BAB I PENDAHULUAN. lancarnya transportasi (darat, laut dan udara), perilaku masyarakat yang kurang sadar

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. lancarnya transportasi (darat, laut dan udara), perilaku masyarakat yang kurang sadar"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia, karena jumlah penderita penyakit DBD cenderung meningkat dari tahun ke tahun dan penyebarannya semakin luas. Berdasarkan data Profil Kesehatan Indonesia, 2014 dinyatakan bahwa jumlah penderita DBD yang dilaporkan pada tahun 2014 sebanyak kasus dengan jumlah kematian sebanyak 907 orang ( IR/angka kesakitan = 39,8 per penduduk dan CFR/angka kematian = 0,9%). Dibandingkan dengan tahun 2013 dilaporkan sebanyak kasus serta IR 45,85 terjadi penurunan kasus pada tahun Bali merupakan provinsi dengan angka kesakitan DBD tertinggi pada tahun 2014 yaitu sebesar 204,22 per penduduk. Banyak faktor yang turut berperan terhadap peningkatan kasus DBD dan Kejadian Luar Biasa yang sulit atau tidak dapat dikendalikan seperti kepadatan penduduk yang terus meningkat, sejalan dengan pembangunan kawasan pemukiman, urbanisasi yang tidak terkendali, lancarnya transportasi (darat, laut dan udara), perilaku masyarakat yang kurang sadar terhadap kebersihan lingkungan serta perubahan iklim. Demikian pula dengan Kota Denpasar yang merupakan ibu kota Provinsi Bali dengan jumlah kepadatan penduduk dan tingkat mobilitas yang tinggi dapat berpengaruh terhadap tingginya kasus DBD dan menjadikan Kota Denpasar daerah endemis DBD. Tingginya kasus DBD di Kota Denpasar telah menimbulkan keresahan di masyarakat. Berdasarkan laporan Dinas Kesehatan Kota Denpasar tahun 2015 jumlah kasus DBD di kota 1

2 2 Denpasar sebanyak kasus. Untuk melihat kinerja jumantik, dapat dilihat dari Angka Bebas Jentik (ABJ). Angka Bebas Jentik (ABJ) merupakan indikator yang digunakan untuk upaya pengendalian penyakit DBD. Berdasarkan laporan Dinas Kesehatan Kota Denpasar tahun 2015, Kecamatan Denpasar Timur memiliki presentase ABJ terendah yaitu sebesar 91,01%, sedangkan persentase ABJ tertinggi di Kecamatan Denpasar Selatan sebesar 95,14%. Puskesmas I Denpasar Timur ABJ memiliki persentase ABJ yaitu sebesar 91,36% dengan kasus DBD sebanyak 143 dan Puskesmas II Denpasar Timur memiliki persentase ABJ yaitu sebesar 87,65% dengan kasus DBD sebanyak 119. Desa Kesiman Petilan memiliki persentase ABJ terendah yaitu sebesar 73,33%. Desa Kesiman Petilan memiliki 11 banjar dan 9 banjar dinas. Banjar di Desa Kesiman Petilan diantaranya banjar Bukit Buwung, Kuningan, Abian Nangka Kelod, Abian Nangka Kaja, Meranggi, Dukuh, Saraswati, Kehen, Batan Buah, Kedaton, dan Kedaton Kelod. Terdapat 2 banjar yang tergabung menjadi satu banjar dinas, yaitu banjar Kuningan menjadi satu dengan banjar Bukit Buwung, dan banjar Saraswati menjadi satu dengan banjar Dukuh. Berdasarkan data dari Puskesmas II Denpasar Timur, banjar yang memiliki persentase ABJ terendah yaitu Banjar Kedaton Kelod sebesar 96,33%. Sedangkan Banjar Kuningan memiliki persentase ABJ tertinggi yaitu sebesar 99,69%. DBD mendapat perhatian serius dari seluruh kalangan masyarakat. Berbagai upaya telah dilaksanakan oleh pemerintah, salah satunya dengan cara memberdayakan Jumantik merupakan warga masyarakat setempat yang dilatih untuk memeriksa keberadaan jentik di tempat-tempat penampungan air. Jumantik merupakan salah satu bentuk gerakan atau partisipasi aktif dari masyarakat dalam menanggulangi penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) yang sampai saat ini masih belum dapat diberantas tuntas (Depkes RI, 2010 dalam Mubarokah, 2013).

3 3 Jumantik berfungsi untuk memantau keberadaan dan menghambat perkembangan awal vektor penular DBD, oleh karena itu peran jumantik sangat penting dalam sistem kewaspadaan dini dan mewabahnya DBD (Pratamawati, 2012). Dengan adanya jumantik yang aktif diharapkan dapat menurunkan angka kasus DBD dapat memutus mata rantai nyamuk Aedes Aegypty.sp serta menyadarkan masyarakat akan pentingnya perilaku hidup bersih dan sehat melalui kegiatan pemeriksaan jentik yang berulang-ulang, pelaksanaan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN), serta penyuluhan kepada masyarakat. Kinerja jumantik merupakan masalah yang sangat penting untuk dikaji dalam rangka menunjang pelaksanaan PSN. Rendahnya ABJ di Banjar Kedaton Kelod mengindikasikan bahwa kinerja jumantik dalam pelaksanaan pemberantasan sarang nyamuk masih belum maksimal. Hal ini sejalan dengan hasil penelitian di daerah Jakarta Utara bahwa presentase ABJ yang rendah disebabkan oleh jumantik yang kinerjanya kurang baik. Salah satu indikatornya adalah jumantik kurang teliti dalam melakukan survei. Jumantik mungkin hanya memeriksa tempat penampungan air yang besar seperti bak mandi, ember, dan drum, sedangkan wadah yang kecil misalnya vas bunga, penampungan air di belakang kulkas, penampungan tetesan air conditioner (AC), dan penampungan tetesan dispenser tidak diperiksa. Tempat penampungan air di luar rumah seperti talang air, tangki air, botol bekas, kaleng, wadah plastik, dan sebagainya terkadang juga tidak diperiksa. Hal tersebut mengakibatkan lepasnya jentik Aedes aegypti dari pemeriksaan. Secara umum, peran jumantik dinilai cukup berhasil dalam pencegahan DBD. Pengalaman di lapangan dalam melakukanevaluasi kinerja jumantik biasanya mereka tidak memberikan informasi yang cukup kepada masyarakat mengenai DBD dan pencegahannya. Motivasi kepada masyarakat juga jarang diberikan padahal, ini penting sekali untuk

4 4 selalu diberikan dan diingatkan kepada masyarakat tentang pencegahan DBD (Pratamawati, 2012). Dalam menjalankan tugasnya memantau jentik ke rumahrumah tentunya jumantik dihadapkan dengan berbagai situasi dan permasalahannya di lapangan seperti sebagian pemilik rumah tidak mengijinkan rumahnya disurvei. Ada pula rumah atau bangunan yang dikunci karena tidak dihuni atau penghuninya sedang pergi sehingga terlewat dari pemeriksaan (Pratamawati, 2012). Pandangan atau pendapat masyarakat yang positif mengenai kinerja jumantik perlu untuk diketahui karena dapat bermanfaat sebagai bahan evaluasi terhadap kebijakan-kebijakan instansi terutama yang berkaitan dengan upaya meningkatkan kinerja Feldman (1985) dalam Ramadhan (2009) menyatakan bahwa informasi yang pertama kali diperoleh sangat mempengaruhi pembentukan persepsi. Oleh karena itu, pengalaman pertama yang tidak menyenangkan akan sangat mempengaruhi pembentukan persepsi seseorang. Tetapi karena stimulus yang dihadapi oleh manusia senantiasa berubah, maka persepsi pun dapat berubah-ubah sesuai dengan stimulus yang diterima. Jika masyarakat mendapatkan pengalaman yang tidak menyenangkan mengenai kinerja jumantik maka akan sangat mempengaruhi persepsi masyarakat mengenai kinerja jumantik menjadi kurang baik. Begitu pula sebaliknya, jika masyarakat mendapat pengalaman yang menyenangkan dan puas mengenai kinerja jumantik maka akan sangat mempengaruhi persepsi masyarakat mengenai kinerja jumantik menjadi baik. Persepsi masyarakat mengenai kinerja jumantik yang baik akan berpengaruh terhadap kepercayaan masyarakat terhadap Hal ini dapat mempengaruhi pada perilaku masyarakat akan pentingnya melakukan pencegahan DBD dengan cara PSN 3M Plus setelah diberikan motivasi dan penyuluhan oleh Setiap orang memiliki persepsi yang berbeda-beda. Jika persepsi masyarakat Kedaton Kelod

5 5 mengenai kinerja jumantik mengatakan kinerja jumantik baik, maka hal tersebut akan menciptakan citra jumantik yang baik dimata masyarakat. Jika persepsi masyarakat Banjar Kedaton Kelod mengenai kinerja jumantik mengatakan kinerja jumantik kurang baik, maka hal itu menunjukkan kinerja yang dilakukan jumantik selama ini masih kurang optimal dan perlu ditingkatkan. Dengan latar belakang tersebut, maka penulis tertarik untuk meneliti persepsi masyarakat mengenai kinerja 1.2. Rumusan Masalah Berdasarkan laporan Dinas Kesehatan Kota Denpasar tahun 2015 persentase ABJ terendah ada di Desa Kesiman Petilan wilayah kerja Puskesmas II Denpasar Timur yaitu sebesar 73,33%. Berdasarkan data dari Puskesmas II Denpasar Timur, banjar yang memiliki persentase ABJ terendah yaitu Banjar Kedaton Kelod sebesar 96,33%. Rendahnya ABJ di Banjar Kedaton Kelod, Desa Kesiman Petilan mengindikasikan bahwa kinerja jumantik dalam pelaksanaan pemberantasan sarang nyamuk masih belum maksimal. Salah satu indikator kinerja jumantik yang kurang baik adalah jumantik kurang teliti dalam melakukan survei. Berdasarkan hal tersebut, sehingga diperlukan adanya sebuah penelitian untuk mengetahui persepsi masyarakat mengenai kinerja 1.3. Pertanyaan Penelitian Bagaimanakah persepsi masyarakat Banjar Kedaton Kelod Desa Kesiman Petilan Denpasar Timur mengenai kinerja jumantik dalam Pemberantasan Sarang Nyamuk?

6 Tujuan Penelitian Tujuan umum Adapun tujuan umum dari penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi masyarakat Banjar Kedaton Kelod Desa Kesiman Petilan Denpasar Timur mengenai kinerja Tujuan khusus Adapun tujuan khusus dari penelitian ini adalah sebagai berikut : a. Untuk mengetahui persepsi masyarakat Banjar Kedaton Kelod Desa Kesiman Petilan Denpasar Timur mengenai kinerja b. Untuk mengetahui perbedaan persepsi masyarakat mengenai kinerja jumantik berdasarkan karakteristik responden (umur, jenis kelamin, tingkat pendidikan, status pekerjaan, dan pendapatan perkapita) dan pengetahuan responden tentang 1.5. Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Penelitian ini diharapkan dapat menambah informasi ilmiah yang menyangkut dibidang kesehatan masyarakat mengenai kinerja jumantik berdasarkan persepsi masyarakat Banjar Kedaton Kelod Desa Kesiman Petilan Denpasar Timur.

7 Manfaat Praktis a. Sebagai bahan evaluasi terhadap kebijakan-kebijakan instansi terutama yang berkaitan dengan upaya meningkatkan kinerja b. Menjadi masukan bagi peneliti selanjutnya dalam bidang sumber daya manusia dan perilaku organisasi mengenai kinerja 1.6. Ruang Lingkup Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian untuk mengetahui persepsi masyarakat Banjar Kedaton Kelod Desa Kesiman Petilan Kecamatan Denpasar Timur mengenai kinerja

BAB I PENDAHULUAN. kejadian luar biasa dengan kematian yang besar. Di Indonesia nyamuk penular

BAB I PENDAHULUAN. kejadian luar biasa dengan kematian yang besar. Di Indonesia nyamuk penular 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Penyakit demam berdarah dengue (DBD) merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat penting di Indonesia dan sering menimbulkan suatu kejadian luar biasa
