BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Gadai Emas Pada Bank BRI Syariah KCP Bukittinggi. produk pembiayaan atas dasar jaminan berupa emas sebagai salah satu

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Gadai Emas Pada Bank BRI Syariah KCP Bukittinggi. produk pembiayaan atas dasar jaminan berupa emas sebagai salah satu"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL PENELITIAN A. Gadai Emas Pada Bank BRI Syariah KCP Bukittinggi Gadai emas pada Bank BRI Syariah KCP Bukittinggi merupakan produk pembiayaan atas dasar jaminan berupa emas sebagai salah satu alternatif memperoleh uang tunai dengan cepat, aman dan mudah di Bank BRI Syariah. Objek jaminan yang dapat digadaikan pada Bank Syariah BRI hanyalah berupa emas, yaitu dalam emas bentuk perhiasan dan emas bentuk batangan. Fasilitas yang disediakan dalam gadai emas BRIS Syariah adalah: 1. Persyaratan mudah dan cepat 2. Nilai pijaman maksimal 90% dari nilai taksir BRIS dan maksimal pinjaman Rp 250 juta per orang 3. Biaya administrasi terjangkau dan berdasarkan berat emas 4. Jangka waktu pinjaman maksimal 120 hari 5. Pinjaman dapat diperpanjang maksimal 2x dengan menggunakan taksiran terkini 6. Biaya sewa dihitung per 10 harian dan dibayar saat pelunasan/ perpanjangan 7. Dapat dilunasi sebelum jatuh tempo tanpa biaya pinalti 8. Penyimpanan yang aman dan berasuransi emas syariah. 1 1 Brosur gadai emas BRIS Bukittinggi 42

2 43 Akad gadai emas BRI Syariah didalamnya men ggunakan akad Qardh, akad Ijarah, akad gadai. Akad Qard adalah pinjaman dana dengan menggadaikan emas tanpa ada tambahan biaya atau margin, namun dikenakan biaya administrasi. Akad Ijarah adalah Perjanjian penyewaan tempat atas penyimpanan emas di BRIS dengan dikenakan biaya sewa tempat. Akad Gadai adalah perjanjian pengikatan emas yang dijaminkan secara hukum gadai. 2 Objek Gadai pada bank BRIS emas minimal 16 Karat dengan berat emas minimal 2 gram. Pinjaman gadai pada BRIS minimal pinjaman setara dengan nilai emas 2 Gram. Maksimal pinjaman untuk emas bentuk perhiasan sebesar 90% dari nilai taksiran emas oleh BRIS dan nilai maksimal pinjaman Rp , sedangkan emas dalam bentuk batangan maksimal pinjaman 95%. Syarat pemohon dalam melakukan gadai : 1. Perorangan 2. KTP/SIM 3. Mengisi aplikasi gadai syariah ( form tersedia di BRIS ) 4. Beredia membayar biaya administrasi di muka 5. Bersedia membayar sewa tempat pada saat pelunasan 6. Menandatangani akad pinjaman dana, akad sewa tempat dan akad gadai untuk emas yang dijaminkan 3 2 Pedoman Gadai emas, PT BRISyariah KCP Bukittinggi, hal. 7 3 Ibid., h.8

3 44 Jangka waktu pinjaman gadai adalah maksimal 4 bulan dan dapat diperpanjang dengan akad baru serta pengenaan biaya sewa tempat sesuai tarif yang berlaku saat itu. Biaya yang dibebankan kepada nasabah adalah biaya administrasi dan biaya sewa. Biaya sewa tempat dibayar pada saat pelunasan dengan biaya kelipatan per 10 harian, maksimum jangka pinjaman selama 4 bulan, dibayar sekaligus seketika. 4 Dalam melakukan pelunasan pinjaman dipercepat nasabah melunasi pinjaman secara sekaligus, dan membayar biaya sewa berdasarkan lama hari penyimpanan dan medapat keringanan dengan pembayaran biaya sewa berdasarkan tarif yang dihitung per 10 hari. Nasabah yang melunasi pinjamannya pada saat jatuh tempo, nasabah harus melunasi pinjamannya secara sekaligus ditambah dengan biaya sewa selama 4 bulan. Jika nasabah tidak melunasi pinjaman pada saat jatuh tempo, maka diberikan tenggang waktu 4 hari sebelum kemudian akan dilakukan lelang atau penjualan barang jaminan. Jika saat tenggang waktu nasabah datang untuk melunasi pinjaman dan mengambil barang jaminan, maka nasabah dibebankan biaya sewa tempat per hari keterlambatan berdasarkan tarif yang berlaku saat itu. Jika sampai berakhirnya masa tenggang 4 hari nasabah tidak melunasi pinjaman, maka barang akan dilelang dan tanggal lelang sudah tercetak pada SGS( Sertifikat Gadai Syariah). 5 4 Ibid. 5 Ibid.

4 45 Pengambilan barang jaminan saat pelunasan pinjaman nasabah secara sekaligus pada saat pada saat jatuh tempo pinjaman dan saat itu juga nasabah mengambil barang jaminan. Jika pelunasan pinjaman tidak disertai dengan pengambilan barang jaminan, maka BRIS memberi batas waktu pengambilan barang adalah sampai dengan 16 hari kalender setelah tanggal jatuh tempo lewat dari batas waktu tersebut barang jaminan akan disalurkan sebagai sedekah. Ketika masa tenggang 16 hari tersebut nasabah mengambil barang jaminan, maka nasabah tetap dikenakan biaya penyimpanan dan pengamanan sebesar biaya sewa secara harian berdasarkan tarif biaya sewa yang berlaku saat itu. 6 Ketentuan penjualan barang jaminan dengan penjualan ataupun lelang akan dilakukan jika sampai dengan tenggang waktu setelah jatuh tempo pinjaman nasabah tidak melunasi pinjaman. Tanggal lelang sudah dicantumkan di SGS. Jika hasil penjualan atau lelang barang tidak mencukupi melunasi seluruh hutang dan atau kewajiban- kewajiban nasabah, maka nasabah tetap berkewajiban membayar seluruh kekurangannya. Bila terdapat kelebihan hasil penjualan atau lelang barang, maka nasabah berhak menerima kelebihan tersebut. Kelebihan hasil penjualan atau lelang barang dalam jangka waktu lebih dari 1 tahun nasabah tidak mengambil kelebihan tersebut maka kelebihan tersebut akan disalurkan sebagai sedekah. Jika dikemudian hari barang tersebut tidak 6 Ibid., h.9

5 46 laku dijual atau dilelang maka nasabah tetap berkewajiban melunasi pinjaman dan biaya sewa tepat yang tertunggak. 7 B. Promosi Gadai Emas Pada Bank BRI Syariah KCP Bukittinggi Berdasarkan penelitian yang penulis lakukan selama magang di Bank BRI Syariah KCP Bukittinggi terhadap promosi gadai emas dengan menggunakan sarana periklanan sudah baik. Sarana yang ada dalam melakukan suatu promosi ada: 1. Periklanan ( Advertising) 2. Penjualan perseorangan ( Personnal selling) 3. Publisitas( Publicity) 4. Promosi Penjualan( Sales Promotion) Dari keempat sarana promosi yang ada PT. Bank BRI Syariah hanya menggunakan sarana promosi periklanan( Advertising). Adapun media yang dipakai adalah Brosur dan spanduk. a. Brosur adalah sarana promosi yang dilakukan bank kepada nasabah, dan disebarkan ditempat parkir, dimeja CS, meja Marketing, meja gadai, Teller, dan tempat nasabah mengisi slip. Brosur yang disebarkan ditempat pakir dilakukan oleh pak satpan yang ada di Bank. Brosur diberikan kenasabah yang datang ke mesin ATM yang ada dikantor. Pada meja CS Brosur selalu ada, karena CS memiliki peran untuk melayani nasabah yang datang ke bank tersebut dan menjual produk yang ada pada Bank termasuk 7 Ibid.

6 47 produk gadai. Karena didalam BRIS Bukittinggi setiap karyawannya harus memahami semua produk yang disediakan sehingga semua karyawan tidak hanya melakukan pekerjaannya sendiri melainkan saling tolong menolong. Apabila pada saat itu nasabah datang ingin bertanya tentang gadai emas sedangkan bagian marketing semuanya turun kelapangan maka karyawan yang ada dikantor harus melayani dan menjelaskan. Brosur yang disediakan pada meja marketing wajib ada. Karena tugas dari marketing adalah memasarkan produk yang disediakan bank. Cara marketing memasarkan produk gadai emas dengan turun kelapangan menawarkan produk tersebut kemasyarakat. Dengan mendatangi pasar sekitar kota Bukittinggi. Brosur yang disediakan dimeja gadai agar nasabah yang melakukan gadai emas dapat membaca langsung ketika berada dimeja gadai. Pada meja Teller diletakkan brosur gadai emas dengan tujuan setiap nasabah yang melakukan transaksi menabung, menarik dan mentransfer uang dapat melihat dan menggambil brosur sehingga dapat mengetahui bahwa di BRIS juga menyediakan pegadaian. Selain itu brosur juga disediakan pada meja pengisian slip. Ketika nasabah melakukan pengisian slip nasabah dapat melihat ada produk gadai emas yang ditawarkan bank sehingga nasabah dapat membaca dan akan tertarik dengan layanan yang disediakan, dengan persyaratan yang mudah. Dan nasabah dapat membacanya sambil menunggu antrian.

7 48 b. spanduk adalah media yang digunakan bank pada tempat yang jauh dari lokasi bank dan di bank itu sendiri. Spanduk dipasang di kantor BRIS Bukittnggi. 8 Dengan dipasang spandung disekitar kantor bank setiap masyarakat yang melewati Jalan Guru Hamzah dapat melihat bahwa di BRIS KCP Bukittinggi menyediakan gadai emas. Sehingga masyarakat yang membutuhkan uang dengan cepat dan memiliki barang dapat digadaikan dibank tersebut tanpa harus menjualnya. Sehingga barang yang digadaikan dapat dimiliki kembali ketika nasabah tersebut menebusnya. Dengan promosi periklanan dan menggunakan alat periklanan berupa brosur dan spanduk lebih diperbanyak lagi.seperti pemasangan spanduk seharusnya ada dipasang dibeberapa titik keramaian seperti disekitar pasar Bukittinggi. Dalam periklanan selain dengan media brosur dan spanduk seharusnya ada media lain yang digunakan pihak bank dalam mempengaruhi masyarakat minimal dengan media televisi. Karena masyarakat sekarang pada umumnya lebih suka melihat iklan dari televisi dan internet. Agar masyarakat lebih tertarik lagi karena masyarakat pada zaman sekarang cendrung menggunakan internet selain televisi dapat melalui website. 8 Gema Yulianto, Officer Gadai BRIS KCP Bukittinggi, wawancara langsung, 17 Februari 2017

BAB IV ANALISA A. PELAKSANAAN IB RAHN EMAS DI BANK JATENG SYARIAH KANTOR CABANG SEMARANG

BAB IV ANALISA A. PELAKSANAAN IB RAHN EMAS DI BANK JATENG SYARIAH KANTOR CABANG SEMARANG BAB IV ANALISA A. PELAKSANAAN IB RAHN EMAS DI BANK JATENG SYARIAH KANTOR CABANG SEMARANG IB Rahn Emas adalah fasilitas pembiayaan dengan akad qardh untuk kebutuhan dana tunai dengan jaminan emas 1. Sedangkan
