PENGEMBANGAN MODEL SENAM BERBASIS PENCAK SILAT. Widiastuti Pendidikan Olahraga, Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN MODEL SENAM BERBASIS PENCAK SILAT. Widiastuti Pendidikan Olahraga, Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta"

Transkripsi

1 JPD: Jurnal Pendidikan Dasar DOI: doi.org/ /jpd PENGEMBANGAN MODEL SENAM BERBASIS PENCAK SILAT Pendidikan Olahraga, Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta Ira Fhitriani Mahasiswa Magister Pendidikan Olahraga, Pascasarjana Universitas Negeri Jakarta Abstract :The purpose of research and development of learning model of pencak silat gymnastics for elementary school students. This research and development model is conducted to improve the creativity of physical education teachers in presenting learning materials. This research and development uses Research & Development (R & D) research method from Borg and Gall. Test the effectiveness of the model using the instrument of Physical Freshness Tests Indonesia (TKJI). Analysis of research data using t test with significance 0.05 analysis data obtained value average (Pretest): and (Posttest): with significance value: 0.00 <0.05 with significance 0.05 then Ho rejected. Based on the information, it can be concluded that the learning model of pencak silat (IF) for elementary school pupils developed can be applied effectively and efficiently so as to improve students' physical fitness. Abstrak : Tujuan penelitian dan pengembangan model pembelajaran senam pencak silat untuk murid Sekolah Dasar. Model penelitian dan pengembangan ini dilakukan untuk meningkatkan kreatifitas guru pendidikan jasmani dalam menyajikan materi pembelajaran pencak silat. Penelitian dan pengembangan ini menggunakan metode penelitian pengembangan Resecarch & Development (R & D) dari Borg and Gall. Uji efektifitas model menggunakan instrument Tes Kesegaran Jasmani Indonesia (TKJI). Analisis data penelitian menggunakan uji t dengan taraf signifikansi 0.05 analisis data diperoleh nilai rata-rata (Pretest): dan (Posttest): dengan nilai signifikasi: 0.00 <0.05 dengan tariff signifikasi 0.05 maka Ho ditolak. Berdasarkan keterangan tersebut dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran senam berbasis pencak silat untuk murid Sekolah Dasar yang dikembangkan dapat di aplikasikan secara efektif dan efesien sehingga dapat meningkatkan kesegaran jasmani siswa. Kata kunci : Model pembelajaran, senam, penca silat 51

2 JURNAL PENDIDIKAN DASAR Volume 8, Edisi 2, Desember 2017 Pendidikan merupakan faktor utama untuk menentukan keberhasilan dalam membangun peradaban bangsa, pendidikan juga merupakan gerbang utama menuju kesuksesan sebuah negara dalam mencapai cita-cita pembangunan nasional secara menyeluruh. pendidikan nasional juga berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak, sertaperadaban bangsa yang berrmartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa dan bertujuan untuk berkembangnya peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa berakhlak mulia, sehat, berilmu cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Dalam pendidikan formal ada beberapa mata pelajaran yang diatur dalam sistem pendidikan untuk diajarkan ditingkat sekolah, termasuk salah satunya pendidikan jasmani olahraga kesehatan. Pendidikan jasmani olahraga kesehatan merupakan satusatunya pelajaran yang sangan kompleks, karena didalam pembelajaran bukan hanya pengembangkan keterampilan olahraga saja akan tetapi juga mengembangkan pribadi anak seutuhnya yang meliputi pengetahuan, prilaku hidup sehat dan aktif, lingkungan belajar yang diatur secara terstruktur dalam rangka meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan seluruh ranah jasmani, psikomotor, kognitif, dan afektif setiap murid. Tidak hanya itu pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan juga membentuk kecerdasan emosional dan kecerdasan sosial peserta didik. Agar tujuan pendidikan jasmani tersebut tercapai Guru pendidikan jasmani dituntut untuk menjadi seorang guru yang inovatif, kreatif untuk sehingga dapat menerapkan proses pembelajaran pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan di Sekolah dengan baik. Salah satu usaha yang dilakukan oleh seorang guru adalah dengan cara menggunakan metode pembelajaran yang bervariasi maupun dengan menggunakan alat yang dapat membantu proses belajar siswa dan meningkatkan minat belajar siswa. Sehingga inovasi seorang guru sangat berpengaruh terhadap tercapainya tujuan pendidikan jasmani. Pendidikan jasmani bagi siswa sekolah dasar akan lebih menyenangkan bila pelajaran dilakukan dengan sebuah permainan, terlebih lagi bila dilakukan dengan bernyanyi atau mengikuti irama musik. Sebagaimana hakikatnya usia tingkat SD yang masih senang dengan keceriaan. Namun kondisi di lapangan masih belum banyak guru pendidikan jasmani mengemas pembelajaran menjadi menarik terutama pada materi pencak silat, penyampaian materi masih terfokus pada jurus baku. Atas dasar tersebut peneliti tertarik untuk mengembangkan senam berbasis gerakan pencak silat dengan harapan model senam dengan gerakan pencak silat ini dapat 52

3 PENGEMBANGAN MODEL SENAM BERBASIS PENCAK SILAT membuat para siswa lebih termotivasi dalam mengikuti pembelajaran penjas serta senam dengan gerakan pencak silat ini juga dapat meningkatkan kesegaran jasmani pada siswa sekolah dasar. Model Pembelajaran Senam Pencak Silat Belajar mempunyai makna sebagai proses perubahan tingkah laku sebagai akibat adanya interaksi antara individu dengan lingkunganya. Tingkah laku itu mencakup aspek pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Tingkah laku dapat dibagi menjadi dua kelompok, yaitu yang dapak diamati dan yang tidak diamati. Tingkah laku yang dapat diamati disebut dengan behaviorial performance, sedangkan yang tidak dapat diamati disebut behaviorial tendency. Menurut Husdarta:(2013:9) Model pembelajaran menpunyai makna yang lebih luas dari pada strategi, metode ataupun prosedur pembelajaran. Istilah model pembelajaran mempunyai empat ciri khusus yang tidak dipunyai oleh strategi atau metode pembelajaran: (1) Rasional teoritis yang logis yang disusun oleh pendidik, (2) Tujuan pembelajaran yang akan dicapai, (3) Langkah-langkah mengajar yang diperlukan agar model pembelajaran dapat dolaksanakan dengan optimal, (4) Lingkungan belajar yang diperlukan agar tujuan pembelajaran dapat dicapai. Model pembelajaran senam pencak silat yang dikembangkan mengacu kepada empat ciri khusus dari ciri-ciri model yang telah Dijelaskan. Model pembelajaran senam pencak silat yang dikembangkan yaitu model pembelajaran yang sederhana. Di mana seorang siswa dengan mudah dapat dengan mudah mengikuti pembelajaran dengan model yang telah dibuat. Senam Pencak Silat Menurut Agus Mahendra (2001:10) senam merupakan aktivitas fisik yang dapat membantu mengoptimalkan perkembangan anak, gerakan-gerakan senam sangat sesuai untuk mendapat penekanan didalam program pendidikan jasmani, terutama karenan tuntutan fisik yang dipersyaratkanya, seperti kekuatan dan daya tahan otot dari seluruh bagian tubuh. Disamping itu senam juga besar sumbangannnya pada perkembangan gerak dasar fundamental yang penting bagi aktivitas fisik cabang olahraga lain, terutama dalam hal bagai mana mengontrol sikap dan gerak secara efektif dan efesien. Menurut Johansyah Lubis (2014:11). Pencak silat merupakan salah satu budaya asli bangsa indonesia. dimana sangat diyakini oleh para pendekarnya dan pakar pencak silat bahwa masyarakat melayu saat itu menciptakan dan memprergunakan ilmu bela diri ini sejak dimasa prasejarah. 53

4 JURNAL PENDIDIKAN DASAR Volume 8, Edisi 2, Desember 2017 Menurut Mulyana (2013:89). Secara subtansial pencak silat adalah suatu kesatuan dengan empat rupa catur tunggal seperti tercermin dalam senjata trusula pada lambang IPSI, yang ketiga ujungnya melambangkan seni, bela diri dan olahraga, dan gagangnya mewakili unsur mentalsepritual. Perwujudan tiap-tiap aspek pencak silat menggambarkan tujuan keberadaan yang satu sama lain merupakan satu kesatuan. secara subtansial pelajaran pencak silat terdiri dari empat aspek mental, bela diri, seni dan olahraga. Senam pencak silat merupakan aktivita fisik yang dapat mengoptimalkan perkembangan anak,untuk memberikan sumbangan pada perkembangan gerak dasar fundamental yang sangat penting bagi aktivitas fisik pada cabang olahraga lain, terutama dalam hal bagai mana mengontrol sikap dan gerak secara efektif dan efesien. Secara subtansil senam ini juga dapat meningkatkan aspek mental sepritual, bela diri, dan seni budaya yang lebih baik. Penelitian dan pengembangan model pembelajaran senam pencak silat untuk siswa sekolah dasar secara khusus ada beberapa tujuan: (1) Mengembangkan model pembelajaran senam pencak silat bagi siswa usia Sekolah Dasar. (2) Model senam pencak silat yang dibuat dapat meningkatkan kesegaran jasmani siswa sekolah dasar. Metode Penelitian Penelitian pengembangan model pembelajaran senam pencak silat menggunakan model penelitian dan pengembangan (Reseach and Development) dari Borg and Gall yang terdiri dari sepuluh langkah yakni antara lain: (1) Reseach and information collecting (2) Planning (3) Development of the preliminary from of product (4) Preliminary field testing (5) Main product revision (6) Main field testc (7) Operational product revision (8) Operational field testing Final produk (10) Dissemination and implementation. HASIL PENELITIAN Berdasarkan evaluasi uji coba kelompok kecil yang dilakukan oleh peneliti dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) Secara umum semua gerakan dapat dilakukan oleh siswa sekolah dasar. (2) Perlu adanya kemampuan fisik yang baik agar cepat menyesuaikan gerak. (3) Gerakan akan mudah dilakukan bila ada yang memberi contoh didepan. (4) Musik yang digunakan cocok dengan gerakan. (5) Siswa senang melakukan gerakan yang sederhana. Hasil Uji Coba Kelompok Besar Setelah hasil produk pengembangan model pembelajarn senam pencak silat pada kelompok kecil telah direvisi, 54

5 PENGEMBANGAN MODEL SENAM BERBASIS PENCAK SILAT selanjutnya dilakukan uji coba pada kelompok besar, yang dilakukan pada jumlah siswa 40 orang siswa. kelompok subjek penelitian yang diberikan treatment dengan model senam pencak silat Pemberian treatment dilakukan dalam waktu 2 bulan, dimulai dari bulan April sampai dengan Mei 2017 dengan jumlah 8 kali pertemuan. Dalam penelitian ini siswa diberikan latihan berurutan mulai dari gerakan pemanasan, gerakan inti baru dilanjutkan gerakan pendinginan. Sebelum memberikan treatment terlebih dulu dilakukan tes kesegaran jasmani dengan instrumen tes TKJI dan begitu juga setelah diberikan treatment kembali dilakukan tes kesegaran jasmani. Uji efektifitas Analisis data untuk menguji pada penelitian ini digunakan analisis statistik parametrik, yaitu uji-t (paired t-test). Berdasarkan hasil output dengan menggunakan SPSS 16 bahwa nilai rata-rata tes kesegaran jasmani sebelum diberikan model pembelajaran senam pencak silat adalah 13,17 dan setelah diberikan perlakuan dengan model pembelajaran senam pencak silat 16,03 artinya bahwa nilai rata-rata tes kesegaran jasmani pada model pembelajaran senam pencak silat mengalami peningkatan. Koefisien model pembelajaran senam pencak silat sebelum dan sesudah diberikan model pembelajaran senam penca silat adalah dengan p-value 0.00 < 0.05 jadi kesimpulannya signifikan. Uji Signifikansi Perbedaan Dalam uji signifikansi perbedaan dengan SPSS 16 dapat hasil t-hitung = - 2,814, db = 29 dan p-value 0.00 < 0.05 yang berarti terdapat perbedaan yang signifikan pada tingkat kesegaran jasmani siswa sekolah dasar sebelum dan sesudah diberi model pembelajaran senam pencak silat. Berdasarkan keterangan tersebut dapat dikatakan bahwa model pembelajarn senam pencak silat pada permainan Futsal yang dikembangkan efektif dan dapat meningkatkan kesegaran jasmani siswa sekolah dasar. Berikut perbandingan hasil rata-rata tes awal dan tes akhir dari model pembelajaran senam pencak silat subjek penelitian sebelum pemberian treatmen dan sesudah pemberian treatment dengan model pembelajaran senam pencak silat dengan diagram batang berikut: Gambar 1. Perbandingan pre test dengan post test 55

6 JURNAL PENDIDIKAN DASAR Volume 8, Edisi 2, Desember 2017 PEMBAHASAN Produk ini setelah dikaji terdapat beberapa keunggulan, beberapa keunggulan produk ini antara lain: (a) Sebagai referensi model pembelajaran senam pencak silat. (b) Pembelajaran gerak yang menarik karena diiringi dengan irama music. (c) Perpaduan dari gerakan pencak silat dan senam. (d) Gerakan dimulai dari tingkat yang mudah ke tingkat yang sulit. (e) Efektif meningkatkan kesegaran jasmani siswa. (f) Membantu guru dan pelatih dalam meningkatkan penguasaan taktik dasar.saputra, Husdarta dan Yudha M. Belajar dan Pembelajaran. Bandung : Alfabeta, Sugiono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta, Agus mahendra, Pembelajaran Senam. Jakarta, Direktorat Jendral Olahraga Depdiknas : 2001 Johansyah Lubis dan Hendro Wardoyo, Pencak Silat. Jakarta, PT Raja Grafindo Persada. Walter R. Borg and Maredith D. Gall, Educational Research: An Introduction, 4 th Edition. New York: Longman Inc., pencak silat. (g) Sumbangan bagi ilmu pengetahuan khusus pendidikan jasmani seluruh sekolah di Indonesia. SIMPULAN Berdasarkan datan yang diperoleh, hasil uji coba lapangan dan pembahasan hasil penelitian: (1) Model pembelajaran senam pencaksilat dapat diterapkan dengan baik dan benar pada siswa sekolah dasar. (2) Model pembelajaran senam pencak silat efektif meningkatkan kesegaran jasmani murid sekolah dasar. DAFTAR PUSTAKA Husdarta Manajemen Pendidikan Jasmani. Bandung: Alfabeta. Husdarta, 2013 Model Pembelajaran Langsung Dalam Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Bandung: Alfabeta. 56

7 57 PENGEMBANGAN MODEL SENAM BERBASIS PENCAK SILAT

Oleh: Listya Martantika, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Yogyakarta

Oleh: Listya Martantika, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Yogyakarta Pengembangan RPP Pembelajaran PJOK... (Listya Martantika) 1 PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK BAGI SISWA
