BAB 1 PENDAHULUAN. Terdapat beberapa keunggulan dari internet, salah satunya yaitu dapat menyampaikan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Terdapat beberapa keunggulan dari internet, salah satunya yaitu dapat menyampaikan"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Terdapat beberapa keunggulan dari internet, salah satunya yaitu dapat menyampaikan informasi yang ada di sebuah perusahaan atau instansi tertentu. Dengan melalui internet-lah sekilas profil, keunggulan, serta segala sesuatu tentang perusahaan tersebut dapat dipublikasikan secara luas kepada masyarakat. Oleh karena itu, agar bisnis yang dikelola dapat berjalan sukses perusahaan harus mengikuti trend internet dengan melakukan inovasi untuk mendapatkan pencapaian yang memuaskan dari bisnis mereka. Inovasi itu ialah dengan memasang iklan melalui internet yang lebih dikenal dengan e-commerce. Oleh karena itu, penulis memberikan alternatif penjualan makanan kesehatan melalui Internet yang dikenal dengan istilah electronic commerce (e-commerce). Situs e-commerce tidak hanya memberikan pengaruh positif bagi pembeli tetapi juga berlaku untuk penjual karena memberikan kemudahan dari segi perdagangan, keamanan properti maupun verifikasi pembayaran. Dalam hal ini,

2 2 penulis mengimplementasikan transaksi penjualan dengan merancang situs menggunakan bahasa pemrograman PHP dan basis data MySQL. 1.2 Perumusan Masalah Permasalahan yang akan dibahas dalam penelitian ini antara lain : a. Bagaimanakah penerapan sistem e-commerce dalam mengatasi masalah manajemen pelayanan pemasaran yang berkaitan dengan database produk, pemesanan, dan data yang lainnya? b. Apakah dengan sistem e-commerce untuk sistem pembuatan web pemasaran toko makanan kesehatan online dapat diterapkan untuk memudahkan konsumen dalam pemesanan makanan kesehatan online? 1.3 Batasan Masalah Dalam pembuatan tugas akhir ini, dititik beratkan pada komunikasi data web e- commerce penjulan produk makanan kesehatan yang secara online menggunakan sistem database MySQL, bahasa script PHP dan juga HTML. Alasan saya menggunakan PHP karena PHP merupakan freeware sehingga tidak perlu mengeluarkan biaya untuk mendapatkannya, fasiliitas trace kesalahan yang mudah dilakukan dan dipahami dalam browser, mudah dikoneksikan dengan

3 3 database serta memiliki tingkat sekuritas yang tinggi. Pembatas masalah tugas akhir ini hanya berkisar tentang produk makanan kesehatan. 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan dari pembuatan Tugas Akhir ini adalah merancang sebuah situs e-commerce dengan menggunakan software-software pendukung seperti XAMPP sebagai server dan database, serta Notepad ++ sebagai editor, sebagai sarana promosi maupun penjualan yang berjalan dengan baik. 1.5 Manfaat Penelitian Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : a. Sebagai alat untuk mempermudah manajemen pelayanan pemasaran produk yang berkaitan dengan database produk, serta database konsumen. b. Mempercepat proses pencarian data-data yang berkaitan dengan ditawarkan kepada calon konsumen. 1.6 Metode Penelitian Dalam menyusun Tugas Akhir ini, penulis melakukan penerapan metode penelitian dalam memperoleh data-data yang dibutuhkan, sehingga penyusunan tugas akhir ini

4 4 dapat diselesaikan dengan baik. Adapun metode yang digunakan penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini adalah sebagai berikut : 1. Metode Observasi Pada penelitian ini dilakukan survei dan pengumpulan data untuk digunakan sebagai bahan dalam membuat sistem aplikasi. Adapun data yang diambil yaitu data berbagai informasi tentang makanan kesehatan yang berkaitan dengan pembuatan program database calon pembeli/konsumen. 2. Metode Literature Metode ini digunakan untuk mendapatkan data-data serta teori yang dapat mendukung dalam pembuatan database produk yang ditawarkan, serta database pesanan dari calon pembeli/konsumen. 3. Metode laboratorium Metode yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah merancang dan membuat program database produk yang ditawarkan, pemesanan, dan yang lainnya dengan langkah-langkah sebagai berikut : a. Mempersiapkan alat dan bahan yang diperlukan; b. Membuat rancangan diagram alir program; c. Menguji program; d. Merevisi program bila diperlukan;

5 5 1.7 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan memberikan informasi secara umum tentang pembahasan yang terdapat dalam setiap bab. Sehingga dalam pembahasannya akan lebih mudah dipahami. Sistematika penulisan tugas akhir ini adalah sebagai berikut : BAB 1 PENDAHULUAN Bab ini membahas dan menerangkan perihal yang menjadi latar belakang penulisan, identifikasi masalah, perumusan masalah, tujuan dan manfaat dari perancangan, metodologi yang digunakan, serta sistematika penulisan. BAB 2 LANDASAN TEORI Dalam bab ini diuraikan mengenai teori-teori yang berhubungan dengan perancangan sistem yang digunakan sebagai acuan dalam pembuatan perangkat lunak. Sehingga perancangan tersebut sesuai dengan teori yang sudah ada. BAB 3 ANALISIS SISTEM Pada bab ini membahas analisis sistem yang dilakukan penulis untuk dapat merealisasikan perangkat lunak yang dirancang.

6 6 BAB 4 PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM Pembahasan mengenai perancangan dan realisasi perangkat lunak yang diperlukan oleh sistem, diuraikan pada bab ini. Yang meliputi pembuatan tabel, pembutan aplikasi, serta pembuatan programnya. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini merupakan penutup yang berisi kesimpulan terhadap hasil rancangan serta saran-saran yang berguna untuk mendukung terhadap prancangan yang telah dibuat.

BAB 1 PENDAHULUAN. Ada beberapa keunggulan dari internet ialah dapat menyampaikan informasi

BAB 1 PENDAHULUAN. Ada beberapa keunggulan dari internet ialah dapat menyampaikan informasi BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dunia periklanan pada era globalisasi ini sangat maju dan canggih, bagi orang-orang yang berkecimpung dalam dunia bisnis tidak cukup hanya mengandalkan iklan dan selebaran
