BAB I PENDAHULUAN. program pokok pembangunan di bidang kesehatan masih menitikberatkan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. program pokok pembangunan di bidang kesehatan masih menitikberatkan"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Program pencegahan dan pemberantasan penyakit sebagai salah satu program pokok pembangunan di bidang kesehatan masih menitikberatkan pada penyakit infeksi, meskipun dewasa ini terjadi pergeseran pola penyakit yaitu dengan makin meningkatnya penyakit degeneratif. Penyakit infeksi yang menjadi masalah kesehatan masyarakat di berbagai belahan dunia termasuk Indonesia adalah Tuberkulosis paru (TB paru), kendati basil penyebab Tuberkulosis telah ditemukan lebih dari 100 tahun yang lalu. Penderita TBC pada umumnya adalah usia produktif. Ancaman TBC adalah ancaman nasional dan ancaman masa depan bangsa Indonesia. Karena itu ancaman ini harus diberantas. Untuk pemberantasannya diperlukan upaya baik dari pemerintah maupun masyarakat. Upaya ini akan terlaksana jika kita menyadari ancaman TBC ini.(pikiran Rakyat. Minggu, 04 Januari 2004) Bakteri Mycobacterium tuberculosis yang menyebabkan TBC adalah pantas dikatakan pembunuh massal. WHO memperkarakan bakteri ini membunuh sekutar dua juta jiwa setiap tahunya. Dan angka pertambahan orang yang terinfeksi lebih dari 56 juta tiap tahunnya. Biasanya 5-10 % diantara infeksi berkembang menjadi penyakit., dan 40% diantaranya yang berkembang menjadi penyakit dan 40% diantaranya berkembang menjadi penyakit yang berakhir dengan kematian. Angka ini adalah angka yang besar, karena 2-4 orang terinfeksi setiap detik, dan hampir 4 orang setiap menit

2 2 meninggal karena TBC ini. Kecepatan penyebaran penyakit ini bisa meningkat lagi sesuai dengan peningkatan penyebaran HIV/AIDS dan munculnya bakteri TBC yang resisten terhadap obat. Selain itu migrasi manusia juga mempercepat penyebaran TBC.(Pikiran rakyat. Minggu, 04 Januari 2004) Di Amerika Serikat, hampir 40% dari penderita TBC adalah orang yang lahir diluar negeri. Mereka imigrasi ke Amerika dan menjadi sumber penyebaran TBC. Diperkirakan sebanyak 50% dari pengungsi didunia berpeluang terinfeksi TBC. Di kawasan Asia tenggara, data WHO menunjukkan bahwa TBC membunuh sekitar 2000 jiwa setiap hari. Dan sekitar 40% dari kasus TBC didunia berada dikawasan Asia tenggara. Dua diantara tiga negara dengan jumlah penderita TBC terbesar didunia yaitu India dan Indonesia. Indonesia berada pada tingkat ketiga terburuk didunia untuk jumlah penderita TB paru. Setiap tahun muncul 500 ribu kasus baru dan lebih dari 140 ribu lainnya meninggal (DEPKES RI,1998). Faktor yang memudahkan timbulnya TBC adalah umumnya berhubungan dengan keadaan ekonomi yang kurang, perumahan kurang sehat dengan penghuni terlalu padat, makanan kurang bergizi dan kurangnya kesadaran dalam menjaga kebersihan lingkungan. Seperti yang sedang dialami oleh masyarakat Indonesia sekarang ini mendukung penularan TBC lebih cepat.( Kurangnya pengetahuan tentang gejala dan bahaya TBC serta keenganan untuk melaporkan adanya tanda gejala TBC membuat program pemberantasan TBC mengalami hambatan dalam pelaksanaannya. Khususnya bagi keluarga

3 3 yang didalamnya ada salah satu anggota keluarga menderita TBC enggan melakukan pemeriksaan dan pengobatan karena merasa malu karena TBC dianggap sebagai penyakit yang memalukan.(media Indonesia Online. Jumat, 15 April hal 11) Komplikasi yang bisa muncul akibat TB paru tidak hanya pada penderitanya tetapi juga berakibat pada orang sekitarnya. Komplikasi yang sering muncul pada penderita TB paru antara lain adalah pengumpulan cairan/udara pada paru, juga infeksi pada organ lain akibat menjalarnya penyakit melalui aliran darah yang akan semakin memperparah penyakit klien. Bagi orang lain yang berada disekitar penderita TB paru juga sangat beresiko tinggi tertular penyakit yang sama. Sebagai pedoman asuhan keperawatan keluarga di desa Sidorejo penulis mengambil data distribusi penyakit di Puskesmas Karangawen. Tabel jumlah kasus penyakit diwilayah kerja Puskesmas Karangawen Demak pada bulan Desember NO. Nama Penyakit Jumlah Reumatoid arthritis Hipertensi primer Batuk, pilek (ISPA) Penyakit pulpa dan jaringan periapikal Diare non spesifik DM Konjungtivitis

4 TB kategori I Gangguan gigi dan erupsi persistensi Tuberkulosis klinis Typus abdominal Otitis media, infeksi bakteri lain Pharingitis Disentri basiler TB kategori III Berdasarkann data distribusi penyakit di Puskesmas Karangawen Demak kasus TBC menempati peringkat 8, 10 dan 15 tergantung dari katagorinya. Berdasarkan pengamatan di lapangan masih banyak kasus TBC yang belum terungkap dikarenakan faktor kurangnya kesadaran tentang kesehatan di masyarakat. Sasaran utama asuhan keperawatan di komunitas adalah keluarga. Keluarga merupakan unit pelayanan dalam kesehatan, karena masalah kesehatan saling berkaitan dan saling mempengaruhi antara sesama anggota keluarga sehingga akan mempengaruhi pula sekitarnya atau masyarakat secara keseluruhan, penyebab tingginya angka kejadian TBC disebabkaan karena faktor lingkungan dan kebiasaan sehari hari.(effendy, 1998) Bertolak dari permasalahan tersebut, maka penulis mengambil judul karya tulis ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA KLIEN DENGAN MASALAH UTAMA TB PARU

5 5 B. Tujuan Penulisan 1. Tujuan umum Dapat melaksanakan asuhan keperawatan keluarga dengan masalah utama Tuberkulosis Paru. 2. Tujuan khusus Membantu keluarga dalam melaksanakan 5 fungsi kesehatan antara lain mengenal masalah, mengambil keputusan, merawat anggota keluarga yang sakit, memodifikasi lingkungan dan memanfaatkan fasilitas pelayanan kesehatan yang ada. C. Sistematika Penulisan Laporan kasus ini ditulis dalam lima bab yang ditulis secarsa sistematis dalam tiap bab terdiri dari sub bab. 1. Bab satu pendahuluan yang berisi latar belakang. tujuan dan sistematka penulisan. 2. Bab dua tinjauan teori yang terdiri dari konsep dasar asuhan keperawatan keluarga dan konsep dasar teori tentang Tuberkulosis paru. 3. Bab tiga resume kasus yang terdiri dari pengkajian, data fokus, diagnosa keperawatan, intervensi, implementasi sampai dengan evaluasi. 4. Bab empat pembahasan 5. Bab lima kesimpulan dan saran

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang TBC merupakan penyakit yang sangat membahayakan, karena di dalam paru-paru kita terdapat kuman mycrobacterium tuberculosis, yang apabila di biarkan, kuman tersebut akan
