BAB V PENUTUP. pemerintahan daerah masih cukup rendah. Komitmen Pemkab Sleman baru hanya

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V PENUTUP. pemerintahan daerah masih cukup rendah. Komitmen Pemkab Sleman baru hanya"

Transkripsi

1 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Hasil kajian ini menunjukkan bahwa komitmen Pemerintah Kabupaten Sleman untuk meningkatkan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah masih cukup rendah. Komitmen Pemkab Sleman baru hanya sampai pada pembentukan peraturan bupati tentang pedoman pengelolaan informasi dan dokumentasi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sleman dan penetapan Pejabat Pengelola Informasi Dan Dokumentasi (PPID). Dan dalam pelaksanaannya pun PPID tidak berfungsi secara optimal dalam mengimplementasikan kebijakan keterbukaan informasi publik, terutama pada PPID Pembantu yang ada di setiap SKPD/organisasi dan perangkat pemerintahan di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sleman. Rendahnya komitmen tersebut terlihat dari beberapa kesimpulan sebagai berikut. 1. Upaya peningkatan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan melalui pelayanan informasi publik sebagaimana yang diamanahkan Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik belum begitu optimal dilakukan. Pada PPID Pembantu, pelayanan informasi publik belum dianggap atau dijadikan sebagai bagian dari pelayanan publik. Hal ini terlihat dari tidak adanya standar operasional prosedur (SOP) pelayanan informasi publik dihampir semua PPID Pembantu yang dapat mengakibatkan mekanisme pelayanan informasi publik menjadi tidak jelas. Hal lain juga, akses terhadap informasi penyelenggaraan 108

2 pemerintahan (informasi publik) masih sangat terbatas. Informasi publik belum ditetapkan mana informasi publik yang bersifat terbuka (dapat diakses) oleh publik dan informasi yang bersifat dikecualikan. Informasi publik yang bersifat terbuka pun belum diklasifikasikan berdasarkan kategorinya yakni terkait informasi yang wajib disediakan/diumumkan secara berkala, informasi yang wajib diumumkan secara serta-merta, dan informasi yang wajib tersedia setiap saat. Terbatasnya informasi publik tersebut, selain belum menjadi prioritas PPID Utama dalam menyusun daftar informasi publik, juga disebabkan belum kooperatifnya PPID Pembantu dalam mengusulkan daftar kualifikasi informasi publik di instansinya masing-masing. 2. Website Pemerintah Kabupaten Sleman dan seluruh subdomain website SKPD/Organisasi dan perangkat daerah di lingkungan Pemerintahan Daerah Kabuapaten Sleman belum digunakan secara maksimal sebagai sarana untuk mendukung implementasi kebijakan keterbukaan informasi publik. Fakta tersebut menunjukkan bahwa website sebagai media strategis dalam proses penyelenggaraaan pemerintahan, khususnya dalam memberikan informasi publik kepada masyarakat masih belum menjadi perhatian dari pemerintah daerah. Hal tersebut terlihat dari beberapa fakta sebagai berikut. Pertama, meskipun hampir seluruh SKPD/organisasi dan perangkat pemerintahan di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sleman telah memiliki website, akan tetapi pada kenyataannya tidak semua website instansi tersebut dapat diakses. Dari 45 subdomain website SKPD, hanya 32 webiste instansi yang dapat diakses atau sekitar 71 persen. Sementara 13 webiste instansi 109

3 lainya atau sekitar 29 persen tidak dapat diakses. Selain beberapa website yang tidak dapat diakses tersebut, terdapat beberapa instansi yang sama sekali tidak memiliki website. Menariknya, website instansi yang sangat erat kaitannya dengan transparansi di sektor anggaran atau pengelolaan keuangan daerah yakni Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPKAD) dan Dinas Pendapatan Daerah Pemkab Sleman, sama sekali tidak memiliki website untuk dapat diakses oleh publik. Kedua, karakteristik informasi website belum mengakomodir jenis-jenis informasi publik sebagaimana yang diamanahkan UU KIP. Meskipun demikian, sebagian informasi publik di website Pemkab Sleman ( pada umumnya sebagian telah tersedia. Hal ini disebabkan karena pada waktu Pemkab Sleman membangun website, Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Peraturan Komisi Informasi Nomor 1 Tahun 2008 Tentang Standar Layanan Informasi Publik belum berlaku secara efektif. Ketiga, informasi mengenai adanya pelayanan informasi publik masih sangat minim. Informasi tentang adanya pelayanan informasi publik hanya ditemui pada website PPID Utama. Sedangkan pada semua website PPID Pembantu hampir sama sekali tidak ditemukan adanya informasi mengenai pelayanan informasi tersebut. Hal ini akan mengakibatkan publik tidak mengetahui bahwa mereka memiliki hak untuk tahu atas informasi dan dokumendokumen terkait penyelenggaraan pemerintahan yang telah dijamin oleh konstitusi. 110

4 3. Tantangan utama dalam upaya meningkatkan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah di Kabupaten Sleman adalah pada aspek kesiapan aparat pemerintah. Meskipun seluruh SKPD/Organisasi di lingkungan Pemkab Sleman telah memiliki PPID, namun persoalan terbatasnya SDM dan rendahnya pemahaman aparat terhadap substansi dari kebijakan menjadi penyebab ketidaksiapan aparat dalam mengimplementasikan kebijakan keterbukaan informasi publik. Baik PPID Utama dan seluruh PPID Pembantu Pemkab Sleman dalam melaksanakan tugas dan fungsinya dibidang layanan informasi publik belum didukung oleh aparat secara khusus. Sehingga sampai saat ini untuk menjalankan tugas dan fungsi ke-ppid-an menggunakan aparat yang sebelumnya juga telah memiliki tugas pokok pada aspek lain. Kurang siapnya aparat juga terlihat dari rendahnya pemahaman aparat terhadap substansi kebijakan keterbukaan informasi publik. Hanya aparat di Bagian Humas (PPID Utama) saja yang begitu memahami substansi kebijakan karena posisinya sebagai leading sector implementasi kebijakan keterbukaan informasi publik di Kabupaten Sleman. Sedangkan pada SKPD (PPID Pembantu) secara umum belum begitu memahami substansi kebijakan keterbukaan informasi publik. Puncak kurang siapnya aparat pemerintah terbukti dari adanya pemahaman bahwa isu keterbukaan informasi publik belum menjadi salah satu agenda prioritas dan anggapan bahwa kebijakan ini menciptakan pekerjaan tambahan, membuat implementasi kebijakan keterbukaan informasi publik berjalan sangat lamban. 111

5 4. Minimnya dukungan anggaran menjadi tantangan berikutnya dalam upaya meningkatkan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah di Kabupaten Sleman. Besarnya tugas dan kewajiban setiap badan publik dalam kebijakan keterbukaan informasi publik menuntut dukungan anggaran yang maksimal. Namun, Pemerintah Kabupaten Sleman hingga saat ini belum menganggarkan secara khusus kegiatan pelayanan informasi publik sebagai bagian dari implementasi kebijakan keterbukaan informasi publik di dalam APBD Kabupaten Sleman. Anggaran yang tersedia hanya diperuntukkan untuk kegiatan-kegiatan yang lebih bersifat operasional seperti koordinasi antara PPID dan PPID-P, sosialisasi dan kegiatan perjalanan dinas dalam rangka pelaksanaan kebijakan keterbukaan informasi publik. Sedangkan dukungan anggaran untuk pengembangan sistem pelayanan informasi publik, penyediaan sarana dan prasarana, serta SDM dibidang layanan informasi publik sama sekali tidak ada. Minimnya dukungan anggaran yang dialokasikan untuk kebijakan keterbukaan informasi publik semakin membuktikan bahwa isu keterbukaan informasi publik belum begitu menjadi perhatian dan agenda prioritas Pemerintah Kabupaten Sleman. 5. Tantangan yang terakhir dalam upaya meningkatkan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan daerah di Kabupaten Sleman adalah sosialisasi kebijakan keterbukaan informasi publik yang masih terbatas. Hingga saat ini sosialisasi hanya dilakukan pada internal lingkungan Pemkab Kabupaten Sleman, sedangkan sosialisasi kepada masyarakat sebagai salah satu kelompok sasaran kebijakan ini sama sekali belum dilakukan baik secara 112

6 langsung maupun secara tidak langsung oleh Pemkab Sleman. Masih bersifat terbatasnya sosialisasi kepada masyarakat tersebut akan menutup peluang bagi publik untuk turut berpartisipasi aktif guna mendukung keberhasilan implementasi kebijakan keterbukaan informasi publik di Kabupaten Sleman. 5.2 Saran Dari kesimpulan-kesimpulan di atas, maka dalam penelitian ini penulis mengajukan beberapa saran dalam upaya meningkatkan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan. Saran saran yang dapat penulis sampaikan dalam hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Diperlukan komitmen yang tinggi oleh pemerintahan yang baru Jokowi JK untuk melanjutkan kebijakan-kebijakan upaya peningkatan akses terhadap informasi publik dalam rangka mewujudkan pemerintahan yang terbuka (open government). Mengingat kebijakan keterbukaan informasi publik ini lahir di era pemerintahan sebelumnya dan Indonesia adalah salah satu perintis atau inisiator dari 8 negara gerakan global Open Government Partnership (OGP). Keberhasilan Indonesia menjadi pemerintahan yang terbuka (open government) ditentukan oleh bagaimana seluruh badan publik dalam hal ini pemerintahan daerah untuk turut memiliki komitmen yang besar terhadap isu ini. Oleh karena itu, pemerintah pusat perlu lebih mendorong pemerintah daerah untuk berusaha meningkatkan akses publik terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan daaerah. 113

7 2. Diperlukan upaya yang lebih serius dan strategis untuk meningkatkan pengetahuan serta pemahaman pemerintah daerah melalui penguatan kapasitas terhadap substansi Undang-Undang Keterbukaan Informasi Publik. Upaya pemberian pemahaman diarahkan terhadap urgensi dari kebijakan itu sendiri sehingga pemerintah daerah dapat lebih memahami apa yang menjadi tujuan, ide atau gagasan substansial dari kebijakan Keterbukaan Informasi Publik. Bahwa kebijakan keterbukaan informasi publik pada hakikatnya adalah sebuah upaya pemenuhan hak asasi warga untuk tahu (the right to know) terhadap informasi penyelenggaraan pemerintahan yang telah dijamin oleh konstitusi. 3. Dalam proses implementasinya di Pemerintahan Daerah Kabupaten Sleman, terdapat beberapa saran sebagai berikut. Pertama, di perlukan standar operasional prosedur (SOP) Pelayanan Informasi Publik di seluruh SKPD. Hal ini akan membuat mekanisme atau cara memperoleh informasi publik menjadi jelas sehingga proses pelayanan informasi publik berjalan dengan efektif dan efisien. Kedua, PPID Pembantu yang ada disetiap SKPD harus lebih kooperatif kepada PPID Utama terutama dalam hal penyampaian laporan layanan informasi publik dan pengusulan daftar informasi publik yang dikecualikan di instansinya. Ketiga, pemerintah daerah perlu meningkatkan komitmennya untuk dapat mengembangkan website dan seluruh subdomain website SKPD agar menjadi media akses yang lebih memadai dalam mendukung implementasi kebijakan keterbukaan informasi publik. Informasi yang disajikan pun selayaknya bukan hanya informasi 114

8 bersifat formalitas, akan tetapi yang paling utama adalah informasi yang bersifat substantif menyangkut penyelenggaraan pemerintahan. Disamping itu untuk efektiftas implementasi kebijakan KIP, Bidang Kominfo dan Bagian Humas Setda Pemkab Sleman harus terintegrasi dalam proses pengembangan sistem pelayanan informasi publik. Keempat, diperlukan dukungan anggaran yang proporsional sesuai dengan besarnya tugas dan kewajiban pemerintah daerah dalam implementasi kebijakan KIP. Selain anggaran untuk operasioanl implementasi kebijakan KIP, dukungan anggaran untuk pengembangan sistem pelayanan informasi publik, SDM dan infrastruktur juga diperlukan. Kelima, diperlukan jangkauan sosialisasi kebijakan keterbukaan informasi publik secara meluas kepada masyarakat dan bukan hanya pada lingkungan internal pemerintahan daerah saja. Sosialisasi dilakukan baik secara langsung maupun melalui berbagai media yang ada seperti media cetak, siaran radio atau televisi lokal, website dan media sosial lainnya. 115

BAB IV PENUTUP. Berdasarkan gambaran pelaksanaan UU KIP oleh Pemkab Kediri selama

BAB IV PENUTUP. Berdasarkan gambaran pelaksanaan UU KIP oleh Pemkab Kediri selama BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan Berdasarkan gambaran pelaksanaan UU KIP oleh Pemkab Kediri selama tahun 2008-2013 yang telah diuraikan sebelumnya bisa disimpulkan bahwa pelaksanaan UU KIP pada badan publik
