APLIKASI EDUKASI BENDA PENINGGALAN ZAMAN PRASEJARAH BERBASIS WEBGL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "APLIKASI EDUKASI BENDA PENINGGALAN ZAMAN PRASEJARAH BERBASIS WEBGL"

Transkripsi

1 APLIKASI EDUKASI BENDA PENINGGALAN ZAMAN PRASEJARAH BERBASIS WEBGL Nama : Nur Istiqomah NPM : Jurusan : Sistem Informasi Pembimbing : Dr. Suryarini Widodo, S.Kom., MMSI.

2 Latar Belakang Dalam bidang pendidikan, pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) khususnya usia Sekolah Menengah Pertama (SMP) kelas VII di sekolah merupakan pembelajaran yang terbilang sulit, sehingga diperlukan strategi pembelajaran yang tepat untuk mengajarkan, agar peserta didik lebih mudah memahami konsep yang terkandung dalam materi yang dipelajari. Namun dengan banyaknya bermunculan teknologi-teknologi yang canggih, dibuatlah beberapa web edukasi, aplikasi WebGL (Web Graphics Library) yaitu website yang menampilkan visualisasi 3D, dalam hal ini penerapan teknologi tersebut diaplikasikan dalam mengilustrasikan beberapa benda peninggalan pada zaman prasejarah.

3 Rumusan Masalah Bagaimana membangun website berbasis WebGL dengan HTML5 dan Blend4Web? Bagaimana cara menarik minat pelajar SMP dalam mempelajari benda-benda peninggalan pada zaman prasejarah? Bagaimana membuat objek benda peninggalan zaman prasejarah dalam bentuk 3D?

4 Batasan Masalah Web edukasi ini ditujukan untuk pelajar usia sekolah menengah pertama (SMP) kelas VII semester satu untuk materi Kehidupan Masyarakat Indonesia Pada Masa Praaksara yang berisi mengenai alat-alat yang digunakan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup. Informasi yang akan disajikan dalam web berupa teks, gambar dan animasi. Pada web ini juga akan disajikan beberapa video.

5 Tujuan Penulisan Tujuan yang ingin dicapai dalam penulisan skripsi ini adalah membuat suatu website berbasis WebGL dengan HTML5 yang dapat digunakan untuk mempermudah dan menarik perhatian pelajar, khususnya usia sekolah menengah pertama dalam mempelajari dan memahami benda-benda peninggalan pada zaman prasejarah yang merupakan keanekaragaman hasil kebudayaan zaman praaksara.

6 Metode Penelitian Metode penelitian dalam penulisan ini adalah sebagai berikut : Perencanaan: menentukan data apa saja yang dibutuhkan dan mengidentifikasi masalah serta merencanakan pembuatan web. Analisis: proses pengumpulan data yang dilakukan melalui website dan bukubuku yang memuat artikel yang berkenaan dengan bahan materi website yang dibuat. Perancangan: Membuat perancangan struktur navigasi, membuat desain tampilan web, dan membuat aplikasi dengan menggunakan editor pemrograman Web seperti Notepad++ serta tools untuk membuat animasi 3D seperti Blender. Implementasi: penerapan dari perancangan yang telah dibuat dalam rangka penyempurnaan aplikasi. Uji Coba: dilakukan uji coba menggunakan perangkat keras seperti personal computer, laptop, handphone, dan perangkat lunak browser seperti google chrome, dan mozilla firefox.

7 Struktur Navigasi Struktur Navigasi User

8 Struktur Navigasi Struktur Navigasi Admin

9 Tampilan Output Aplikasi Tampilan Halaman Home Tampilan Halaman Prasejarah

10 Tampilan Output Aplikasi Tampilan Halaman Megalitikum Tampilan Halaman Paleolitikum

11 Tampilan Output Aplikasi Tampilan Halaman Mesolitikum Tampilan Halaman Neolitikum

12 Tampilan Output Aplikasi Tampilan Halaman Zaman Logam Tampilan Halaman Objek

13 Tampilan Output Aplikasi Tampilan Halaman Isi Tampilan Halaman Login

14 Tampilan Output Aplikasi Tampilan Halaman Admin Tampilan Halaman Admin Prasejarah

15 Kesimpulan Pembuatan aplikasi ini dapat mempermudah dan menarik minat siswa siswi Sekolah Menengah Pertama khususnya kelas VII untuk mendapatkan informasi dan belajar tentang benda peninggalan zaman prasejarah. Dari hasil pengujian yang dilakukan menggunakan teori black box, semua fungsi pada aplikasi ini telah berjalan dengan baik. Program aplikasi ini dapat meningkatkan daya tarik dengan presentasi yang disajikan secara kreatif, unik dan inovatif.

16 Saran Aplikasi ini masih perlu pengembangan dan penyempurnaan yaitu dengan menambahkan fitur-fitur, seperti menambahkan kolom search untuk memudahkan pengguna dalam mencari info yang diinginkan, dan memperbaiki tampilan aplikasi agar lebih menarik lagi.

Membuat Web E-learning Dasar Membaca Not Balok Menggunakan Bootstrap

Membuat Web E-learning Dasar Membaca Not Balok Menggunakan Bootstrap Membuat Web E-learning Dasar Membaca Not Balok Menggunakan Bootstrap Nama : Danar Adi Perkasa NPM : 51412673 Jurusan : Teknik Informatika Pembimbing : Prof. Dr.Rer.nat. A. Benny Mutiara, SSi, SKom LATAR
