BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Informasi di seluruh dunia telah membuat hidup manusia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Teknologi Informasi di seluruh dunia telah membuat hidup manusia"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan Teknologi Informasi di seluruh dunia telah membuat hidup manusia menjadi semakin mudah. Sejak diciptakannya jaringan internet, komunikasi menjadi semakin tidak terbatas dan tanpa hambatan, baik hambatan geografis maupun hambatan waktu. Tidak hanya orang dewasa yang sekarang ini mengikuti perkembangan teknologi informasi tetapi anak-anak juga ikut memahami perkembangan tersebut. Kemudahan-kemudahan yang dihasilkan oleh perkembangan teknologi informasi ini telah pula membuat proses perkuliahan maupun pengajaran dapat dipermudah. Salah satunya dalam proses pembelajaran. Karena dengan adanya perkembangan teknologi informasi ini, telah membantu kita untuk menyelesaikan pekerjaan, mempermudah maupun menghemat waktu dalam mengerjakan pekerjaan. Animasi adalah proses penciptaan efek gerak atau efek perubahan bentuk yang terjadi selama beberapa waktu. Perkembangan animasi pada saat ini berjalan cepat dalam berbagai bidang. Animasi biasa kita kenal dalam bidang perfilman, khususnya bagi dunia anak-anak. Tetapi, pada zaman sekarang ini animasi juga berkembang pada dunia pendidikan. Animasi di dunia pendidikan berperan sebagai media pembelajaran yang menarik. Kita ketahui bahwa anak-anak suka cepat bosan atau jenuh ketika mereka

2 disuruh belajar. Apalagi jika pelajaran itu tidak menarik bagi mereka, maka mereka akan tidak fokus lagi terhadap pelajaran itu. Animasi merupakan salah satu visual gerak yang dapat digunakan untuk menjelaskan materi pelajaran yang sulit disampaikan secara konvensional. Animasi dalam dunia pendidikan memberikan berbagai keuntungan baik bagi murid maupun pengajar. Perangkat lunak pembuat animasi yang menawarkan berbagai fitur dan kemudahan penggunaan, tampilan interface, fungsi, dan kumpulan tool yang lengkap salah satunya ada pada Adobe Flash CS3 Professional yang cukup populer saat ini. Berdasarkan masalah di atas, maka penulis tertarik untuk membuat animasi di bidang pendidikan. Animasi yang akan dibuat oleh penulis adalah animasi tentang pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Dalam kesempatan kali ini penulis berusaha membuat animasi pembelajaran tentang pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dengan interface yang menarik, sehingg dapat membantu mengembalikan minat belajar murid-murid. Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang akan dibuat animasinya oleh penulis difokuskan pada materi tentang Metamorfosis Pada Hewan. Software yang akan penulis gunakan adalah ADOBE FLASH CS3. Hasil dari animasi tersebut akan dituangkan dalam bentuk tugas akhir dengan judul Animasi Pembelajaran Tentang Metamorfosis Pada Hewan.

3 1.2 Rumusan Masalah 1. Minat belajar anak-anak yang masih rendah. 2. Anak-anak akan sulit untuk memahami suatu pelajaran jika dia sudah bosan. 3. Perkembangan zaman yang memicu masyarakat menggunakan media komputer. 1.3 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian yang dilakukan adalah: 1. Untuk membantu memudahkan dalam proses belajar mengajar anak-anak tingkat SD maupun SMP. 2. Memberikan sesuatu yang unik dan menarik dalam proses belajar mengajar. 3. Untuk meningkatkan pengetahuan anak-anak dibidang komputer. 1.4 Batasan Masalah 1. Animasi pembelajaran ini dibatasi, hanya dibuat untuk tingkatan SD dan SMP saja 2. Animasi pembelajaran ini hanya sebuah media untuk lebih meningkatkan minat belajar anak-anak sehingga mereka mudah memahami tentang suatu pelajaran.

4 1.5 Metode Penelitian Penelitian dilaksanakan untuk mengetahui dan memahami permasalahan yang terjadi dalam kehidupan anak-anak pada umumnya, terutama pada proses pembelajaran dan mencari jalan keluar atau solusi untuk menyelesaikan masalah tersebut. Dalam hal ini, masalah yang terjadi adalah tentang sulitnya memahami kondisi anak-anak dalam proses belajar. Minat maupun metode pembelajaran, masih merupakan suatu hal yang belum cepat ditanggapi. Hal ini secara tidak langsung dapat menciptakan kesenjangan, karena anak-anak akan lambat memahami suatu pelajaran. Kemajuan teknologi yang sangat pesat mengakibatkan komputer menjadi kebutuhan hidup yang dapat membantu menyelesaikan perkerjaan dengan mudah, cepat dan tepat. Sehingga masyarakat lebih suka menggunakan komputer sebagai media pembelajaran dari pada membaca buku yang cenderung membosankan. Oleh karena itu, dengan menggunakan animasi pembelajaran ini, diharapkan dapat membantu anak-anak agar dapat lebih mudah memahami suatu pelajaran sehingga dapat bermanfaat. 1. Studi Pustaka Penulis melakukan penelitian kepustakaan dengan membaca buku tentang teori yang berkaitan dengan pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dan cara pembuatan

5 animasi dengan menggunakan Adobe Flash CS3 Professional. Penulis juga membaca tugas akhir tahun sebelumnya yang berkaitan dengan perancangan dan pembuatan animasi. 2. Studi Literatur Penulis melengkapi informasi yang dibutuhkan untuk perancangan animasi dalam pembuatan tugas akhir ini dengan browsing di internet. 3. Uji Aplikasi Pengujian aplikasi yang telah dibuat apakah sesuai dengan yang telah direncanakan dan mencari kesalahan aplikasi untuk diperbaiki. 4. Perbaikan Memperbaiki kesalahan atau kelemahan yang di temukan dan memperbaiki untuk memaksimalkan aplikasi. 5. Membuat Laporan Tugas Akhir Membuat laporan tugas akhir sebagai laporan ke jurusan.

6 1.6 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut: BAB 1 : PENDAHULUAN Menguraikan latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, batasan masalah, metode penelitian, serta sistematika penulisan laporan. BAB 2 : LANDASAN TEORI Menguraikan landasan teori yang berkaitan dengan permasalahan pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) tentang metamorfosis hewan serta teori perangkat lunak yang digunakan Adobe Flash CS3 Professional. BAB 3 : ANALISIS DAN PERANCANGAN Menguraikan analisis sistem dan perancangan dari animasi yang akan dibuat dalam penggunaan aplikasi tersebut. BAB 4 : IMPLEMENTASI SISTEM Menguraikan hasil tampilan dari animasi yang dirancang dan pembahasan hasilnya beserta kekurangan dan kelebihan sistem yang dibuat.

7 BAB 5 : KESIMPULAN DAN SARAN Menguraikan tentang kesimpulan dan saran dari hasil akhir pembuatan animasi ini serta pemecahan masalah untuk hasil yang terbaik atau kesempurnaan aplikasi.

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Kemajuan teknologi yang diiringi dengan penemuan-penemuan dan inovasi dunia

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Kemajuan teknologi yang diiringi dengan penemuan-penemuan dan inovasi dunia BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kemajuan teknologi yang diiringi dengan penemuan-penemuan dan inovasi dunia komputer yang mutakhir mengiringi perjalanan manusia dari waktu ke waktu. Dewasa ini, penggunaan
