Modul ke: Manajemen Keuangan 11FEB. Sumber Pembiayaan Jangka Pendek. Fakultas. Luna Haningsih, ME dan Aty Herawati, MSi. Program Studi Manajemen

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Modul ke: Manajemen Keuangan 11FEB. Sumber Pembiayaan Jangka Pendek. Fakultas. Luna Haningsih, ME dan Aty Herawati, MSi. Program Studi Manajemen"

Transkripsi

1 Modul ke: Manajemen Keuangan Sumber Pembiayaan Jangka Pendek Fakultas 11FEB Luna Haningsih, ME dan Aty Herawati, MSi Program Studi Manajemen

2 Jenis Sumber Pembiayaan Utang Jangka Pendek Dari berbagai macam sumber dana, pembiayaan jangka pendek dapat dikelompokkan dalam : a. Pinjaman dengan jaminan b. Pinjaman tanpa jaminan. Yang dimaksud dengan pinjaman tanpa jaminan adalah semua bentuk sumber pembiayaan yang tidak dijamin dengan kebendaaan atau tagihan dari pinjaman. Pinjaman diberikan hanya berdasarkan kepercayaan dari pemberi pinjaman dan kemampuan membayar dari pembayar untuk membayar utang. Sedangkan pinjaman dengan jaminan adalah suatu sumber pembiayaan yang dijamin dengan kebendaaan atau tagihan untuk menutup keian jika peminjam tidak dapat membayar atau memenuhi kewajiban.

3 Pinjaman tanpa Jaminan a. Hutang Dagang Utang dagang merupakan suatu bentuk sumber dana jangka pendek yang timbul karena transaksi pembelian suatu barang disetujui dan perusahaan penjual setuju bahwa untuk pembelian tersebut dibayar kemudian. Biaya Hutang Dagang Perhitungan biaya bunga efektif karena tidak memanfaatkan masa diskonto menjadi sebagai berikut : Bunga + biaya lain Bunga efektif = x perputaran dana Kas tersedia Jumlah hari dalam 1 tahun Perputaran dana = Jangka waktu piutang dalam hari Kas tersedia = Pinjaman - Diskonto

4 Pinjaman tanpa Jaminan b. Commercial Paper Commercial paper merupakan surat berharga pasar uang yang berjangka pendekdan merupakan suatu janji dari perusahaan yang mengeluarkannya untuk membayar pada tanggal jatuh waktu Biaya Commercial Paper Rumus yang digunakan untuk menghitung bunga efektif dari pemanfaatan commercial paper ini adalah : Biaya yang dikeluarkan Bunga efektif = x perputaran dana Kas tersedia Biaya yang dikeluarkan Kas yang tersedia Diskonto = Diskonto + Biaya penempatan + Biaya lainnya = Nilai commercial paper - Diskonto - Biaya penempatan - biaya lainnya = tingkat bunga / bulan x jangka waktu commercial paper dalam bulan x nilai commercial paper Jumlah hari dalam 1 tahun Perputaran dana = Jangka waktu commercial paper dalam hari

5 Pinjaman tanpa Jaminan c. Kredit Bank Bank komersial dapat juga memberikan kredit jangka pendek tanpa jaminan kebendaan. Kredit yang diberikan kepada perusahaan semata-mata karena kepercayaan yang diberikan oleh bank kepada penerima kredit. Salah satu cara pemberian kredit oleh bank kepada penerima kredit. Salah satu cara pemberian kredit oleh bank ini adalah melalui credit line. Dengan credit line ini bank berjanji akan memberikan kredit dalam batas maksimum tertentu pada saat peminjam memerlukannya. Jika credit line ini dapat diperpanjang untuk suatu periode berikutnya setelah suatu periode selesai, maka bentuk kredit ini disebut Credit Revolving. Tingkat bunga yang dikenakan untuk kredit line umumnya tidak dinyatakan tetap dalam suatu presentase tertentu, melainkan dikaitkan dengan prime rate. Misalnya tingkat bunga yang dikenakan oleh suatu bankkomersial adalah ½ % diatas prime rate.

6 Pinjaman dengan Jaminan a. Pledging Receivable Pledging Receivable, peminjam menggadaikan piutangnya sebagai jaminan kredit yang diperoleh. Karena didalam piutang terdapat resiko tak tertagih dan maturitas ( jatuh tempo pembayaran ), jumlah pinjaman yang dapat diberikan lebih rendah dari nilai nominal piutang yang dijadikan sebagai jaminan. Tingkat bunga yang dikenakan atas pinjaman dengan jaminan piutang ini umumnya lebih tinggi dari prime leding rate. Hal ini disebabkan resiko tak tertagihyang terdapat dalam piutang. Disamping beban biaya bunga yang relative cukup tinggi, perusahaan penerima kredit juga dibebani dengan biaya lain seperti biaya administrasi. Keuntungan dari pledging rate adalah fleksibilitas yang dimiliki oleh perusahaan penerima kredit. Jika perusahaan membutuhkan dana jangka pendek, dana pembiayan ini segera dapat diperoleh dari piutang yang ada. Kekurangannya adalah pembiayaan dengan menggadaikan piutang ini relative mahal biayanya dibandingkan dengan sumber dana jangka pendek lainnya.

7 Pinjaman dengan Jaminan b. Pledging Receivable Factoring receivable adalah piutang dari perusahaan yang menerima kredit dijual kepada faktor. Faktor atau perusahaan yang mengambil alih piutang ini yang kemudian menagih pembayaran dari piutang piutang yang dijual. Beban yang ditanggung oleh perusahaan yang menjual piutang kepada faktor ini meliputi ; biaya administrasi, dan biaya bunga. Karena biaya bunga dihitung dari jumlah dana yang diterima, maka beban bunga efektif menjadi semakin mahal

8 Terima Kasih Luna Haningsih, ME dan Aty Herawati, MSi

BAB 3 Piutang Piutang Wesel (notes receivable)

BAB 3 Piutang Piutang Wesel (notes receivable) BAB 3 Piutang Piutang Wesel (notes receivable) Tujuan Pengajaran: Setelah mempelajari bab ini, mahasiswa diharapkan mampu : 1. Menjelaskan pengertian piutang wesel 2. Menjelaskan pengakuan piutang wesel
