Ikan Kakap merah (Red Snapper), Lutjanus malabaricus, adalah salah satu ikan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Ikan Kakap merah (Red Snapper), Lutjanus malabaricus, adalah salah satu ikan"

Transkripsi

1 1. Latar Belakang Ikan Kakap merah (Red Snapper), Lutjanus malabaricus, adalah salah satu ikan demersal berukuran besar yang mempunyai nilai ekonomis penting karena permintaan pasar yang tinggi. Jenis ikan ini, dan juga Lutjanidae yang lain, terutama Pristipomoides (Goldband snapper), tersebar sangat luas clan telah diskploitasi secara intensif di berbagai perairan di Indonesia. Daerah penangkapan saat ini berkembang semakin jauh, mulai dari Laut Jawa hingga perairan sekitar Balikpapan (Kalimantan Timur), Bangka-Belitung dan Laut Cina Selatan. Dengan semakin tingginya tingkat eksploitasi dari tahun ke tahun, sudah saatnya diperlukan sistim manajemen yang lebih baik untuk tercapainya kelestarian populasi. Dalam jangka pendek sistim manajemen penangkapan ditujukan untuk menghmdari terjadinya tangkap lebih terhadap stok ikan, sedangkan dalam jangka panjang sistim manajemen ditekankan terhadap perlindungan biodiversitas dari populasi ikan ini. Pengaturan penangkapan ini sangat penting terutama karena jenis ikan ini berumur panjang (long-livedfishes) dan memiliki pertumbuhan yang lambat sehingga sangat rentan terhadap tekanan penangkapan. - Untuk menentukan keputusan manajemen yang logis dan optimal dalam pelaksanaannya perlu diperjelas tentang definisi unit stok dari populasi ikan yang akan atau sedang dieksploitasi (Larkin, 1972; Allendorf et al., 1979; Allendorf dan Utter, 1979; Sparre dan Venema, 1998; King, 1995) yang didasarkan pada aspek genetika populasi (diversitas genetik intra dan antar populasi). Disamping

2 Pemhhuluan 2 pengertian tentang unit stok, pengaruh lingkungan dan tekanan penangkapan pada struktur genetik stok merupakan ha1 yang perlu dipmahami (Ferris dan Berg, 1987). Sampai saat ini data tentang unit stok Kakap merah khususnya yang dieksploitasi di Laut Jawa belum tersedia karena sejauh ini studi yang ditujukan terhadap populasi ikan kakap hanya terbatas pada aspek biologi, khususnya dinamika populasi, sedangkan studi tentang aspek genetika populasi belum pernah dilalcukan. Berbagai metode dapat diterapkan untuk menentukan unit stok ikan berdasarkan aspek genetik, antara lain metode meristik dan morfometrik, polirnorfisme protein dan polimorfisme DNA. Setiap metode memiliki kelebihan dan kekurangan, namun secara umum metode polimorfisme DNA Qanggap memiliki tingkat akurasi yang lebih tinggi sehingga dapat memberikan landasan yang kuat dalam pengelolaan stok. Dalam penelitian ini dipelajari struktur genetik dari populasi Kakap merah (Lutjanus malabaricus) yang tersebar di Laut Jawa sebagai dasar penentuan unit stok yang nantinya &pat dpergunakan sebagai landasan manajemen stok. Selain itu juga diduga hubungan filogeni dan filogeogrd~k, perubahan molekuler didalam genom (mutasi) serta interaksi antara kondisi oseanografis dengan struktur genetik populasi tersebut. Struktur genetik populasi dipelajari berdasarkan karakter polimorfisme yang terdapat dalam genom DNA mitochondria (mtdna) melalui pemotongan (restriksi) terhadap sekuen teramplifikasi (daerah control region, D-loop) dengan menggunakan enzym restriksi (restriction endonuclease).

3 2. Perurnusan Masalah ' Ikan dewasa dan ikan muda kakap merah (Lutjanus malabaricus) bersifat demersal. Meskipun migrasinya terbatas populasi ikan ini memiliki distribusi sangat luas narnun dengan kelimpahan yang tidak merata baik secara spatial maupun i temporal. Mengingat pola distribusi dan sifat migrasi yang demikian serta pertumbuhannya yang relatif lambat diperkirakan terdapat penstrukturan genetik dari populasi ikan, khususnya di Laut Jawa, beserta sebaran geografik dan tiap unit populasi. Pola distribusi demikian juga dimun- sehubungan dengan dispersal dari stadia telurllarvanya yang bersifat pelagis dan sangat dipengaruhi oleh perubahan kondisi fisik perairan terutarna arus permukaan. Secara alamiah, terdapat interaksi antara kondisi lingkungan perairan dengan setiap tahapan dalam keseluruhan siklus hdup ikan, baik pada tahap awal kehidupan (telurllarva) yang sangat rentan terhadap kondsi lingkungan (Iles dan Sinclair, 1982), tahap pertumbuhan (Pitcher dan Hart, 1982), tahap reproduktif (Bye, 1984; Wooton, 1984), perilaku migrasi (McKeown, 1984) dan proses hidup yang lain. Beberapa peneliti menyebutkan bahwa dalam skala geografis variasi kondisi lingkungan diduga dapat menirnbulkan variabilitas genetik pada ikan laut (Saunders et al., 1986; Bermingham dan Avise, 1986; Cross et al., 1992; Beacham et al., 1995; Renno et al., 1990; Watts et a]., 1995; Effenberger dan Suchentmk, 1999) meskipun dalam derajat yang lebih kecil dibanding ikan air tawar dan ikan anadromous (Carvalho dan Hauser dalam Carvalho dan Pitcher, 1995; Mustafa dalam Mustafa, 1999). Oleh

4 Pe&Iuan 4 sebab itu pengetahuan mengenai kondisi oseanografi menurut skala geografis perlu dipahami untuk membantu menerangkan intervensinya terhadap struktur genetik populasi, perilaku migrasi dan biologi stok lainnya. Dalam segi praktis, nilai strategis komoditas tersebut (permintaan pasar yang tinggi) telah mendorong semakin intensifnya penangkapan di harnpir setiap lokasi. Oleh karena itu untuk tercapainya visi jangka panjang dalam ha1 konservasi sumberdaya guna menjamin hasil tangkapan yang berkelanjutan (sustainable yield) diperlukan suatu konsep manajemen yang tepat dan dapat dilaksanakan secara optimal bagi perikanan kakap merah di wilayah ini, yakni manajemen berbasis stok. Konsep manajemen demikian akan memerlukan data dan informasi tentang 'unit stok' (unit genetik stok) beserta struktur genetik populasinya. Dalam pelaksanaannya data dan informasi tentang struktur genetik dari populasi ikan ini juga akan digunakan sebagai landasan yang kuat bagi studi dinamika populasi, interpretasi dan verifikasi data hasil tangkapan, pendugaan kelimpahan lokal dan regional, sehingga parameter populasi yang diperoleh siap digunakan &lam analisis stok (stock assessment) selanjutnya untuk menentukan keputusan manajemen yang tepat. Dari uraian tersebut diatas, secara ringkas dapat disusun diagram alir pendekatan masalah dari penelitian yang dilakukan seperti tercantum pa& Gambar 1.

5 strategis tinggi unit stok I Gambar 1. Diagram aiir dalam pendekatan masalah. 3. Tujuan dan Manfaat Penelitian Penelitian ditujukan untuk mendeskripsikan struktur genetik populasi Kakap merah (Lutjanus malabaricus) di Laut Jawa sehingga dapat htentukan unit-unit stok dari populasi yang sedang &eksploitasi, dugaan filogenetik dan filogeografik serta interaksi antara kondisi oseanografi dengan struktur genetik populasi jenis tersebut. Hasil yang diperoleh diharapkan akan bermanfaat sebagai landasan yang kuat clan akurat bagi studi dinamika populasi dan pengkajian stok.jenis ikan ini untuk memuskan kebijakan pengelolaannya secara tepat. Selain itu, hasil penelitian ini juga bermanfaat untuk interpretasi dan verifikasi data hasil tangkapan, pendugaan kelimpahan lokal dan regional serta memberi keterangan tentang pola migrasi dan habitat kritis di laut.

6 4. Hipotesa Mengingat pola &stribusi, kelimpahm dan sifat-sifat biologi ikan kakap (migrasi, sejarah hidupllife history), penelitian dilakukan dengan berlandaskan pada hipotesa I berikut: a) Diperkirakan terdapat penstmktumn genetik dalam populasi Kakap merah di Laut Jawa yang memberikan adanya beberapa unit stok ikan yang dieksploitasi. b) Penstrukturan genetik dalarn tingkat molekuler tersebut diduga berinteraksi dengan pemolaan kondisi oseanografi daerah penelitian.

1. PENDAHULUAN. Spesies ikan malalugis atau juga disebut layang biru (Decapterus

1. PENDAHULUAN. Spesies ikan malalugis atau juga disebut layang biru (Decapterus 1 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Spesies ikan malalugis atau juga disebut layang biru (Decapterus macarellus) merupakan salah satu jenis ikan pelagis kecil yang tersebar luas di perairan Indonesia.
