Hari Minggu Adven III 17 Desember Tata Ibadah GPIB JEMAAT KARUNIA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Hari Minggu Adven III 17 Desember Tata Ibadah GPIB JEMAAT KARUNIA"

Transkripsi

1 Hari Minggu Adven III 17 Desember 2017 Tata Ibadah GPIB JEMAAT KARUNIA

2 PERSIAPAN Warga jemaat berdoa pribadi Prokantor & kantoria mengajarkan lagu-lagu baru Setelah bagi tugas, para pelayan berdoa di konsistori UCAPAN SELAMAT DATANG P2 Jemaat yang dikasihi Tuhan Yesus Kristus! Selamat pagi / sore... Presbiter yang melayani menyambut dengan penuh sukacita kehadiran saudara-saudara dalam ibadah Hari Minggu Advent III di GPIB Jemaat KARUNIA Kiranya kesetiaan beribadah kepada Tuhan, merupakan ungkapan syukur atas rahmat, anugerah dan berkat yang Tuhan limpahkan, sehingga membuat kita tetap bersukacita. Pelayan Firman dalam Ibadah ini adalah Sebagai tanda persekutuan, silakan bersalaman dengan sesama di sebelah kiri dan kanan kita P2 menyalakan lilin Advent I & II P2 Lilin Advent I dan II telah menyala, menandakan bahwa Hari Minggu Advent I dan II telah kita jalani dalam pengharapan yang teguh dan hati yang penuh damai karena kedatangan Tuhan Yesus Kristus. UNGKAPAN SITUASI P2 Kini, Lilin Adven III akan dinyalakan,... Lilin sukacita menyambut kedatangan Yesus. Ia datang untuk mengatasi semua persoalan, pergumulan dan kesulitan yang membuat hidup berbeban berat serta memberi kelegaan. Ia datang untuk memberi pengampunan atas dosa dan kejahatan yang telah kita lakukan, sehingga hidup kita kembali dipenuhi sukacita. Marilah siapkan diri, hati dan hidup untuk menyambut kedatangan-nya, sebab hanya Yesus, Sumber sukacita kita.... Jemaat SATU LILIN KITA NYALAKAN (GB. 127) Kantoria 3. Tiga lilin kita nyalakan kar na kita pun mendengar. Jurus lamat segera datang dan membawa damai besar. Setelah lilin dinyalakan --- Jemaat menyanyi semua 3. Tiga lilin kita nyalakan kar na kita pun mendengar. Jurus lamat segera datang dan membawa damai besar. AJAKAN BERIBDAH P2. Jemaat silakan berdiri untuk menyambut Firman Tuhan hadir di tengah persekutuan kita. 2

3 MENGHADAP TUHAN Menyanyi: MARILAH BERNYANYI PUJI TUHAN (GB. 18) Kantoria 1. Marilah bernyanyi puji Tuhan, bunyikan seruling dan sasando, pujilah Dia, di atas takhta-nya yang mulia. Puji Dia hai segala yang bernafas. Ref.Pujilah Tuhan yang Mahatinggi dan mahakuasa, Pujilah Tuhan yang Mahakasih dan murah hati. Kepada Dia berilah hormat dan kemuliaan; Pujilah Dia segala yang bernafas Jemaat 2. Marilah bernyanyi sukacita, pukul toto buang* dan kolintang pujilah Dia, agungkan Tuhan semesta alam. Puji Dia hai segala yang bernafas.ref. --- prosesi Alkitab dibawa memasuki ruang ibadah setelah tiba di mimbar, jemaat menyanyikan bait 3-4 Prmpn Lk-lk Lk-lk Prmpn VOTUM PF Jmt. 3. Orang Batak maupun orang Jawa, orang Bali maupun orang Dayak; segala suku, bahasa dan aneka budaya. Puji Dia hai segala yang bernafas. Ref. 4. Dari timur maupun dari barat, di selatan maupun di utara; mari semua bersatu memuji nama Tuhan. Puji Dia hai segala yang bernafas. Ref. Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang menjadikan langit dan bumi A min. NAS PEMBIMBING : Yeremia 23 : 5 PF Sesungguhnya, waktunya akan datang, demikianlah firman TUHAN, bahwa Aku akan menumbuhkan Tunas adil bagi Daud. Ia akan memerintah sebagai raja yang bijaksana dan akan melakukan keadilan dan kebenaran di negeri. SALAM RASULI PF Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus, menyertai kamu. Jmt. DAN MENYERTAIMU JUGA! 3

4 Menyanyi : O, DATANGLAH, IMANUEL (KJ. 81 : 2,3 ) Kantoria 2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih dan umatmu lepaskanlah dari lembah sengsaranya. Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!. 3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah; halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam. Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel! (duduk) PENGAKUAN DOSA P2. Jemaat, dengan rasa sesal dan malu, marilah mengaku dosa-dosa kita: Ya Bapa yang Maha Kuasa, dalam persekutuan ibadah ini kami mau mengaku segala dosa dan kejahatan kami, baik yang tampak dalam sikap dan laku kami maupun yang tersembunyi di pikiran dan hati kami. Berilah kami pengampunan dan damai sejahtera, ya Bapa, serta baruilah hidup kami oleh Roh Kudus-Mu. Oleh kasih-mu itu, ya Bapa, dan dengan memandang kepada Yesus Kristus, maka ya Bapa Mahakuasa, kami bersyukur atas kasih setia dan pengampunan-mu yang nyata dalam hidup kami sampai hari ini. Ajarlah kami untuk mengikuti teladan kasih-mu dan melakukan Firman dan kehendak-mu sebagai saksi-saksimu yang setia di sepanjang hidup kami, sehingga melalui kami, banyak orang akan memuji dan memuliakan nama- Mu. Dalam nama Tuhan Yesus, kami mohon:.. Menyanyi: DENGARLAH YA TUHAN (GB 28) solo Dengarlah, ya Tuhan; semua kami berseru solo Dengarlah, ya Tuhan; semua kami berseru semua Ya Tuhan kasihani dan ampuni, dosa kami, layakkan kami di hadapan-mu. Sucikan hati kami dan murnikan jiwa kami. Ya Tuhan, kasihanilah. BERITA ANUGERAH PF : Setiap orang yang telah bertobat dan mengaku dosa dengan tulus ikhlas, dengarlah Berita Anugerah seperti tertulis dalam Efesus 1:7,8 yang mengatakan: Sebab di dalam Dia dan oleh darah-nya kita beroleh penebusan, yaitu pengampunan dosa, menurut kekayaan kasih karunia-nya, yang dilimpahkan-nya kepada kita dalam segala hikmat dan pengertian. Berdasarkan Firman Tuhan ini, sebagai pelayan Yesus Kristus, kami memberitakan bahwa pengampunan dosa telah berlaku di dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus. Jmt.: Syukur kepada Tuhan. Amin. 4

5 Menyanyi: KUSONGSONG BAGAIMANA (KJ. 85: 8,9) Kantoria Kendati hutang dosa membuatmu gentar, Pada-Nya kau sentosa, anug rahnya besar! Bagimu Ia datang menjadi Penebus; Sejaht ra Kerajaan warisanmu terus! Tak lagi menakutkan kuasa yang gelap: lawan Tuhan menghilang serempak. Seg ra Rajamu datang penuh karunia membawa kemenangan selama-lamanya! PERINTAH HIDUP BARU PF : Jemaat mari berdiri untuk mendengar Perintah Hidup Baru yang tertulis dalam Markus 12 : 28-34, yang mengatakan : Lalu seorang ahli Taurat, yang mendengar Yesus dan orang-orang Saduki bersoal jawab dan tahu, bahwa Yesus memberi jawab yang tepat kepada orang-orang itu, datang kepada-nya dan bertanya: "Hukum manakah yang paling utama?" Jawab Yesus: "Hukum yang terutama ialah: Dengarlah, hai orang Israel, Tuhan Allah kita, Tuhan itu esa. Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu dan dengan segenap kekuatanmu. Dan hukum yang kedua ialah: Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri. Tidak ada hukum lain yang lebih utama dari pada kedua hukum ini." Lalu kata ahli Taurat itu kepada Yesus: "Tepat sekali, Guru, benar kata-mu itu, bahwa Dia esa, dan bahwa tidak ada yang lain kecuali Dia. Memang mengasihi Dia dengan segenap hati dan dengan segenap pengertian dan dengan segenap kekuatan, dan juga mengasihi sesama manusia seperti diri sendiri adalah jauh lebih utama dari pada semua korban bakaran dan korban sembelihan." Yesus melihat, bagaimana bijaksananya jawab orang itu, dan Ia berkata kepadanya: "Engkau tidak jauh dari Kerajaan Allah!" Dan seorangpun tidak berani lagi menanyakan sesuatu kepada Yesus. Kiranya Roh Kudus menolong kita mewujudkan kemuliaan Allah dalam hidup dan kesaksian kita di dunia. Menyanyi: GLORIA, GLORIA, GLORIA (GB. 383) Gloria. ria, Glo. ria, Gloria, Gloria In excelsis Deo Kesaksian Pujian : PS/ VG (duduk) saat teduh 5

6 PEMBERITAAN FIRMAN & PELAYANAN SAKRAMEN BAPTISAN KUDUS DOA MOHON BIMBINGAN ROH KUDUS PF PEMBACAAN ALKITAB PF. : Jemaat, marilah berdiri untuk mendengar Pembacaan Alkitab! Maranatha! Menyanyi: MARANATHA! (GB. 398b) la = b MM Ma-ra-na - tha, Ma-ra-na - tha, Ma- ra - na - tha P3 : Bacaan Alkitab dari YESAYA 11 : 1 5 yang mengatakan:.... Demikian Pembacaan Alkitab. PF Hendaklah Firman Tuhan dengan segala kekayaannya menetap di dalam hatimu dan ucaplah syukur kepada Allah: Menyanyi : KEPADAMU PUJI-PUJIAN (GB. 392a) KepadaMu puji-pujian, madah syukur dan kemuilaan Bapa Purtra dan Roh Kudus, sampai kekal dan abadi. KHOTBAH (duduk) -- saat teduh BAPTISAN KUDUS POS SEPOLWAN JAM 07:00 JAWABAN JEMAAT Menyanyi : HAI WARIS KERAJAAN (KJ. 88) Kantoria Hai waris Kerajaan, Rajamu sambutlah! Siapkan kedatangan Penghibur dunia! Dan tampil ke depan, nyanyikan Hosiana; Berharaplah padanya, penuh dengan iman! Hai insan yang berduka, Rajamu t lah dekat: Penolong orang susah, Pelindung kaum penat. Besarkan hatimu dengan penghiburannya: Firman dan SakramenNya membuatmu teguh! Hai kamu yang merana, Rajamu tak lemah. Tengadahlah : disana bersinar bintangnya! Di dalam kemelut kasihnya tak berkurang dan sungguh menghiburkan melawan kuasa maut. 6

7 PENGAKUAN IMAN. PF Jemaat, silakan berdiri, bersama semua orang percaya di segala waktu dan tempat, kita mengaku iman percaya kita menurut Pengakuan iman Rasuli. masing-masing berkata : Aku percaya kepada Allah, Bapa Yang Mahakuasa,... duduk DOA SYAFAAT PF.( Diakhiri Doa Bapakami - (Doxologi GB 389b) Kesaksian Pujian : PS/ VG PERSEMBAHAN SYUKUR P4 Marilah memberi persembahan kepada Tuhan sebagai tanda syukur kita atas berkat yang telah dilimpahkan-nya. Firman Tuhan, Hendaklah masing-masing memberikan menurut kerelaan hatinya, jangan dengan sedih hati atau karena paksaan, sebab Allah mengasihi orang yang memberi dengan sukacita. (2 Korintus 9 : 7) Tuhan memberkati saudara dan persembahan saudara. MARILAH MENGUCAP SYUKUR (GB 83) Kantoria do = es MM Ma - ri - lah mengu - cap syu-kur pa - da Al - lah a - tas ' rah - mat yang te - lah di - b'ri - kan ba - gi du - nia ' Kris - tus t'lah ber- kor-ban ba - gi u - mat ma- nu - si - a, ma - ri - lah ber-syu-kur, mu- li - a - kan-lah na - ma - Nya. 2. Mari bawa persembahan dengan hati sukacita jangan kau sedih atau terpaksa kar na Tuhan s lalu memberkati tiap orang yang bermurah hati memberikan persembahan. --Saatnya memberikan persembahan-- 3. Oh, betapa kasih Tuhan bagi kita sungguh nyata; Apapun di dunia tak sebanding. B rikanlah hidupmu untuk pelayanan kasih, Itu persembahan yang sejati bagi Dia. 7

8 DOA PERSEMBAHAN P4 Jemaat, mari berdiri untuk berdoa menyerahkan persembahan kita kepada Tuhan, secara silihganti: Tuhan Yesus, kami bersyukur dan memuji nama-mu yang agung itu, sebab siapakah kami, sehingga mampu memberikan persembahan sukarela seperti ini? Jmt. Sebab daripada-mu segala-galanya dan dari tangan-mu sendirilah, persembahan yang kami berikan kepada-mu. Amin (duduk) P E N G U T U S A N WARTA JEMAAT P4 : AMANAT PF :.. (Berdiri) Menyanyi : GAPURAMU LAPANGKANLAH (KJ 87) Kantoria Gapuramu lapangkanlah menyambut Raja mulia, Sang Maharaja semesta dan Jurus lamat dunia; Sejahtera dibawa-nya. Dengan meriah nyanyilah, Terpuji Penebus, Gembala yang kudus Selamat berbahagia neg ri yang memilikinya. Selamat hati yang rendah yang sudah dimasukinya Selaku Surya yang benar dib rinya nikmat yang besar. Terpuji Penebus, Pelipur yang kudus. B E R K A T PF : Jemaat, arahkan hati dan pikiranmu kepada Tuhan serta terimalah berkat-nya : Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau; Tuhan menyinari engkau dengan wajahnya dan memberi engkau kasih karunia; Tuhan menghadapkan wajahnya kepadamu, dan memberi engkau damai sejahtera. Menyanyi: AMIN (GB 402b) do = f MM ' A - min, a - min, a min jemaat tetap berdiri -- saat teduh / doa pribadi salam persekutuan ke pintu untuk salam pastoral

IBADAH HARI MINGGU ADVENT II PERJAMUAN KUDUS

IBADAH HARI MINGGU ADVENT II PERJAMUAN KUDUS TATA IBADAH HARI MINGGU ADVENT II PERJAMUAN KUDUS Dimanakah Tuhan? Minggu 10 Desember 2017 PERSIAPAN TATA IBADAH UCAPAN SELAMAT DATANG PENYALAAN LILIN GB 127 : 2 DUA LILIN KITA NYALAKAN ( dinyanyikan oleh
