Pendaftaran data klien melalui website resmi milik perusahaan; Proses verifikasi data personal dan data identitas dari klien pada saat pendaftaran.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pendaftaran data klien melalui website resmi milik perusahaan; Proses verifikasi data personal dan data identitas dari klien pada saat pendaftaran."

Transkripsi

1 Regulasi pelayanan

2 1. Ketentuan Umum 1.1. Saldo yang terdapat di akun klien menentukan berapa besarnya kewajiban perlindungan keuangan dari perusahaan dalam waktu tertentu Kewajiban perlindungan keuangan dari perusahaan terhadap klien dimulai saat saldo deposit klien sudah masuk ke dalam akun trading klien dan berakhir ketika klien menarik semua saldo dari akun tradingnya Klien memiliki hak untuk menuntut pemenuhan kewajiban perlindungan keuangan dari perusahaan sesuai dengan atau tidak melebihi saldo yang terdapat di akun trading klien Cara melakukan deposit dan menarik dana adalah melalui akun e-wallet perusahan dari semua sistem pembayaran yang terdapat di dalam website resmi perusahaan. Klien wajib menanggung semua resiko terkait dengan transaksi finansial klien lewat sistem pembayaran lain yang bukan merupakan mitra resmi dari perusahaan (sistem pembayaran yang tidak terdapat di dalam daftar sistem pembayaran resmi yang terdapat di dalam website resmi dari perusahaan). Perusahaan tidak bertanggung jawab sepenuhnya terhadap penundaan atau gagalnya transaksi finansial dari dan ke akun trading klien yang disebabkan oleh sistem pembayaran yang digunakan oleh klien. Klien bisa langsung melakukan komplain terhadap sistem pembayaran yang dipilih oleh klien dengan cara langsung menghubungi bagian layanan nasabah dari sistem pembayaran tersebut. Klien juga wajib memberikan informasi jika hal ini terjadi kepada klien Perusahaan tidak bertanggung jawab terhadap semua aksi yang dilakukan pihak ketiga (perantara) yang mungkin terlibat dalam semua transaksi finansial yang dilakukan oleh klien (baik deposit maupun penarikan dana). Dalam kasus deposit yang dilakukan oleh klien, maka perusahaan mulai bertanggung jawab ketika dank lien masuk ke dalam rekening perusahaan dan / atau ke akun perusahaan di dalam salah satu sistem pembayaran sesuai dengan daftar sistem pembayaran resmi yang terdapat di website resmi milik perusahaan. Jika perusahaan menemukan bukti kecurangan dalam transaksi finansial klien setelah dana masuk ke dalam akun trading klien, maka perusahaan memiliki hak untuk membatalkan transaksi finansial tersebut dan membekukan akun trading klien. Dalam kasus penarikan dana yang dilakukan oleh klien, maka perusahaan berhenti bertanggung jawab terhadap dana klien ketika dana sudah dipotong dari rekening perusahaan dan / atau dari akun perusahaan dari salah satu sistem pembayaran yang resmi yang terdapat di dalam website resmi milik perusahaan JIka terjadi kesalahan teknis dari perusahaan ketika melakukan proses transaksi finansial, maka perusahaan memiliki hak untuk membatalkan transaksi finansial tersebut sebagai bagian dari layanan yang disediakan oleh perusahaan untuk klien. 2. Pendaftaran data klien Prosedur pendaftaran data klien terbagi menjadi 2 tahap, yaitu: Pendaftaran data klien melalui website resmi milik perusahaan; Proses verifikasi data personal dan data identitas dari klien pada saat pendaftaran. Prosedur pendaftaran data klien merupakan kewajiban dari klien sebagai bagian dari perusahaan. Klien wajib melakukan hal ini untuk memenuhi proses pendaftaran yang dilakukan oleh klien di dalam website resmi milik perusahaan, yaitu:

3 Klien wajib memasukan data personal dan kontak detail; Klien wajib menerima syarat dan ketentuan dari perjanjian klien dan juga pasal tambahannya. Proses verifikasi identitas dan data pribadi klien dilakukan oleh perusahaan untuk memeriksa kebenaran dan integrtitas data yang diberikan oleh klien pada saat pendaftaran. Klien wajib menyediakan data data sebagai berikut sebagai bagian dari proses verfikasi yang dilakukan oleh perusahaan: Foto digital atau hasil scan dari passport atau dokumen lain yang sah dari negara tempat tinggal klien (KTP) dengan hasil yang baik dan perusahaan bisa membaca semua data yang terdapat di dalam dokumen tersebut; Khusus untuk warga negara Ukraina, maka perusahaan membutuhkan: foto klien dan data personal klien dalam basaha Ukraina dan Russia (bila ada) yang terpisah menjadi 2 foto; Untuk warga negara selain di atas, maka perusahaan membutuhkan: passport dengan foto klien di dalam satu foto, dan data personal klien atau dokumen yang sah dari negara tersebut (contoh: ID card, SIM, atau KTP) dengan foto klien yang digabung menjadi satu buah foto. Selain data di atas bila perusahaan membutuhkan data tambahan untuk proses verifikasi data diri dan data personal dari klien, maka perusahaan berhak untuk meminta: salinan resmi dari: tagihan listrik terakhir dari klien, surat pernyataan pembukaan rekening bank dari klien yang bersangkutan, scan atau foto digital dari kartu bank atau foto resmi lainnya yang diakui oleh negara tempat tinggal klien. Proses verifikasi data diri dan data personal dari klien harus diselesaikan dalam waktu 10 (sepuluh) hari kerja semenjak perusahaan meminta klien untuk melakukan verifikasi data diri dan data personal. Perusahaan berhak untuk meningkatkan waktu untuk memproses verifikasi data diri dan data personal dari klien menjadi 30 (tiga puluh) hari kerja dalam kasus kasus khusus. 3. Proses Deposit Jika klien ingin melakukan transaksi finansial berupa deposit ke dalam akun trading, maka klien wajib untuk mengisi form deposit di dalam Personal Area klien. Untuk melakukan hal ini, maka klien wajib memilih salah satu sistem pembayaran resmi dari perusahaan (yang terdapat di dalam website resmi perusahaan) yang ingin digunakan oleh klien. Kemudian setelah itu klien bisa mengikuti petunjuk dari link yang akan tersedia setelah pemilihan sistem pembayaran dan mengisi semua data yang dibutuhkan. Waktu yang dibutuhkan untuk memproses permohonan deposit dari klien tergantung dari sistem pembayaran yang dipilih oleh klien dan tidak bisa dipastikan oleh perusahaan. Jika tidak ada kesalahan teknis, maka deposit melalui sistem pembyaran elektronik bisa langsung diproses secara instan. Jika klien memilih sistem pembyaran melalui bank wire, maka deposit akan diproses hari kerja tergantung dari bank yang digunakan oleh klien, dan regulasi dari bank penerima (rekening resmi dari bank yang digunakan oleh perusahaan). 4. Proses Penarikan Dana

4 Jika klien ingin menarik dana dari akun trading, maka klien wajib membuat permohonan dari Personal Area klien. Untuk melakukan hal ini, maka klien wajib memilih sistem pembayaran yang sama sesuai saat klien melakukan deposit. Setelah klien membuat permohonan penarikan di Perosnal Area, maka status penarikan dana akan berubah menjadi Requested. Setelah bagian finansial dari perusahaan menerima permohonan penarikan dana dari klien, maka status penarikan dana akan berubah menjadi Pending. Pada saat status penarikan dana berubah menjadi Pending, maka bagian finansial perusahaan akan menarik dana dari akun trading milik klien. Setelah itu dana akan dikirim ke sistem wallet dari klien, dan status penarikan dana akan berubah menjadi Accepted. Semua proses penarikan dana yang dilakukan oleh klien akan dikerjakan oleh bagian finansial dari perusahaan sesuai nomor antrian. Proses penarikan dana biasanya memakan waktu sampai 2 (dua) hari kerja. Dalam kasus kasus khusus, penarikan dana bisa memakan waktu lebih dari 2 (dua) hari kerja sesuai dengan kebijakan yang dikeluarkan oleh perusahaan. Jika perusahaan membutuhkan waktu lebih dari 2 (dua) hari kerja untuk memproses penarikan dana yang dilakukan oleh klien, maka perusahaan akan memberitahu informasi tersebut kepada klien lewat metode yang dipakai oleh klien saat pendaftaran akun. Penarikan dana dari akun trading milik klien hanya bisa dilakukan ke rekening dengan detail yang sama saat klien melakukan deposit. Jika klien melakukan deposit dari sistem pembayaran yang tidak memungkinkan bagi perusahaan untuk melakukan proses transfer ke sistem pembayaran tersebut, maka perusahaan akan membuat perjanjian dengan klien untuk menentukan sistem pembayaran yang akan digunakan untuk menarik dana dari akun trading milik klien. Dalam kasus tersebut maka data sistem pembayaran yang dibuat oleh klien harus sesuai dengan data yang diberikan oleh klien pada saat pendaftaran. Klien bertanggung jawab sepenuhnya atas kebenaran dan integritas data yang diberikan oleh klien saat melakukan permohonan penarikan dana. Jika klien menggunakan kartu kredit dari bank tertentu untuk deposit dana, maka proses penarikan dana juga harus dilakukan oleh klien ke kartu yang sama dengan jumlah yang tidak melebihi deposit dalam waktu minimal 90 (sembilan puluh) hari semenjak klien melakukan deposit. Perusahaan juga mengingatkan bahwa penarikan dana ke kartu kredit merupakan layanan prioritas dari perusahaan. 5. Pajak Perusahaan ini bukan biro pajak dan tidak mengungkapkan data apapun tentang transaksi kliennya kepada pihak ketiga. Informasi mengenai pajak hanya dapat diberikan jika ada penyelidikan resmi oleh otoritas pemerintah terkait Click services Klien setuju untuk membayar setiap layanan dan / atau barang dan layanan tambahan yang diperintahkan oleh klien sendiri ke dalam website resmi perusahaan serta biaya biaya tambahan yang muncul dan tak tebatas termasuk juga semua jenis pajak, biaya, dan lainnya.

5 Klien bertanggung jawab sepenuhnya untuk membayar semua pembayaran yang muncul tepat pada waktunya. Penyedia layanan pembayaran hanya bertugas mentransfer pembayaran sesuai dengan jumlah yang ditentukan dari website resmi perusahaan dan tidak bertanggung jawab terhadap kelebihan pembayaran yang dilakukan oleh klien. Setelah klien klik Lakukan pembayaran maka pembayaran akan segera diproses dan dieksekusi tanpa bisa dikembalikan. Dengan klik tombol Lakukan pembayaran maka klien setuju untuk tidak membatalkan pembayaran atau menuntut ganti rugi atas pembayaran yang dilakukan. Klien menyatakan tidak melanggar hukum dari negara terkait jika sudah melakukan order di dalam website resmi perusahaan. Selain itu dengan menyetujui syarat dan ketentuan dari perjanjian ini (dan atau dengan kondisi tambahan dari perjanjian ini) maka klien sebagai pemilik akun trading menegaskan hak untuk menggunakan barang dan / atau jasa yang ditawarkan oleh perusahaan di dalam website resmi perusahaan. Dengan membuka akun trading di website resmi perusahaan yang menawarkan jasa seperti perjudian, maka klien menyatakan akan memberikan bukti dokumen kepada perusahaan sebagai bukti bahwa klien sudah memiliki umur yang sesuai dengan ketentuan hukum dari negara tempat klien tinggal untuk melakukan transaksi secara online di dalam website resmi dari perusahaan. Pada saat klien mulai menggunakan layanan barang dan / atau jasa dari website resmi perusahaan maka klien menyatakan setuju untuk mengikuti semua aturan hukum dimana website resmi perusahaan ini digunakan dan juga menegaskan bahwa penyedia layanan pembayaran tidak dengan cara apapun bertanggung jawab atas pelanggaran secara illegal atau tidak sah dari hukum hukum tersebut. Klien juga menyetujui bawah semua pembayaran yang sudah dilakukan sesuai dengan layanan dari website resmi perusahaan melalui penyedia layanan pembayaran tidak dapat dikembalikan dan / atau dibatalkan atas alasan apapun. Jika klien ingin mengakhiri penggunana layanan barang dan / atau jasa dari website resmi perusahaan, maka klien bisa melakukan pembatalan lewat Personal Area di dalam website resmi perusahaan. Penyedia layanan pembayaran tidak bertanggung jawab terhadap penolakan, ketidakmampuan untuk memproses pembayaran dari kartu pembayaran, maupun penolakan dari bank penerbit kartu dengan alasan tidak memungkinkan untuk melakukan pembayaran melalui kartu pembayaran yang dimiliki oleh klien. Penyedia layanan pembayaran juga tidak bertanggung jawab terhadap kualitas, volume atau harga yang ditawarkan dari bank penerbit kartu terkait pembayaran yang dilakukan oleh klien di dalam website resmi perusahaan dengan menggunakan kartu pembarayan tersebut. Klien wajib mengikuti semua turan dari website resmi perusahaan ketika setuju untuk membayar jasa dan / atau barang dari website perusahaan. Klien juga wajib mengetahui bahwa hanya klien sebagai pemegang dari kartu pembayayaran yang bertanggung jawab terhadap semua tagihan pembayaran yang muncuk akibat dari penggunaan layanan dan / atau barang yang ditawarkan oleh website perusahaan dan juga biaya biaya lain yang muncul akbiat dari pembayaran tersebut. Penyedia layanan pembayaran hanya bersifat sebagai agen pembayaran yang melakukan

6 pembayaran sesuai dengan jumlah yang ditentukan oleh website perusahaan dan tidak bertanggung jawab terhadap perubahan harga, total harga dan / atau total jumlah harga. Jika klien tidak menyetujui semua persyaratan dan ketentuan yang terdapat di dalam perjajian ini, maka klien bisa membatalkan semua transaksi pembayaran secepatnya atau bila dibutuhkan klien bisa langsung menghubungi layanan nasabah di dalam website resmi perusahaan. 7. Kebijakan anti pencucian uang (Anti-Money Laundering) AML (Anti-Money Laundering) dan kebijakan KYC diterapkan pada semua pengguna website termasuk mitra dan klien (selanjutnya akan disebut sebagai: Perusahaan ), dan bertujuan untuk menghambat dan secara aktif mencegah pencucian uang dan kegiatan lain yang membantu pencucian uang, pembiayaan keuangan yang dicurigai untuk teroris, atau pembiayaan keuangan yang dicurigai untuk membiayai kegiatan kriminal. Perusahaan membutuhkan kerjasama dari semua staff, karyawan/wati eksekutif, dan juga mitra untuk mematuhi prinsip prinsip kebijakan ini untuk mencegah penggunaan layanan untuk tujuan pencucian uang. Kebijakan ini umumnya juga menggangap semua tindakan yang berkaitan dengan penyamaran atau perubahan dari sumber mata uang yang diperoleh dengan cara illegal masuk ke dalam tindakan pencucian uang. Biasanya kegiatan pencucian uang dilakukan dalam tiga tahap. Tahap pertama yaitu Penempatan dimana dana yang diperoleh dengan semua cara kejahatan atau tindakan illegal masuk ke dalam instrument moneter seperti transfer uang, traveller s cheques, atau bisa juga ditempatkan ke dalam rekening di suatu lembaga keuangan. Tahap kedua yaitu Penyamaran dimana dana di tahap pertama akan dipindahkan dengan cara ditransfer atau dipindah secara manual ke rekening lain atau lembaga keuangan lainnya untuk lebih menyamarkan dana tersebut dari sumber dana asli. Tahap ketiga yaitu Integritas dimana dana dari tahap kedua akan digunakan kembali ke dalam pasar dengan cara membeli property, dipakai untuk bisnis keuangan, atau untuk membiayai kegiatan criminal lainnya. Pendaan untuk kegiatan teroris biasanya tidak menggunakan semua dana yang didapat, dan dalam banyak kasus cara ini digunakan sebagai upaya untuk menyembunyikan asal atau tujuan penggunaan dana yang nantinya akan digunakan untuk tindakan kriminal lainnya. Setiap karyawan/wati dari perusahaan yang terlibat dalam penyediaan jasa dan / atau barang dari perusahaan, maupun penawaran langsung / tidak langsung dari perusahaan kepada klien wajib mengethaui dan mematuhi semua persyaratan dan peraturan hukum yang berlaku sesuai dengan tugas tugas mereka. Setiap departemen dari Perusahaan wajib mematuhi semua AML dan kebijakan KYC yang dirancang sesuai dengan peraturan dan hukum yang berlaku. Semua dokumen yang bersifat privasi dan juga layanan yang disediakan untuk klien dari Perusahaan wajib disimpan dalam jangka waktu yang sesuai dengan peraturan dan ketetapan hukum di dunia internasional. Semua karwayan/wati baru dari Perusahaan wajib diberikan pelatihan mengenai AML dan kebijakan KYC, dan semua karyawan/wati dari Perusahaan yang sudah menerima pelatihan terkait AML dan kebijakan KYC wajib terlibat dalam program pendiidkan tambahan untuk AML dan kebijakan KYC yang diadakan setiap tahunnya. Sementara itu kewajiban klien untuk mendukung AML dan kebijakan KYC adalah:

7 Untuk mematuhi semua peraturan hukum (termasuk hukum internasional) yang bertujuan untuk memerangi perdagangan illegal, penipuan keuangan, pencucian dan legalisasi dana yang diperoleh melalui cara illegal; Untuk tidak mendukung baik secara langsung maupun tidak langsung dari kegiatan keuangan illegal dan transaksi illegal lainnya saat menggunakan website Perusahaan. Klien wajib menjamin dengan hukum yang berlaku atas kepemilikan dana yang sah dan hak untuk menggunakan dana dengan cara melakukan transfer ke rekening milik Perusahaan. Jika Perusahaan menemukan transfer dana yang mencurigakan dan / atau terdeteksi penipuan dengan menggunakan kartu kredit (terdapat perbedaan data di kartu kredit dengan Personal Area), dan kegiatan penipuan lainnya (termasuk penarikan dana dan pembatalan transaksi yang sedang dalam proses), maka Perusahaan berhak untuk memblokir Rekening Klien, membatalkan semua transaksi keuangan yang sudah dilakukan, menyelidiki sifat dari transaksi yang mencurigakan dari Rekening Klien, dan menangguhkan semua transaksi tersebut sampai Klien bisa mengindentisifikasi alasan mereka sampai Perusahaan bisa menyimpulkan hasil penyelidikan. Selama masa peyelidikan dari transaksi yang dicurgai oleh Perusahaan, maka Perusahaan berhak untuk meminta klien memberikan salinan dokumen dari identitas mereka dan kartu bank yang digunakan untuk melakukan deposit, pembayaran dari kartu bank yang mereka gunakan sebelumnya, serta dokumen lainnya yang bisa membuktikan kepemilikan yang sah dari kartu bank dan sumber dana yang sesuai dengan hukum yang berlaku. Klien dilarang untuk menggunakan layanan dan / atau software dari website Perusahaan untuk kegiatan yang bersifat illegal (termasuk penipuan, transaksi keuangan illegal, pencucian uang, dan kegiatan lain yang berkaitan dengan pencucian uang) sesuai dengan hukum yang berlaku di negara tempat tinggal klien dan juga hukum internasional terkait kegiatan kriminal. Penolakan dari Perusahaan untuk memproses transaksi yang mencurigakan tidak dapat dijadikan alasan dari klien untuk menuntut Perusahaan secara hukum karena kegagalan Perusahan dalam memenuhi kewajibannya kepada klien.

PT Santara Daya Inspiratama, selanjutnya akan disebut sebagai Perusahaan. Klien yang

PT Santara Daya Inspiratama, selanjutnya akan disebut sebagai Perusahaan. Klien yang 1 PT Santara Daya Inspiratama, selanjutnya akan disebut sebagai Perusahaan. Klien yang membuka akun Mitra Santara (MS) di Santara, selanjutnya akan disebut sebagai Mitra Santara. Keduanya disebut sebagai
