Hasil Penelitian dan Kegiatan PTLR Tahun 2012 ISSN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Hasil Penelitian dan Kegiatan PTLR Tahun 2012 ISSN"

Transkripsi

1 PENGANGKUTAN DAN PENYIMPANAN SEMENTARA LIMBAH RADIOAKTIF TINGKAT RENDAH DAN LIMBAH RADIOAKTIF TINGKAT TINGGI Dyah Sulistyani R, Purwantara, Pusat Teknologi Limbah Radioaktif-BATAN ABSTRAK PENGANGKUTAN DAN PENYIMPANAN SEMENTARA LIMBAH RADIOAKTIF TINGKAT RENDAH DAN LIMBAH RADIOAKTIF TINGKAT TINGGI.. Pengangkutan dan penyimpanan sementara merupakan bagian integral dari proses pengelolaan limbah radioaktif. Pengangkutan limbah radioaktif baik padat, cair maupun sumber bekas, dilakukan dari instansi penimbul limbah (BATAN, rumah sakit dan industri) ke Instalasi Pengolahan Limbah radioaktif (IPLR), untuk diolah dan disimpan di penyimpanan sementara (Interim storage). Tujuan kegiatan ini adalah terlaksananya pengangkutan limbah radioaktif yang optimal, dan penyimpanan sementara limbah radioaktif di instalasi penyimpanan sementara limbah radioaktif, instalasi limbah aktifitas tinggi (PSLAT) dan instalasi limbah B3. Pada periode Januari 2012 s/d Desember 2012 telah dilakukan 9 paket pengangkutan limbah radioaktif internal BATAN, 20 paket pengambilan limbah radioktif eksternal BATAN (218 limbah sumber bekas dan 90 drum limbah 100 liter), pengangkutan limbah cair dari PT.Batan Teknologi sebanyak 120,4 m 3, penyimpanan limbah sebanyak 84 drum 200 liter hasil olahan ke IS2 dan penyimpanan/hasil kondisioning 192 buah sumber bekas ke dalam sheel beton 350liter. Batasan paparan limbah yang dapat diangkut oleh petugas pengangkut limbah radioaktif adalah 200 mrem/jam, artinya paparan radiasi yang diterima personil/petugas yang mengangkut yaitu 200 mrem/jam dari sumber atau limbah radioaktif yang diangkutnya. Rata-rata paparan tertinggi dalam kondisi tertutup di sekitar seal souce yaitu 164 mrem/jam pada permukaan dan 56,2 mrem/jam pada jarak 1 m. Sedangkan paparan terkecil pada limbah padat tersebut 0,020 mrem/jam pada permukaan dan 0,016 pada jarak 1 m. Paparan radiasi yang terbesar selama pengangkutan masih diijinkan dalam Peraturan Pemerintah No.26 Tahun 2002 tentang Pengangkutan zat radioaktif. Kata kunci : limbah radioaktif, pengangkutan, penyimpanan sementara. ABSTRACT TRANSPORTATION AND INTERIM STORAGE OF RADIOACTIVE WASTE, HAZARDOUS WASTE AND HIGH LEVEL RADIOACTIVE WASTE. Transportation and temporary storage is an integral part of the management of radioactive waste. Transportation of solid, liquid radioactive waste or sealed sources, made from institution of waste generating ( BATAN, hospitals and industries) to the Radioactive Waste Treatment Installation (RWTI) to be processed and stored in temporary storage (interim storage). The purpose of this activity is achieving the optimal transportation of radioactive waste and radioactive waste storage in interim storage facility, installation of high activity waste (ISHLW) and hazardous waste installation. In the period January 2012 to December 2012 was done nine packages of radioactive waste transportation from internal BATAN, 20 packages from hospitals and industry (218 spent sources and 90 sources of waste drums 100liter), transportation of liquid waste as much as m3 from PT.Batan Teknologi, storage of waste processed as many as 84 drums 200 liter into Interim Storage 2 and storage of the result of conditioning 192 pieces sealed sources into concrete sheel 350liter. Limitation of waste exposure to the waste that can be transported by the official carrier of radioactive waste is 200 mrem/hour, which means that the radiation exposure received by official carrier / personnel transports is 200 mrem/hour from the source or radioactive 565

2 waste. Average highest radiation exposure under seal souce closed around 164 mrem/hour at the surface and 56.2 mrem/hour at a distance of 1 m. While the lowest exposure of the solid waste is mrem/hour at the surface and 0,016 mrem/hour at a distance of 1 m. The highest radiation exposure during transportation is still permitted according to the Regulation of Goverment No 26 of 2002 concerning the transport of radioactive materials. Key word: radioactive waste, transportation, interim storage. PENDAHULUAN Limbah radioaktif umumnya ditimbulkan dari kegiatan pengoperasian reaktor riset, pemanfaatan sumber radiasi dan bahan radioaktif dalam bidang industri, pertanian, kedokteran dan penelitian serta dari berbagai proses indusrti yang menggunakan bahan yang mengandung radionuklida alam (Naturally Occurring Radioactive Material, NORM). Sedangkan di negara-negara maju, limbah radioaktif juga ditimbulkan dari pengoperasian Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) dan kegiatan daur-ulang bahan bakar nuklir (BBN) bekas dan dekomisioning instalasi/ fasilitas nuklir, limbah radioaktif tersebut harus aman dikelola dengan baik sebelum ahkirnya nanti di simpan pada penyimpanan akhir (repository). Limbah radioaktif adalah bahan yang terkontaminasi dengan radio isotop yang berasal dari penggunaan medis atau riset radio nuklida. Limbah ini dapat berasal dari antara lain : tindakan kedokteran nuklir, radio-imunoassay dan bakteriologis; dapat berbentuk padat, cair atau gas. Pengelolaan limbah radioaktif bertujuan untuk meminimalkan dosis radiasi yang diterima penduduk < 0,1 dosis radiasi maksimum yang diperkenankan bagi karyawan di medan radiasi [ 1 ] Batasan dosis radiasi dari ICRP (International Commission for Radiation Protection) adalah semua penduduk tidak akan menerima dosis rata-rata 1 rem perorang dalam 30 tahun dari sampah nuklir [ 1 ]. Pengelolaan limbah radioaktif sangat memerlukan perhatian khusus, hal ini dikarenakan dapat menyebabkan pencemaran lingkungan, efek somatik dan genetik pada manusia serta efek psikologis pada masyarakat. Salah satu sifat yang dimiliki oleh sumber radioaktif adalah memiliki umur paro. Sifat ini sangat menguntungkan karena limbah radioaktif akan berkurang radioakvitasnya seiring dengan waktu dalam bentuk peluruhan dan pengeluaran panas. Pengangkutan (transportasi) meliputi kegiatan pemindahan limbah radioaktif dari lokasi pihak penghasil limbah menuju ke lokasi pengelolaan limbah. Kegiatan pengangkutan harus memenuhi syarat-syarat keamanan dan keselamatan sesuai peraturan perundangan yang berlaku[2,3]. Terutama bila lokasi penghasil limbah di luar kawasan BATAN diperlukan Ijin Pengangkutan Limbah dari Badan Pengawas Tenaga Nuklir (Bapeten). Pengangkutan dan penyimpanan sementara merupakan bagian integral dari proses pengelolaan limbah radioaktif. Pengangkutan limbah radioaktif baik padat, cair maupun sumber bekas, dilakukan dari instansi penimbul limbah (BATAN, rumah sakit dan industri) ke Instalasi Pengolahan Limbah radioaktif (IPLR), untuk diolah dan disimpan di penyimpanan sementara (Interim storage). Tujuan penyimpanan sementara (Interm Storage) limbah radioaktif adalah 566

3 untuk meluruhkan aktivitas zat radioaktif dalam limbah sehingga aman untuk diproses dan menyimpan limbah olahan agar aman bagi pekerja, masyarakat dan lingkungan. Tujuan kegiatan ini adalah terlaksananya pengangkutan limbah radioaktif dan limbah B3 yang optimal, dan penyimpanan sementara di instalasi penyimpanan limbah radioaktif, instalasi limbah aktifitas tinggi (PSLAT) dan instalasi limbah B3. Pada periode Januari 2012 s/d Desember 2012 telah dilakukan pengangkutan limbah radioaktif internal BATAN, pengambilan limbah radioktif eksternal BATAN, pengangkutan limbah dari PT. Batan Teknologi, penyimpanan limbah hasil olahan dan penyimpanan/kondisioning sumber bekas ke IS2. Pengelolaan dan pemisahan berbagai jenis radionuklida yang terkandung dalam limbah tergantung dari bentuk limbah dan umur paronya. Tahapan-tahapan yang dilakukan dalam pengelolaan limbah radioaktif adalah: Pengangkutan Limbah, Pra-olah, Pengolahan, Penyimpanan sementara, Penyimpanan akhir. Tiga unsur dasar dalam pengelolaan limbah radioaktif adalah: Pengelolaan bertujuan untuk memudahkan dalam penanganan selanjutnya. Penyimpanan sementara dan pembuangan atau penyimpanan akhir/lestari. Pengawasan pembuangan dan monitoring lingkungan. Penyimpanan lestari tipe tanah dangkal merupakan cara yang sederhana untuk penyimpanan akhir (disposal) limbah radioaktif yang mengandung radionuklida pemancar beta dan gamma dengan umur paro pendek dan aktivitas rendah. Limbah radioaktif berumur paro pendek disimpan pada sistem penyimpanan tanah dangkal. Sedangkan penyimpanan lestari limbah radioaktif aktivitas tinggi perlu mempertimbangkan situasi dan kondisi penelitian dan pengembangan yang dilakukan di masing-masing negara TATA KERJA Peralatan pengangkutan limbah radioaktif antara lain : Alat angkut: (truck, fork lift, crane, hand crane, dll) Transfer Cask/Canister Pompa. Alat monitor radiasi Tanda bahaya radiasi dan tanda bahaya lainnya Sarana peralatan keselamatan kerja Dan sarana lain yang diperlukan. Metode 1. Pengangkutan limbah radioaktif internal BATAN. Limbah internal BATAN yang sebagian besar berasal dari pengoperasian laboratorium di kawasan serpong berupa materil terkontaminasi yang sudah dibungkus dalam drum 100 lt, diangkut dari lab penimbul limbah dengan menggunakan truk box. 2. Pengambilan limbah radioktif eksternal BATAN. 567

4 Untuk limbah radioaktif eksternal BATAN berupa sumber bekas tertutup, yang berasal dari aplikasi penggunaan teknologi nuklir yang sudah tidak dapat digunakan lagi, teknik pengangkutannya limbah dilakukan pembungkusan dahulu untuk menghindari paparan radiasi dan agar aman selama pengangkutanya. Pengangkutan limbah eksternal BATAN menggunakan mobil double cabin. 3. Pengangkutan limbah cair dari PT. Batan Teknologi - Limbah cair yang berasal dari hasil dekontaminasi personil dan peralatan proses di PT Batan Teknologi yang disimpan di tangki limbah cair di gudang limbah dialirkan dengan menggunakan pompa submersible ke mobil/truk pengangkut limbah cair dengan kapasitas tangki 2,8 m3. - Limbah cair diangkut ke PTLR dan dipindahkan dari mobil/truk limbah cair dengan menggunakan pompa submersible ke tangki limbah evaporator. 4. Penyimpanan limbah hasil olahan ke IS2. Dalam proses pengelolaan limbah terkontaminasi dan resin bekas yang diterima oleh PTLR salah satu cara pengolahan yaitu dengan dikompaksi yang kemudian dilakukan imobilisasi kedalam drum 200 lt, yang kemudian limbah hasil olahan tersebut disusun kedalam pallet dan diangkut dengan forklift dan disimpan di IS2. Sedangkan untuk limbah resin bekas setelah dilakukan sementasi ke dalam shell beton 950 lt dilakukan penyimpanan di IS1. 5. Penyimpanan/kondisioning sumber bekas ke dalam sheel beton 350 liter. Pengelolaan sumber bekas tertutup yang dilakukan PTLR adalah dengan mengelompokan sumber sumber sejenis dan waktu paroh yang sama kedalam shell beton 350 lt. Shell beton 350 lt tersebut kemudian disimpan ke tempat penyimpanan sementara di IS1. HASIL DAN PEMBAHASAN Limbah radioaktif yang berasal dari internal BATAN, yaitu dari PTBN, PPR dan PTLR sendiri. Limbah radioaktif berupa limbah padat terkontaminasi, yang berasal dari riset dan laboratorium yang berupa kertas saring, sarung tangan, peralatan gelas, ampul-ampul dan lain lain yang sudah diwadahkan dalam drum 100liter. Limbah tersebut umumnya merupakan limbah aktivitas rendah atau low level waste (LLW). Pengangkutan limbah tersebut dilakukan menggunakan truk pengangkut limbah padat dan limbah disimpan di fasilitas penyimpanan sementara atau Interim storage 1 (IS-1) yang selanjutnya akan diolah menggunakan metode kompaksi. Tabel 1 menunjukkan limbah internal BATAN yang sudah diangkut periode 2012 dan disimpan di IS

5 Tabel 1. Data Kegiatan Pengambilan Limbah Radioaktif Tahun 2012 Dari Internal Batan dan Disimpan di IS-1 Jumlah Kandungan No. Tanggal Instansi/Pusat Jenis Limbah Limbah Radionuklida PRR-BATAN 7 drum 100 l Padat Campuran PTBN-BATAN 12 drum 100 l Padat Campuran BKL-PTLR 4 drum 100 l Padat Campuran PRR-BATAN 15 drum 100 l Padat Campuran PRR-BATAN 2 Padat Campuran 5 Serpong PT. BATEK Serpong 50 D 100 l Padat Campuran PRR-BATAN Serpong 4 D 100 l Padat Campuran Lab BRK-PTLR BATA 8 derigen 2 Cair/ limbah Campuran drum 100 liter tekontaminasi PT. Batan Teknologi 120,4 m 3 cair Cs-137 dan Co 60 Sedangkan limbah radioaktif yang berasal dari luar BATAN, berasal dari industri dan rumah sakit. Radionuklida yang diangkut umumnya berupa sumber bekas tertutup yang digunakan untuk gaugging, logging dan sumber standar. Peralatan yang digunakan selama pengangkutan limbah harus benar-benar diperhatikan seperti wadah /kontainer limbah yang akan diangkut, lembaran Pb untuk shielding paparan radiasi, tali pengikat dan alat monitor radiasi untuk pengukuran paparan radiasi. Batasan paparan limbah yang dapat diangkut oleh petugas pengangkut limbah radioaktif adalah 200 mrem/jam [ 2 ], artinya paparan radiasi maksimum yang diterima oleh personil/petugas yang mengangkut yaitu 200 mrem/jam dari sumber atau limbah radioaktif yang diangkutnya. Rata-rata paparan terbesar dalam kondisi tertutup di sekitar seal souce 164 mrem/jam pada permukaan dan 56,2 mrem/jam pada jarak 1 m. Sedangkan paparan terkecil pada limbah padat tersebut 0,020 mrem/jam pada permukaan dan 0,016 pada jarak 1 m. Paparan radiasi yang terbesar selama pengangkutan tersebut masih diijinkan sesuai dengan Peraturan Pemerintah No.26 Tahun 2002 tentang Pengangkutan zat radioaktif [3]. Limbah radioaktif berasal dari luar BATAN dapat dilihat pada Tabel 2. Limbah cair yang berasal dari PT Batan Teknologi adalah limbah hasil dekontaminasi personil dan peralatan proses. Sebelum diangkut terlebih dahulu dianalisis kandungan radionuklida dalam limbah cair tersebut. Dari analisis menggunakan spektrometri gamma didapat hasil Cs-137 = 1,592 x 10-4 µci/ml, Co-60 = 2,000 x 10-7 µci/ml, limbah cair tersebut digolongkan dalam limbah radioaktif tingkat rendah atau low level waste. Pengangkutan limbah cair sebanyak 120,4 m 3 dilakukan dengan menggunakan truk limbah cair dan selanjutnya dipindahkan ke tangki limbah evaporator untuk disimpan dan diproses lebih lanjut. Tahapan kegiatan selanjutnya dalam pengelolaan limbah radioaktif setelah pengolahan dan pengambilan sumber bekas dari penimbul limbah adalah penyimpanan limbah.tujuan penyimpanan sementara (Interm Storage) limbah radioaktif adalah untuk meluruhkan aktivitas zat radioaktif dalam limbah sehingga 569

6 aman untuk diproses dan menyimpan limbah olahan agar aman bagi pekerja, masyarakat dan lingkungan. Penyimpanan/kondisioning sumber bekas dimasukkan ke dalam sheel beton 350 liter dan selanjutnya disimpan di IS2. Dalam setiap tahapan kegiatan selalu diukur paparan radiasi 1m dan kontak. Tabel 3 menunjukkan data sumber bekas yang disimpan di IS 2, sumber-sumber bekas tersebut berasal dari industri, rumah sakit dan BATAN (PAIR, PKTN) pada tahun sebanyak 75 paket dan terdiri dari 51 buah Co-60, 20 buah Cs-137, 15 buah Am-241-Be, dan 2 buah Cf-252. Tabel 2. Data Kegiatan Pengangkutan Limbah Radioaktif Dari Luar Batan Tahun 2012 No. Tanggal Instansi/Pusat Jumlah (Bh) Jenis Limbah Kandungan PT. Pratita prima Nugraha 19 Padat Ir PTBN-BATAN 12 drum 100 l Padat Campuran Pertamina Cepu 1 Padat Ir PT. Toba Pulp (Medan) 12 Padat Cs PT. Socopindo Jakarta 9 Padat Ir PT. NDT Instrument 11 Padat Ir PT. Suparma 3 Padat Pm-147, Fe Pertamina Balongan ( Jawa Barat ) 2 Padat Cs PT. Lotte Packaging 3 Padat Pm-147 Tangerang PT. Newmont (NTB) 6 Padat Cs PT. Adiprima Suraprinta 1 Padat Pm PT. Global Sulution 3 Padat Ir RS.Karyadi Semarang 5 Padat 1 bh Co-60, 4 bh Cs PT. Pupuk Kaliterim 5 Padat Co Pertamina Plaju Palembang 20 Padat 19 Cs-137, 1 Cd PT. Bentoel Malang 5 Padat Sr RS. Syaiful Anwar 1 Padat Co PT. Gudang Garam Kediri 16 Padat Ir RS. Sardjito Yogyakarta 1 Padat Co Pertamina Cilacap 4 Padat Cs-137 KESIMPULAN Pengangkutan limbah radioaktif pada tahun 2012 baik berasal dari internal BATAN maupun dari eksternal BATAN yaitu dari industri dan rumah sakit dapat terlaksana dengan optimal. Limbah-limbah tersebut telah pula disimpan sementara dengan aman dan selamat di instalasi penyimpanan limbah radioaktif, IS-1 untuk limbah dari internal BATAN dan di IS-2 untuk limbah dari luar BATAN. Pada 570

7 periode Januari 2012 s/d Desember 2012 telah dilakukan 9 paket pengangkutan limbah radioaktif internal BATAN, 20 paket pengambilan limbah radioktif eksternal BATAN (218 limbah sumber bekas dan 90 drum limbah 100liter), pengangkutan limbah cair dari PT. Batan Teknologi sebanyak 120,4 m 3, penyimpanan limbah sebanyak 84 drum 200 liter hasil olahan ke IS2 dan penyimpanan/kondisioning 192 buah sumber bekas ke dalam sheel beton 350liter. Pada tahun 2012 tidak ada pengangkutan dan penyimpanan limbah B3, dan pengangkutan limbah dan tidak ada penyimpanan di Fasilitas Sementara Limbah Aktivitas Tinggi (PSLAT). DAFTAR PUSTAKA [1]. INTERNATIONAL ATOMIC ENERGY AGENCY, Regulation for the Safe Transport of Radioactive Material, Safety Requirements No. TS-R-1, Safety Standards Series, IAEA, Vienna, [2]. Peraturan Pemerintah RI Nomor 26 Tahun 2002 tentang Keselamatan Pengangkutan Zat Radioaktif, Himpunan Peraturan di Bidang Tenaga Nuklir (Buku I), Biro Humas Organisasi dan Pengamanan, Badan Tenaga Nuklir Nasional, Jakarta, [3]. Keputusan Kepala Badan Pengawas Tenaga Nuklir Nomor 04/Ka- BAPETEN/V-99 tentang Ketentuan Keselamatan untuk Pengangkutan Zat Radioaktif [4]. Keputusan Kepala Badan Pengawas Tenaga Nuklir Nomor 05-P/Ka- BAPETEN/VII-00 tentang Pedoman Persyaratan untuk Keselamatan Pengangkutan Zat Radioaktif [5]. LUBIS, E, Keselamatan Lingkungan Pengelolaan Limbah Radioaktif,, Jurnal Teknologi Pengelolaan Limbah' Volume 6 No. 2 (ISSN: ), BATAN, Jakarta, (2003) 571

8 572

PENGANGKUTAN LIMBAH RADIOAKTIF PADAT DAN CAIR DARI PENIMBUL KE INSTALASI PENGOLAHAN LIMBAH RADIOAKTIF. Arifin Pusat Teknologi Limbah Radioaktif -BATAN

PENGANGKUTAN LIMBAH RADIOAKTIF PADAT DAN CAIR DARI PENIMBUL KE INSTALASI PENGOLAHAN LIMBAH RADIOAKTIF. Arifin Pusat Teknologi Limbah Radioaktif -BATAN Hasil Penelitian dan Kegiatan PTLR Tahun ISSN 0852-2979 PENGANGKUTAN LIMBAH RADIOAKTIF PADAT DAN CAIR DARI PENIMBUL KE INSTALASI PENGOLAHAN LIMBAH RADIOAKTIF. ABSTRAK Arifin Pusat Teknologi Limbah Radioaktif
