FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KADAR HB IBU HAMIL DI PUSKESMAS KECAMATAN SENEN TAHUN Nur Romdhona Putri Nabella.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KADAR HB IBU HAMIL DI PUSKESMAS KECAMATAN SENEN TAHUN Nur Romdhona Putri Nabella."

Transkripsi

1 FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KADAR HB IBU HAMIL DI PUSKESMAS KECAMATAN SENEN TAHUN 2015 Nur Romdhona Putri Nabella Abstrak Setiap ibu hamil beresiko mengalami anemia dalam kehamilan di Indonesia angka kejadian anemia pada ibu hamil cukup tinggi sekitar 67% dari semua ibu hamil dengan variasi tergantung pada daerah masing-masing ini menyebabkan penurunan pada kadar Hb. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi kadar Hb pada ibu hamil. Untuk mengatasi masalah ini pemerintah telah membuat program bahwa selama kehamilan ibu diharuskan mengkonsumsi minimal 90 tablet Fe. Penelitian ini menggunakan metode analitik, dengan sampel sebanyak 60 ibu hamil yang datang memeriksakan kehamilan di Puskesmas Kecamatan Senen. Instrumen dalam penelitian ini berupa kuesioner dan rekam medik pasien. Hasil penelitian berdasarkan uji exact fisher terdapat hubungan yang signifikan dengan kadar Hb dengan p value = < 0.05 pada variabel kepatuhan minum Fe, pengetahuan tentang gizi, dan pola makan Kesimpulan dari penelitian bahwa ada hubungan yang signifikan antara kadar Hb dengan kepatuhan minum Fe, pengetahuan tentang gizi, dan pola makan, serta tidak ada hubungan yang signifikan antara kadar Hb dengan umur, paritas, dan usia kehamilan. Kata kunci : Hubungan, Kadar HB PENDAHULUAN Kehamilan yang terjadi secara alamiah dapat menyebabkan risiko pada ibu hamil dan dapat menyebabkan kematian salah satu dari beberapa faktor tidak langsung penyebab kematian pada ibu hamil adalah anemia. World Health Organization (WHO) memperkirakan sekitar 10% kelahiran hidup mengalami komplikasi pendarahan pascapersalinan. Komplikasi paling sering dari pendarahan pascapersalinan adalah anemia.angka anemia pada kehamilan di Indonesia cukup tinggi sekitar 67% dari semua ibu hamil dengan variasi tergantung pada daerah masing-masing sekitar 10-15% tergolong anemia berat yang sudah tentu akan mempengaruhi tumbuh kembang janin dalam rahim (Febriana, 2010). Berdasarkan hasil Survey Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) 2012 angka kematian ibu mencapai 359 per 100 ribu kelahiran hidup. Dalam survey yang sama lima tahun lalu angka kematian ibu mencapai 228 per 100 ribu kelahiran hidup.

2 Menurut hasil Survey Demografi dan Kesehatan Indoneseia (SDKI) 2012 AKB mengalami penurunan meski tidak berbeda jauh dengan hasil SDKI 2007, yaitu masing masing 32 dan 34 kematian per kelahiran hidup. Pada wanita hamil memiliki risiko yang lebih tinggi untuk mengalami anemia untuk itu setiap kehamilan membutuhkan lebih banyak zat besi untuk perkembangan janin dan juga pembentukan janin. Menurut penelitian Hoo Swie Tjong frekuensi anemia dalam kehamilan setinggi 18,5% dan pada wanita hamil dengan Hb 12 gr/100ml adalah sebanyak 23,6 %, hb rata rata pada trimester I adalah 12,3 g/ml trimester II 11,3 g/ml dan pada trimester III adalah 10,8 g/ml. Hal ini disebabkan karena pada pada wanita hamil terjadi pengenceran darah atau disebut hemodilusi (Sarwono,2007). Pemerintah telah menetapkan untuk memberikan tablet Fe kepada ibu hamil sebanyak 90 butir selama kehamilan dan tenaga kesehatan khususnya bidan juga sudah menjalankan program pemerintah yaitu memberikan 30 tablet pada trimester pertama 30 tablet pada trimester ke dua dan 30 tablet pada trimester ke tiga dan menjelaskan dosis serta waktu meminumnya pada ibu, akan tetapi kenyataanya tidak semua ibu hamil yang mendapatkan tablet besi meminumnya secara rutin, hal ini bisa disebabkan karena faktor ketidaktahuan ibu hamil terhadap manfaat tablet Fe dalam kehamilan, serta kerugian karena tidak mengkonsumsi tablet Fe secara rutin selama kehamilan. METODE PENELITIAN Jenis penelitian yang dilakukan menggunakan metode penelitian analitik. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu hamil trimester I, II, dan III yang datang ke Puskesmas Kecamatan Senen.Sampel dalam penelitian ini adalah ibu hamil yang datang pada tanggal 9 Maret 2015 sampai dengan tanggal 13 Maret 2015 yang melakukan pemeriksaan ANC di Puskesmas Kecamatan Senen serta yang memenuhi syarat dan yang bersedia menjadi responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling konsekutif. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Kecamatan Senen. Teknik pengumpulan data yang dilakukan peneliti adalah cross- Sectional. cara pengukuran : bila ya skor 1 bila tidak skor 0.Instrumen pengumpulan data adalah kuesioner dan rekam medik pasien. HASIL PENELITIAN Tabel 1 Distribusi Frekuesi Umur Ibu Hamil yang datang ke Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Umur N % 1 < 20 tahun tahun

3 3 > 35 tahun Jumlah ,0 Tabel 1 menunjukkan bahwa sebagian besar responden atau (81.7 %) berumur dan (13.3 %) berumur > 35 tahun. Tabel 2 Distribusi Frekuesi Paritas Ibu Hamil di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Paritas N % > Jumlah Tabel 2 menunjukkan bahwa 36 orang (60.0%) ibu yang datang ke Puskesmas Kecamatan Senenmempunyai paritas 1-3, 23 orang (38.2%) belum pernah melahirkan dan hanya 1 orang (1.7%) mempunyai paritas > 3. Tabel 3 Distribusi Frekuesi Usia Kehamilan Ibu Hamil Di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Usia Kehamilan N % 1 TM I TM II TM III Jumlah Tabel 3 menunjukkan bahwa 31 orang (51.7%) ibu hamil yang datang ke Puskesmas Kecamatan Senen masuk kedalam TM III, hanya 6 orang (10.0%) ibu hamil masuk kedalam TM II, dan 23 orang (38.3%) ibu hamil masuk kedalam TM II.

4 Tabel 4 Distribusi Frekuesi Tingkat Kepatuhan Ibu Hamil Dalam Mengkonsumsi Tablet Fe di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Tingkat kepatuhan N % 1 Patuh tidak patuh Jumlah Tabel4 menunjukkan bahwa 41 orang (68.3%) ibu hamil patuh dalam mengkonsumsi tablet Fe, dan 19 orang (31.7%) ibu hamil tidak patuh mengkonsumsi tablet Fe. Tabel 5 Distribusi Frekuesi Tingkat Pengetahuan Tentang Gizi Ibu Hamil di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Pengetahuan tentang Gizi N % 1 Baik tidak baik Jumlah Tabel 5 menunjukkan bahwa 39 orang (65.0%) ibu hamil memiliki tingkat pengetahuan baik tentang gizi,dan 21 orang (35.0%) ibu hamil memiliki tingkat pengetahuan tidak baik / kurang tentang gizi Tabel 6 Distribusi Frekuesi Pola Makan Ibu Hamil di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Pola makan N % 1 Baik tidak baik Total Tabel 6 menunjukkan bahwa 42 orang (70.0%) ibu hamil memiliki pola makan baik, dan 18 orang (30.0%) ibu hamil memiliki pola makan tidak baik/ kurang baik.

5 Tabel 7 Hubungan Antara Umur Dengan Kadar Hb di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Umur Kadar Hb Jumlah P value < 11 gr% 11 gr% 1 < > Tabel 7dari hasil uji statistik hubungan antara umur dengan kadar Hb didapat p value 0.809> 0.05 maka H0 diterima artinya tidak ada hubungan yang signifikan antara umur dengan kadar Hb Tabel 8 Hubungan Antara Paritas Dengan Kadar Hb di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Paritas Kadar Hb Jumlah P value < 11 gr% 11 gr% > Tabel 8dari hasil uji statistik hubungan antara paritas dengan kadar Hb didapat p value >0.05 maka H0 diterima artinya tidak ada hubungan yang signifikan antara paritas dengan kadar Hb. Tabel 9 Hubungan Antara Usia Kehamilan Dengan Kadar Hb di Puskesmas Kecamatan Senen 2015 No Usia Kadar Hb Jumlah P value kehamilan < 11 gr% 11 gr% 1 TM I TM II TM III Tabel 9dari hasil uji statistik hubungan antara usia kehamilan dengan kadar Hb didapat p value 0.435> 0.05 maka H0 diterima artinya tidak ada hubungan yang signifikan antara usia kehamilan dengan kadar Hb

6 Tabel 10 Hubungan Antara Tingkat Kepatuhan Ibu Dalam Mengkonsumsi Tablet Fe Dengan Kadar Hb Di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Tingkat Kadar Hb Jumlah P value Kepatuhan < 11 gr% 11 gr% 1 Patuh Tidak patuh \ Tabel 10dari hasil uji statistik hubungan antara kepatuhan ibu dalam mengkonsumsi tablet Fe dengan kadar Hb didapat p value < 0.05 maka H0 ditolak artinya ada hubungan yang signifikan antara kepatuhan dengan kadar Hb. Tabel 11 Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Gizi Ibu Hamil Dengan Kadar Hb di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Pengetahuan Kadar Hb jumlah P value gizi < 11 gr% 11 gr% 1 Baik Tidak baik Tabel 11dari hasil uji statistik hubungan antara pengetahuan tentang gizi dengan kadar Hb didapat p value 0.000< 0.05 maka H0 ditolakartinya ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan tentang gizi dengan kadar Hb. Tabel 12 Hubungan Antara Pola Makan Dengan Kadar Hb di Puskesmas Kecamatan Senen Tahun 2015 No Pola makan Kadar Hb Jumlah P value < 11 gr% 11 gr% 1 Baik Tidak baik Tabel 12 dari hasil uji statistik hubungan antara pola makan dengan kadar Hb didapat p value <0.05 maka H0 ditolak artinya ada hubungan yang signifikan antara pola makan dengan kadar Hb.

7 PEMBAHASAN Hubungan Antara Umur Dengan Kadar Hb Berdasarkan tabel 7 Setelah dilakukan uji hubungan antara kedua variabel umur dengan kadar Hb didapat nilai P value > yang berarti H0 diterima dengan kata lain tidak ada hubungan yang signifikan antara umur dengan kadar Hb pada ibu, hal ini menujukan bahwa tidak ada kecenderungan semakin tua usia ibu hamil atau semakin muda usianya diikuti dengan semakin rendah atau semakin tingginya kadar Hb dalam darah. Menurut Sarwono 2006, wanita yang berumur < 20 tahun membutuhkan zat besi lebih banyak untuk tubuhnya maka cenderung mengalami anemia saat hamil dan pada usia > 35 tahun mempunyai resiko karena alat reproduksi ibu sudah menurun dan maka cenderung mengalami anemia. Hal ini tidak sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Serli Febriana tentang faktor yang berhubungan dengan kejadian anemia pada ibu hamil di Puskesmas Gandus Palembang tahun 2010 menjelaskan bahwa ada hubungan yang signifikan antara ibu hamil yang mempunyai resiko tinggi dengan kadar Hb dan cenderung mengalami anemia. Ini menunjukkan bahwa banyak hal yang mempengaruhi penyerapan zat besi dalam tubuh. Pola makan yang baik serta olahraga yg cukup dapat menyebabkan keefektifan penyerapan zat besi yg optimal. Selain itu peran tenaga kesehatan untuk melakukan promosi kesehatan tentang manfaat tablet Fe bagi kehamilan juga dapat mempengaruhi pengetahuan ibu hamil untuk selalu mengkonsumsi tablet Fe. Uji Hubungan Paritas dengan Kadar Hb Berdasarkan tabel 8 Setelah dilakukan uji hubungan antara kedua variabel paritas dengan kadar Hb didapat nilai P value > yang berarti H0 diterima dengan kata lain tidak ada hubungan yang signifikan antara paritas dengan kadar Hb pada ibu hamil. Hal ini menunjukkan bahwa tidak ada kecenderungan semakin banyak jumlah kelahiran (paritas) maka semakin rendah kadar Hb ibu tersebut. Paritas 2-3 merupakan paritas paling aman di tinjau dari sudut kematian maternal paritas 1 dan paritas tinggi (lebih dari 3) mempunyai angka kematian lebih tinggi. Resiko pada paritas 1 dapat di kurangi atau di cegah dengan keluarga berencana. Sebagian kehamilan pada paritas tinggi adalah tidak direncanakan. ( Sarwono, 2006) Hal ini sesuai dengan penelitian Indri Maharani tentang hubungan kadar Hb dengan perdarahan antepartum tahun 2012 menunjukan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara paritas dengan kadar Hb. Ini menunjukkan bahwa banyak faktor yang dapat mempengaruhi kadar Hb pada saat hamil bukan hanya jumlah paritas namun jarak kehamilan yang terlalu dekat juga dapat mempengaruhi kadar Hb ibu karna belum kembali sempurnanya organ organ reproduksi ibu untuk menerima janin kembali sehingga dapat mempengaruhi penyerapan nutrisi baik untuk ibu dan untuk janin.

8 Uji Hubungan Usia Kehamilan dengan Kadar Hb Berdasarkan tabel 9 setelah dilakukan uji hubungan antara variabel usia kehamilan dengan kadar Hb didapat nilai P value > berarti H0 diterima dengan kata lain tidak ada hubungan yang signifikan antara usia kehamilan dengan kadar Hb pada ibu hamil. Hal ini sesuai dengan penelitian Anggi Setiawan tentang hubungan kadar Hb ibu hamil di trimester III di kota Pariaman menunjukan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara usia kehamilan dengan kadar Hb. Hal ini tidak sesuai dengan teori karena Hb ibu hamil rata rata pada trimester I adalah 12,3 gr % pada trimester II adalah 11,3 gr% dan pada trimester III adalah 10,8 gr% hal ini disebabkan karena pada wanita hamil mengalami hemodilusi atau pengenceran darah (Sarwono,2005). Secara fisiologis ibu hamil memang mengalami hemodilusi karena terjadinya peningkatan volume plasma namun tidak disertai dengan peningkatan sel darah merah sehingga terjadi pengenceran darah. Hemodilusi terjadi sejak kehamilan 10 minggu dan mencapai puncaknya pada kehamilan minggu. Bila Hb sebelumnya sekitar 11 gr% maka terjadinya hemodilusi akan mengakibatkan anemia fisiologis dan Hb itu akan menjadi 9,5-10 gr% (Wiknjosastro, 2002). Uji Hubungan Tingat Kepatuhan dengan Kadar Hb Berdasarkan tabel 10 setelah dilakukan uji hubungan antara variabel tingkat kepatuhan mengkonsumsi tablet Fe dengan kadar Hb didapat nilai P value < yang berarti H1 diterima dengan kata lain ada hubungan yang signifikan antara tingkat kepatuhan dengan kadar Hb pada ibu hamil ini menunjukkan bahwa semakin tinggi tingkat kepatuhan ibu dalam mengkonsumsi tablet Fe maka semakin tinggi pula kadar Hb ibu. Hal ini sesuai dengan penelitian Sari tentang hubungan antara keteraturan mengkonsumsi tablet Fe dengan kadar hemoglobin pada ibu hamil di BPS Titi Kariati di Surabaya tahun 2012, menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara ketaatan konsumsi tablet Fe dengan kadar hemoglobin pada ibu hamil. Menurut hasil penelitian Siregar, A.M dari Fakultas Kesehatan Masyarakat tentang Penanggulangan Anemia Gizi Besi Melalui Program Usaha Perbaikan Gizi Keluarga di Medan tahun 2000 menjelaskan bahwatingkat kepatuhan yang di ikuti dengan normalnya kadar Hb pada ibu hamil bisa dipengaruhi berbagai faktor salah satu contoh adalah tingkat pendidikan bahwa semakin tinggi tingkat pendidikan ibu makan semakin baik kepatuhan nya dalam mengkonsumsi tablet Fe. Selain itu keteraturan dalam mengkonsumsi tablet Fe dan jumlah tablet yang dikonsumsi ibu selama kehamilan juga dapat berpengaruh dengan peningkatan kadar Hb serta peran bidan untuk selalu mngingatkan setiap melakukan kunjungan juga dapat mempengaruhi ibu hamil dalam kedisiplinan mengkonsumsi tablet Fe. Berdasarkan analisis dari butir soal yang ditanyakan pada kuesioner tingkat pengetahuan terdapat 44 orang ibu hamil yang rutin mengkonsumsi tablet Fe setiap hari dan terdapat 42 orang ibu yang selalu menghabiskan tablet tepat waktu.

9 Uji Hubungan Pengetahuan Tentang Gizi Ibu Hamil dengan Kadar Hb Berdasarkan tabel 11 setelah dilakukan uji hubungan antara variabel pengetahuan tentang gizi ibu hamil dengan kadar Hb didapat nilai P value < yang berarti H1 diterima dengan kata lain ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan tentang gizi dengan kadar Hb pada ibu hamil menunjukkan bahwa semakin tinggi pengetahuan ibu tentang gizi maka semakin tinggi pula kadar Hb ibu. Hal ini sesuai dengan penelitian Dhuha Itsnanisa Adi tentang edukasi gizi terhadap pola konsumsi ibu hamil anemia dalam upaya perbaikan kadar hemoglobin di Puskesmas Sudiang Raya Makassar tahun 2012 menjelaskan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara edukasi gizi yang diberikan kepada responden dapat meningkatkan pola konsumsi responden untuk zat gizi tertentu, yakni energi, protein, vitamin A, dan vitamin C. Peningkatan asupan ini sejalan dengan menurunnya jumlah responden yang anemia. Ibu hamil yang memiliki pengetahuan gizi yang baik akan lebih mengerti makanan yang baik untuk dikonsumsi serta gizi yang baik untuk dikonsumsi selama hamil. Berdasarkan hasil analisis perbutir pernyataan diperoleh bahwa respondenmemiliki pengetahuan tentanggizi yang baik namun demikian banyak responden tidak bisa menjawab dengan baik pada butir pernyataan porsi makan ibu hamil 2 kali lipat dibanding yang tidak hamil hal tersebut mungkin dianggap benar oleh responden karna pola pikir yang beranggapan bahwa ibu hamil harus makan untuk 2 orang sehingga porsi makan harus lebih. Uji Hubungan Pola Makan Dengan Kadar Hb Berdasarkan tabel 12 setelah dilakukan uji hubungan antara variabel pola makan dengan kadar Hb didapat nilai P value < yang berarti H1 diterima dengan kata lain ada hubungan yang signifikan antara pola makan dengan kadar Hb pada ibu hamil ini menunjukkan bahwa semakin baik pola makan ibu maka semakin tinggi pula kadar Hb ibu. Hal ini sesuai dengan penelitian Marissa Anggraini tentang hubungan pola konsumsi pangan dengan kadar Hb ibu hamil di Medan tahun 2013 menjelaskan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara pola konsumsi dengan kadar Hb ibu hamil. Menurut penelitian Agustina Dian Praditama tentang pola makan pada ibu hamil dan pasca melahirkan di desa Tiripan Kecamatan Berbek Kabupaten Nganjuk menjelaskan bahwa banyak faktor pengambilan keputusan dalam makanan saat hamil pantangan makanan saat hamil didasari oleh kepercayaan yang ada dimasyarakat juga dipengaruhi oleh orang orang terdekat dan keluarga. Selain itu lokasi penelitian juga berpengaruh terhadap hasil penelitian karena mungkin adat masyarakat desa tersebut masih sangat kental dengan kepercayaan yang turun temurun sehingga banyak ibu hamil yang lebih mengikuti saran orang di lingkungannya dibandingkan dengan tenaga kesehatan yang ada.

10 Berdasarkan hasil analisis perbutir pertanyaan dari 60 responden 54 orang ibu hamil menjawab selalu makan sayuran hijau setiap hari dan 51 orang ibu hamil menjawab selalu makan makanan yang mengandung protein setiap hari. Ibu hamil yang selalu mengkonsumsi sayuran, protein, setiap hari dapat sangat berpengaruh terhadap kenaikan kadar Hb dalam darah sehingga dapat mencegah terjadinya anemia dalam kehamilan. Namun demikian banyak responden tidak mengkonsumsi buah setiap hari pada butir pernyataan apakah ibu setiap hari makan buah buahan dan banyak responden yang tidak mengkonsumsi susu lebih dari 1 kali sehari pada butir pertanyaan apakah ibu selama kehamilan ini ibu minum susu lebih dari 1 kali sehari. Hal tersebut mungkin dianggap tidak terlalu penting bagi responden namun demikian mengkonsumsi susu dan buah buahan sangat membantu menaikan kadar Hb dalam darah buah buahan yang menganduk banyak vitamin C akan dapat membantu mempercepat penyerapan Fe. DAFTAR PUSTAKA Agustina Dian Praditama,Pola Makan Pada Ibu Hamil Dan Pasca Melahirkan Di Desa Tiripan Kecamatan Berbek Kabupaten Nganjuk< erpdf/aunea282ad76dfull.pdf> diakses taggal 20 desember 2014 Anggi setiawan, Nur indrawaty, amirah zatil izzah Jurnal kesehatan andalas, 2013 ; 2(1) < diakses tanggal 16 april 2015 Dhuha Itsnanisa Adi,Media Gizi Masyarakat Indonesia, Vol.2, No.1, Agustus 2012 : 17-21< hp/mgmi/article/view/435> diakses tanggal 17 april 2015 Febriana, Serli Faktor-Faktor Yang Berhubungan dengan KejadianAnemia Pada Ibu Hamil di Puskesmas Gandus Palembang Tahun Akademi Kebidanan Rizki Patya Palembang. Fahriansjah, FW Hubungan Karakteristik Ibu Hamil Dengan Kejadian Anemia di Rumah Sakit Bersalin SITI KHADIJAH 1V MAKASSAR Periode Januari Desember2008. Hani, Ummi Asuhan Kebidanan Pada Kehamilan Fisiologis. Jakarta : Salemba Medika Herlina, Nina dkk Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil. < 0/02/faktor-faktor-yangberhubungan-dengan_07.html,> Diakses tanggal 24 desember 2014).

11 Marissa Anggraini, 2013< diakses tanggal 17 april 2015 Prawirohardjo, Sarwono Ilmu Kebidanan. Jakarta : YBP-SP Prawirohardjo, Sarwono Ilmu Kebidanan. Jakarta : YBP-SP

HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM TABLET FE PADA IBU PRIMIGRAVIDA DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS TEGALREJO TAHUN 2016

HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM TABLET FE PADA IBU PRIMIGRAVIDA DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS TEGALREJO TAHUN 2016 HUBUNGAN KEPATUHAN MINUM TABLET FE PADA IBU PRIMIGRAVIDA DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS TEGALREJO TAHUN 2016 NASKAH PUBLIKASI Diajukan Guna Melengkapi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana Sains
