BAB I PENDAHULUAN. negara yang datang ke Indonesia, maka kebutuhan akan jasa perhotelan yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. negara yang datang ke Indonesia, maka kebutuhan akan jasa perhotelan yang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini perkembangan dunia perhotelan Indonesia, telah menjadi persaingan yang ketat dengan banyaknya turis atau pengunjung dari manca negara yang datang ke Indonesia, maka kebutuhan akan jasa perhotelan yang tidak hanya menyediakan fasilitas kamar, makanan dan minuman, tetapi juga fasilitas jasa lainnya seperti ruangan serba guna yang biasanya digunakan untuk pesta pernikahan, rapat, seminar, kegiatan bisnis maupun event event lainnya. Kepuasan akan kebutuhan dan keinginan publik merupakan suatu hal pokok yang diutamakan dalam dunia perhotelan. Untuk mendapatkan citra yang positif di mata publik, maka hotel harus menyediakan pelayanan dan fasilitas yang dapat memuaskan para tamunya. Dengan itu citra hotel di mata publik akan menjadi positif. Citra merupakan aset terpenting dan kesuluruhan dari perusahaan, karena keberhasilan kegiatan bisnis suatu perusahaan dilihat dari penilaian publik dari positif atau negatifnya suatu citra di mata publik. Semakin bagusnya citra di mata publik maka semakin besar pula keberhasilan yang di peroleh. Citra yang positif atau berkualitas dapat pula menjadi perisai selama menghadapi masa krisis. Citra perusahaan tidak terlepas pula dari jasa Public Relations yang berperan untuk menciptakan, membangun, membentuk, dan memperkaya citra perusahan di mata publik. Seperti yang dijabarkan oleh Khadijah (2011: 1-3), Public Relations memiliki peran yang penting dalam sebuah perusahaan yang bertugas untuk menciptakan dan 1

2 2 mempertahankan citra positif perusahaan di mata masyarakat. Dalam menciptakan dan mempertahankan citra positif perusahaan dapat dilakukan dengan menanamkan kepercayaan kepada para stakeholders, yaitu publik internal maupun eksternalnya. Dunia perhotelan membutuhkan Public Relations guna menjadi penghubung antara perusahaan dan publik untuk membangun dan menjaga hubungan jangka panjang secara timbal balik dengan publik internal dalam organisasi dan eksternal yang tidak berhubungan secara langsung dengan perusahaan, yakni manajer, pemegang saham, direksi, karyawan, pers, pelanggan, dan pemasok untuk membangun citra perusahaan yang positif dan berkualitas guna mendapat kepercayaan dari publik. Jasa Public Relations telah banyak diterapkan dalam dunia perhotelan, salah satunya Hotel di Indonesia yang menggunakan jasa Public Relations adalah Hotel Indonesia Kempinski Jakarta. Hotel Indonesia Kempinski Jakarta menggunakan jasa perhotelan guna dapat menjaga citra perusahaan yang positif dan berkualitas dimata publik. Menurut Arslan dan Altuna (2010:173) sikap merupakan keseluruhan evaluasi merek oleh konsumen (Keller). Sikap konsumen terhadap suatu merek menentukan apakah ia akan menyukai produk tersebut, membeli produk tersebut, loyal terhadap produk tersebut, dan lain-lain. Bila sikap negatif terhadap merek terbentuk, biasanya menyebabkan penghindaran merek oleh konsumen. Untuk menjaga citra perusahaan yang positif tersebut tentunya tidak terlepas dari dibutuhkannya bauran Public Relations dalam pelaksanaannya.

3 3 Hotel Indonesia Kempinski Jakarta merupakan sebuah hotel berbintang lima dengan standar internasional yang terletak di kawasan MH. Thamrin yang merupakan pusat keramaian kota Jakarta yang terkenal dengan Bundaran HI. Hotel Indonesia Kempinski Jakarta yang dulunya dikenal dengan Hotel Indonesia merupakan hotel pertama di Indonesia yang dibangun menurut standar layanan internasional dan berhenti beroperasi pada tahun 2004 dikarenakan banyak kamar-kamar hotel yang rusak dan fasilitas interior yang sudah tua. Hotel Indonesia dibangun kembali oleh investor swasta dengan status pengembangan BOT (Bangun, Operasi, Transfer) selama 30 tahun dengan nama Hotel Indonesia Kempinski Jakarta yang resmi beroperasi pada tahun Hotel Indonesia merupakan hotel yang menjadi bangunan cagar budaya Indonesia yang merupakan pusat kebudayaan Indonesia. Oleh karena itu renovasi yang dilakukan oleh pihak Kempinski tetap memelihara budaya dan tradisi asli Indonesia yang menjadi ciri khas Hotel Indonesia selama ini, renovasi dilakukan demi memuaskan tamu-tamu hotel. Hotel yang baru dibangun kembali merupakan hotel yang menggabungkan kehangatan budaya Indonesia, benda-benda peninggalan sejarah Indonesia dengan kemewahan luxury Eropa. Pihak Kempinski juga sangat memperhatikan benda-benda bersejarah tersebut. Kempinski memajang benda bersejarah Hotel Indonesia pada heritage room. Dikarenakan oleh pembangunan kembali tersebut, dibutuhkan bauran Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam membuat masyarakat aware terhadap hotel yang mereka kenal dulunya dengan nama Hotel

4 4 Indonesia sekarang udah berubah menjadi Hotel Indonesia Kempinski Jakarta. Berdasarkan uraian diatas, penulis melakukan penelitian skripsi yang berjudul Analisis Bauran Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam Menjaga Citra dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana citra Hotel Indonesia Kempinski Jakarta setelah diterapkan bauran Public Relations tersebut, serta untuk mengetahui bagaimana pandangan konsumen terhadap citra Hotel Indonesia Kempinski Jakarta. 1.2 Rumusan Masalah 1. Apa saja bauran Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam menjaga citra? 2. Bagaimana pandangan konsumen terhadap citra Hotel Indonesia Kempinski Jakarta? 1.3 Pembatasan Masalah Pembatasan Masalah yang akan ditetapkan dalam penulisan skripsi ini, yaitu meneliti tentang bauran Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam menjaga citra di mata public dan pandangan konsumen terhadap Hotel Indonesia Kempinski Jakarta. Penelitian dilakukan di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta yang berlangsung selama 3 bulan, dari Februari sampai Mei. Penulis melakukan penelitian di Sales and Marketing, bagian Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta.

5 5 1.4 Tujuan dan Manfaat Tujuan Adapun tujuan dilakukannya penelitian pada hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam skripsi ini adalah sebagai berikut : 1. Mengetahui Bauran Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam menjaga citra 2. Mengetahui pandangan konsumen mengenai citra Hotel Indonesia Kempinski Jakarta Manfaat Selain tujuan yang telah disebutkan ada pula manfaat yang diterima, yaitu sebagai berikut : a. Akademis 1. Penelitian ini dapat menambah wawasan tentang Public Relations dan citra. 2. Penelitian ini dapat memberikan informasi dan pengetahuan yang lebih jauh tentang Public Relations, khususnya tentang bauran Public Relations dalam menjaga citra. b. Praktis Penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan yang bermanfaat untuk Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta untuk melakukan bauran Public Relations dalam menjaga citra.

6 6 c. Masyarakat 1. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan kepada masyarakat umum mengenai Public Relations. 2. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan tentang pentingnya citra dalam sebuah perusahaan. 3. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan kepada masyarakat umum tentang apa saja bauran yang digunakan oleh Public Relations dalam menjaga citra sebuah perusahaan. 1.5 Sistematika Penulisan Berikut adalah kerangka sistematika penelitian penulisan skripsi ini, terdiri dari beberapa bab: BAB 1 PENDAHULUAN Bab ini membahas mengenai latar belakang, rumusan masalah, pembatasan masalah, tujuan dan manfaat, metodologi yang digunakan, dan sistematika penulisan serta kesimpulan dan saran dari hasil penelitian. BAB 2 LANDASAN TEORI Bab ini membahas mengenai teori-teori dari berbagai sumber yang berhubungan dengan masalah yang dibahas.

7 7 BAB 3 METODE PENELITIAN Bab ini membahas mengenai deskripsi latar, sumber data, satuan kajian, tahap-tahap riset, metode riset, pengumpulan dan pencatatan data, analisis dan penafsiran data, serta pemeriksaan keabsahan data yang digunakan untuk memperoleh jawab dari hasil penelitian yang diteliti penulis. BAB 4 HASIL PENELITIAN Bab ini menguraikan deskripsi subyek penelitian, cara menetukan karakteristik key person/informan, memaparkan seluruh hasil analisa, pengolaan data, dan memaparkan temuan yang diperoleh dari proses analisa data. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN Bab ini menyimpulkan hasil temuan yang diperoleh penulis, sesuai dengan tujuan dari penelitian. serta memaparkan saran yang sebaiknya dilakukan oleh Public Relations Hotel Indonesia Kempinski Jakarta dalam menjaga citra.

BAB I PENDAHULUAN. turis dalam melakukan perjalanan wisata atupun bisnis. lingkungan atau tempat-tempat tujuan wisata khususnya.

BAB I PENDAHULUAN. turis dalam melakukan perjalanan wisata atupun bisnis. lingkungan atau tempat-tempat tujuan wisata khususnya. BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki sumber daya alam yang beraneka ragam. Keunikan dan keindahan alam yang ada membuat Indonesia menjadi salah
