas X Pemasaran dan X Keperawatan terhadap kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun 1945 masih rendah. Permasalahan yang menyebabkan rendahnya penguasaan siswa terhadap kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah siswa yang jenuh mengikuti pembelajaran dikarenakan kurangnya kemampuan guru dalam memaksimalkan kegiatan pembelajaran menggunakan metode ceramah yang membuat siswa kurang berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran di kelas. Namun, ada siswa yang memang dapat berhasil memahami dengan baik materi yang dijelaskan oleh guru. Hal ini dapat dilihat dari hasil pretest dimana terdapat beberapa siswa yang mempunyai nilai cukup tinggi dibandingkan dengan siswa lain yang mendapatkan nilai yang rendah. Hasil pretest yang diberikan untuk kelas X Pemasaran dan X Keperawatan menunjukan bahwa dalam satu kelas terdapat siswa yang mempunyai nilai sangat bagus tetapi ada juga yang mempunyai nilai sangat rendah. Berdasarkan hasil pretest yang dilakukan jumlah siswa yang mempunyai nilai bagus lebih sedikit dari pada siswa yang mempunyai nilai yang rendah. Penyebabnya adalah kemampuan akademis dan motivasi siswa dalam mengikuti pembelajaran di kelas yang berbeda-beda. Siswa yang mempunyai kemampuan akademis dan motivasi yang tinggi dalam kegiatan belajar mengajar di kelas terlihat tidak jenuh mengikuti pembelajaran dari awal hingga akhir pelajaran dan terlihat sering bertanya tentang materi yang kurang commit dipahami to user kepada guru di kelas.

6 6 Menurut Paul Suparna, (2007:139) Cara pikir teman dan penjelasan teman biasanya lebih mudah ditangkap dan tidak menakutkan. Berdasarkan pendapat tersebut dapat diketahui penjelasan teman biasanya lebih mudah ditangkap dan dimengerti oleh temannya sendiri. Oleh karena itu, dibutuhkan suatu model pembelajaran yang dapat memanfaatkan kedekatan antar siswa agar siswa yang mempunyai kemampuan akademis tinggi dapat memberikan penjelasan kepada siswa lain yang kurang pandai sehingga mempermudah siswa yang kurang pandai untuk bertanya tentang materi yang kurang dipahami. Berdasarkan pandangan di atas, model pembelajaran yang dapat digunakan adalah model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya). Menurut Suherman (2003:227) pembelajaran tutor sebaya adalah Pembelajaran yang terpusat pada siswa dalam hal ini siswa belajar dari siswa lain yang memiliki status umur, kematangan/hargadiri yang tidak jauh berbeda dengan dirinya. Model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya) merupakan model pembelajaran yang memanfaatkan siswa yang mempunyai kemampuan akademis, tanggung jawab, dan motivasi yang tinggi untuk memberikan penjelasan, bimbingan, dan arahan kepada siswa lain yang kurang pandai di dalam satu kelas/kelompok. Alasan peneliti memilih model pembelajaran tersebut dikarenakan dalam model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya) terdapat tutor yang memiliki tugas untuk memberi penjelasan bimbingan dan arahan kepada siswa yang kurang pandai di dalam suatu kelas/kelompok dan hal ini tidak terdapat pada model pembelajaran yang lain. Siswa yang kurang pandai diharapkan dapat lebih terbantu untuk memahami materi pelajaran karena lebih mudah bertanya tentang materi yang kurang dipahami kepada tutor masingmasing. Kerjasama dalam memahami materi yang dilakukan oleh tutor dan anggota kelompok akan membuat siswa lebih aktif dalam kegiatan pembelajaran di kelas. Pembelajaran yang lebih mengaktifkan siswa dalam kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapat membuat siswa tidak mudah jenuh dan lebih berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran di kelas. commit to user

7 7 Melalui penerapan model ini, diharapkan siswa lebih memahami materi pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun Oleh karena itu, penulis tertarik untuk melakukan penelitian untuk mengetahui adakah pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya) terhadap penguasaan kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun 1945 pada siswa Kelas X Pemasaran dan Kelas X Keperawatan dengan judul penelitian : Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif tipe Peer Tutoring (Tutor Sebaya) terhadap Penguasaan Kompetensi Dasar Memahami Pokok Pikiran yang Terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (Studi Eksperimen di kelas X Pemasaran dan X Keperawatan SMK N 1 Banyudono Tahun Ajaran 2014/2015). B. Identifikasi Masalah Dari uraian latar belakang di atas dapat diidentifikasi permasalahan yang timbul sebagai berikut : 1. SMK N 1 Banyudono sebagai sekolah yang menerapkan kurikulum 2013 terkait mata pelajaran PPKn di kelas X Keperawatan dan X Pemasaran dalam kegiatan pembelajaran menggunakan metode ceramah, padahal kurikulum 2013 mengutamakan pembelajaran yang berpusat pada siswa. 2. Ketidaksesuaian model pembelajaran yang diterapkan membuat siswa mudah jenuh mengikuti pelajaran sehingga siswa kurang berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran di kelas. 3. Penguasaan kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun 1945 pada siswa kelas X Keperawatan dan X Pemasaran masih rendah. 4. Terdapat siswa yang mempunyai nilai yang tinggi tetapi disisi lain juga ada siswa yang mempunyai nilai yang rendah. 5. Ketika siswa diberi kesempatan oleh guru untuk bertanya tentang materi yang kurang dipahami jarang sekali ada yang mengajukan pertanyaan. commit to user

8 8 6. Diperlukan model pembelajaran yang dapat membuat siswa lebih aktif berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran dan mempermudah siswa untuk bertanya tentang materi yang kurang dipahami sehingga diharapkan dapat lebih menguasai kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar tahun C. Pembatasan Masalah Berdasarkan identifikasi masalah, agar lebih terfokuskan dan terarah maka dibatasi pada masalah-masalah sebagai berikut : 1. Subyek Penelitian Subyek Penelitian ini adalah siswa-siswi kelas X Pemasaran dan kelas X Keperawatan SMK Negeri 1 Banyudono tahun ajaran 2014/2015. Kelas X Pemasaran terdiri dari dua kelas yaitu, kelas X Pemasaran 1 dan kelas X Pemasaran 2, sedangkan kelas X Keperawatan juga terdiri dari 2 kelas yaitu kelas X Keperawatan 1 dan X Keperawatan Model Pembelajaran Model pembelajaran yang digunakan dalam penelitian ini adalah model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya). 3. Kompetensi Dasar Kompetensi dasar yang dipilih dalam penelitian ini adalah kompetensi dasar 3.2 memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun Objek Penelitian Objek dalam penelitian ini meliputi : a. Proses pembelajaran di kelas X Pemasaran dan X Keperawatan SMK N 1 Banyudono. b. Model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya) c. Penguasaan kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 pada X Pemasaran commit dan to user X Keperawatan SMK N 1 Banydono.

9 9 D. Perumusan Masalah Berdasarkan identifikasi dan pembatasan masalah serta untuk memperjelas masalah dalam penelitian ini, maka dirumuskan masalah sebagai berikut : Adakah pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya) terhadap penguasaan kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945?. E. Tujuan Penelitian Sejalan dengan rumusan masalah yang telah dikemukakan, maka penelitian ini bertujuan untuk : Mengetahui adakah pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya) terhadap penguasaan kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945?. F. Manfaat Penelitian 1. Manfaat Penelitian Penelitian ini bermanfaat untuk membantu guru menghasilkan dan memperbaiki pembelajaran dalam jangka pendek. 2. Manfaat Praktis Manfaat praktis dari penelitian ini dapat dilihat dari hal-hal berikut : a. Manfaat bagi Guru Meningkatkan kualitas atau memperbaiki proses pembelajaran di kelas yang dilakukan oleh guru serta dapat meningkatkan pendekatan, metode, dan gaya pembelajaran yang sebelumnya telah dilakukan oleh guru khususnya terhadap materi kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun Selain itu sebagai motivasi untuk meningkatkan keterampilan commit memilih to user model pembelajaran yang bervariasi

10 10 dan dapat memperbaiki sistem pembelajaran, sehingga dapat memberikan pengajaran yang lebih baik kepada siswa serta dapat mengembangkan model pembelajaran kooperatif tipe peer tutoring (tutor sebaya). b. Manfaat bagi Sekolah Memberikan sumbangan bagi sekolah dalam perbaikan proses pembelajaran yang diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa khususnya, dan perbaikan kualitas sekolah pada umumnya. c. Manfaat bagi Siswa Memberikan pengalaman pembelajaran yang menarik bagi siswa dan diharapkan siswa dapat lebih menguasai kompetensi dasar memahami pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun commit to user

ARTIKEL JURNAL. Oleh : ZAM ZAM AMIN MUBAROK NIM. K

ARTIKEL JURNAL. Oleh : ZAM ZAM AMIN MUBAROK NIM. K PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PEER TUTORING (TUTOR SEBAYA) TERHADAP PENGUASAAN KOMPETENSI DASAR MEMAHAMI POKOK PIKIRAN YANG TERKANDUNG DALAM PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK
