BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Kota Solok tahun ajaran 2016/2017, maka diperoleh data motivasi belajar dan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Kota Solok tahun ajaran 2016/2017, maka diperoleh data motivasi belajar dan"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Berdasarkan penelitian yang telah dilaksanakan pada tanggal 24 Juli sampai dengan 1 Agustus 2017 di kelas sampel yaitu XI IPA.3 SMA N 4 Kota Solok tahun ajaran 2016/2017, maka diperoleh data motivasi belajar dan kemampuan penalaran matematis siswa. Data motivasi belajar dan kemampuan penalaran matematis siswa diperoleh dari tes awal (pretest) dan tes akhir (posttest) yang diberikan pada sampel, dengan pokok bahasan penggunaan turunan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match. 1. Pretest dan Posttest Motivasi Belajar Siswa Motivasi belajar siswa sebelum dan sesudah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dapat diketahui dengan menggunakan angket motivasi belajar. Skor angket untuk motivasi belajar siswa sebelum dan sesudah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dapat dilihat pada Lampiran XIX. Dengan menggunakan rumus pencapaian nilai motivasi siswa, diperoleh skor motivasi belajar matematika siswa setiap indikatornya dengan persentase sesuai dengan tabel berikut: 65

2 66 Tabel 4.1. Persentase Pencapaian Pretest Posttest Motivasi Belajar Matematika Siswa Indikator Motivasi Nomor Jumlah Skor Pencapaian (%) Pernyataan Pretest Posttest Pretest Posttest Perasaan senang serta tekun dalam belajar ,30 20,60 Kemauan dan minat dalam belajar ,90 26,50 Kecerdasan dan kemandirian dalam belajar ,05 22,15 Berprestasi dalam belajar ,6 13, ,85 82,30 Dari tabel 4.1, terlihat bahwa untuk pencapaian motivasi belajar matematika siswa setiap indikatornya skor tes akhir (posttest) lebih tinggi dari pada tes awal (pretest). Persentase pencapaian motivasi belajar matematika siswa pada tes awal lebih rendah dari pada persentase pencapaian motivasi pada tes akhir. Hal ini menunjukkan bahwa motivasi belajar matematika siswa untuk setiap indikator motivasi belajar tes akhir lebih tinggi dari pada tes awal. Untuk lebih lengkapnya, dalam perhitungan nilai motivasi siswa dapat dilihat pada lampiran XXV. Hal serupa juga dapat dilihat pada grafik berikut: Gambar 4.1. Grafik Persentase Motivasi Belajar Matematika siswa Persentase pencapaian Pretest Persentase pencapaian Posttest

3 67 Dari gambar 4.1, terlihat bahwa adanya peningkatan pada garfik persentase skor posttest di setiap indikator motivasi belajar matematika siswa. Secara keseluruhan, hasil pretest dan posttest motivasi belajar matematika siswa juga dapat dilihat pada tabel di berikut: Tabel 4.2. Nilai Angket Motivasi Belajar Matematika Siswa No. Sampel Motivasi (%) Kriteria 1 Pretest 68,85 Cukup 2 Posttest 82,30 Baik Dari tabel diatas terlihat bahwa motivasi belajar siswa setelah pretest yaitu 68,85 % dengan kriteria cukup sedangkan motivasi belajar siswa setelah posttest yaitu 82,30 % dengan kriteria baik. Untuk lebih lengkapnya, dalam perhitungan nilai motivasi siswa dapat dilihat pada lampiran XIX. 2. Pretest dan Posttest Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Tes kemampuan penalaran matematis ini dilakukan oleh 20 siswa kelas sampel. Pada pretest nilai tertinggi yang diperoleh siswa adalah 86,11 dan nilai terendah yang diperoleh siswa adalah 36. Sedangkan pada posttest nilai tertinggi yang diperoleh siswa adalah 97 dan nilai terendah yang diperoleh siswa adalah 44,44, distribusi nilai tes kemampuan penalaran matematis siswa dapat dilihat pada lampiran XXII. Analisis hasil pretest dan posttest kemampuan penalaran matematis siswa dapat dilihat pada tabel berikut:

4 68 Tabel 4.3. Hasil Tes Kemampuan Penalaran Matematis Pretest dan Posttest No Siswa Yang Data % N x Nilai max x min x Mendapat Ketuntasan Nilai 78 1 Pretest 20 86,11 36,11 61, % 1 Posttest 20 97,22 44,44 72, % Dari tabel 4.3 di atas, dapat dilihat bahwa nilai rata-rata kemampuan penalaran matematis siswa pada tes awal (pretest) yang terdiri dari 20 orang adalah 61,94 dan rata-rata kemampuan penalaran matematis siswa pada tes akhir (posttest) adalah 72,36. Nilai maksimum hasil tes awal kemampuan penalaran matematis siswa adalah 86,11 dan nilai maksimum tes akhir kemampuan penalaran matematis siswa adalah 97,22. Nilai minimum hasil tes awal kemampuan penalaran matematis siswa adalah 36,11 dan nilai minimum tes akhir yaitu 44,44. Untuk memperoleh data mengenai kemampuan penalaran matematis siswa per indikator, dilakukan analisis terhadap masing-masing indikator kemampuan penalaran matematis siswa dengan menggunakan skor tes awal dan skor tes akhir yang dinilai berdasarkan rubrik penskoran kemampuan penalaran matematis dengan skala penilaiannya adalah 0, 1, 2, 3, dan 4. Adapun persentase distribusi jawaban siswa pada tes awal (pretest) dan tes akhir (posttest) kemampuan penalaran matematis dapat dilihat pada tabel 4.4 dan tabel 4.5 berikut:

5 69 Tabel 4.4. Distribusi Hasil Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Pretest Indikator Nomor Jumlah siswa sesuai skala (%) soal Menyajikan pernyataan matematika secara lisan, tertulis, gambar, atau 1a, 5a 17,5 0, ,5 65 diagram Menyusun bukti atau memberikan alasan 1b, 2a, 3 28,3 0,00 1,7 13,3 56,7 terhadap solusi Melaksanakan perhitungan berdasarkan rumus atau aturan matematika yang berlaku 2b, 4, 5b, ,00 1,25 13,75 40 Tabel 4.5. Distribusi Hasil Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Posttest Indikator Nomor Jumlah siswa sesuai skala (%) soal Menyajikan pernyataan matematika secara lisan, tertulis, gambar, atau 1a, 5a 10 0,00 0,00 2,5 87,5 diagram Menyusun bukti atau memberikan alasan 1b, 2a, 3 16,6 1,7 3,3 6,7 71,7 terhadap solusi Melaksanakan perhitungan berdasarkan rumus atau aturan matematika yang berlaku 2b, 4, 5b, 6 33,75 0,00 1,25 16,25 48,75 Dari tabel 4.4 dan tabel 4.5, untuk indikator pertama yaitu menyajikan pernyataan secara lisan, tertulis, gambar atau diagram. Persentase siswa pada tes awal berada pada 0, 2, 3, dan 4, dan persentase tes akhir berada pada skala 0, 3, dan 4, namun persentase siswa pada tes akhir yang berada pada skala 4 lebih tinggi dari pada tes awal. Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan penalaran matematis siswa untuk indikator penalaran pertama yaitu menyajikan pernyataan matematika secara lisan, tertulis, gambar atau diagram tes akhir lebih tinggi dari pada

6 70 tes awal, sedangkan siswa yang tidak ada jawaban untuk indikator pertama yaitu menyajikan pernyataan matematika secara lisan, tertulis, gambar atau diagram lebih tinggi pada tes awal. Untuk indikator kedua yaitu menyusun bukti atau memberikan alasan terhadap solusi. Persentase siswa pada tes awal berada pada 0, 2, 3, dan 4, dan persentase tes akhir berada pada skala 0, 1, 2, 3, dan 4, namun persentase siswa pada tes akhir yang berada pada skala 4 lebih tinggi dari pada tes awal. Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan penalaran matematis siswa untuk indikator penalaran kedua yaitu menyusun bukti atau memberikan alasan terhadap solusi tes akhir lebih tinggi dari pada tes awal, sedangkan siswa yang tidak ada jawaban untuk indikator kedua yaitu menyusun bukti atau memberikan alasan terhadap solusi lebih tinggi pada tes awal. Untuk indikator ketiga yaitu melaksanakan perhitungan berdasarkan rumus atau aturan matematika yang berlaku. Persentase siswa pada tes awal dan tes akhir sama-sama berada pada 0, 2, 3, dan 4. Namun persentase siswa pada tes akhir yang berada pada skala 4 lebih tinggi dari pada tes awal. Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan penalaran matematis siswa untuk indikator penalaran ketiga yaitu melaksanakan perhitungan berdasarkan rumus atau aturan matematika yang berlaku tes akhir lebih tinggi dari pada tes awal, sedangkan siswa yang tidak ada jawaban untuk indikator ketiga yaitu melaksanakan

7 71 perhitungan berdasarkan rumus atau aturan matematika yang berlaku lebih tinggi pada tes awal. Secara keseluruhan terlihat bahwa rata-rata nilai tes akhir kemampuan penalaran matematis siswa pada lebih tinggi dari pada tes awal. Hal ini menunjukkan bahwa kemampuan penalaran matematis siswa pada tes akhir lebih tinggi dari pada tes awal. B. Analisis Data Analisis data dilakukan untuk menguji hipotesis yang telah dirumuskan, apakah diterima atau ditolak. 1. Motivasi Belajar Siswa Peningkatan motivasi belajar matematika siswa setelah diberi perlakuan yaitu pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dapat diketahui setelah data angket motivasi belajar matematika siswa diperoleh yaitu skor pretest dan skor posttest, kemudian dilakukan uji gain score. Dari perhitungan hasil angket pretest dan posttest motivasi belajar matematika siswa diperoleh hasil gain skor (g) adalah 0,58. Berdasarkan tingkat signifikannya maka 0,58 berada pada rentangan 0,30 g < 0,70. Hal ini berarti bahwa skor pretest dan posttest motivasi belajar matematika siswa secara keseluruhan mempunyai peningkatan yang sedang. Sebelum melakukan uji hipotesis maka terlebih dahulu dilakukan uji normalitas untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau tidak.

8 72 Uji yang digunakan dalam uji normalitas ini adalah uji liliefors, maka didapatkan kesimpulan sebagaimana tabel di bawah ini: Tabel 4.6. Perbandingan L 0 dan L tabel Angket Motivasi Pretest dan Posttest No. Sampel L 0 L tabel Kesimpulan Keterangan 1. Pretest 0,1393 0,190 L 0 < L tabel Data Normal 2. Posttest 0,1164 0,190 L 0 < L tabel Data Normal Dalam menentukan normalitas data angket motivasi belajar matematika siswa, penulis juga menggunakan SPSS 20 (Statistic Product And Service Solution) yaitu uji Kolmogorov dan uji Shapiro Wilk, maka didapatkan kesimpulan yang terdapat pada tabel di bawah ini: Tabel 4.7 Tests of Normality Kolmogorov-Smirnov a Shapiro-Wilk Statistic Df Sig. Statistic Df Sig. Nilai Angket Pretest * Nilai Angket Posttest * *. This is a lower bound of the true significance. a. Lilliefors Significance Correction Berdasarkan pada tabel di atas pada uji kolmogorov-smirnov dan Shapiro-wilk terlihat nilai probabilitas atau signifikannya > 0,05 artinya bahwa kedua hasil tes yaitu pretest dan posttest berdistribusi normal. Selain itu, berdasarkan Q-Q plot data masing-masing tes tersebar di sekeliling garis lurus dari kiri ke kenan seperti pada gambar di bawah ini:

9 73 Gambar 4.2 Gambar 4.3 Berdasarkan gambar 4.2 dan gambar 4.3 di atas maka dapat disimpulkan bahwa data hasil pretest dan posttest angket motivasi belajar matematika siswa berdistribusi normal.

10 74 Berdasarkan uji hipotesis yang dilakukan, diperoleh kesimpulan sebagai berikut: Z Tabel 4.8 Test Statistics a Nilai Angket Posttest Nilai Angket Pretest b Asymp. Sig. (2-tailed).000 a. Wilcoxon Signed Ranks Test b. Based on negative ranks. Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa nilai signifikansi (Asymp. Sig. (2-tailed)) angket motivasi belajar matematika siswa < 0,05, sehingga dapat disimpulkan bahwa motivasi belajar matematika siswa kelas XI IPA SMAN 4 Kota Solok Tahun Ajaran 2016/2017 setelah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match lebih tinggi dari pada sebelum guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match. Perhitungan yang lebih jelas dapat dilihat pada lampiran XXI. 2. Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Setelah data hasil tes kemampuan penalaran matematis siswa diperoleh maka untuk melihat peningkatan kemampuan penalaran matematis siswa di lakukan uji gain score. Dari perhitungan hasil pretest dan posttest kemampuan penalaran matematis siswa diperoleh hasil gain skor (g) adalah 0,32. Berdasarkan kriteria tingkat signifikannya maka 0,32 berada pada rentangan 0,30 g < 0,70. Hal ini berarti bahwa indeks gain score kemampuan penalaran matematis siswa adalah sedang.

11 75 Sebelum melakukan uji hipotesis, dilakukan uji normalitas terhadap nilai pretest dan posttest kemampuan penalaran matematis siswa yang bertujuan untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau tidak. Uji yang digunakan dalam uji normalitas ini adalah uji liliefors, maka diperoleh kesimpulan seperti pada tabel di bawah ini: Tabel 4.9. Perbandingan L 0 dan L tabel Kemampuan Penalaran Matematis Siswa Pretest dan Posttest No. Sampel L 0 L tabel Kesimpulan Keterangan 1. Pretest 0,1103 0,190 L 0 < L tabel Data Normal 2. Posttest 0,1462 0,190 L 0 < L tabel Data Normal Dengan demikian dapat disimpukan bahwa data pretest dan posttest berdistribusi normal. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada lampiran XXIII. Dalam melakukan uji normalitas, penulis juga menggunakan software SPSS. Diperoleh output yang terdapat pada tabel di bawah ini: Test Tabel 4.10 Tests of Normality Kolmogorov-Smirnov a Shapiro-Wilk Statistic Df Sig. Statistic Df Sig. Nilai Pretest,130 20,200 *,925 20,125 Nilai Posttest,150 20,200 *,935 20,191 *. This is a lower bound of the true significance. a. Lilliefors Significance Correction Berdasarkan tabel di atas, pada uji kolmogorov-smirnov dan Shapiro-wilk terlihat nilai probabilitas atau signifikannya > 0,05 artinya bahwa kedua hasil tes yaitu pretest dan posttest berdistribusi normal. Disamping menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov dan Shapiro Wilk, penulis juga menggunakan Plot (Q-Q Plot) sebagai berikut:

12 76 Gambar 4.4 Gambar 4.5 Berdasarkan gambar di atas terlihat bahwa gambar Q-Q Plot masing-masing hasil tes data tersebar di sekeliling garis lurus dari kiri ke kanan, maka dapat disimpulkan bahwa data berdistribusi normal.

13 77 Setelah diperoleh normalitas, maka dilakukan uji-t tes kemampuan penalaran matematis siswa. Dengan = 0,05 dan dk = 38 diperoleh t hitung = 15,44 sedangkan t tabel = 1,68 dengan taraf kepercayaan 95%. Karena t hitung (15,44 ) > t tabel (1,68) maka hipotesis H 0 ditolak dan H 1 diterima sehingga dapat disimpulkan bahwa kemampuan penalaran matematis siswa kelas XI IPA SMAN 4 Kota Solok Tahun Ajaran 2016/2017 lebih tinggi setelah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match dari pada sebelum guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match. Perhitungan yang lebih jelas dapat dilihat pada lampiran XXIV. C. Pembahasan Setelah dilakukan pengamatan selama penelitian berlangsung, dalam proses belajar mengajar siswa cukup aktif dan tertarik untuk belajar. Hal ini di sebabkan karena model pembelajaran yang digunakan berbeda dengan biasanya. Berdasarkan pengamatan pada saat penelitian tersebut pembelajaran pada kelas sampel telah sesuai dengan tahapan yang terdapat dalam model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match pada materi penggunaan turunan. Siswa terlihat lebih aktif ketika pembelajaran berlangsung karena model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match ini menuntut siswa untuk menemukan sendiri alternatif solusi dari masalah, dan kemudian dicocokkan dengan teman kelompoknya. Berdasarkan kajian teori, pada model pembelajaran kooperatif dapat memotivasi seluruh siswa untuk belajar dan membantu saling belajar,

14 78 berdiskusi, berdebat dan menggeluti ide-ide, konsep-konsep, dan keterampilan-keterampilan, memanfaatkan energi sosial siswa, saling mengambil tanggung jawab, dan belajar menghargai satu sama lain (Nurdin dan Adriantoni, 2016: 185). Langkah-langkah persiapan yang dilakukan dalam pelaksanaan penelitian ini dimulai dengan membuat rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) dan perangkat pendukung dalam pembelajaran diantaranya bahan ajar, kartu soal dan jawaban, dan lembar kerja siswa (LKS). Pada pertemuan pertama penulis memberikan tes awal kepada siswa untuk memperoleh data sebelum guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match. Pada pertemuan kedua sebelum melaksanakan pembelajaran, penulis menyampaikan tata cara proses pembelajaran dan menjelaskan model yang akan digunakan nantinya yaitu model pembelajaran kooperatif tipe make a mach. Setelah itu guru menyampaikan materi pembelajaran dan kemudian siswa dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok pemegang soal dan kelompok pemegang jawaban. Setelah sampel bibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok soal dan kelompok jawaban, maka dilakukan pembelajaran kelompok sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe make a match yang terdiri dari beberapa tahap. Tahap pertama yaitu pembagian kartu soal dan jawaban, yaitu kartu soal untuk kelompok pertama dan kartu jawaban untuk kelompok kedua. Kemudian pada tahap kedua masing-masing siswa diminta untuk mencari

15 79 alternatif solusi dari kartu yang dimiliki secara individu dalam waktu yang telah ditentukan. Pada tahap ini dapat membantu siswa melatih kemampuan penalarannya yaitu menyusun bukti atau alasan terhadap beberapa solusi, menyajikan pernyataan matematika, dan melaksanakan perhitungan berdasarkan rumus atau aturan matematika yang berlaku. Hal ini disebabkan karena untuk menemukan solusi secara individu dari kartu yang dimiliki maka siswa akan menalar atau berpikir secara logis mengenai solusi seperti apa yang sesuai dengan kartu, baik berupa diagram, perhitungan matematika, ataupun memberikan bukti. Pada tahap ketiga masing-masing siswa diminta untuk menemukan solusi yang telah diperoleh sebelumnya dengan kartu dari kelompok lawan atau menemukan pasangan dari kartu yang dimilikinya dalam waktu yang telah ditentukan. Dalam pelaksanaan tahap ketiga ini awalnya ada beberapa siswa kurang antusias dan malu-malu untuk menemukan pasangan dari kartu yang dimilikinya pada kelompok lain, namun pada pertemuan berikutnya siswa yang malu-malu terlihat cukup aktif dan bersemangat dari pertemuan sebelumnya. Pada tahap keempat siswa yang telah menemukan pasangan dari kartu yang dimilikinya diminta untuk memeriksa kebenaran pasangan yang ditemukan. Pada tahap ini dapat membantu siswa dalam melatih kemampuan penalarannya yaitu pada kemampuan menyusun bukti atau memberikan alasan terhadap beberapa solusi. Hal ini karena untuk menemukan alasan dan bukti dari kecocokan pasangan kartu yang dimiliki, maka siswa akan menalar

16 80 dan berdiskusi secara berpasangan agar dapat memberikan bukti atau alasan dari penyelesaian yang ditemukan. Pada tahap kelima, siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas dan pasangan-pasangan lain memberikan tanggapan kepada pasangan yang telah mempresentasikan hasil diskusinya. Dan hasil presentasi tersebut dikonfirmasi oleh guru, kemudian presentasi dilanjutkan kepada pasangan kartu lain. Setelah semua kartu dipresentasikan, maka siswa diminta untuk mengerjakan lembar kerja siswa (LKS) untuk mengulang materi yang telah dipelajari. Diawal pertemuan, pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match masih belum terlihat ketertarikan siswa dengan model pembelajaran ini. Siswa terlihat kurang aktif dalam melaksanakan beberapa tahap pembelajaran karena ada beberapa siswa yang tidak setuju untuk dikelompokkan secara berpasang-pasangan. Namun pada pertemuan selanjutnya siswa memperlihatkan ketertarikannya dengan model pembelajaran ini yang terlihat dari peningkatan antusiasme siswa ketika pembelajaran berlangsung dibandingkan dengan pertemuan pertama. Disetiap pertemuan terlihat peningkatan motivasi belajar siswa serta kemampuan penalaran matematis siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match. Siswa terlihat senang menemukan solusi dari kartu yang dimilikinya, dan mengerjakan LKS yang dirancang sesuai dengan model pembelajaran yang diterapkan, serta bisa memberikan tanggapan terhadap presentasi dari kelompok lain.

17 81 Dari deskripsi data terlihat bahwa, untuk pencapaian skor motivasi belajar matematika siswa per indikator motivasi belajar, terlihat adanya peningkatan persentase pada tes akhir yaitu setelah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe make a match. Secara keseluruhan terdapat peningkatan rata-rata yang cukup signifikan. Pada tes awal rata-rata motivasi belajar matematika siswa adalah 68,85 dengan kriteria cukup dan pada tes akhir rata-rata motivasi belajar matematika siswa menjadi 82,30 dengan kriteria baik. Pada hasil tes kemampuan penalaran matematis siswa rata-rata nilai tes awal adalah 61,94 dan tes akhir adalah 72,36. Apabila ditinjau dari kriteria ketuntasan minimal (KKM) yang dipakai di SMAN 4 Kota Solok untuk materi turunan yaitu 78, maka pada pretest terdapat 6 orang siswa sudah mencapai kriteria ketuntasan minimal, dan pada posttest terdapat 10 orang siswa yang mencapai kriteria ketuntasan minimal. Hal ini berarti bahwa terdapat peningkatan kemampuan penalaran matematis siswa setelah guru menggunakan model pembelajaran koopertif tipe make a match. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan, maka untuk melihat peningkatan motivasi belajar matematika siswa di lakukan uji gain score. Dari perhitungan hasil pretest dan posttest motivasi belajar matematika siswa diperoleh hasil gain skor (g) adalah 0,3661. Berdasarkan tingkat signifikannya maka 0,3661 berada pada rentangan 0,30 g < 0,70. Hal ini berarti bahwa nilai pretest dan posttest angket motivasi belajar matematika siswa mempunyai peningkatan yang sedang.

18 82 Selanjutnya untuk menguji keberartian hasil angket motivasi belajar matematika siswa yang telah dirumuskan dalam hipotesis, dilakukan uji t dengan syarat data motivasi belajar matematika siswa berdistribusi normal. Berdasarkan hasil analisis data angket motivasi belajar matematika siswa tes awal menghasilkan nilai L 0 = 0,1393, dan L tabel = 0,190. Pada tes akhir menghasilkan nilai L 0 = 0,1164 dan Lt = 0,190, karena kedua hasil tes memiliki L 0 < L tabel,maka dapat disimpulkan bahwa data tes awal dan tes akhir angket motivasi belajar matematika siswa berdistribusi normal. Kemudian dilakukan uji Wilcoxon pada taraf nyata 0,05 sehingga diperoleh nilai Asymp. Sig. (2-tailed) < 0,05 yaitu 0,00. Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa H 0 ditolak dan H 1 diterima, yang menyatakan bahwa motivasi belajar matematika siswa lebih tinggi setelah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match dari pada sebelum guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match pada kelas XI IPA SMAN 4 Kota Solok tahun ajaran 2016/ Untuk melihat peningkatan kemampuan penalaran matematis siswa di lakukan uji gain score. Dari perhitungan hasil pretest dan posttest kemampuan penalaran matematis siswa diperoleh hasil gain skor (g) adalah 0,32. Berdasarkan tingkat signifikannya maka 0,32 berada pada rentangan 0,30 g < 0,70. Hal ini berarti bahwa nilai pretest dan posttest kemampuan penalaran matematis siswa mempunyai peningkatan yang sedang.

19 83 Untuk menguji keberartian hasil tes kemampuan penalaran yang telah dirumuskan pada hipotesis kerja (H 1 ), maka dilakukan uji t dengan syarat data tes kemampuan penalaran matematis siswa berdistribusi normal. Berdasarkan hasil analisis data tes awal menghasilkan nilai L 0 = 0,1103, dan L tabel = 0,190. Pada tes akhir menghasilkan nilai L 0 = 0,1462 dan Lt = 0,190, karena kedua hasil tes memiliki L 0 < L tabel,maka dapat disimpulkan bahwa data tes awal dan tes akhir berdistribusi normal. Selanjutnya dilakukan uji t pada taraf nyata 0,05 dengan derajat kebebasan 38 diperoleh t hitung = 15,68 dan t tabel = 1,68 berarti t hitung lebih besar dari t tabel. Hal tersebut berarti H 0 ditolak dan H 1 diterima, yang menyatakan bahwa kemampuan penalaran matematis siswa lebih tinggi setelah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match dari pada sebelum guru menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match pada kelas XI IPA SMAN 4 Kota Solok tahun ajaran 2016/ Berdasarkan kajian teori, menurut Slavin dalam Sanjaya (Nurdin dan Adriantoni, 2016: 186) model pembelajaran kooperatif dapat meningkatkan prestasi belajar siswa, sekaligus dapat meningkatkan kemampuan hubungan sosial, menumbuhkan sikap menerima kekurangan diri dan orang lain serta dapat menigkatkan harga diri. Sesuai dengan hasil analisis data seperti yang telah di uraikan di atas terlihat bahwa motivasi belajar matematika siswa dan kemampuan penalaran matematis siswa mengalami peningkatan setelah guru menggunakan model pembelajaran kooperatif yaitu tipe make a match.

20 84 D. Keterbatasan Penelitian Dalam melakukan penelitian banyak terdapat kekurangan dan kelemahan penulis, antara lain : 1. Pelaksanaan pembelajaran yang berlangsung cukup ribut. 2. Dalam pembagian kelompok terdapat kesulitan untuk membagi siswa menjadi berpasang-pasangan karena jumlah siswa yang tidak genap 3. Waktu untuk proses pembelajaran yang sering kurang, artinya pemanfaatan waktu yang 2 40 menit setiap pertemuan tidak begitu mencukupi, sehingga membutuhkan waktu tambahan.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Bagian ini merupakan deskripsi data dari instrumen yang digunakan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Bagian ini merupakan deskripsi data dari instrumen yang digunakan BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Bagian ini merupakan deskripsi data dari instrumen yang digunakan pada penelitian yaitu berupa data tentang aktivitas siswa dalam belajar matematika
