BAB II TINJAUAN LITERATUR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN LITERATUR"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN LITERATUR Sistem Irigasi Kendi Di antara sistem irigasi tradisional, irigasi kendi merupakan salah satu sistem irigasi yang paling efisien. Air merembes keluar dari kendi yang ditanam tergantung dari beda tinggi tekanan melewati dinding kendi secara langsung ke daerah perakaran tanaman yang dirigasikan. Beda tekanan adalah hasil dari tinggi tekanan positif di dalam kendi dan tinggi tekanan negatif pada luar permukaan kendi yang bersentuhan dengan tanah (Zreig et all, 2006). Di dalam sistem irigasi kendi, indikator kinerja yang digunakan adalah : kemampuan kendi irigasi mensuplai air untuk memenuhi kebutuhan air tanaman dan mengurangi kehilangan air melalui evaporasi dan perkolasi (Edward, 2010). Faktor Faktor yang Mempengaruhi Sistem Irigasi Kendi Faktor penting yang mempengaruhi rasio rembesan adalah kondisi di luar permukaan dari dinding kendi. Beberapa peneliti telah menunjukkan bahwa kendi dapat saja memiliki kemampuan mengatur sendiri dengan kondisi dimana rembesan diatur oleh tinggi tekanan air tanah dimana, sebagai hasilnya, adalah fungsi dari kandungan air tanah di sekitar kendi. Saat air tanah berkurang akibat evapotranspirasi, tinggi tekanan air tanah juga berkurang menghasilkan peningkatan pada beda hidrolik dan rasio rembesan yang melewati dinding kendi. Untuk itulah,

2 pengaruh tinggi tekanan air yang dihasilkan dari evaporasi dan transpirasi pada rasio rembesan air kendi harus dinilai secara khusus (Zreig et all, 2006).

3 Jauh sebelumnya, penelitian kecil telah dilakukan pada kinerja sistem irigasi kendi termasuk macam-macam faktor yang mempengaruhi rembesan air yang keluar melalui kendi. Rasio air yang merembes keluar dari kendi juga beberapa tanaman yang berpotensi dapat diirigasikan dengan sistem irigasi kendi dipengaruhi oleh beberapa hal, diantaranya adalah konduktifitas hidrolik jenuh kendi, ketebalan dinding kendi, daerah permukaan kendi, jenis tanah, jenis tanaman dan rasio evapotranspirasi (Siyal, 2009). Proses Perembesan Air ke Luar Dinding Kendi Tekanan atmosfer, tegangan tanah, dan tegangan hisapan akar akan memaksa air untuk merembes keluar dari kendi, membentuk pola perembesan yang membasahi tanah yang mengelilingi kendi. Proses pembasahan berlanjut sampai kelembaban tanah dalam keadaan seimbang. Selama masih ada air yang yang diambil oleh tanaman, air akan terus mengalir terus menerus keluar dari kendi. Mekanisme inilah yang memberi keuntungan ketika mengairi tanaman dengan menanam tanaman tersebut di sekeliling kendi. Tanaman yang ditanam di bedengan yang dipasangi dengan kendi gerabah memberikan air yang cukup hingga tanaman mencapai usia dewasa. Daerah pembasahan tergantung dari tekstur tanah, tanah berpasir tidak membiarkan air bergerak mendatar jauh dari sumber pengairannya, namun lebih merespon pada gerak vertikal akibat gaya gravitasi (Anonimous, 2012).

4 Pola Pembasahan Tanah Hasil pengamatan pola basah (wetting pattern) tanah di sekitar kendi dapat mencapai jarak horizontal (jari-jari) 25 cm dan vertikal 40 cm. Pertambahan jarak pembasahan sebagai fungsi waktu seperti pada Tabel.1di bawah ini. Tabel.1 Jarak pembasahan tanah berdasarkan lama waktu irigasi kendi Waktu Jarak Pembasahan ke Arah Radial, R (cm) Vertikal, z (cm) 7 jam jam (1 hari) jam( 2 hari) jam (6 hari) jam (13 hari) (Sastrohartono, 2010). Komposisi Kendi Dari hasil studi yang telah ada, dapat disimpulkan bahwa rasio difusi air melalui kendi dapat diatur dengan mengatur proporsi yang tepat dari bahan organik di kendi atau dengan mengatur distribusi ukuran partikel dari pasir pada saat pencampuran dengan tanah liat selama proses pembuatan kendi. Untuk memberi standar proporsi bahan organik yang tepat dan distribusi ukuran partikel pasir yang tepat saat pencampuran dengan tanah liat untuk menghasilkan rasio difusi yang diinginkan, penelitian lebih lanjut sangat diperlukan (Mathai and Simon, 2004). Penambahan pasir pada campuran bahan pembuatan kendi telah dapat meningkatkan konduktifitas hidrolik kendi (Kkendi) secara positif. Namun penambahan pasir dibatasi oleh daya rekat tanah liat yang digunakan sehingga pada setiap tempat persentase penambahan pasirnya berbeda. Penambahan pasir yang

5 berlebihan menyebabkan kendi tidak dapat dibentuk, karena akan pecah pada waktu pengeringan atau pembakaran. Selanjutnya, untuk menentukan persentase penambahan pasir dalam pembuatan kendi irigasi tergantung besarnya konduktivitas hidrolik kendi yang dibutuhkan, mengikuti persamaan eksponensial (Edward, 2000). Kendi dibuat dari campuran bahan tanah liat, pasir dan serbuk gergaji, konduktivitas hidrolika kendi berkisar antara 7,88 x sampai dengan 8,78 x cm/hari. Kendi dengan berbagai campuran bahan dan nilai konduktivitas hidraulik kendi yang diperoleh disajikan pada Tabel.2 di bawah ini. Tabel.2 Nilai konduktivitas hidrolik kendi menurut komposisi bahan campuran No Komposisi bahan campuran (%) Kkendi (cm/det) Liat Pasir Serbuk gergaji ,80x ,5 2,5 8,64x ,14 x ,5 7,5 7,43x ,94x ,5 12,5 2,10x ,28x ,5 17,5 3,73x ,28x ,78x (Sastrohartono, 2010). Dimensi Kendi Pemilihan ukuran diameter dan panjang hong (kendi) untuk irigasi lokal harus berdasarkan pada efisiensi pemberian air yang tepat untuk tanaman, agar tidak terjadi pemborosan pemberian air yang tepat untuk tanaman, agar tidak terjadi pemborosan pemberian air yang mengakibatkan pemakaian hong menjadi tidak efisien karena

6 seringnya intensitas pengisian air ke dalam hong. Untuk itu perlu suatu pertimbangan yang matang dalam memilih ukuran diameter dan panjang hong yang akan dipakai, agar dapat mencapai efisiensi yang diinginkan (Sistanto, 2004). Karakteristik ukuran diameter hong berpengaruh terhadap pola pembasahan tanah. Hal ini disebabkan dengan meningkatnya ukuran diameter hong akan menambah volume air dalam hong dan memperluas dinding hong, sehingga akan mempengaruhi jumlah pemberian air ke tanaman dan selanjutnya berpengaruh terhadap zona pembasahan dan volume tanah yang basah di sekitar perakaran tanaman disebutkan dalam ( European Commision for Agriculture,1972) (Sistanto, 2004). Dengan meningkatnya ukuran diameter hong dan pembenaman hong lebih dalam tentunya akan menampung volume air yang lebih besar, sehingga kapasitas volume air dalam hong akan berbanding lurus dengan volume pembasahan tanah yang dihasilkan (Sistanto, 2004). Selain itu dengan meningkatnya ukuran diameter hong akan memperbesar luas dinding hong, sehingga dengan permukaan dinding yang luas menyebabkan jumlah pori hong bertambah banyak dan kondisi ini mengakibatkan air lebih lebih banyak merembes ke dalam tanah ( Sub balai rehabilitasi lahan dan konservasi tanah, 1996). Dewasa ini terdapat 5 (lima) ukuran diameter hong yang disarankan oleh Standar Industri Indonesia (1983), yaitu hong dengan ukuran diameter 10; 12,5;15;17,5; dan 20 cm. Selain ukuran diameter, panjang hong yang disarankan oleh SII adalah dengan panjang 50 dan 70 cm (Sistanto, 2004).

7 Waktu yang diperlukan untuk mencapai tinggi muka air yang tetap untuk ketiga hong itu berbeda, hal ini disebabkan oleh perbedaan debit air dan luas dinding hong. Pori-pori tanah mulai mendekati jenuh air, namun kenyataannya kondisi air di dalam tanah tidak sampai mencapai jenuh, hal ini disebabkan oleh partikel-partikel tanah bersifat porous sehingga pergerakan air di dalam tanah terus berlangsung. Selain itu kondisi ini dipengaruhi oleh besarnya evaporasi tanah sementara debit air yang keluar dari setiap hong jumlahnya berbeda, yang selanjutnya akan menghasilkan perbedaan distribusi pembasahan tanah. Tabel.3 Laju penurunan tinggi muka air dalam hong pada tanah ultisol Waktu pengamatan Penurunan tinggi muka air dalam hong (mm) Laju penurunan air (mm) (jam) D= 12 mm D=15 D=20 D=12 D=15 D= ,72 10,45 7,72 Keuntungan Irigasi Kendi Ada beberapa keuntungan menggunakan irigasi kendi liat. Keuntungan pertama, kendi tidak sensitif terhadap penyumbatan seperti pada sistem irigasi tetes, walaupun kadang-kadang juga bisa terjadi penyumbatan dan memerlukan pemanasan kembali pada kendi untuk menciptakan porositas kembali, keuntungan yang kedua,

8 kendi tidak memerlukan sistem pengairan bertekanan. Keuntungan yang ketiga, tidak akan mudah dirusak oleh binatang atau tersumbat oleh serangga seperti pada sistem irigasi tetes, dengan menggunakan penutup kendi yang dapat mengumpulkan air hujan, jika ada presipitasi, dapat disimpan dan didayagunakan. Yang terakhir, kendi hanya membutuhkan air selama satu atau dua minggu, tidak seperti irigasi tetes dimana jika ada sedikit gangguan pada tenaga cadangan atau air dapat menyebabkan kegagalan tanam (Anonimous, 2012). Kekurangan Irigasi Kendi Liat Tanah dengan tektur yang kasar tidak akan memberikan pengaruh daerah pembasahan yang baik. Tanah dengan tektur sedang seperti lempung berpasir, lempung liat atau lempung berdebu sangat baik. Sistem irigasi kendi dapat saja tersumbat saat porositas kendi tertutup seiring dengan waktu selama penggunaan kendi yang panjang. Ketika porositas kendi secara lanjut menurun tak tertanggulangi lagi, kendi menjadi sulit untuk menyediakan kebutuhan air tanaman yang tinggi. (Anonimous, 2012). Kendi perlu untuk dipindahkan jika tanah akan diolah. Selama masa pemasangan atau pemindahan, kendi-kendi tersebut harus dipegang dengan baik untuk menghindari kerusakan pada dinding kendi. Kendi yang telah digunakan dapat tersumbat kadang kala, khususnya ketika tidak diisi dan dibiarkan mengering dalam jangka waktu yang panjang. Ketika hal ini terjadi, kendi-kendi tersebut perlu untuk dipindahkan dari tanah dan digosok dindingnya, atau diamplas, atau dibakar kembali untuk membersihkan pori-pori yang tersumbat.

9 Campuran tanah liat, waktu pembakaran, temperatur dan liat yang dipilih harus tepat untuk memastikan bahwa kendi cukup berporous untuk sistem irigasi kendi ini. Untungnya, sangatlah mudah untuk menguji kendi, menempah campuran dan menentukan waktu pembakaran (Anonimous, 2012). Instalasi Kendi Jumlah dan ukuran kendi yang dibutuhkan tergantung dari jenis tanaman, jarak antara masing-masing tanaman dan berapa lama petani ingin melakukan pengisian ulang air ke dalam kendi. 2-5 liter air biasanya cocok sekali digunakan, tapi kendi yang berukuran liter dapat saja digunakan untuk tanaman yang lebih besar atau jika petani ingin melakukan pengisian air ulang ke kendi dengan jarak waktu yang lebih lama. Jika kendi liat yang sudah dibuat ada di tempatmu berada, kamu dapat mengujinya apakah kendi tersebut cukup berporus untuk sistem irigasi dengan cara menyemprotkan air ke dinding kendi atau mengisi air ke dalam kendi. Jika permukaan kendi menjadi basah dan lembab berarti kendi tersebut berporus. Jika kendi memang diperuntukkan khusus untuk sistem irigasi, lakukan percobaan dengan ketebalan dinding dan tipe dari liat yang berbeda sebelum memproduksi kendi yang banyak. Temperatur pembakaran haruslah di bawah 1000 c. Tembaga meleleh pada suhu 1083 c, dengan meletakkan biji tembaga ke dalam tungku pembakaran dapat membantu mengatur temperatur pembakaran (Anonimous, 2012).

10 Perawatan Kendi Sangatlah penting untuk menjaga sistem terawat dengan baik jika kita menyadari manfaat potensial yang ada pada irigasi kendi ini. Dalam usaha Untuk memperoleh manfaat tersebut, berikut ini ada beberapa cara yang harus diikuti: 1. Selalu jaga kendi tetap basah dengan tidak membiarkan air berkurang dibawah kapasitas 50 % dari volume. Hal ini akan mencegah kemungkinan penyumbatan dan menjaga aliran air yang keluar dari kendi liat. 2. Ketika tidak digunakan, kendi haruslah dikeluarkan dari tanah, dicuci dan dikeringkan untuk menghindari penyumbatan pori-pori mikro. 3. Hydrochloric acid dapat digunakan untuk membuka pori-pori yang pernah tersumbat. (Anonimous, 2012). Pengamplasan Dinding Kendi Rasio rembesan kendi dapat diubah dengan pengamplasan permukaan luar kendi untuk menghilangkan permukaan halus yang tersisa pada proses pembuatannya. Pengasaran permukaan menghasilkan kenaikan sebesar 30% pada nilai konduktivitas hidrolik kendi. Kenaikan konduktivitas hidrolik kendi hasil dari pengamplasan bertujuan untuk mengangkat lapisan yang impermeable, yang terdiri dari pori-pori kecil yang ada pada permukaan kendi (Zreig and Atoum, 2004).

11 Stein (1995) mengatakan bahwa hasil pengukuran konduktivitas hidrolik kendi dari 12 buah kendi dengan campuran bahan yang sama hasilnya konduktivitas hidrolik kendi tidak seragam, dan setelah dilakukan pengamplasan pada permukaan dinding kendi ternyata dapat meningkatkan Kkendi sebesar ( )% seperti pada tabel berikut. Tabel.4 Nilai konduktivitas hidraulik kendi sebelum dan sesudah pengamplasan Kode Kendi Kkendi sebelum diamplas Kkendi setelah diamplas cm/detik % cm/detik % 1, , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , Rata rata 6, , (Edward, 2000). Pengisian Air Menurut Stein (1994) sistem irigasi kendi dapat dikelompokkan berdasarkan sistem penambahan air ke dalam kendi, yaitu : 1. Sistem manual. Pengisian air dilakukan dengan cara menuangkan air ke dalam kendi menggunakan gayung atau selang.

12 2. Semi otomatis. Pengisian air dengan membuka kran pada pipa yang dihubungkan pada setiap kendi, kemudian kran ditutup kembali setelah kendi penuh air. 3. Sistem otomatis. Kendi sebagai emitter menjadi satu kesatuan sistem jaringan atau sebagai kapsul yang merupakan bagian dari sistem tertutup yang dihubungkan dengan jaringan pipa.(sastrohartono,2010). Kualitas Air Untuk Sistem Irigasi Kendi Percobaan yang telah dilakukan di Kenya dan India terbukti menunjukkan bahwa irigasi kendi lebih baik daripada metode irigasi biasa lainnya dimana air yang tersedia di kedua daerah tersebut sangat asin. Produksi tomat dan semangka yang dihasilkan dari sistem irigasi kendi ini sangat baik sekali meskipun dengan air asin (Anonimous, 2012). Kualitas Lahan Ketika tanah di daerah kering, seperti di Sahel, Afrika, diirigasikan, air berevaporasi dari permukaan tanah secara cepat, meninggalkan garam yang terkandung di air. Ketika garam ini tidak dapat tercuci oleh air, maka akan mengendap dalam tanah. Hal inilah yang menyebabkan salinisasi, masalah besar untuk pertanian, karena kebanyakan tanaman tidak tahan terhadap tanah dengan kandungan garam yang tinggi. Irigasi kendi gerabah (liat) merupakan teknik yang sangat berguna yang dapat membantu petani menumbuhkan tanaman di lahan dengan kadar garam yang tinggi.

13 Garam yang terkandung di sekitar tanah di daerah perakaran akan disapu ke pinggiran luar daerah tanah yang basah, sehingga air yang berada di sekitar perakaran tanaman kandungan garamnya berkurang. Bagaimanapun kendi dengan suhu pembakaran yang rendah dapat rusak dan retak jika dibenam di lahan dengan kandungan garam yang tinggi disebabkan oleh reaksi kimia antara dinding kendi dan kandungan garam dalam tanah tersebut (Anonimous, 2012). Pengukuran Konduktivitas Hidrolik Kendi Konduktivitas hidrolik adalah kecepatan tanah untuk meloloskan air. Konduktivitas hidrolik (K) jenuh dapat dihitung dengan menggunakan persamaan Darcy. Q = A.K Atau K = = Cara pengukuran konduktivitas hidrolik yang paling mudah digunakan adalah dengan menggunakan metode kecepatan aliran tetap (steady state). Untuk keperluan ini digunakan metode tinggi muka air tetap (Constant Head Method) (Islami dan Utomo, 1995). Tanah Ultisol Tanah ultisol terjadi akibat penimbunan liat di horizon-horizon bawah, bersifat asam terjadi produk kejenuhan basa pada kedalaman 180 cm dari permukaan tanah kurang dari 35%. Tanah ini banyak terdapat di Indonesia (Hardjowigeno, 1987).

14 Tanah ultisol dulu disebut podsolik merah kuning, tanah ini biasanya tanah basa dan berkembang di bawah iklim panas sampai tropik. Tanah ini memiliki horizon lempung dengan kejenuhan basa lebih rendah 35% (Buckman dan Nyle, 1982). Tanah ultisol aslinya tidak subur, karena itu membutuhkan pengolahan yang baik. Tanah bertekstur lempung dan kalau dilakukan pengolahan yang tepat tanah ini cukup produktif (Nyle, 1974).

ANALISIS PENGARUH PENGURANGAN BOBOT KENDI DENGAN CARA PENGAMPLASAN TERHADAP KONDUKTIVITAS HIDRAULIK DAN LAJU REMBESAN AIR DI PERMUKAAN TANAH ULTISOL

ANALISIS PENGARUH PENGURANGAN BOBOT KENDI DENGAN CARA PENGAMPLASAN TERHADAP KONDUKTIVITAS HIDRAULIK DAN LAJU REMBESAN AIR DI PERMUKAAN TANAH ULTISOL Keteknikan Pertanian J.Rekayasa Pangan dan Pert., Vol.3 No. 1 Th. 214 ANALISIS PENGARUH PENGURANGAN BOBOT KENDI DENGAN CARA PENGAMPLASAN TERHADAP KONDUKTIVITAS HIDRAULIK DAN LAJU REMBESAN AIR DI PERMUKAAN
