METODE PENELITIAN Aplikasi pencarian lokasi sekolah mengadopsi metode LBS untuk mendapatkan informasi pada radius 1000 m dari keberadaan pengguna. Pad

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "METODE PENELITIAN Aplikasi pencarian lokasi sekolah mengadopsi metode LBS untuk mendapatkan informasi pada radius 1000 m dari keberadaan pengguna. Pad"

Transkripsi

1 APLIKASI PENCARIAN LOKASI SEKOLAH MENGGUNAKAN METODE LBS BERBASIS ANDROID Selvi Isni Hadi Saputri Nuryuliani Universitas Gunadarma Jl. Margonda Raya Pondok Cina Depok ABSTRAK Depok merupakan kota metropolitan yang berkembang. Salah satu aspek terpenting dalam mengembangakan suatu kota adalah aspek pendidikan. Kualitas pendidikan disuatu kota yang baik akan berpengaruh juga pada kualitas kota tersebut. Kualitas pendidikan juga ditunjang oleh berbagai faktor, salah satunya adalah sekolah. Umumnya, masyarakat akan mencari sekolah yang baik dan letaknya dekat dengan lingkungan tempat tinggal. Agar masyarakat dapat mudah mendapatkan informasi tentang sekolah yang diinginkan maka, pada penulisan ini dibuat aplikasi pencarian lokasi sekolah menggunakan telepon selular berbasis Android. Aplikasi ini dibuat untuk memudahkan masyarakat mengetahui lokasi sekolah terdekat dengan lokasi pengguna. Aplikasi ini, dibuat dengan menggunakan Eclipse serta bahasa pemograman Java dengan operating system (OS) Android. OS Android sangat fleksibel dan dapat digunakan pada berbagai platform hardware dan mudah penggunaannya. Aplikasi ini menggunakan metode location based service (LBS) yang menyediakan informasi letak serta posisi geografis sekolah dengan perangkat mobile dengan memanfaatkan aplikasi google map yang diakses melalui internet. Aplikasi ini menggunakan teknologi yang terkini, sehingga dapat mempermudah masyarakat untuk mengetahui informasi mengenai sarana pendidikan dan memajukan pendidikan. Aplikasi ini berisi beberapa menu yaitu pencarian, bantuan, tentang dan keluar. Pada menu pencarian terdapat sub menu yaitu, SD, SMP, SMA dan Univ, dan telah di uji coba dan diimplementasikan pada Samsung GT-I5510 dan GT-P6200. Kata Kunci: LBS, Sekolah, Android, Java android PENDAHULUAN Penelitian ini membahas mengenai aplikasi pencarian lokasi sekolah di kecamatan Beji menggunakan metode Location Based Service. Aplikasi ini dibuat agar pengguna telepon genggam berbasis Android dapat mengetahui informasi tentang letak lokasi sekolah yang sejauh radius 1000 m dari keberadaan pengguna dengan koneksi internet. Aplikasi dijalankan dengan telepon genggam berbasis Android yang banyak digunakan karena Android bersifat open source, dinamis (OS Android bisa dipakai di banyak platform hardware) dan mudah dalam pemakaiannya. Interface ini dibuat semudah mungkin agar pemakai bisa mudah memahami dalam penggunaannya dan efisien dalam waktu. Aplikasi ini menggunakan Eclipse sebagai tempat editor untuk menulis script Java Android.

2 METODE PENELITIAN Aplikasi pencarian lokasi sekolah mengadopsi metode LBS untuk mendapatkan informasi pada radius 1000 m dari keberadaan pengguna. Pada aplikasi ini menyediakan informasi lokasi Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama, Sekolah Menengah Atas dan Universitas. Aplikasi ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman java dan berbasis Android. Pada perancangan aplikasi digunakan diagram UML untuk memodelkan proses yang ada. a. Rancangan Diagram UML Pada rancangan sistem aplikasi Pencarian ini dibuat ke dalam lima bentuk model proses yaitu: Use Case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram, Class Diagram dan Deployment Diagram. a.1. Rancangan Use Case Diagram Proses pembangunan aplikasi ini, melibatkan interaksi antara pengguna dan sistem. Pada use case diagram menggambarkan bagaimana alur interaksi antara user dengan sistem. Interaksi antara pengguna dan sistem ada 4 case utama: Pencarian, Tentang, Bantuan, dan Keluar. Use case diagram dapat dilihat pada gambar 1. SD System SMP pencarian Tentang SMA Universitas user Bantuan Keluar Gambar 1. Use Case diagram a.2 Rancangan Activity Diagram Pada sistem aplikasi ini, terdapat beberapa aktifitas: pencarian, bantuan, tentang dan keluar. Activity diagram aplikasi ini dapat dilihat pada gambar 2. Alur aktifitas diawali dengan initial state menuju tampilan awal aplikasi. Pencarian Tentang Bantuan Keluar Tampilan Tentang Tampilan Bantuan SD SMP SMA Universitas Tampilan Map Tampilan Map Tampilan Map Tampilan Map Marker SD Marker SMP Marker SMA Marker Universitas info info info info Gambar 2. Activity Diagram

3 Dari tampilan awal aplikasi selanjutnya menuju aktifitas menu. Pada aktifitas Menu terdapat beberapa aktivitas yang secara bersamaan yang digambarkan dengan fork. Fork merupakan pilihan pada Menu utama. Pada menu utama terdapat beberapa pilihan, yaitu Pencarian, Bantuan, Tentang, dan Keluar. Pada saat pengguna memilih menu Pencarian, makaakan menuju sub menu berikutnya kategori sekolah yaitu SD, SMP, SMA dan Universitas. Jika pengguna memilih kategori sekolah maka muncul tampilan peta berbasis LBS. Pada peta, terdapat marker yang mewakili lokasi sekolah dan info mengenai sekolah tersebut muncul jika pengguna menekan tombol marker tersebut. Info yang dimunculkan adalah nama sekolah, latitude dan longitude. a.3 Rancangan Class Diagram Class diagram pada aplikasi ini, memiliki lima kelas, yaitu Class utama, Pilihan, lokasi, myitemizedoverlay dan Tampilkanlokasi. Setiap kelas memiliki atribut dan operasi/method. Class diagram dapat dilihat pada gambar 3 Gambar 3. Class Diagram a.4. Rancangan Deployment Diagram Deployment diagram pada Aplikasi ini memiliki dua node yaitu node aplikasi java android dan node MySQL database yang berisi database online yaitu datasekolah. Kemudian terdapat sebuah Association yang mengubungkan antara node 1 dan node 2 yang berisi berupa jaringan internet dan didukung dengan PHP.. Melalui internet dan PHP, order dapat disaring untuk mendapat informasi yang tepat. Deployment diagram dapat dilihat pada gambar 4. Database DataSekolah Gambar 4. Deployment Diagram b. Perancangan Umum Aplikasi Dalam proses pembuatan aplikasi ini, hal pertama yang dilakukan adalah membuat diagram UML, dan dilanjutkan dengan membuat rancangan tampilan antarmuka (GUI). Langkah berikutnya adalah pembuatan program aplikasi dengan menggunakan Eclipse Galileo, Android SDK dan ADT. Untuk database digunakan

4 MySQL yang terintegrasi dengan PHP, dilakukan proses pengujian program aplikasi dengan kompilasi menggunakan Eclipse. Jika proses kompilasi berhasil selanjutnya dilakukan package sehingga aplikasi dapat diimplemetasikan pada Ponsel berbasis Android. Tahapan Perancangan Umum Aplikasi dapat dilihat pada gambar 5 berikut: Perancangan Diagram UML Perancangan Tampilan GUI Pengkodean Program Implementasi Pengujian Gambar 5. Tahapan Perancangan Umum Aplikasi Tampilan proses kompilasi yang sukses dapat dilihat pada tab Console di Eclipse seperti gambar 6 di bawah ini: Gambar 6. Kompilasi berhasil Setelah sukses melalui tahap kompilasi, maka aplikasi sudah dijalankan di emulator. Contoh tampilan pada emulator sebagai berikut: Gambar 7. Tampilan Menu pada emulator

5 Proses berikutnya adalah mengimplementasikan aplikasi tersebut dengan menginstal aplikasi APKInstaller pada perangkat selular berbasis android. HASIL DAN PEMBAHASAN Aplikasi ini telah di uji coba pada telepon genggam berbasis Android yaitu, Samsung GT-I5510 yang mempunyai spesifikasi sebagai berikut: Versi baseband : 2.2 Versi bandwith : I5510DXJK5 Versi kernel : perf root@se-s604#1 Nomor versi : FROYO.DXJK5 dan GT-P6200 yang mempunyai spesifikasi sebagai berikut: Versi baseband : 3.2 Versi bandwith : P6200XXKK6 Versi kernel : P6200XXKK6-CL Nomor versi : HTJ85B.XXKK6 P6200XXKK6 Tampilan aplikasi ini didesain untuk memudahkan pengguna. Menu utama pada aplikasi ini adalah pencarian, bantuan,tentang dan keluar. Pengguna aplikasi dapat memilih Tombol Pencarian yang digunakan untuk memilih halaman sub menu pencarian yang dapat dipilih yaitu button image SD, SMP, SMA, Univ. Jika pengguna menekan button image tersebut, maka aplikasi akan menampilkan google map dengan radius 1000 m dari keberadaan pengguna. Pada map keberadaan pengguna dan letak sekolah ditandai dengan marker image seperti dapat dilihat pada gambar 8. Gambar 8. Tampilan marker universitas pada mobile device. Pengguna dapat menekan marker image yang menampilkan dialogbox yang berisi informasi tentang sekolah yang dipilih. Untuk memunculkan marker dan info pada emulator atau telepon seluler harus terkoneksi dengan jaringan internet.

6 Gambar 9. Tampilan dialog box setelah menekan marker universitas SIMPULAN DAN SARAN a. Simpulan Aplikasi pencarian lokasi sekolah di kecamatan Beji menggunakan metode LBS ini pada pengguna telepon genggam berbasis Android dapat memberikan informasi lokasi sekolah yang terdekat pada radius 1000 m dari keberadaan pengguna. Aplikasi ini ditujukan kepada masyarakat yang ingin mengetahui lokasi sekolah, lembaga pendidikan, instansi pemerintah bidang pendidikan. Aplikasi ini dibuat untuk memudahkan masyarakat mengetahui lokasi sekolah terdekat dengan lokasi pengguna. Aplikasi ini, dibuat dengan menggunakan Eclipse serta bahasa pemograman Java dengan operating system (OS) Android. OS Android sangat fleksibel dan dapat digunakan pada berbagai platform hardware dan mudah penggunaannya. Aplikasi ini menggunakan metode location based service (LBS) yang menyediakan informasi letak serta posisi geografis sekolah dengan perangkat mobile dengan memanfaatkan aplikasi google map yang diakses melalui internet. MySQL digunakan dalam pembuatan database aplikasi ini. PHP digunakan juga sehingga MySQL dengan PHP saling terintegrasi dan dapat menampilkan informasi tentang Sekolah. Aplikasi ini menyimpan database sebanyak 64 sekolah yang ada di Kecamatan Beji, Depok. Dari 64 sekolah yang tersimpan, semua data tersebut dapat berhasil ditampilkan pada aplikasi ini. b. Saran Aplikasi ini dapat dikembangkan lagi dengan memperluas jarak jangkauan daerah sekolah berada dan melengkapi informasi letak sekolah tersebut. Penambahan informasi mengenai transportasi sehingga pengguna lebih mudah menuju lokasi sekolah yang diinginkan. Untuk menampilkan map pada aplikasi ini, bagi programmer dapat mengupdate APIKey agar aplikasi ini dapat memunculkan map yang sempurna dan pastikan GPS pada perangkat telepon seluler sudah aktif.

7 DAFTAR PUSTAKA Brunett, Ed. Hello Android. The Pragmatic Bookshelf. Texas Freisen, Jeff. Learn Java for Android Development. Appres. New York Ivan Michael Siregar, et all, Mengembangkan Aplikasi Enterpise Berbasis Android, Bandung, Ipam Fuadina Adam, et all, Pemograman JAVA, Yogyakarta, Kadir, Abdul. Dasar Pemrograman JAVA2. Penerbit Andi. Yogyakarta Mulyadi, Membuat Aplikasi untuk ANDROID, Yogyakarta, Agus Haryanto, Belajar Android Pengenalan Database Android bersama Agus Haryanto, Tanggal akses: 7 Juni Agus Haryanto, Tutorial Aplikasi Android LBS Rumah Makan Padang, Tanggal akses: 10 mei Agus Haryanto, Tutorial Android Menampilkan Lokasi GPS pada Google Map, Tanggal akses :10 mei 2012 Beji, Tanggal akses: 10 mei 2012.

aplikasi ini. Pembutan aplikasi ini menggunakan Eclipse sebagai text editor untuk menulis kode program dengan bahasa pemrograman Java. METODE PENELITI

aplikasi ini. Pembutan aplikasi ini menggunakan Eclipse sebagai text editor untuk menulis kode program dengan bahasa pemrograman Java. METODE PENELITI APLIKASI ARSCHOOL MENGGUNAKAN TELEPON GENGGAM BERBASIS SISTEM OPERASI ANDROID Fariz Ramadhan Nuryuliani Universitas Gunadarma Jl. Margonda Raya Pondok Cina Depok ABSTRAK Pada saat ini penggunaan fasilitas
