BAB IV ANALISA DAN HASIL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV ANALISA DAN HASIL"

Transkripsi

1 BAB IV ANALISA DAN HASIL 4.1 Analisa Pengukuran Kepadatan Penumpang Analisa pengukuran kepadatan penumpang adalah menganalisa seberapa besar pengaruh kebisingan yang disebabkan kepadatan penumpang di suatu area berdasarkan data hasil pengukuran dan perhitungan untuk menentukan level kebisingan tertinggi dan terendah dilihat dari jam sibuk (peak hour). Jam sibuk dapat ditentukan dari jumlah jadwal beberapa penerbangan dimana waktu penerbangannya hampir bersamaan ataupun bersamaan dengan penerbangan maskapai yang lain, dapat dilihat jadwal penerbangan per hari pada lampiran A. Berikut adalah jumlah penerbangan domestik tiap 1 jam dalam 1 hari, pada Tabel

2 53 Tabel 4.1 Jumlah Penerbangan Domestik Per Jam Nama Maskapai Waktu Berangkat (Hour) Jumlah Penerbangan (Flight) Sriwijaya Sepi Xpress & Sriwijaya Sepi Keterangan No Flight No Flight Sriwijaya & Lion Air Normal Sriwijaya, Nam & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Normal Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Normal Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Normal Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Peak Sriwijaya & Lion Air Normal Sriwijaya & Lion Air Normal Lion Air Normal Lion Air Sepi Sriwijaya & Lion Air Sepi Sriwijaya & Lion No Flight Pada Tabel 4.1, terdapat 4 (empat) kondisi penerbangan yaitu no flight, sepi, normal dan sibuk. Dikatakan kondisi no flight, tidak adanya jadwal operasional penerbangan, kondisi sepi adanya jadwal penerbangan dengan jumlah 1 3 penerbangan, kondisi normal adanya jadwal penerbangan dengan jumlah 4 5 penerbangan, sedangkan kondisi sibuk, tingginya jumlah penerbangan tiap jam di atas 6 (enam) jadwal penerbangan yang bersamaan. Dari data Tabel

3 Jumlah Flight di atas, kondisi tertinggi jumlah penerbangan pada jam sebanyak 12 (dua belas) penerbangan. Berdasarkan data Tabel 4.1, maka diperoleh grafik hubungan waktu terhadap jadwal penerbangan per jam dalam sehari, ditunjukkan pada gambar Kondisi Jadwal Penerbangan Per Jam Peak / Normal Sepi Flight Schedule Gambar 4.1 Grafik Hubungan Waktu Terhadap Jadwal Penerbangan Dari Tabel 4.1 dan Grafik 4.1 di atas, diperoleh rentang jam penerbangan untuk kondisi no flight, sepi, normal, dan sibuk. Rentang kondisi no flight pada jam dan Rentang kondisi sepi pada jam dan Rentang kondisi normal pada jam ; ; ; dan Sedangkan kondisi padat penerbangan (sibuk) pada jam ; ; ; Puncak tertinggi kepadatan penumpang ada pada jam sebanyak 12 penerbangan, jam dan sebanyak 11 penerbangan dalam waktu bersamaan. Diasumsikan pada kondisi

4 55 (jam) sibuk, akan diperoleh hasil db kebisingan yang tertinggi sedangkan db kebisingan yang terendah pada kondisi no flight dan sepi. Pengukuran level kebisingan tertinggi dan terendah dapat dilakukan dengan menggunakan alat Sound Level Meter (SLM). Hasil pengukuran dengan alat Sound Level Meter adalah dalam satuan decibel (db). Pengukuran dilakukan dalam waktu 1 (satu) minggu yaitu dimulai dari hari kerja (Senin, Selasa, Rabu, Kamis, dan Jumat) dan hari libur (Sabtu dan Minggu). Berikut hasil pengukuran kebisingan kepadatan penumpang dalam waktu sepekan pada Tabel 4.2. Tabel 4.2 Hasil Pengukuran Kebisingan Kepadatan Penumpang Waktu Berangkat (Hour) Kebisingan Hasil Penelitian (dba) Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu

5 56 Note : jam sibuk level kebisingan terendah level kebisingan tertinggi Dari tabel 4.2 di atas, diperoleh level kebisingan tertinggi dan terendah dalam per hari. Level kebisingan terendah ditandai dengan warna merah muda, ada pada rentang jam dan dengan nilai kebisingan 60,1 db pada kondisi no flight. Sedangkan level kebisingan tertinggi ditandai dengan warna ungu, ada pada jam dengan nilai kebisingan 95.7 db, kemudian diikuti hari Jumat pada jam dan hari Minggu pada jam , dengan nilai kebisingan 95.5 db pada kondisi sibuk / peak dapat dilihat pada tabel warna kuning. Sedangkan besar kebisingan kepadatan penumpang terhadap lokasi penelitian yang diteliti sebanyak 10 (sepuluh) tempat, yaitu Lobby Keberangkatan 1 (B1), Lobby Keberangkatan 2 (B2), Lobby Keberangkatan 3 (B3), Hall Keberangkatan 1 (B4), Hall Keberangkatan 2 (B5), Lobby Kedatangan 1 (B6), Lobby Kedatangan 2 (B7), Lobby Kedatangan 3 (B8), Hall Kedatangan 1 (B9), Hall Kedatangan 2 (B10) dalam waktu sepekan dapat dilihat pada lampiran B (terlampir). Pada lampiran 4.2 dapat dilihat tingkat kebisingan tertinggi dan terendah dalam waktu seminggu (Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu dan Minggu) untuk masing-masing lokasi penelitian yang diteliti. Untuk mengetahui besar kebisingan rerata (L eq ) untuk masing-masing lokasi penelitian dapat dihitung sesuai persamaan 3.1 sebagai berikut :

6 57 dimana : L eq T L 1 L 2 L n : tingkat kebisingan rerata dalam interval pengukuran tertentu (dba) : interval lama pengukuran (hari) = 7 hari : tingkat kebisingan sesaat t 1 (dba) : tingkat kebisingan sesaat t 2 (dba) : tingkat kebisingan sesaat t n (dba) t 1 - t 7 : waktu pengukuran (detik) = 2 detik Misalkan : 1. Data level kebisingan pada kondisi no flight, pada jam di lokasi B1. ( lampiran 4.2) L eq = = = 10 log. 2 {[ 10 6, , , , , , ,03 ]} = 10 log 2,15 x 10 6 L eq = 63,3 db 2. Data level kebisingan pada kondisi sepi, pada jam di lokasi B2. ( lampiran 4.2) L eq =

7 58 = = 10 log. 2 {[ 10 6, , , , , , ,66 ]} = 10 log 5,94 x 10 6 L eq = 67,7 db 3. Data level kebisingan pada kondisi normal, pada jam di lokasi B2. ( lampiran 4.2) L eq = = = 10 log. 2 {[ 10 7, , , , , , ,69 ]} = 10 log 1,054 x 10 8 L eq = 80,2 db 4. Data level kebisingan pada kondisi sibuk pada jam di lokasi B1. ( lampiran 4.1) L eq = =

8 59 = 10 log. 2 {[ 10 9, , , , , , ,58 ]} = 10 log 4,77 x 10 9 L eq = 96,7 db Dari hasil persamaan 3.1, diperoleh hasil kebisingan rerata tertinggi dan terendah untuk masing-masing lokasi penelitian, dapat dilihat pada tabel 4.3. Tabel 4.3 Perhitungan Kebisingan Rerata (L eq ) LOKASI PENELITIAN KONDISI KEBISINGAN (db) LOKASI PENELITIAN KONDISI KEBISINGAN (db) B1 - LOBBY KEBERANGKATAN 1 B2 - LOBBY KEBERANGKATAN 2 B3 - LOBBY KEBERANGKATAN 3 B4 - HALL KEBERANGKATAN 1 B5 - HALL KEBERANGKATAN 2 No Flight 63,3 B6 - LOBBY No Flight 63,2 Sepi 67,3 ARRIVAL 1 Sepi 64,9 Normal 75,8 Normal 80,2 96,6 No Flight 62,8 B7 - LOBBY ARRIVAL 2 96,5 No Flight 63,1 Sepi 67,7 Sepi 65,6 Normal 80,2 Normal 80,3 96,7 No Flight 64,8 B8 - LOBBY ARRIVAL 3 96,7 No Flight 63,2 Sepi 67,7 Sepi 64,3 Normal 80,7 Normal 73,8 96,6 No Flight 63 B9 - HALL ARRIVAL 1 96,1 No Flight 63,2 Sepi 67,7 Sepi 64,6 Normal 84,6 Normal 79,2 93,3 No Flight 63 B10 - HALL ARRIVAL 2 86,7 No Flight 63,1 Sepi 67,7 Sepi 64,5 Normal 84,6 Normal 77,8 92,5 87,1

9 60 Dari tabel di atas, maka diperoleh besar kebisingan kepadatan penumpang berdasarkan kondisi no flight, sepi, normal dan padat penerbangan (sibuk). 4.2 Analisa Perhitungan Nilai Total SPL Pada Speaker Analisa perhitungan nilai total SPL speaker adalah mengukur besar SPL speaker untuk masing-masing lokasi penelitian dan menghitung total SPL speaker terhadap jarak pengukuran dari sensor suara yang terpasang. Berikut adalah data hubungan SPL speaker terhadap jarak pengamatan sensor suara dapat dilihat pada Tabel 4.4. Tabel 4.4 Hubungan SPL Speaker Terhadap Jarak Sensor Suara LOKASI PENELITIAN JARAK DARI SENSOR SUARA (meter) SPL SPEAKER (db) B1 LOBBY KEBERANGKATAN B2 LOBBY KEBERANGKATAN B3 LOBBY KEBERANGKATAN SENSOR SUARA (Buah) 1 (area lobby keberangkatan) B4 HALL KEBERANGKATAN B5 HALL KEBERANGKATAN (area hall keberangkatan) B6 LOBBY KEDATANGAN B7 LOBBY KEDATANGAN B8 LOBBY KEDATANGAN (area lobby kedatangan) B9 HALL KEDATANGAN B10 HALL KEDATANGAN (area hall kedatangan) Semakin besar nilai SPL speaker terhadap jarak dari sensor suara, maka semakin besar atau tinggi speaker mengeluarkan suara, dan sebaliknya semakin kecil nilai SPL speaker terhadap jarak dari sensor suara yang terpasang, maka semakin kecil speaker mengeluarkan suara. Rincian jumlah speaker dan amplifier untuk masing - masing lokasi penelitian dapat dilihat pada lampiran C.

10 61 Perhitungan total SPL speaker dilakukan per sensor suara, dimana di area lobby keberangkatan sebanyak 3 lokasi penelitian, area hall keberangkatan sebanyak 2 lokasi penelitian, area lobby kedatangan sebanyak 3 lokasi penelitian dan area hall kedatangan sebanyak 2 lokasi penelitian. Untuk mengetahui total SPL speaker (L total speaker ) dan kebisingan kepadatan penumpang (L bising ) untuk masing - masing lokasi penelitian dapat dihitung sesuai persamaan 3.2 berikut. 1. SPL Speaker a. Area lobby keberangkatan = 10 log ( 10 89/ / /10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 92,84 db b. Area hall keberangkatan = 10 log ( 10 86/ /10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 89,53 db c. Area lobby kedatangan = 10 log ( 10 90/ / /10 )

11 62 = 10 log ( ) = 10 log = 93,84 db d. Area hall kedatangan = 10 log ( 10 86/ /10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 88,54 db 2. Kebisingan Kepadatan Penumpang a. Area lobby keberangkatan = 10 log ( 10 63,3/ ,8/ ,8/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 68,49 db (no flight) = 10 log ( 10 67,3/ ,7/ ,7/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 72,34 db (sepi) = 10 log ( 10 75,8/ ,2/ ,7/10 )

12 63 = 10 log ( ) = 10 log = 84,15 db (normal) = 10 log ( 10 96,6/ ,7/ ,6/10 ) = 10 log ( 4,57 x ,67 x ,57 x ) = 10 log 13,81 x = 111,4 db (sibuk) b. Area hall keberangkatan = 10 log ( 10 63/ /10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 66,01 db (no flight) = 10 log ( 10 67,7/ ,7/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 70,71 db (sepi) = 10 log ( 10 84,6/ ,6/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 87,61 db (normal)

13 64 = 10 log ( 10 93,3/ ,5/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 105,9 db (sibuk) c. Area lobby kedatangan = 10 log ( 10 63,2/ / ,2/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 67,91 db (no flight) = 10 log ( 10 64,9/ ,6/ ,2/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 78,41 db (sepi) = 10 log ( 10 80,2/ ,3/ ,8/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 83,72 db (normal) = 10 log ( 10 96,5/ ,7/ ,1/10 ) = 10 log ( 4,47 x ,67 x ,07 x )

14 65 = 10 log 13,21 x = 111,21 db (sibuk) d. Area hall kedatangan = 10 log ( 10 63,2/ ,1/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 66,16 db (no flight) = 10 log ( 10 64,6/ ,5/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 67,56 db (sepi) = 10 log ( 10 79,2/ ,8/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 81,57 db (normal) = 10 log ( 10 86,7/ ,1/10 ) = 10 log ( ) = 10 log = 99,91 db (sibuk)

15 66 Berikut hasil total SPL speaker dan kebisingan kepadatan penumpang untuk seluruh lokasi penelitian dan kondisi operasional penerbangan, dapat dilihat pada Tabel 4.5. Tabel 4.5 Perhitungan Total SPL Speaker dan Kebisingan Tabel Perhitungan SPL Speaker dan Kebisingan Lokasi Penelitian Speaker Kondisi Kebisingan (db) Penerbangan (db) Lobby Keberangkatan 92,84 no flight 68,49 sepi 72,34 normal 84,15 sibuk 111,4 Hall Keberangkatan 89,53 no flight 66,01 sepi 70,71 normal 87,61 sibuk 105,9 Lobby Kedatangan 93,84 no flight 67,91 sepi 78,41 normal 83,72 sibuk 111,21 Hall Kedatangan 88,54 no flight 66,16 sepi 67,56 normal 81,57 sibuk 99,91 Dari tabel di atas, maka dapat ditentukan batas bawah dan batas atas Automatic Volume Control (AVC) sehingga diperoleh level range alat tersebut yaitu berada pada level 66 db 88 db untuk kondisi no flight dan normal penerbangan. Tetapi pada jam sibuk, nilai kebisingan rata-rata melebihi batas atas AVC sehingga volume suara PAS menjadi mengecil. Hal ini disebabkan jarak speaker dengan sensor suara berbeda beda sehingga tidak dapat mencakup keseluruhan kebisingan penumpang secara maksimal maka diperlukan penambahan SPL AVC untuk mengatasi kebisingan tersebut.

16 Analisa Perhitungan SPL Automatic Volume Control (AVC) Analisa perhitungan SPL Automatic Volume Control (AVC) adalah menganalisa seberapa besar penambahan atau penurunan SPL oleh Automatic Volume Control terhadap total nilai SPL speaker dan pengaruh kebisingan kepadatan penumpang pada lokasi penelitian yang diteliti sehingga keluaran suara Public Address System lebih optimal. Dari data Tabel 4.4, sudah jelas bahwa pengaruh kebisingan kepadatan penumpang sangat mempengaruhi performansi keluaran suara Public Address System Terminal 1 Bandara Soekarno Hatta. Oleh sebab itu, perlu adanya pengaturan volume kontrol Automatic Volume Kontrol (AVC) dengan cara penambahan SPL AVC ( SPL) untuk mengoptimalkan volume suara PAS tersebut. Besar penambahan SPL AVC ( SPL) dalam desibel maupun daya yang harus ditransmisikan ke speaker, yaitu berdasarkan tingkat kebisingan tertinggi dan total SPL speaker untuk masing-masing posisi sensor suara yang terpasang, dengan mengacu sesuai persamaan 3.3 yaitu menghitung SPL yang harus ditransmisikan ke speaker, persamaan 3.4 yaitu menaikkan besar daya (P 2 ) yang harus ditransmisikan ke speaker. Misalkan : Area Lobby Keberangkatan Diketahui : Range level AVC L bising L total speaker : 66 db 88 db : 111,4 db : 92,84 db

17 68 Persamaan 3.3, menghitung SPL yang harus ditransmisikan ke speaker : SPL = L bising L total speaker = 111,4 db 92,84 db = + 18,56 db Persamaan 3.4, untuk menaikkan besar daya (P 2 ) yang harus ditransmisikan ke speaker dari besar penambahan SPL : SPL = 10 log ( P 2 / P 1 ) 18,56 = 10 log ( P 2 / 1 W ) log ( P 2 / 1 W ) = 1,856 P 2 = 10 1,856 = 71,77 Watt Berikut hasil penambahan SPL AVC untuk seluruh lokasi penelitian dapat dilihat pada Tabel 4.6. Tabel 4.6 Perhitungan Penambahan SPL AVC Tabel Perhitungan SPL Automatic Volume Control (AVC) Lokasi Penelitian Speaker (db) Kebisingan (db) Penambahan SPL (db) Lobby Keberangkatan 92,85 111,4 + 18,56 Hall Keberangkatan 89,54 105,9 +16,36 Lobby Kedatangan 93,85 111,21 +17,36 Hall Kedatangan 88,55 99,21 +11,36 Kenaikan SPL AVC sebesar +18,56 db di area lobby keberangkatan adalah untuk mengurangi kebisingan sebesar 111,4 db dari total SPL speaker sebesar 92,85 db. Terjadi penguatan daya sebesar 71,74 Watt dan kenaikan sinyal tegangan sebesar 16,94 Volt yang diberikan ke speaker. Hasil perhitungan penambahan SPL AVC bertujuan menaikkan nilai total SPL speaker yang

18 69 terpasang untuk mengatasi tingkat kebisingan yang tinggi sehingga menghasilkan performansi PAS yang optimal. Besar persentase performansi Public Address System setelah menggunakan AVC dapat dihitung dengan persamaan 3.8. Misalkan : Area Lobby Keberangkatan = = 83,34 % Sedangkan untuk menghitung performansi PAS terhadap kebisingan rata-rata dapat dihitung dalam persamaan : = = 85,28 % Berikut performansi Public Address System, dapat dilihat pada Tabel 4.7. Tabel 4.7 Performansi Public Address System (PAS) Lokasi Penelitian Tabel Performansi Public Address System (PAS) Kebisingan (db) Sebelum Speaker (db) Sesudah Speaker (db) Performansi PAS (%) Lobby Keberangkatan 111,41 92,85 111,41 83,34 Hall Keberangkatan 105,9 89,54 105,9 84,55 Lobby Kedatangan 111,21 93,85 111,21 84,39 Hall Kedatangan 99,21 88,55 99,21 89,25 Rata - rata 106,93 91,19 106,93 85,28

19 70 Dari Tabel 4.7 di atas, diperoleh seberapa besar pengaruh Automatic Volume Control (AVC) terhadap performansi unjuk kerja Public Address System. Performansi PAS terhadap kebisingan terendah ada pada area hall kedatangan yaitu 89,25%, performansi PAS terhadap kebisingan tertinggi ada pada area lobby keberangkatan yaitu 83,34% dan performansi PAS terhadap kebisingan rata-rata yaitu 85,28% dengan kebisingan sebesar 106,93 db mendapat penambahan SPL AVC +15,74 db. Setelah melakukan analisa, baik dilihat dari hasil statistik maupun perhitungan, maka dapat diambil suatu kesimpulan untuk mengetahui pengaruh hasil akhir dari kebisingan kepadatan penumpang, hubungan SPL speaker terhadap jarak dan penambahan SPL ( SPL) terhadap unjuk kerja PAS pada bab selanjutnya.

BAB III PERFORMANSI PUBLIC ADDRESS SYSTEM

BAB III PERFORMANSI PUBLIC ADDRESS SYSTEM BAB III PERFORMANSI PUBLIC ADDRESS SYSTEM 3.1 Identifikasi Penelitian Kebutuhan manusia terhadap transportasi semakin lama semakin meningkat, terutama kebutuhan akan transportasi udara, yaitu pesawat terbang.
