TELKOM UNIVERSITY FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TELKOM UNIVERSITY FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER"

Transkripsi

1 TELKOM UNIVERSITY FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Kode Dokumen MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan Praktek Bisnis di BAH2I2 T=2 P= Desember 2017 OTORISASI Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua PRODI Citra Kusuma Dewi, SE., MBA. Capaian Pembelajaran (CP) PLO CLO 1. hasiswa mampu menunjukkan hubungan antara sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan dan kerajaan serta sosial kultural terhadap kondisi bidang ekonomi dan praktek bisnis di masa lalu 2. Mahasiswa mampu mengenai gerakan dan perjuangan bangsa dalam bidang ekonomi dan bisnis di masa ekonomi Kerajaan, VOC, Orde Lama, dan Orde Baru 3. Mahasiswa mampu membandingkan bisnis modern (bisnis keluarga, bisnis franchise, bisnis berbasis digital, dan bisnis syariah) yang sedang berkembang dan diterapkan luas di Diskripsi Singkat MK Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar konsep-konsep sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan, kekuatan sosial kultural, gerakan dan perjuangan bangsa khususnya dalam bidang ekonomi dan bisnis, mulai dari peran ekonomi kerajaan-kerajaan di wilayah Nusantara sebelum abad pertengahan, bangkit dan berakhirnya VOC, sepak terjang Serikat Dagang Islam, dinamika perekonomian terpimpin dalam Orde Lama dan muncul dan berkembangnya perekonomian Orde Baru, dinamika bisnis keluarga, dinamika bisnis franchise, dinamika bisnis berbasis digital, dinamika bisnis syariah dan metode pembayaran modern yang diterapkan di. Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa akan mempunyai gambaran bagaimana praktek bisnis di di masa lalu dan di masa modern berbasis teknologi secara lengkap setelah pada semester sebelumnya mahasiswa telah mempelajari ekonomi bisnis dan manajemen suatu perusahaan. Bahan Kajian / Pokok Bahasan Adapun bahan kajian atau pokok bahasannya adalah: konsep sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan, kekuatan sosial kultural, gerakan dan perjuangan bangsa dalam ekonomi dan bisnis di masa lalu, peran ekonomi kerajaan di Nusantara, bangkit dan berakhirnya VOC, sepak terjang Serikat Dagang Islam, dinamika perekonpmian Terpimpin dan Orde Lama dan Orde Baru, dinamika bisnis keluarga, dinamika bisnis franchise, dinamuka bisnis berbasis digital, bisnis syariah dan kontribusinya bagi kesejahteraan masyarakat.

2 Pustaka Utama: Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta Pendukung: [Bad14] Badurrahman, Abdurrahman Bisnis dan Muamalah Kontemporer. Al Azhar Freshzone Publishing: Bogor [Wid16] [Har16] Widoatmojo, Sawidji New Business Model in Digital Age. Komputindo Kompas Gramedia: Jakarta Hartanto, Airlangga Merajut Asa: Membangun Industri, Menuju yang Sejahtera dan Berkelanjutan. Grasindo: Jakarta Media Pembelajaran Perangkat lunak Perangkat keras Komputer/Laptop Dosen Pengampu CUT Matakuliah syarat Mg Ke- Kemampuan akhir yang diharapkan (Sub CLO) Indikator Penilaian Kriteria & Bentuk Penilaian Bentuk/Metode Pembelajaran & Penugasan Mahasiswa [Estimasi Waktu] Materi Pembelajaran [Pustaka] Bobot Penilaian (%) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) 1 Mampu menerangkan sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu (CLO 1) Ketepatan deskripsi konsep sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu Kriteria penilaian: Ketepatan Kuliah dan Diskusi [TM: 1x(2x50 )] 8 (PR = 3; UTS = 5) Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS Tugas 1: Mengerjakan resume mengenai sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Overview Sejarah Perekonomian Sebelum Kemerdekaan: Definisi sejarah perekonomian Sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan : Cultuurstelstel (tanam paksa) Sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan : system ekonomi pintu (liberal) 2

3 2 Mampu menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian sebelum kemedekaan (CLO 1) Ketepatan menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian sebelum kemedekaan Kriteria penilaian: Ketepatan Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS Kuliah dan Diskusi [TM: 1x(2x50 ] Tugas 2: Mengerjakan resume jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan, Kekuatan Sosial Kultural: Konsep kekuatan sosial kultural dalam perekonomian Segmentasi kekuatan sosial kultural dalam perekonomian 8 (PR = 3; UTS = 5) 3 Mampu menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis (CLO 1) Ketepatan menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Kriteria penilaian: Ketepatan Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS [BT+BM: (1+1)x(3x60 )] Kuliah dan Small group discussion [TM: 1x(2x50 )] Tugas 3: Mengerjakan eksplorasi data tentang gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Gerakan dan Perjuangan Regional: Definisi gerakan regional Definisi perjuangan regional Hubungan gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Korelasi gerakan ekonomi dan bisnis terhadap system ekonomi global 8 (PR = 3; UTS = 5) 3

4 4 Mampu menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau (CLO 1) Ketepatan menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau Kriteria penilaian: Ketepatan Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS Small group discussion [TM: 1x(2x50 )] Tugas 4: Mengerjakan eksplorasi data mengenai kekuatan ekonomi masingmasing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Ekonomi Kerajaan di Nusantara: Peran ekonomi kerajaan Sriwijaya di Sumatera Peran ekonomi kerajaan Madja Pahit di tanah Jawa Peran ekonomiu kerajaan Samudera Pasai di Aceh Peran ekonomi kerajaan Gowa-Tallo di Sulawesi Peran sentralisasi pelabuhan pada masa lampau 8 (PR = 3; UTS = 5) 5 Mampu mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di (CLO 2) Kedalaman mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di Kriteria penilaian: Kedalaman Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS Small group discussion [TM: 1x(2x50 )] Tugas 5: Mengerjakan eksplorasi data dan bukti-bukti mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Praktek ekonomi dan Bisnis VOC di Nusantara: Sejarah VOC Sepak terjang VOC di Nusantara pada masa lampau Dampak keberadaan VOC di dalam bidang ekonomi dan bisnis Kemunduran masa kejayaan VOC 8 (PR = 3; UTS = 5) 4

5 6 Mampu menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau (CLO 2) Ketepatan menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau Kriteria penilaian: Ketepatan Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS Small group discussion [TM: 1x(2x50 )] Tugas 6: Mengerjakan eksplorasi data dan bukti-bukti mengenai kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Serikat Dagang Islam di : Sejarah Serikat Dagang Islam Organisasi Serikat Dagang Islam Sepak terjang Serikat Dagang Islam masa lampau Kekuatan Serikat Dagang Islam Kemunduran masa kejayaan Serikat Dagang Islam dan kemudian dibubarkan 8 (PR = 3; UTS = 5) 7 Mampu membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (CLO 2) Ketepatan membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama Kriteria penilaian: Ketepatan Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UTS Kuliah, Small group discussion, discovery learning [TM: 1x(2x50 )] Tugas 7: Mengerjakan resume mengenai dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Perkenomian Terpimpin masa Orde Lama: Definisi Perekonomian Terpimpin Kebijakan ekonomi dan bisnis yang timbul pada masa Perekonomian Terpimpin Masa kemunduran Perekonomian Terpimpin pada Orde Lama 8 (PR = 3; UTS = 5) UJIAN TENGAH SEMESTER 5

6 9 Mampu membahas mengenai dinamika Perekonomian Orde Baru (CLO 2) 10 Mampu dinamika praktek Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di (CLO 3) 11 Mampu dinamika praktek Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di (CLO 3) Ketepatan membahas mengenai dinamika Perekonomian Orde Baru Keberagaman dan kedalaman atas kesimpulan mengenai Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di Keberagaman dan kedalaman atas kesimpulan mengenai Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Kriteria penilaian: Ketepatan Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UAS Kriteria penilaian: Variasi diserta kedalaman justifikasi Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UAS Kriteria penilaian: Variasi diserta kedalaman justifikasi Bentuk penilaian: Kuliah, small discussion group, discovery learning [TM: 1x(2x50 )] Tugas 8: Mengerjakan resume mengenai dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Small group discussion dan case method [TM: 1x(2x50 )] Tugas 9: Mengerjakan case (kasus) tentang perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Small group discussion dan case method [TM: 1x(2x50 )] Tugas 10: Mengerjakan case (kasus) tentang perusahaan Perekonomian masa Orde Baru: Definisi Perekonomian pada masa Orde Baru Kebijakan ekonomi dan bisnis yang timbul pada masa Perekonomian Orde Baru Masa kemunduran Perekonomian Orde Baru Praktek Bisnis Keluarga (Family Business): Definisi Bisnis Keluara (Family Business) Kekuatan dan kelemahan atas praktek Bisnis Keluarga di Pengaruh factor makro terhadap praktek Bisnis Keluarga (Family Business) di Contoh perusahaan Keluarga (Family Business) yang sukses dan gagal di [Bad14], [Har16] Praktek Bisnis Waralaba (Franchise): Definisi Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Kekuatan dan kelemahan atas praktek Bisnis 8 (PR = 3; UAS = 5) 9 (PR = 4; UAS = 5) 9 (PR = 4; UAS = 5) 6

7 12 Mampu dinamika praktek bisnis berbasis teknologi di era digital di (CLO 3) 13 Mampu dinamika praktek bisnis berbasis Keberagaman dan kedalaman atas kesimpulan mengenai bisnis berbasis teknologi di era digital di Keberagaman dan kedalaman atas kesimpulan mengenai Non-test: PR Test: UAS Kriteria penilaian: Variasi diserta kedalaman justifikasi Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UAS Kriteria penilaian: Variasi Franchise dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Small group discussion dan project based learning [TM: 1x(2x50 )] Tugas 11: Menyajikan presentasi contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] Small group discussion dan project based learning Waralaba (Franchise) yang ada di Pengaruh factor makro terhadap praktek Waralaba (Franchise) yang ada di Contoh perusahaan Waralaba (Franchise) yang sukses dan gagal di [Bad14], [Har16] Praktek Bisnis Berbasis Teknologi: Definisi bisnis berbasis teknologi Jenis-jenis teknologi Bisnis online Kekuatan dan kelemahan atas praktek bisnis berbasis teknologi di Pengaruh factor makro terhadap praktek bisnis berbasis teknologi di (termasuk penentuan regulasi) Contoh perusahaan berbasis teknologi yang sukses dan gagal di [Bad14], [Har16] Praktek Bisnis Berbasis Syariah: Definisi bisnis berbasis 9 (PR = 4; UAS = 5) 9 (PR = 4; 7

8 syariah diterapkan di (CLO 3) bisnis berbasis syariah yang diterapkan di diserta kedalaman justifikasi Bentuk penilaian: Non-test: PR Test: UAS [TM: 1x(2x50 )] Tugas 12: Menyajikan presentasi contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun. [BT+BM: (1+1)x(2x60 )] syariah Perkembangan nilai-nilai (value) syariah di Jenis-jenis bisnis syariah yang berkembang di Kekuatan dan kelemahan atas praktek bisnis berbasis syariah di Pengaruh factor makro terhadap praktek bisnis berbasis syariah di (termasuk penentuan regulasi) Contoh perusahaan berbasis syariah yang sukses dan gagal di [Bad14], [Har16], [Wid16] UJIAN AKHIR SEMESTER Catatan: 1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (PLO) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran. 2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampilan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan. 3. CLO Mata kuliah adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut. 4. Kemampuan akhir yang diharapkan (CLO) Mata kuliah adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CLO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut. UAS = 5) 8

9 5. Kriteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikatorindikator yang telah ditetapkan. Kriteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kriteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif. 6. Indikator Penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti. Mapping Student Category TEL U INDEX TEL U RANGE TEL U CATEGORY ABET/JABEE A ke atas Istimewa Excellent Exemplary AB Baik Sekali Very Good Proficient B Baik Good BC Cukup Baik Fair Apprentice C Cukup Satisfactory D Kurang Passing Novice E ke bawah Sangat Kurang Poor Unacceptable Course Learning Outcomes (CLO) CLO 1: Mahasiswa mampu menunjukkan hubungan antara sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan dan masa kerajaan serta sosial kultural terhadap kondisi bidang ekonomi dan praktek bisnis di masa lalu Indicator Scales and Score Ranges Unacceptable Novice Apprentice Proficient Exemplary 0 (E) 1 (D) 2 (BC,C) 3 (AB, B) 4 (A) Tidak mampu menerangkan sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu Tidak mampu menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian Kurang mampu menerangkan sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu Kurang mampu menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian Cukup mampu menerangkan sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu Cukup mampu menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian Mampu menerangkan sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu Mampu menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian sebelum Sangat mampu menerangkan sejarah perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu Sangat mampu menghubungkan kekuatan sosial kultural di terhadap perekonomian 9

10 CLO 2: Mahasiswa mampu mengenai gerakan dan perjuangan bangsa dalam bidang ekonomi dan bisnis di masa VOC, Orde Lama, dan Orde Baru sebelum kemedekaan Tidak mampu menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Tidak mampu menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau Tidak mampu mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di Tidak mampu menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau Tidak mampu membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama Tidak mampu sebelum kemedekaan Kurang mampu menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Kurang mampu menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau Kurang mampu mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di Kurang mampu menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau Kurang mampu membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama Kurang mampu sebelum kemedekaan Cukup mampu menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Cukup mampu menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau Cukup mampu mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di Cukup mampu menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau Cukup mampu membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama Cukup mampu kemedekaan Mampu menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Mampu menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau Mampu mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di Mampu menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau Mampu membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama Mampu membahas mengenai dinamika sebelum kemedekaan Sangat mampu menunjukkan hubungan antara gerakan dan perjuangan bangsa di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis Sangat mampu menyimpulkan peran ekonomi kerajaan di Nusantara pada masa lampau Sangat mampu mengenai factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di Sangat mampu menyimpulkan sepak terjang Serikat Dagang Islam (SDI) di pada masa lampau Sangat mampu membahas dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama Sangat mampu 10

11 membahas mengenai dinamika Perekonomian Orde Baru membahas mengenai dinamika Perekonomian Orde Baru membahas mengenai dinamika Perekonomian Orde Baru Perekonomian Orde Baru membahas mengenai dinamika Perekonomian Orde Baru CLO 3: Mahasiswa mampu membandingkan bisnis modern (bisnis keluarga, bisnis franchise, bisnis berbasis digital, dan bisnis syariah) yang sedang berkembang dan diterapkan luas di Tidak mampu Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di Tidak mampu Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Tidak mampu bisnis berbasis teknologi di era digital di Tidak mampu bisnis berbasis syariah diterapkan di Kurang mampu Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di Kurang mampu Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Kurang mampu bisnis berbasis teknologi di era digital di Kurang mampu bisnis berbasis syariah diterapkan di Cukup mampu Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di Cukup mampu Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Cukup mampu bisnis berbasis teknologi di era digital di Cukup mampu bisnis berbasis syariah diterapkan di Mampu Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di Mampu Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Mampu bisnis berbasis teknologi di era digital di Mampu bisnis berbasis syariah diterapkan di Sangat mampu Bisnis Keluarga (Family Business) yang ada di Sangat mampu Bisnis Waralaba (Franchise) yang ada di Sangat mampu bisnis berbasis teknologi di era digital di Sangat mampu bisnis berbasis syariah diterapkan di 11

12 RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 1: PR Mengerjakan resume mengenai sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu JUDUL TUGAS Penjelasan tentang sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menjelaskan sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menyusun resume mengenai sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara individu 1 orang mahasiswa 2. menyusun resume yang Berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Menyusun resume mengenai sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu 2. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan resume mengenai sejarah dalam perekonomian sebelum kemerdekaan di masa lalu JADWAL PELAKSANAAN 1. PR diberikan pada minggu ke-1 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 1 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta

13 RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 2: PR Mengerjakan resume mengenai jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan JUDUL TUGAS Penjelasan tentang jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menjelaskan jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa mengerjakan menyusun resume mengenai jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara individu 1 orang mahasiswa 2. menyusun resume yang Berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Menyusun resume mengenai jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan 2. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan resume mengenai jenis-jenis kekuatan sosial kultural di yang berdampak pada perekonomian sebelum kemerdekaan JADWAL PELAKSANAAN 1. PR diberikan pada minggu ke-2 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 2 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta 13

14 RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 3: PR Mengerjakan presentasi data resume mengenai gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis JUDUL TUGAS Presentasi data tentang gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menyajikan presentasi data resume mengenai gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa mempresentasikan tentang gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun presentasi mengenai gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan presentasi data resume mengenai gerakan dan perjuangan di setiap regional terhadap ekonomi dan bisnis JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke-3 2. PR diberikan pada minggu ke-3 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 3 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta 14

15 Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 4: PR Mengerjakan presentasi data resume mengenai kekuatan ekonomi masing-masing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara JUDUL TUGAS Presentasi data tentang kekuatan ekonomi masing-masing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menyajikan presentasi data resume mengenai kekuatan ekonomi masing-masing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa mempresentasikan tentang kekuatan ekonomi masing-masing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun presentasi mengenai kekuatan ekonomi masing-masing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan presentasi data resume mengenai kekuatan ekonomi masing-masing kerajaan yang pernah berjaya di Nusantara JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke-4 2. PR diberikan pada minggu ke-4 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan 15

16 LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 4 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 5: PR Mengerjakan presentasi data resume mengenai bukti-bukti factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di JUDUL TUGAS Presentasi data tentang bukti-bukti factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menyajikan presentasi data resume mengenai bukti-bukti factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa mempresentasikan tentang bukti-bukti factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun presentasi mengenai bukti-bukti factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan presentasi data resume mengenai bukti-bukti factor pendorong kebangkitan dan keruntuhan VOC di 16

17 JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke-5 2. PR diberikan pada minggu ke-5 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 5 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 6: PR Mengerjakan presentasi data resume mengenai bukti-bukti adanya kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis JUDUL TUGAS Presentasi data tentang bukti-bukti adanya kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menyajikan presentasi data resume mengenai bukti-bukti adanya kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa mempresentasikan tentang bukti-bukti adanya kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun presentasi mengenai bukti-bukti adanya kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen 17

18 INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan presentasi data resume mengenai bukti-bukti adanya kejayaan dan kontribusi Serikat Dagang Islam terhadap ekonomi dan bisnis JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke-6 2. PR diberikan pada minggu ke-6 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 6 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 7: PR Mengerjakan resume mengenai dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) JUDUL TUGAS Penjelasan tentang dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menjelaskan dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menyusun resume mengenai dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara individu 1 orang mahasiswa 2. menyusun resume yang Berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Menyusun resume mengenai dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) 2. Mengumpulkan lembar jawaban PR 18

19 BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan resume mengenai dinamika Perekonomian Terpimpin pada masa Orde Lama (kekuatan & kelemahannya) JADWAL PELAKSANAAN 1. PR diberikan pada minggu ke-7 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 7 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 8: PR Mengerjakan resume mengenai dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) JUDUL TUGAS Penjelasan tentang dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menjelaskan dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menyusun resume mengenai dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara individu 1 orang mahasiswa 2. menyusun resume yang Berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Menyusun resume mengenai dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) 19

20 2. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan resume mengenai dinamika Perekonomian pada masa Orde Baru (kekuatan & kelemahannya) JADWAL PELAKSANAAN 1. PR diberikan pada minggu ke-9 3. Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 8 adalah 3% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 9: PR Mengerjakan analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case JUDUL TUGAS Analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menganalisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online 20

21 b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan Family Business dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke PR diberikan pada minggu ke Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 9 adalah 4% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 10: PR Mengerjakan analisis kasus mengenai perusahaan yang system waralaba dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case JUDUL TUGAS Analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan system waralaba dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan system waralaba dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menganalisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan system waralaba dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case 21

22 METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan system waralaba dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan analisis kasus mengenai perusahaan yang menjalankan system waralaba dan rekomendasi pemecahan masalah pada Case JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke PR diberikan pada minggu ke Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 10 adalah 4% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 11: PR Mengerjakan analisis contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) JUDUL TUGAS Analisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di 22

23 (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menganalisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun analisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan analisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis teknologi yang ada di (baik perusahaan start up maupun perusahaan besar) JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke PR diberikan pada minggu ke Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 11 adalah 4% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta RENCANA TUGAS MAHASISWA Mata Kuliah PRAKTEK BISNIS DI INDONESIA Kode BAH2I2 SKS 2 SEMESTER 4 Dosen Pengampu BENTUK TUGAS Tugas 12: PR Mengerjakan analisis contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun. 23

24 JUDUL TUGAS Analisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun. SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun. DESKRIPSI TUGAS Mahasiswa menganalisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun. METODE PENGERJAAN TUGAS a). Yang harus dikerjakan dan batasan-batasan: 1. Dikerjakan secara kelompok terdiri dari 4 orang mahasiswa 2. menyusun presentasi yang berdasarkan referensi buku atau media online b). Tahapan Pengerjaan: 1. Membagi kelompok 2.Menyusun analisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun) 3. Mengumpulkan lembar jawaban PR BENTUK DAN FORMAT LUARAN 1. Lembar jawaban PR yang ketik TNR 12, spasi 1.5, margin 3 cm dan minimal halaman 8 pages 2. Pada lembar jawaban harus dituliskan Kelas, Nama Mahasiswa, Nama Kelompok, NIM 3. Lembar jawaban dikumpulkan pada waktu dan tempat yang telah ditentukan oleh dosen INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN 1. Kelengkapan analisis kasus mengenai contoh-contoh bisnis berbasis syariah di (baik perusahaan skala UMKM maupun perusahaan besar) pada jenis industry apapun. JADWAL PELAKSANAAN 1. Pembentukan grup: pertemuan minggu ke PR diberikan pada minggu ke Batas akhir pengumpulan: satu pekan setelah soal diberikan 4. Pengumuman nilai tugas: satu pekan setelah pengumpulan LAIN-LAIN Bobot nilai Tugas 12 adalah 4% dari total bobot mata kuliah Praktek Bisnis di DAFTAR RUJUKAN Gie, Kian Kwik Praktek Bisnis dan Orientasi Ekonomi. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Boediono Ekonomi dalam Lintasan Sejarah. Mizan: Jakarta 24

TELKOM UNIVERSITY FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

TELKOM UNIVERSITY FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER TELKOM UNIVERSITY FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BISNIS JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI BISNIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Kode Dokumen MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
