BAB 1 PENDAHULUAN. sebagai penerima siaran gambar bergerak beserta suara, baik itu

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. sebagai penerima siaran gambar bergerak beserta suara, baik itu"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Televisi adalah sebuah media komunikasi yang terkenal dan berfungsi sebagai penerima siaran gambar bergerak beserta suara, baik itu yang monokrom (hitam-putih) maupun berwarna. Kata televisi merupakan gabungan dari kata dari bahasa yunani dan visio (penglihatan) dari bahasa latin, sehingga televisi dapat diartikan sebagai alat komunikasi jarak jauh yang menggunakan media visual/penglihatan. 1 Penggunaan kata Televisi sendiri juga dapat merujuk kepada kotak televisi, acara televisi, Penemuan televisi disejajarkan dengan penemuan roda, karena penemuan ini mampu mengubah peradaban dunia. Di Indonesia televisi secara tidak formal sering disebut dengan Kotak televisi pertama kali dijual secara komersial sejak tahun 1920 an dan sejak saat itu televisi telah menjadi barang biasa di rumah, kantor bisnis, maupun institusi, khususnya sebagai sumber kebutuhan akan hiburan dan berita serta menjadi media periklanan. Sejak 1970 an, 1 Morissan. Managemen Media Penyiaran Strategi Mengelola Radio dan Televisi. Penerbit Prakasa. Tangerang.2005 hal 6 1

2 2 kemunculan kaset video, juga menjadikan kotak televisi sebagai alat untuk untuk melihat materi siaran serta hasil rekaman. Dalam tahun terakhir, siaran televisi telah dapat diakses melalui Internet, misalnya melalui iplayer Prinsip televisi ditemukan oleh Paul Nipkow dari Jerman pada tahun 1884, namun baru tahun 1928 Vladmir Zworkyn ( Amerika Serikat ) menemukan tabung Zworkyn dengan bantuan Philo Farnsworth berhasil menciptakan pesawat televisi pertama yang dipertunjukkan kepada umum pada pertemuan World s Fair pada tahun 1939 Kemunculan televisi pada awalnya ditanggapi biasa saja oleh masyarakat. Harga pesawat televisi ketika itu masih mahal, selain itu belum tersedia banyak program yang belum disaksikan. Pengisi acara televisi pada masa itu bahkan meragukan masa depan televisi, mereka tidak yakin televisi dapat berkembang dengan pesat. Pembawa acara televisi ketika itu, harus menggunakan tata rias biru tebal agar dapat terlihat normal ketika muncul di layar televisi, mereka juga harus menelan tablet garam untuk mengurangi keringat yang membanjir di badan karena intensitas cahaya lampu studio yang sangat tinggi, menyebabkan para pengisi acara sangat kepanasan. 2 Perang Dunia ke 2 sempat menghentikan perkembangan televisi. Namun setelah perang usai, teknologi baru yang telah disempurnakan selama perang, berhasil 2 Panjaitan L. Erica. Matinya Rating Televisi.penerbit yayasan obor Indonesia Jakarta hal 8

3 3 mendorong kemajuan televisi. Kamera televisi baru tidak lagi membutuhkan terlalu lagi membutuhkan terlalu banyak cahaya sehingga para pengisi acara di studio tidaklagi kepanasan. Selain itu, layar televisi sudah menjadi lebih besar, terdapat lebih banyak program yang tersedia dan sejumlah stasiun televisi local mulai membentuk jaringan. Masa depan televisi mulai terlihat menjanjikan. Dalam buku Empat Windu TVRI disebutkan pula bahwa media televisi mengalami perubahan teknologi secara bertahap. Televisi generasi pertama adalah televisi hitam putih. Disini sinar pantul setelah melewati sistem lensa akan terbentuk gambar proyeksi hitam putih.gambar proyeksi ini langsung dirubah menjadi sinyal gambar proyeksi hitam putih. Maka jadilah siaran televisi hitam putih. Televisi generasi kedua adalah televisi warna. Pesawat televisi bewarna mulai diperkenalkan kepada publik pada tahun 1950 an. Siaran televisi berwarna dilaksanakan pertama kali oleh stasiun televisi NBC pada tahun 1960 dengan menayangkan program siaran berwarna setiap harinya. Pada tahun 1952 muncul gagasan dari Menteri Penerangan saat itu, maladi untuk mendirikan stasiun televisi di Indonesia. Meski jumlah pemilik pesawat televisi masih sangat sedikit dan itu terpusat di Jakarta, namun bangsa Indonesia, memerlukan stasiun televisi nasional. Sepuluh tahun kemudian, agustus 1962, keinginan itu terlaksana dengan nama Televisi Republik Indonesia ( TVRI). 3 3 Baskin Askurifai. JURNALISTIK TELEVISI. Penerbit Simbiosa Rekatama. Media 2006.Bandung hal 8

4 4 Ide itu sejalan dengan cita-cita Presiden Soekarno yang ingin menjadikan bangsa Indonesia sebagai mercusuar melalui penciptaan hal-hal besar. Dengan stasiun televisi, tujuan-tujuan pemerintah yang bersifat politis, baik internal maupun eksternal, akan relative mudah untuk bisa dicapai. Siaran televisi di Indonesia dimulai pada tahun 1962 saat TVRI menayangkan langsung upacara hari ulang tahun kemerdekaan Indonesia ke 17 pada tanggal 17 Agustus Siaran langsung itu masih terhitung siaran percobaan. Siaran resmi TVRI baru dimulai 24 agustus 1962 jam WIB yang menyiarkan secara langsung upacara pembukaan Asian Games ke 4 dari Stadion Utama Gelora Bung Karno. 4 Sejak pemerintah Indonesia membuka TVRI, maka selama 27 tahun penonton televisi di Indonesia hanya dapat menonton satu saluran televisi. Barulah pada tahun 1989, pemerintah memberikan izin operasi kepada kelompok usaha Bimantara untuk membuka stasiun televisi RCTI yang merupakan televisi swasta pertama di Indonesia, disusul kemudian dengan SCTV, Indosiar, ANTV, TPI. Lativi ( kini bernama TV One ), Trans TV ( Kini bernama Trans 7 ), TV 7, dan Metro TV. Seiring dengan itu, kebutuhan masyarakat terhadap informasi juga semakin bertambah. Namun sayangnya kemunculan berbagai stasiun televisi di Indonesia tidak diimbangi dengan tersedianya sumber daya manusia yang memadai. Pada 4 Ibid hal 11

5 5 umumnya, televisi dibangun tanpa sepengetahuan pertelevisian yang memadai dan hanya berdasarkan semangat dan modal besar saja. MetroTV adalah sebuah stasiun televisi swasta Indonesia yang didirikan oleh PT Media Televisi Indonesia. Stasiun ini resmi mengudara sejak 25 November 2000 di Jakarta. PT Media Televisi Indonesia merupakan anak perusahaan dari Media Group, suatu kelompok usaha media yang dipimpin oleh Surya Paloh, yang juga merupakan pemilik surat kabar Media Indonesia. PT Media Televisi Indonesia memperoleh izin penyiaran atas nama "MetroTV" pada tanggal 25 Oktober Pada tanggal 25 November 2000, MetroTV mengudara untuk pertama kalinya dalam bentuk siaran uji coba di 7 kota. Pada awalnya hanya bersiaran 12 jam sehari, sejak tanggal 1 April 2001, MetroTV mulai bersiaran selama 24 jam. Dari awalnya memulai operasi dengan 280 orang karyawan. 5 Pada tanggal 20 Mei 2010, MetroTV memperkenalkan logo dan slogan barunya. Logo baru tetap menggunakan lambang burung elang dan warna dasar biru dan kuning, tetapi dengan jenis huruf Handel Gothic kursif yang memberikan kesan modern, segar dan futuristik. Penempatan logo pun juga diubah dari posisi semula di pojok kanan atas menjadi di pojok kanan bawah. 5

6 6 Stasiun TV ini pada awalnya memiliki konsep agak berbeda dengan yang lain, sebab selain mengudara selama 24 jam setiap hari, stasiun TV ini hanya memusatkan acaranya pada siaran warta berita saja. Tetapi dalam perkembangannya, stasiun ini kemudian juga memasukkan unsur hiburan dalam program-programnya. Metro TV adalah stasiun pertama di Indonesia yang menyiarkan berita dalam bahasa Mandarin: Metro Xin Wen, dan juga satu-satunya stasiun TV di Indonesia yang tidak menayangkan program sinetron. Metro TV juga menayangkan siaran internasional berbahasa Inggris pertama di Indonesia Indonttesia Now yang dapat disaksikan dari seluruh dunia. Stasiun ini dikenal memiliki presenter berita terbanyak di Indonesia. Salah satu acara program acara unggulan berita Metro TV adalah Program 8-11 show. dibawakan oleh tiga host yaitu : Marissa Anita, Tommy Cokro, dan Prabu Revolusi, sesuai dengan namanya program acara 8-11 show adalah sebuah program acara talk show Metro TV yang ditayangkan dari mulai pukul 8 pagi sampai pukul 11 siang, tidak hanya menyajikan talkshow, 8-11 show juga menyuguhkan berbagai selingan seperti segmen masak-memasak hingga live musik, tidak hanya itu, program acara 8-11 show juga menyajikan berita-berita nasional maupun internasional diantaranya adalah berita kriminal, politik, dan juga olahraga, dan ditambah juga dengan bincang-bincang eksklusif yang membahas peristiwa-peristiwa yang masih hangat 6 6 metrotvnews.com

7 7 Alasan peneliti memilih program ini untuk dijadikan bahan penelitian adalah sebagai media pembelajaran tentang bagaimana proses produksi acara televisi sehingga menyajikan program yang berkualitas baik itu program siaran langsung maupun program taping, dan juga lebih mendalami apa yang telah dipelajari peneliti dalam berkarir di dunia jurnalistik. 1.2 Perumusan Masalah Perumusan masalah dari penelitian ini adalah, bagaimana menganalisis tentang proses produksi program acara 8-11 show Metro TV periode desember 2012? 1.3 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah ingin menganalisa tentang proses program acara 8-11 show Metro TV periode desember Manfaat Penelitian Manfaat Akademis Melalui penelitian ini, peneliti ingin memberikan referensi dan sedikit tentang ilmu pengetahuan khususnya tentang bagaimana perencanaan suatu proses produksidalam suatu program acara mulai dari proses pra produksi, produksi, hingga pasca produksi di dunia pertelevisian, mengetahui hambatan apa saja yang dihadapi dalam perencanaan suatu proses produksi serta bagaimana mengetahui bagaimana kerjasama dalam satuan kerja produksi demi menghasikan program yang baik

8 8 sekaligus, bagaimana sisi akademis dapat melihat konsep produksi tayangan ini dari pra produksi, produksi, hingga pasca produksi Manfaat Praktis Secara praktis penelitian ini juga dapat menjadi refrensi dan acuan dalam memproduksi suatu program televisi, mengetahui bagaimana mengembangkan ide kreatif. Bagaimana perencanaan, produksi, hingga pasca untuk siaran langsung. Selain itu sebagai masukan dan bahan evaluasi bagi manajemen produksi acara dalam memproduksi suatu program acara, serta para jurnalis yang bekerja dibelakang layar, sehingga dapat memproduksi tayangan secara efektif dan berkualitas.

9

BAB I PENDAHULUAN. vindonesia ke-17 pada tanggal 17 Agustus Siaran langsung itu masih

BAB I PENDAHULUAN. vindonesia ke-17 pada tanggal 17 Agustus Siaran langsung itu masih BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Di awal perkembangannya di Indonesia, siaran televisi dimulai pada tahun 1962 saat TVRI menayangkan langsung upacara Hari Ulang Tahun Kemerdekaan vindonesia
