AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL BATANG DAN DAUN EVODIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL BATANG DAN DAUN EVODIA"

Transkripsi

1 AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL BATANG DAN DAUN EVODIA (Evodia ridleyi Horch.) TERHADAP PERTUMBUHAN Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae DAN Candida albicans SECARA IN VITRO SKRIPSI FEBRIANITA CHRYSTINA S DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

2 AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL BATANG DAN DAUN EVODIA (Evodia ridleyi Horch.) TERHADAP PERTUMBUHAN Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae DAN Candida albicans SECARA IN VITRO SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Sains FEBRIANITA CHRYSTINA S DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

3 PERSETUJUAN Judul : Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol Batang dan Daun Evodia (Euodia ridleyi Horch.) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae dan Candida albicans Secara In Vitro Kategori : Skripsi Nama : Febrianita Chrystina S Nomor Induk Mahasiswa : Program Studi : Sarjana (S1) Biologi Departemen : Biologi Fakultas : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Disetujui di Medan, Agustus 2013 Komisi Pembimbing : Pembimbing 2, Pembimbing 1, Dr. Cut Fatimah Zuhra, S.Si, M.Si Drs. Kiki Nurtjahja, M.Sc NIP NIP Disetujui Oleh Departemen Biologi FMIPA USU Ketua, Dr. Nursahara Pasaribu, M.Sc NIP

4 PERNYATAAN AKTIVITAS ANTIMIKROBA EKSTRAK ETANOL BATANG DAN DAUN EVODIA (Evodia ridleyi Horch.) TERHADAP PERTUMBUHAN Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae DAN Candida albicans SECARA IN VITRO SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya sendiri. Kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, Agustus 2013 Febrianita Chrystina S

5 PENGHARGAAN Puji dan syukur penulis ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah memberikan rahmat dan kasih-nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol Batang dan Daun Evodia (Evodia ridleyi Horch.) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae dan Candida albicans Secara In Vitro yang dibuat sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar Sarjana Sains di FMIPA USU Medan. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada Bapak Drs. Kiki Nurtjahja, M.Sc selaku Dosen Pembimbing I, Ibu Dr. Cut Fatimah Zuhra, S.Si, M.Si selaku Dosen Pembimbing II, Bapak Prof. Dr. Erman Munir, M.Sc selaku Dosen Penguji I dan Ibu Dr. Suci Rahayu, M.Sc selaku Dosen Penguji II yang telah banyak memberikan bimbingan dan saran kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini. Terimakasih kepada Ibu Dr. Nursahara Pasaribu, M.Sc selaku Ketua Departemen Biologi FMIPA USU Medan, Bapak Dr. Sutarman, M.Sc selaku Dekan FMIPA USU Medan, Ibu Dr. Marpongahtun, M.Sc selaku Pembantu Dekan I, Bapak Drs. Nursal, M.Si selaku Pembantu Dekan II dan Bapak Drs. Krista Sebayang, M.Si, selaku Pembantu Dekan III, bapak dan ibu dosen Biologi FMIPA USU serta staf pegawai FMIPA USU Medan. Terimakasih kepada orang tua penulis Bapak Alm. T. H. Situmorang, B.Sc., S.KM dan Ibu W. Siregar, S.E yang telah mendampingi, menginspirasi, serta mendukung penulis. Terimakasih juga buat kakakku, Putri Citra, A.Md., dan adikku Thresya Nova serta Irene Yuni yang telah memberikan dukungan penuh kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih kepada Bang Angfier, Beatrix, Bertua, Sukma, Febrin, Agustina, Astri, Reymond, Anderson, Adrian, Yenny, Jesica, Ledi, Rissa, Silvia, teman-teman angkatan 2009, kakak abang angkatan 2008, adik angkatan 2010, 2011 serta PKBKB yang telah memberikan dukungan untuk menyelesaikan skripsi ini. Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberkati kita semua. Amin.

6 Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol Batang dan Daun Evodia (Evodia ridleyi Horch.) terhadap Pertumbuhan Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae dan Candida albicans Secara In Vitro ABSTRAK Aktivitas antimikroba ekstrak etanol batang dan daun evodia (Euodia ridleyi Horch.) terhadap pertumbuhan Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae, dan Candida albicans telah dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui metabolit sekunder yang terlarut dalam ekstrak etanol batang dan daun evodia, aktivitas antimikroba ekstrak etanol batang dan daun evodia terhadap pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans dan konsentrasi hambat minimum terhadap mikroorganisme tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan konsentrasi ekstrak masing-masing 0, 5, 10, 20, dan 40%. DMSO digunakan sebagai kontrol negatif, kloramfenikol dan nistatin digunakan sebagai kontrol positif. Pembuatan ekstrak batang dan daun evodia dengan menggunakan metode maserasi dan pengujian aktivitas antimikroba dengan menggunakan metode difusi cakram. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak batang dan daun Euodia ridleyi Horch. mengandung alkaloid, flavonoid, steroid, terpenoid, dan saponin. Ekstrak batang dan daun Euodia ridleyi Horch. mampu menghambat pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans. Konsentrasi hambat minimum ekstrak etanol batang evodia terhadap S. mutans dan S. dysenteriae adalah 2%, sedangkan untuk C. albicans adalah 4%. Konsentrasi hambat minimum ekstrak etanol daun evodia terhadap S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans secara berturut adalah 2, 5 dan 3%. Kata kunci : Euodia ridleyi, ekstrak etanol, aktivitas antimikroba, metabolit sekunder

7 In Vitro Antimicrobial Activity of Etanol Stems and Leaves Extract of Evodia (Euodia ridleyi Horch.) against Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae, and Candida albicans ABSTRACT In vitro antimicrobial activity of ethanol stems and leaves extract of Evodia (Euodia ridleyi Horch.) has been conducted. The purpose is to study component of secondary metabolites stems and leaves extract of Euodia ridleyi, antimicrobial activity of the extract against S. mutans, S. dysenteriae and C. albicans and minimum inhibitory concentration against these microorganisms. This research was conducted using extract concentration 0, 5, 10, 20, and 40%. DMSO used as negative control, chloramphenicol and nystatin used as positive control. Extract of Euodia ridleyi were made maceration method and antimicrobial activity was tested by disc diffusion method. The results showed that stems and leaves of Euodia ridleyi Horch. contains alkaloid, flavonoid, steroid, terpenoid, and saponin. Both stems and leaves inhibits the growth of S. mutans, S. dysenteriae, and C. albicans. Minimum inhibitory concentration of ethanol extract stems of Euodia ridleyi against S. mutans and S. dysenteriae is 2%, whereas for C. albicans is 4%. Minimum inhibitory concentrations of ethanol extract leaves of Euodia ridleyi against S. mutans, S. dysenteriae, and C. albicans is 2, 5 and 3% respectively. Keywords : Euodia ridleyi, etanol extract, activity antimicrobial, secondary metabolites

8 DAFTAR ISI Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar isi Daftar Gambar Daftar Lampiran Halaman i ii iii iv v vi viii x BAB 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan Tujuan Penelitian Hipotesis Manfaat Penelitian 3 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Karakteristik Streptococcus mutans Karakteristik Shigella dysenteriae Karakteristik Candida albicans Patogenitas Streptococcus mutans Patogenitas Shigella dysenteriae Patogenitas Candida albicans Evodia (Euodia ridleyi Horch.) Metode Ekstraksi Tanaman Metabolit Sekunder Terpenoid Steroid Flavonoid Alkaloid Saponin 13 BAB 3. BAHAN DAN METODE 3.1. Waktu dan Tempat Alat dan Bahan Susunan Rancangan Penelitian Prosedur Preparasi Sampel Tumbuhan Uji Ekstraksi Etanol Batang dan Daun Evodia dengan 15 Metode Maserasi

9 Uji Skrining Fitokimia Ekstrak Etanol Batang dan Daun Evodia Peremajaan Biakan Murni dan Penyiapan Biakan Mikroba uji Uji Aktivitas Ekstrak Etanol Batang dan Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans Penentuan Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) Batang dan Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S.dysenteriae dan C. albicans BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Skrining Fitokimia Batang dan Daun Evodia (Euodia ridleyi Horch.) 4.2. Uji Antagonis Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans 4.3. Uji Antagonis Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans 4.4. Uji Kontrol Positif Kloramfenikol (30 µg), Nistatin (20,6 µg) dan Kontrol Negatif (DMSO) terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans 4.5. Uji Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Saran 36 DAFTAR PUSTAKA 37

10 DAFTAR GAMBAR Nomor Gambar Judul Halaman 2.1. a. Koloni Streptococcus pada Media Agar Darah 4 (α-hemolysis) b. S. mutans mikroskopis a. Hasil Pewarnaan Gram S. dysenteriae 5 b. Koloni S. dysenteriae pada Media Nutrient Agar a. Koloni C. albicans pada Media Salt Dextrose Complete 7 (SDC) b. Sel C. albicans mikroskopis Karies Gigi Candidiasis Mukosa a. Daun Evodia 11 b. Bunga Evodia a. Zona Hambat Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans setelah 24 jam inkubasi dengan Konsentrasi a=5%, b=10%, c=20%, d=40% dan e=0% pada media Mueller Hinton Agar pada b. Zona Hambat Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. dysenteriae setelah 24 jam inkubasi dengan Konsentrasi a=5%, b=10%, c=20%, d=40% dan e=0% pada media Mueller Hinton Agar pada c. Zona Hambat Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan C. albicans setelah 48 jam inkubasi dengan Konsentrasi a= 5%, b=10%, c=20%, d=40% dan e=0% pada media Mueller Hinton Agar pada 4.2. Diameter Zona Hambat Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S.mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari 1, 2, dan a. Zona Hambat Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans setelah 24 jam inkubasi dengan Konsentrasi a=5%, b=10%, c=20%, d=40% dan e=0% pada Media Mueller Hinton Agar pada

11 b. Zona Hambat Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. dysenteriae setelah 24 jam inkubasi dengan konsentrasi a=5%, b=10%, c=20%, d=40% dan e=0% pada Media Mueller Hinton Agar pada c. Zona Hambat Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan C. albicans setelah 48 jam inkubasi dengan Konsentrasi a=5%, b=10%, c=20%, d=40% dan e=0% pada Media Mueller Hinton Agar pada 4.4. Diameter Zona Hambat Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari 1, 2 dan a. Zona Hambat Kontrol DMSO (a) dan Kloramfenikol 30µg (b) terhadap Pertumbuhan S. mutans setelah 24 jam inkubasi pada Media Mueller Hinton Agar pada b. Zona Hambat Kontrol DMSO (a) dan Kloramfenikol 30µg (b) terhadap Pertumbuhan S. dysenteriae setelah 24 jam inkubasi pada Media Mueller Hinton Agar pada c. Zona Hambat DMSO (a) dan Nistatin 20,6 µg (b) terhadap Pertumbuhan C. albicans setelah 48 jam inkubasi pada Media Mueller Hinton Agar pada suhu 37 º C 4.6. Diameter Zona Hambat Kontrol Positif Kloramfenikol (30 µg), Nistatin (20,6 µg) dan Kontrol Negatif (DMSO) terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans pada Hari 1, 2 dan Diameter Zona Hambat Minimum Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari 1, 2, dan Diameter Zona Hambat Minimum Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans Hari 1, 2 dan

12 DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Lampiran 1. Ekstraksi Etanol Batang dan Daun Evodia dengan Metode Maserasi 2. Peremajaan Biakan Murni dan Penyiapan Mikroba Uji 3. Uji Aktivitas Ekstrak Etanol Batang dan Daun Evodia (Euodia ridleyi Horch.) terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans 4. Pengamatan Zona Hambat (mm) Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari I 5. Pengamatan Zona Hambat (mm) Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari III 6. Pengamatan Zona Hambat (mm) Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari I 7. Pengamatan Zona Hambat (mm) Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari III 8. Pengamatan Zona Hambat (mm) Kontrol Positif Kloramfenikol (30 µg), Nistatin (20,6 µg) dan Kontrol Negatif (DMSO) terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari I, II dan III 9. Pengamatan Zona Hambat Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) Batang Evodia dan Daun Evodia terhadap pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari I 10. Pengamatan Zona Hambat Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) Batang Evodia dan Daun Evodia terhadap pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari II Halaman

13 11. Pengamatan Zona Hambat Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) Batang Evodia dan Daun Evodia terhadap pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans Hari III 12. Hasil Uji Statistik Ekstrak Etanol Batang Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans 13. Hasil Uji Statistik Ekstrak Etanol Daun Evodia terhadap Pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans

ISOLASI DAN UJI EKSTRAK METANOL BAKTERI ENDOFIT TAPAK DARA (Catharanthus roseus) DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BEBERAPA MIKROBA PATOGEN

ISOLASI DAN UJI EKSTRAK METANOL BAKTERI ENDOFIT TAPAK DARA (Catharanthus roseus) DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BEBERAPA MIKROBA PATOGEN ISOLASI DAN UJI EKSTRAK METANOL BAKTERI ENDOFIT TAPAK DARA (Catharanthus roseus) DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BEBERAPA MIKROBA PATOGEN SKRIPSI FEBRIN SETIANI PANDIANGAN 090805054 DEPARTEMEN BIOLOGI FAKULTAS
