PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS MODEL SEARCH SOLVE CREATE SHARE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS MODEL SEARCH SOLVE CREATE SHARE"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS MODEL SEARCH SOLVE CREATE SHARE PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS SISWA KELAS XI MIPA SMA NEGERI 8 SURAKARTA TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Sains Oleh: Karina Pratiwi S FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017

2 PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa: 1. Tesis yang berjudul PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS MODEL SEARCH SOLVE CREATE SHARE PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS SISWA KELAS XI MIPA SMA NEGERI 8 SURAKARTA ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas plagiat, serta tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan serta daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan perundang-undangan (Permendiknas No. 17 Tahun 2010). 2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi Tesis pada jurnal atau forum ilmiah lain harus seizin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan FKIP UNS sebagai Institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan sejak pengesahan Tesis) saya tidak melakukan publikasi dari sebagian atau keseluruhan Tesis ini, maka Program Studi Magister Pendidikan Sains FKIP UNS berhak mempublikasikan pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Magister Pendidikan Sains FKIP UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi ini, maka saya bersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku. Surakarta, Januari 2017 Yang membuat pernyataan, ii Karina Pratiwi S

3 iii

4 PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS MODEL SEARCH SOLVE CREATE SHARE PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS SISWA KELAS XI MIPA SMA NEGERI 8 SURAKARTA TESIS Oleh KARINA PRATIWI S Tim Penguji iv

5 MOTTO Allah tidak membebani seseorang itu melainkan sesuai dengan kesanggupannya. (Q.S. Al-Baqarah: 286) Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. (Q. S. Al Insyirah: 5) Sukses tak akan datang tanpa juang. (Penulis) v

6 PERSEMBAHAN Segala puji hanya milik Allah SWT, atas rahmat dan nikmat yang tak terhitung. Sholawat serta salam selalu tercurah kepada Rasulullah Muhammad SAW. Kupersembahkan karya ini sebagai tanda bakti dan cinta kasihku kepada: Ibunda ku (Dra. Herlinda) dan ayahanda ku (Ir. Karim) Yang telah mendidik dan membesarkanku dengan penuh kesabaran dan limpahan kasih sayang, selalu menjaga dan menguatkanku, serta mendukung setiap langkahku menuju kesuksesan dan kebahagian. Adik-adikku tersayang (Nadya dan Liu) Yang selalu mendo akan dan memberikan motivasi, serta keluarga besar Hasanudin DRM., BA., (Alm) & Hi. Abdul Muthalib (Alm) terimakasih telah menjadi penyemangat disetiap perjuanganku. Bapak Dr. Baskoro Adi Prayitno, M.Pd., dan Bapak Prof. Dr. Maridi, M.Pd. Yang telah memberikan bimbingan, motivasi, waktu dan pengalaman yang sangat berharga kepada saya. Insan terbaik pilihan Allah SWT yang kelak akan menjadi imamku. Almamater tercinta, Universitas Sebelas Maret. vi

7 Karina Pratiwi Pengembangan Modul Berbasis Model Search Solve Create Share pada Materi Sistem Ekskresi untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Analitis Siswa Kelas XI MIPA SMA Negeri 8 Surakarta. Tesis. Pembimbing: Dr. Baskoro Adi Prayitno, M.Pd. Kopembimbing: Prof. Dr. Maridi, M.Pd. Program Studi Magister Pendidikan Sains, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui karakteristik modul berbasis model Search Solve Create Share (SSCS) pada materi sistem ekskresi untuk meningkatkan kemampuan berpikir analitis siswa; 2) menguji kelayakan modul berbasis model SSCS pada materi sistem ekskresi untuk meningkatkan kemampuan berpikir analitis siswa; dan 3) mengukur keefektifan modul berbasis model SSCS pada materi sistem ekskresi untuk meningkatkan kemampuan berpikir analitis siswa. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R & D) mengacu pada Borg dan Gall (1983) yang dimodifikasi menjadi sembilan tahapan yaitu: 1) penelitian dan pengumpulan informasi; 2) perencanaan; 3) pengembangan produk modul awal; 4) uji coba permulaan; 5) revisi produk pertama; 6) uji lapangan terbatas; 7) revisi produk kedua; 8) uji lapangan operasional; dan 9) revisi produk ketiga. Analisis data menggunakan uji-t sampel bebas, peningkatan dihitung berdasarkan gain ternormalisasi. Hasil penelitian menunjukkan: 1) karakteristik modul berbasis model SSCS dikembangkan berdasarkan sintaks model pembelajaran SSCS yang bermuatan indikator-indikator kemampuan berpikir analitis siswa yang divisualisasikan pada tujuan, materi, kegiatan, dan soal evaluasi modul; 2) kelayakan modul siswa dinilai berkualifikasi sangat baik oleh penilaian ahli materi dengan pemenuhan 84,42%; ahli pengembangan modul 96,09%; dan ahli desain dan keterbacaan 100%; kelayakan modul guru dinilai berkualifikasi sangat baik oleh penilaian ahli materi dengan pemenuhan 84,42%; ahli pengembangan modul 92,97%; ahli desain dan keterbacaan 100%; dan berkualifikasi baik oleh penilaian ahli perangkat pembelajaran 75%; rata-rata penilaian praktisi 92,57%; serta rata-rata penilaian siswa 91,88%; 3) modul berbasis model SSCS efektif meningkatkan kemampuan berpikir analitis yang ditunjukkan dengan perolehan rata-rata N-gain sebesar 0,43 berkualifikasi sedang dan hasil uji-t sig (0,000 < 0,05). Kata kunci: modul, search solve create share, berpikir analitis, sistem ekskresi vii

8 Karina Pratiwi The Development of Module Based on Search Solve Create Share Model on the Excretory System Material to Increase Analytical Thinking Ability of Grade XI Science Student at SMA Negeri 8 Surakarta. Thesis. Consultant: Dr. Baskoro Adi Prayitno, M.Pd. Co-Consultant: Prof. Dr. Maridi, M.Pd. Science Education Master Study Program, Teacher Training and Education Faculty, Sebelas Maret University of Surakarta. ABSTRACT This research is aimed to: 1) publish characteristic of module based on Search Solve Create Share (SSCS) model of excretory system material to increase analytical thinking ability of student; 2) test feasibility of modules based on SSCS model of excretory system material to increase analytical thinking ability of student; 3) measure effectiveness of modules based on SSCS model of excretory system material to increase analytical thinking ability of student. This research used prosedure according to Borg and Gall (1983) that had been modified into nine stages: 1) research and information collection; 2) planning; 3) development of preliminary product; 4) preliminary field test; 5) revision of the first product; 6) limited field test; 7) revision of the second product; 8) operational field test; and 9) revision of the third product. Analysis of the data were used Independent Sample t-test, the increase of analytical thinking was analysed by normalized gain. The result of the research show that: 1) the characteristic of module based on SSCS model developed according syntaxes of SSCS model that is included by indicators of analytical thinking ability and visualized on purpose, material, activities, and the evaluation of module; 2) feasibility of the student module are qualified very good assessed by material expert 84,42%; presentation of module expert 96,09%; and design and readibility expert 100%; feasibility of the teacher module are qualified very good assessed by material expert 84,42%; presentation of module expert 92,97%; design and readibility expert 100%; and qualified good assessed by learning device expert 75%; scoring average 92,57% by practitioners; and 91,88% by average of student assessment; 3) module based on SSCS model is effective to increase analytical thinking abilities with the average N-gain 0,43 qualified medium and t-test result sig (0,000 < 0,05). Keywords: module, search solve create share, analytical thinking, excretory system viii

9 PRAKATA Segala puji dan syukur Penulis panjatkan ke-hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul Pengembangan Modul Berbasis Model Search Solve Create Share pada Materi Sistem Ekskresi untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Analitis Siswa Kelas XI MIPA SMA Negeri 8 Surakarta. Tesis ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan dalam mendapatkan gelar magister pada Program Studi Pendidikan Sains dengan minat utama Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tesis ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini Penulis menyampaikan rasa hormat dan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan lmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr. Mohammad Masykuri, M.Si., selaku Kepala Program Studi Magister Pendidikan Sains, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Dr. Baskoro Adi Prayitno, M.Pd., selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan saran, pengarahan, bimbingan, dan motivasi sehingga penyusunan Tesis dapat terselesaikan. 5. Prof. Dr. Maridi, M.Pd., selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan saran, pengarahan, bimbingan, dan motivasi sehingga penyusunan Tesis dapat terselesaikan. 6. Staf dosen pengajar Program Studi Magister Pendidikan Sains yang telah memberikan ilmu pengetahuan, wawasan, pengalaman dalam setiap perkuliahan. ix

10 7. Dewi Puspita Sari, S.Pd., M.Sc., selaku validator ahli materi modul yang telah memberikan saran perbaikan dan pengarahan. 8. Dr. Mohammad Masykuri, M.Si., selaku validator ahli pengembangan modul yang telah memberikan saran perbaikan dan pengarahan. 9. Murni Ramli, S.P., M.Si., Ed.D., selaku validator ahli perangkat pembelajaran pada modul guru yang telah memberikan saran perbaikan dan pengarahan. 10. Dr. Muhammad Rohmadi, M.Hum., selaku validator ahli desain dan keterbacaan modul yang telah memberikan saran perbaikan dan pengarahan. 11. Ibu Dra. Hj. E.P. Agustina, M.Pd., selaku Kepala SMA Negeri 8 Surakarta yang telah mengizinkan pelaksanaan penelitian Tesis 12. Ibu Ari Siswani, S.Pd., M.Pd., dan Ibu Tri Sukrorini, S.Pd., M.Si., selaku praktisi pendidikan yang telah memberikan saran perbaikan dan pengarahan. 13. Bapak Benny Ruahno, S.Pd., selaku guru biologi SMA Negeri 8 Surakarta yang telah membantu dalam kelancaran penelitian Tesis. 14. Siswa kelas XI MIPA SMA Negeri 8 Surakarta yang telah bersedia berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian Tesis. 15. Rekan-rekan seperjuangan di Program Studi Magister Pendidikan Sains angkatan September 2014 yang telah memberikan semangat dan dukungan. 16. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan Tesis namun tidak mungkin penulis sebutkan satu per satu. Penulis menyadari bahwa Tesis yang disusun masih jauh dari kesempurnaan, namun penulis berharap bahwa Tesis ini dapat memberikan manfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Surakarta, Januari 2017 Karina Pratiwi x

11 DAFTAR ISI Halaman JUDUL... i PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI... ii PERSETUJUAN PEMBIMBING... iii PENGESAHAN PENGUJI... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi ABSTRAK... vii ABSTRACT... viii PRAKATA... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I. PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Pengembangan... 7 D. Spesifikasi Produk yang Diharapkan... 8 E. Pentingnya Pengembangan... 9 F. Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan G. Definisi Istilah BAB II. KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA BERPIKIR A. Kajian Pustaka Modul a. Pengertian Modul b. Karakteristik Modul c. Komponen-komponen Modul d. Langkah-langkah Pengembangan Modul xi

12 e. Kelebihan dan Kekurangan Modul Modul Sains Model Pembelajaran Search Solve Create Share (SSCS) a. Pengertian Model Pembelajaran SSCS b. Teori Belajar yang Mendukung Model Pembelajaran SSCS 22 c. Sintaks Model Pembelajaran SSCS d. Peran Guru dan Siswa dalam Model Pembelajaran SSCS e. Kelebihan dan Kekurangan Model Pembelajaran SSCS Kemampuan Berpikir Analitis a. Pengertian Berpikir Analitis b. Aspek-aspek Kemampuan Berpikir Analitis c. Strategi Meningkatkan Kemampuan Berpikir Analitis Materi Sistem Ekskresi a. Sistem Ekskresi pada Manusia b. Sistem Ekskresi pada Hewan B. Kajian Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir BAB III. METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian B. Prosedur Penelitian Penelitian dan Pengumpulan Informasi Perencanaan Pengembangan Produk Awal Uji Coba Permulaan Revisi Produk Pertama Uji Lapangan Utama/Terbatas Revisi Produk Kedua Uji Lapangan Operasional/Keefektifan Revisi Produk Ketiga BAB IV. HASIL PENELITIAN A. Hasil Penelitian dan Pengembangan xii

13 1. Penelitian dan Pengumpulan Informasi Perencanaan Pengembangan Produk Awal Uji Coba Permulaan Revisi Produk Pertama Uji Lapangan Utama/Terbatas Revisi Produk Kedua Uji Lapangan Operasional/Keefektifan Revisi Produk Ketiga B. Pembahasan Karakteristik Modul Berbasis SSCS pada Materi Sistem Ekskresi Kelayakan Modul Berbasis SSCS pada Materi Sistem Ekskresi Keefektifan Modul Berbasis SSCS pada Materi Sistem Ekskresi BAB V. SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1 Peranan Guru dalam Model SSCS Aktivitas Siswa pada Fase SSCS Kelebihan Model SSCS Kategori Berpikir Analitis Aspek Kemampuan Berpikir Analitis Sistem Ekskresi pada Hewan Tingkat Rendah, Invertebrata, dan Vertebrata Pengambilan Keputusan Revisi Pretest-Posttest Nonequivalent Control Group Design Instrumen Pengumpulan Data Kriteria N-gain Pencapaian Skor UN Materi Sistem Ekskresi Hasil Tahap Studi pendahuluan Hasil Validasi Ahli Materi Modul Siswa Hasil Validasi Ahli Pengembangan Modul Siswa Hasil Validasi Ahli Desain dan Keterbacaan Modul Siswa Hasil Validasi Ahli Materi Modul Guru Hasil Validasi Ahli Pengembangan Modul Guru Hasil Validasi Ahli Perangkat Pembelajaran Modul Guru Hasil Validasi Ahli Desain dan Keterbacaan Modul Guru Saran dan Hasil Revisi dari Validator Ahli Validasi Modul oleh Praktisi Penilaian Modul oleh Siswa Hasil Saran dan Revisi dari Praktisi Pendidikan Hasil Saran dan Revisi dari Siswa Data Nilai Aspek Kemampuan Berpikir Analitis Siswa pada Kelas Perlakuan dan Kelas Kontrol Ringkasan Hasil Uji Nilai N-gain Kemampuan Berpikir Analitis xiv

15 27 Hasil Analisis Peningkatan Per-Aspek KBA Siswa Kelas Perlakuan Data Pengamatan Keterlaksanaan Sintaks SSCS terhadap Aktivitas Guru dan Siswa pada Pembelajaraan Saran dan Perbaikan dari Guru terhadap Modul Berbasis SSCS Saran dan Perbaikan dari Siswa terhadap Modul Berbasis SSCS xv

16 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1 Siklus SSCS Kerangka Berpikir Prosedur Pengembangan Sampul pada Modul Siswa Sampul pada Modul Guru Lembar Identitas Modul Siswa Lembar Identitas Modul Guru Halaman Pendahuluan Modul Guru dan Siswa Sampul Sub Bab Modul Guru dan Siswa Halaman Permasalahan Modul Guru dan Siswa Halaman Solusi Modul Guru dan Siswa Halaman Berkreasi Modul Guru dan Siswa Halaman Presentasi Modul Guru dan Siswa Wawasan Sains Modul Guru dan Siswa Soal Evaluasi Modul Guru dan Siswa Ikhtisar dan Uji Kompetensi Akhir Modul Guru dan Siswa Alur Kegiatan Modul Guru Silabus Modul Guru Rekomendasi Skenario Pembelajaran Modul Guru Konfirmasi Aktivitas Siswa Modul Guru Bagian Penilaian pada Modul Guru xvi

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1 Persentase Penguasaan Materi Soal Biologi Ujian Nasional SMA/MA Tahun Pelajaran 2013/2014 dan 2014/ Analisis 8 SNP SMAN 8 Surakarta Pedoman Wawancara Awal Guru Biologi SMAN 8 Surakarta Kuesioner Analisis Kebutuhan untuk Guru Kuesioner Analisis Kebutuhan untuk Siswa Kisi-kisi Soal Tes Kemampuan Berpikir Analitis Analisis Tes Kemampuan Berpikir Analitis Siswa SMAN 8 Surakarta Kelas XI MIPA Matriks Penilaian Bahan Ajar Kriteria Berpikir Analitis Materi Sistem Ekskresi Lembar Penilaian Bahan Ajar di SMAN 8 Surakarta Dokumentasi Observasi Lapangan di SMAN 8 Surakarta Matriks Modul untuk Model Pembelajaran SSCS pada Materi Sistem Ekskresi Kelas XI MIPA SMA/MA Silabus Peminatan MIPA Mata Pelajaran Biologi SMA Instrumen Validasi Ahli Modul Siswa Instrumen Validasi Ahli Modul Guru Penilaian Modul Pembelajaran oleh Guru Hasil Penilaian Modul oleh Guru Instrumen Penilaian Modul Pembelajaran oleh Siswa Hasil Penilaian Modul oleh Siswa Kisi-kisi Pretest/Posttest Rekapitulasi Nilai Kemampuan Berpikir Analitis Siswa Analisis Uji Keefektifan Modul Berbasis Model SSCS Analisis Nilai Kemampuan Berpikir Analitis Siswa Kelas perlakuan Keterlaksanaan Sintaks SSCS Angket Tanggapan Guru xvii

18 25 Angket Tanggapan Siswa Dokumentasi Penelitian Surat Keterangan Penelitian xviii

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS DISCOVERY WITH TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (D-TAI)

PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS DISCOVERY WITH TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (D-TAI) PENGEMBANGAN MODUL BIOLOGI BERBASIS DISCOVERY WITH TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (D-TAI) PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANALITIS SISWA KELAS XI MIPA SMA NEGERI 8 SURAKARTA
