Siswanto 1), Ayu Bidiawati 2) dan Fauziah 3) Abstrak

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Siswanto 1), Ayu Bidiawati 2) dan Fauziah 3) Abstrak"

Transkripsi

1 Hubungan Lingkungan Sekolah, Peran Guru dalam Proses Pembelajaran Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Komunikasi Kelas VIII SMP Kartika -6 Padang Siswanto ), Ayu Bidiawati 2) dan Fauziah 3) Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika Komputer 2 Dosen Program Studi Teknik Industri 3 Dosen Program Studi Matematika wanto992@gmail.com Abstrak This study aimed to examine the influence of the environment on student motivation, the role of the teacher in the learning process influence the students' learning motivation, school environment and the role of the teacher in the learning process together influential on student motivation. In accordance with the issues raised, then this type of study is a descriptive study. The population in this study were all students of class VIII on the subjects of Information and Communication Technology in junior Kartika -6 Padang. Based on the above calculation, of the total population of 36 students sampled as many as 58 students were taken as Random Sampling. The results showed that the school environment to the students 'motivation gives the relationship of 26.2%, the role of the teacher in the learning process of the students' motivation gives the relationship of 3.6%. then together provide the relationship of 26.6%. Keywords: school environment, role of teachers. Motivation to learn PENDAHULUAN Pendidikan merupakan suatu upaya dalam mempersiapkan sumber daya manusia yang memiliki keahlian dan keterampilan sesuai tuntutan pembangunan bangsa, dimana kualitas suatu bangsa sangat dipengaruhi oleh faktor pendidikan.motivasi belajar siswa pada mata pelajaran Teknik Informasi Komunikasi tersebut pada penelitian ini hanya dibatasi oleh lingkungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran saja. Motivasi merupakan aspek yang sangat penting dalam mendukung seseorang dalam mengerjakan atau mempelajari sesuatu hal, sehingga mempengaruhi seseorang dalam pencapaian sebuah prestasi belajar(sardiman,204). Motivasi belajar timbul karena faktor intrinsik, berupa hasrat dan keinginan berhasil dan dorongan kebutuhan belajar, harapan akan cita-cita. Sedangkan faktor ekstrinsik adalah adanya penghargaan, lingkungan belajar yang kondusif, dan kegiatan belajar yang menarik (Hamzah, 204). Motivasi memiliki dua elemen, yaitu elemen dalam (inner component), elemen luar (outer component). Elemen dalam (inner component) adalah elemen yang berupa perubahan yang terjadi dalam diri seseorang. Perubahan ini berupa keadaan tidak puas atau ketegangan psikologis. Elemen luar (outer component) adalah element yang mengarahkan tingkah laku seseorang yang berada di luar diri seseorang tersebut untuk mencapai tujuan yang ingin dicapai(soemarno, 2006). Terdapat lima faktor yang dapat mempengaruhi motivasi belajar siswa, yaitu: () harapan guru, (2) instruksi langsung, (3) umpan balik (feedback) yang tepat, (4) penguatan atau hadiah, (5) hukuman (Brophy, 2004). Siswa yang masih duduk dibangku Sekolah Dasar (SD) lebih dipengaruhi oleh motivasi ekstrinsik, sedangkan siswa yang sudah duduk di bangku Sekolah Menengah Atas/Kejuruan seharusnya lebih dipengaruhi oleh motivasi intrinsik, karena siswa tersebut sudah mempunyai kesadaran pentingnya belajar untuk masa depan. Namun dalam

2 realita masih banyak siswa yang belum dipengaruhi oleh motivasi intrinsik tersebut (Winkel, 983). Teori ini mirip dengan teori insting, tetapi lebih ditekankan pada unsur-unsur kejiwaan yang ada pada diri manusia. Bahwa setiap tindakan manusia karena adanya unsur pribadi manusia yakni id dan ego(sardiman, 2009). Dalam proses belajar siswa yang termotivasi secara intrinsik dapat dilihat dari kegiatannya yang tekun dalam mengerjakan tugas-tugas belajar karena merasa butuh dan ingin mencapai tujuan belajar yang sebenarnya. Tujuan belajar yang sebenarnya adalah untuk menguasai apa yang sedang dipelajari, bahkan karena ingin mendapat pujian dari guru (Prayitno, 989). Lingkungan adalah segala sesuatu yang berada diri kita, yang dalam arti yang lebih sempit, lingkungan merupakan hal-hal atau sesuatu yang berpengaruh terhadap perkembangan manusia(dalyono,2005).. Prey Katz menggambarkan peran guru sebagai komunikator, sahabat yang dapat memberikan nasihat-nasihat, motivator sebagai pemberi inspirasi dan dorongan, pembmbing dalam mengembangkan sikap dan tingkah laku serta nilai-nilai, orang yang menguasai bahan yang diajarkan 2.James W.Brown mengemukakan bahwa tugas dan peran guru antara lain: menguasai dan mengembangkan materi pelajaran, merencana dan mempersiapkan pelajaran sehari-hari, mengontrol dan mengevaluasi kegiatan siswa (Sardiman, 2006). METODE PENELITIAN a. Jenis Metode Penelitian Sesuai dengan permasalahan yang dikemukakan,maka jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif. Penelitian deskriptif adalah suatu bentuk penelitian yang paling mendasar.merupakan penelitian 2 kuantitatif. Ragam penelitian ini adalah penelitian yang terstruktur yang dimulai dari pengujian hipotesis. Penelitian korelasional untuk mengetahui bagaimana faktor-faktor Lingkungan Sekolah (X ), Peran Guru Dalam Proses Pembelajaran (X 2 ) terhadap Motivasi Belajar Siswa (Y). b.paradigma Penelitian Berdasarkan hal tersebut maka paradigma dalam penelitian ini dapat digambarkan sebagai berikut: c.tempat dan waktu Penelitian Penelitian ini dilakukan di SMP Kartika -6 Padang yang beralamatkan di Jalan Imam Bonjol Padang, pada tanggal 7 mei 205 s.d 20 mei 205. d.populasi dan Sampel Penelitian Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas VIII Mata pelajaran Teknologi Informasi Komunikasi di SMP Kartika -6 Padang (4 kelas) jumlah populasi siswa kelas VIII SMP Kartika sebanyak 36 orang. Penelitian ini menggunakan dua sampel, yaitu siswa SMP KelasVIII. Pemilihan sample dilakukan dengan teknik purposive sampling method. (Arikunto, 2000) purposive sampling method yaitu teknik sampling yang digunakan oleh peneliti jika peneliti mempunyai pertimbangan-pertimbangan tertentu di dalam pengambilan sampelnya. (Riduwan, 20). e. Tenik Analisis Data Analisis univariat yaitu analisis statistik atau menghitungkan faktor atau variabel tunggal meliputi deskripsi masing-masing kateristik

3 responden penelitian.pengolahan data dilakukan dengan komputer menggunakan program SPSS versi 20.0 windows. Untuk mengetahui hubungan Korelasi Koefisien Koefisien Ρ Korelasi Determinasi (r) (mean) sebesar 62.9 modus (mode) sebesar 59.00, median sebesar dan simpangan baku (standar deviation) sebesar harga skor rata-rata, modus dan median tidak jauh berbeda dan tidak melebih satu simpangan baku, ini berarti bahwa distribusi lingkungan sekolah cenderung normal. Peran Guru dalam Proses Pembelajaran (ryl) 0,368 0,368X = 0.20 antara variabel dimana jenis variabel yang dikorelasikan adalah interval. Maka salah satu menggunakan uji statistik yaitu menggunakan uji korelasi produk jika distribusikan normal dan jika tidak normal menggunakan uji parametrik yaitu dengan uji fisher s exact. HASIL DAN PEMBAHASAN Data penelitian ini terdiri dari 3 variabel yaitu data variabel, variabel motivasi belajar siswa (Y), Lingkungan Sekolah (X), Peran Guru dalam Proses Pembelajaran (X2) sebagai berikut: Motivasi Belajar Siswa Angket variabel motivasi belajar siswa terdiri dari 23 butir. Maka skor minimum 43 dan skor maksimum 79. Hasil pengolahan data diperoleh skor rata-rata (mean) sebesar 6.03 modus (mode) sebesar 57.00, median sebesar 6.0 simpangan baku (standar deviation) sebesar harga skor rata-rata, modus dan median tidak jauh berbeda dan tidak melebih satu simpangan baku, ini berarti bahwa distribusi motivasi belajar siswa cenderung normal. Lingkungan Sekolah Angket variabel lingkungan sekolah terdiri dari 23 butir. Maka skor minimum 28 dan skor maksimum 80. Hasil pengolahan data diperoleh skor rata-rata Angket variabel peran guru dalam proses pembelajaran terdiri dari 2 butir. Maka skor minimum 25 dan skor maksimum 89. Hasil pengolahan data diperoleh skor rata-rata (mean) sebesar 62.9 modus (mode) sebesar 59,0 median sebesar dan simpangan baku (standar deviation) sebesar harga skor rata-rata, modus dan median tidak jauh berbeda dan tidak melebih satu simpangan baku, ini berarti bahwa distribusi peran guru dalam proses pembelajaran cenderung normal.. Uji Normalitas Uji normalitas data digunakan untuk menguji apakah distribusi sebuah data mengikuti atau mendekati distribusi normal. Pengujian normalitas dapat dilakukan dengan menggunakan One Sample Kolmogorov-Smirnov Test, dengan taraf signifikan 0,05 atau 5%. Jika signifikan yang dihasilkan > 0,05 maka distribusi datanya dikatakan normal. Sebaliknya jika signifikan yang dihasilkan < 0,05 maka data tidak terdistribusi secara normal. Tabel. Uji Normalitas Uji normalitas menyatakan nilai asymp.sig > Berdasarkan hasil tersebut dapat dinyatakan data yang digunakan dalam penelitian ini telah berdistribusi normal dan bisa dilanjutkan untuk diteliti lebih lanjut, karena nilai signifikan dari uji normalitas > 0, Uji Homogenitas 3

4 Pengujian homogenitas data dilakukan untuk H = Tidak terdapat hubungan lingkungan sekolah mengetahui apakah sampel penelitian berasal dari pada motivasi belajar siswa. popluasi yang homogen. Untuk menguji homogenitas dilakukan dengan analisis Levene Statistic. Analisis 2.Hipotesis Kedua homogenitas varian dilakukan untuk mengetahui apakah asumsi bahwa ketiga variabel yang mempunyai varian yang sama (homogen). Hipotesis kedua yang diuji dalam penelitian ini adalah peran guru dalam proses pembelajaran terhadap motivasi belajar siswa, untuk menguji besarnya Levene Statistic lingkungan sekolah (X ) dan peran guru dalam proses pembelajaran (X 2 ) adalah sedangkan probabilitasnya 0,09 yang berarti lebih besar dari 0,05, demikian hipotesis nol (Ho) diterima yang berarti asumsi bahwa varians populasi adalah indentik (homogen) dapat diterima. hipotesis ini dilakukan analisis korelasi dapat dilihat pada Tabel 3. Tabel 3. Rangkuman Hasil Analisis Korelasi Peran Guru dalam Proses Pembelajaran (X 2 ) terhadap Motivasi Belajar Siswa (Y). Hipotesis Pertama Hasil perhitungan pada Tabel 2 Hipotesis pertama yang diuji dalam penelitian ini adalah lingkungan sekolah terhadap motivasi belajar siswa, untuk menguji hipotesis ini dilakukan analisis korelasi dapat dilihat pada Tabel 2. Tabel 2. Rangkuman Hasil Analisis Korelasi Peran Guru dalam Proses Pembelajaran (X 2 ) menunjukkan bahwa koefisien korelasi antara lingkungan sekolah terhadap motivasi belajar siswa adalah sebesar = 0,368 dengan p< (0,000). Berdasarkan hasil perhitungan ini dapat dijelaskan bahwa peran guru dalam proses pembelajaran berkorelasi sangat signifikan terhadap motivasi belajar siswa, dan bentuk hubungannya positif Hasil perhitungan pada Tabel 2 menunjukkan bahwa koefisien korelasi antara lingkungan sekolah Korelasi Koefisien Korelasi (r) Koefisien Determinasi Ρ terhadap motivasi belajar siswa adalah sebesar = 0,52 dengan p< (0,000). Berdasarkan hasil (ryl) X 0.52 = perhitungan ini dapat dijelaskan bahwa lingkungan sekolah berhubungan sangat signifikan terhadap motivasi belajar siswa, dan bentuk hubungannya positif dengan koefisien determinasi =0,262 atau sebesar 26.2%. Berdasarkan hasil pengujian di atas semuannya signifikan maka hipotesis yang menyatakan bahwa lingkungan sekolah berhubungan terhadap motivasi belajar siswa sebesar 26.2%. dengan koefisien determinasi =0,36 atau sebesar 3.6%. Berdasarkan hasil pengujian di atas semuannya signifikan maka hipotesis yang menyatakan bahwa peran guru dalam proses pembelajaran 0 berhubungan terhadap motivasi belajar siswa sebesar 3.6% H= Terdapat hubungan peran guru dalam proses pembelajaran pada motivasi belajar Ho = Terdapat hubungan lingkungan sekolah siswa. pada motivasi belajar siswa. 4

5 Korelasi Koefisien Koefisien Ρ Korelasi (R) Determinasi (R 2 ) (ryl2) 0, X0.56= H = Tidak terdapat hubungan peran guru dalam proses pembelajaran sekolah pada motivasi belajar siswa. 3. Hipotesis Ketiga Hipotesis ketiga yang diuji dalam penelitian ini adalah bahwa lingungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran secara bersama-sama berhubungan terhadap motivasi belajar siswa, untuk menguji hipotesis ini dilakukan analisis korelasi ganda dan Hasilnya dapat dilihat pada Tabel 4. Tabel 4.Rangkuman Hasil Analisis KorelasiLingkungan Sekolah (X ) dan Proses Guru dalam Proses Pembelajaran (X 2 ) dengan Motivasi Belajar Siswa (Y). Hasil perhitungan pada Tabel 3 menunjukkan bahwa harga koefisien korelasi ganda lingkungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran secara bersama-sama dengan variabel motivasi belajar siswa (R y 2) adalah sebesar 0,56 dengan ρ = 0,000< α = 0,05 dan koefisien determinasi (R y2 ) sebesar 0,56. Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa lingkungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran secara bersama-sama sangat signifikan dengan motivasi belajar siswa. H= Terdapat hubungan lingkungan sekolah peran guru dalam proses pembelajaran pada motivasi belajar siswa. H = Tidak terdapat hubungan lingkungan sekolah peran guru dalam proses pembelajaran sekolah pada motivasi belajar siswa. Pembahasan.Lingkungan Sekolah Terhadap Motivasi Belajar Siswa Hasil analisis data penelitian ini menunjukkan bahwa lingkungan sekolah berhubungan terhadap motivasi belajar siswa karena r hitung >r tabel (0.52>024) artinya lingkungan sekolah berhubungan dengan motivasi belajar siswa dengan sumbangan yang diberikan sebesar 26.2%. 2.Peran Guru dalam Proses Pembelajaran terhadap Motivasi Belajar siswa Hasil penelitian membuktikan bahwa peran guru dalam proses pembelajaran berhubungan terhadap motivasi belajar siswa karena r hitung >r tabel (0.368>0.24) dengan besarnya sumbangan yang diberikan 3.6%, hasil temuan mengambarkan bahwa peran guru dalam proses pembelajaran berhubungan terhadap motivasi belajar siswa. 3.Hubungan Lingkungan Sekolah dan Peran Guru dalam Proses Pembelajaran terhadap Motivasi Belajar Siswa Hasil Penelitian membuktikan bahwa lingkungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran secara bersama-sama berhubungan dengan motivasi belajar karena r hitung >r tabel (0.56>0.24) atau nilai r hitung >r tabel sedangkan sumbangan yang diberikan sebesar 26.6%. Kesimpulan dan Saran 5

6 Berdasarkan hasil analisis pada Bab IV maka dapat disimpulkan sebagai berikut:. Lingkungan sekolah berhubungan terhadap motivasi belajar siswa karena r hitung >r tabel (0.52>0.24) ini berarti lingkungan sekolah sangat berhubungan dengan motivasi belajar siswa. 2. Peran guru dalam proses pembelajaran hubungan terhadap motivasi belajar siswa karena r hitung >r tabel (0.368>0.24) memberikan sebesar 3,6%. Dengan demikian, peran guru dalam proses pembelajaran berhubungan dengan motivasi belajar siswa. 3. Lingkungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran disekolah secara bersama-sama berhubungan terhadap motivasi belajar siswa sebesar karena r hitung >r tabel (0.56>0,24) sumbangan yang diberikan 26.6%. Hal ini menjelaskan bahwa untuk meningkatkan motivasi belajar siswa yang lebih baik pihak sekolah lebih memperhatikan lingkungan tempat siswa dalam belajar, tidak hanya itu peran guru juga sangat memberikan pengaruh yang besar terhadap motivasi belajar siswa. Saran Berdasarkan kesimpulan dan implikasi di atas, penulis menyarankan kepada:. Bagi peneliti, agar lebih meneliti lebih mendalam tentang lingkungan sekolah dan peran guru dalam proses pembelajaran terhadap motivasi belajar siswa. 2. Bagi pendidik, agar lebih memperhatikan lagi kondisi para siswa dan memberikan motivasi belajar yang lebih baik lagi 3. Bagi sekolah, agar lebih memperhatikan lagi lingkungan tempat siswa belajar agar siswa lebih termotivasi. 4. Bagi siswa, diharapkan agar dapat lebih meningkatkan motivasi belajar masing-masing. DAFTAR PUSTAKA Arikunto,Suharsimi Prosedur Penelitian. Suatu Pendekatan Praktek EdisiKe 3.Jakarta : Rineka Cipta. Bropy, J Motivating Student to Learn. London : Lowrence Erlbaum Associates, Publishers. Dalyono, M Prestasi Belajar. Jakarta : Rineka Cipta. Prayitno, Elida Motivasi Dalam Belajar dan Berprestasi. Jakarta : Depdiknas. Riduwan. 20. Dasar-dasar Statistika. Bandung : Alfabeta. Sardiman Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Raja Grafindo Persada. Sardiman Proses Belajar Mengajar.Jakarta : PT Bumi Aksara. Sardiman Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi. Jakarta : Raja Grafindo Persada. Soemarno, Wasty Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta. Sugiyono Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R dan D. Uno,Hamzah Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta : Bumi Aksara Winkel, W.S Psikologi Pendidikan dan Evaluasi Belajar. Jakarta : PT. Gramedia. 6

Mega Selvia 2), Drs. Khairudin, M.Si 1), Karmila Suryani, M.Kom 2)

Mega Selvia 2), Drs. Khairudin, M.Si 1), Karmila Suryani, M.Kom 2) Pengaruh Motivasi Belajar dan Kebiasaan Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kelas X di SMA N 1 Tigo Nagari (Kabupaten Pasaman) Mega Selvia
