PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM"

Transkripsi

1 PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Makanan dan Minuman Kategori Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun ) SKRIPSI Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Penyusunan Skripsi Jenjang Satrata Satu pada Program Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh: PRASTIKA FATNAMASARI B PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 i

2 PENGESAHAN Yang bertandatangan dibawah ini telah membaca skripsi dengan judul: PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Makanan dan Minuman Kategori Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun ) Yang ditulis oleh: PRASTIKA FATNAMASARI B Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk diterima. Surakarta, Januari 2016 Pembimbing (Drs. Suyatmin Waskita Adi,M.Si) Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta (Dr. Triyono, SE, M.Si) ii

3 PRASTIKA FATNAMASARI B AKUNTANSI PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Makanan dan Minuman Kategori Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun ) Januari 2016 PRASTIKA FATNAMASARI iii

4 MOTTO Barang siapa bertawakal pada Allah, maka Allah akan memberikan kecukupan padanya, sesungguhnya Allah lah yang akan melaksanakan urusan (yang dikehendaki)-nya (QS.Ath-Thalaq: 3) Sesungguhnya sesudah kesulitan akan datang kemudahan. Maka kerjakanlah urusanmu dengan sunguh-sungguh dan hanya kepada Allah kamu berharap... (Q.S.Alam Nasyrah: 6-8) Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah (Thomas Alva Edison) Pendidikan merupakan senjata paling ampuh yang bisa kamu gunakan untuk merubah dunia (Nelson Mandela) iv

5 PERSEMBAHAN Dengan mengucap syukur atas kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-nya, hingga terselesaikan skripsi ini, sebuah karya ini penulis persembahkan untuk : 1. Allah SWT, yang telah memberikan anugrah sepanjang hidupku, senantiasa mencurahkan nikmat serta hidayah-nya dan memberikan kesempatan untuk terus belajar dan berusaha. 2. Ayahanda dan Ibunda yang tercinta. Tidak ada untaian kata yang sanggup aku ungkapkan betapa besar pengorbanan yang tiada lekang, keikhlasan, semangat yang terus engkau berikan untukku serta doa yang engkau panjatkan untukku dan kasih sayang yang telah engkau berikan untukku. 3. Adikku tersayang, terima kasih atas doa, dukungan, dan motivasi yang telah kalian berikan untukku. 4. Teman-temanku yang tersayang, terima kasih untuk semangat, perhatian dan motivasi yang kalian berikan untukku. Semoga kelak kita bisa menggapai kesuksesan bersama. v

6 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wa Rahmatullahi Wa Barakatuh Alhamdulillahirabbil alamin, segala puji bagi Allah Tuhan Semesta Alam. Puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan berkah-nya yang tiada terbatas dalam menyelesaikan skripsi yang berjudul PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris pada Perusahaan Makanan dan Minuman Kategori Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun ). Penulisan skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Banyak pihak yang membantu dalam penyusunan skripsi ini. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Allah Azza Wa Jalla yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan karunia- Nya dan segala petunjuk, kekuatan dan kemudahan untuk semuanya. 2. Bapak Dr. Triyono, SE, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Dr. Zulfikar, SE, M.Si selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Muhammadiyah Surakarta. vi

7 4. Bapak Drs. Suyatmin Waskita Adi,M.Si selaku Dosen Pembimbing yang banyak memberikan bimbingan, waktu, dan saran sehingga skripsi ini dapat menyelesaikan skripsi ini. 5. Bapak Dr. Zulfikar, SE, M.Si selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan arahan dan bimbingan dalam studin penulis. 6. Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan banyak ilmu yang bermanfaat bagi penulis. 7. Seluruh staf dan karyawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang turut membantu dalam kelancaran perkuliahan. 8. Kedua orang tuaku yang tercinta (Bapak Sukina dan Ibu Supadmi) dan Nenek yang telah memberikan banyak dorongan, kasih sayang, saran, masukan, nasehat dan doa yang tak pernah putus sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi dengan penuh semangat. 9. Adikku tercinta yang senantiasa memberikan dorongan dan hiburan kepada penulis sehingga dapat tetap semangat menyelesaikan skripsi. 10. Teman-teman Keluarga Mahasiswa Akuntansi kususnya kelas G dan buat Pipit, Rahmad, Amin, Arif, Sepriana, Yuni, Yuliana, Fitria, Vita, Dyah, Fisa, Putri terimakasih telah memberikan sesuatu yang lain dalam hidup penulis yaitu semangat, dukungan, dan masa-masa indah bersama kalian tak akan pernah terlupakan, semoga sukses untuk kita semua, serta semua pihak yang penulis tidak bisa disebutkan satu persatu yang selama ini telah membantu penulis, semoga amal ibadah mereka dijadikan sebagai amal kebajikan oleh Allah SWT. Amin. vii

8 Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman. Untuk itu kritik dan saran sangat penulis harapkan demi perbaikan dan kesempurnaan skripsi ini agar dapat menghasilkan karya yang lebih baik di masa mendatang. Penulis berharap skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi pihak-pihak yang berkepentingan. Wassalamu alaikum Wa Rahmatullahi Wa Barakatuh Surakarta, Januari 2016 Penulis, PRASTIKA FATNAMASARI viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN. i ii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI.. iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN.. v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI.. ix DAFTAR TABEL.. xiii DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN xiv. xv ABSTRAKSI. xvi ABSTRACT... xvii BAB I PENDAHULUAN 1 A. Latar Belakang Masalah. 1 B. Rumusan Masalah. 6 C. Tujuan Penelitian 6 D. Manfaat Penelitian. 7 E. Sistematika Penulisan. 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 10 A. Landasan Teori Teori Sinyal Pengertian Investasi. 11 ix

10 3. Pengertian Saham dan Macamnya Analisis Rasio Return Saham Profitabilitas Solvabilitas Price Earning Ratio (PER) Price to Book Value (PBV) B. Penelitian Terdahulu. 18 C. Kerangka Pemikiran.. 24 D. Hipotesis Penelitian.. 26 BAB III METODE PENELITIAN. 29 A. Jenis Penelitian.. 29 B. Populasi dan Sampel Penelitian. 29 C. Jenis Data dan Sumber Data.. 30 D. Metode Pengumpulan Data 31 E. Definisi Operasional dan PengukuranVariabel Variabel Dependen.. 31 a. Return Saham Variabel Independen a. Return On Assets (ROA). 33 b. Debt to Equity Ratio (DER) 34 c. Price Earning Ratio (PER).. 34 d. Price to Book Value Ratio (PBV) 35 x

11 F. Metode Analisis Data Statistik Deskriptif Uji Asunsi Klasik 36 a. Uji Normalitas. 36 b. Uji Multikolinearitas 37 c. Uji Heterokedastisitas. 38 d. Uji Autokorelasi Analisis Regresi Linear Berganda Uji Hipotesis 40 a. Pengujian Hipotesis (Uji t).. 40 b. Uji F. 41 c. Koefisien Determinasi R 2 42 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN.. 43 A. Deskripsi Data 43 B. Statistik Deskriptif 44 C. Hasil Uji Asumsi Klasik 47 a. Uji Normalitas. 47 b. Uji Multikolinearitas 48 c. Uji Heteroskedastisitas 48 d. Uji Autokorelasi D. Hasil Analisis Data Analisis Regresi Linear Berganda Uji Hipotesis (Uji t). 52 xi

12 3. Uji Ketepatan Model 54 a. Uji Regresi Simultan (Uji F). 54 b. Koefisien Determinasi (R²) 55 E. Pembahasan 56 BAB V PENUTUP 61 A. Kesimpulan 61 B. Keterbatasan Penelitian. 62 C. Saran.. 62 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

13 DAFTAR TABEL Halaman Tabel IV. 1 Hasil Sampel Penelitian Tahun Tabel IV. 2 Hasil Statistik Deskriptif. 44 Tabel IV. 3 Hasil Uji Normalitas Tabel IV. 4 Hasil Uji Multikolinieritas 48 Tabel IV. 5 Hasil Uji Heterokedastisitas 49 Tabel IV. 6 Hasil Uji Autokorelasi 50 Tabel IV. 7 Hasil Uji Analisis Regresi Linear Berganda. 51 Tabel IV. 8 Hasil Uji Hipotesis Tabel IV. 9 Hasil Uji Regresi Simultan Tabel IV. 10 Hasil Uji Koefisien Determinasi. 55 xiii

14 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar II.1 Kerangka Pemikiran Teoritis. 25 Gambar III.2 Uji Koefisien Regresi secara Parsial (Uji t) 41 Gambar III.3 Uji Koefisien Regresi secara Simultan (Uji T) 41 xiv

15 DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1 : Daftar Perusahaan LAMPIRAN 2 : Data Mentah Return Saham LAMPIRAN 3 : Tabulasi Data Perusahaan LAMPIRAN 4 : Statistik Deskriptif LAMPIRAN 5 : Uji Normalitas LAMPIRAN 6 : Uji Multikolinearitas LAMPIRAN 7 : Uji Heterokedastisitas LAMPIRAN 8 : Uji Autokorelasi LAMPIRAN 9 : Uji Analisis Regresi Linear Berganda LAMPIRAN 10: Uji Hipotesis (Uji t, Uji F dan R 2 ) LAMPIRAN 11: Tabel Durbin-Waston (DW) LAMPIRAN 12: Distribusi Nilai t tabel LAMPIRAN 13: Distribusi Tabel Nilai F 0,05 xv

16 ABSTRAKSI Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh profitabilitas yang diproksikan Return On Assets (ROA), solvabilitas yang diproksikan Debt to Equity Ratio (DER), price earnings ratio (PER) dan price to book value (PBV) terhadap return saham periode Populasi yang digunakan dalam penelitian ini perusahaan makanan minuman kategori industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun Data yang digunakan dalam penelitian ini ialah data sekunder. Metode pengambilan sampel dengan cara purposive sampling sesuai kriteria yang telah ditentukan. Jumlah sampel yang terkumpul sebanyak 75 perusahaan. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Return On Assets (ROA) berpengaruh signifikan terhadap return saham; (2) Debt to Equity Ratio (DER) tidak berpengaruh terhadap return saham; (3) Price Earnings Ratio (PER) tidak berpengaruh terhadap return saham; dan (4) Price to Book Value (PBV) berpengaruh sinifikan terhadap return saham. Hal ini berarti tinggi rendahnya ROA dan PBV dapat mempengaruhi tingkat return saham. Kata Kunci: Return saham, Return On Assets (ROA), Debt to Equity Ratio (DER), Price Earnings Ratio (PER), Price to Book Value (PBV) xvi

17 ABSTRACT This study purposes to examine the effect of profitability proxy by the Return On Assets (ROA), solvency proxy by the Debt to Equity Ratio (DER), the price earnings ratio (PER) and price to book value (PBV) of the stock retrun The population used in this study food and beverage companies the consumer goods industry category listed in Indonesia Stock Exchange (BEI) in The data used in this research is secondary data. Methods of sample return with a purposive sampling according to criteria that have been determined. The number of samples collected as many as 75 companies. The analysis was made by using multiple linear regression. These results indicated that (1) Return On Assets (ROA) had a significant affect on the stock returns ; (2) Debt Equity Ratio (DER) has no effect on the stock return ; (3) Price Earnings Ratio (PER) has no effect on the stocks return. This means that the high and low ROA, and PBV can affect the level of stocks return. Keywords: Return saham, Return On Assets (ROA), Debt to Equity Ratio (DER), Price Earnings Ratio (PER), Price to Book Value (PBV) xvii

PENGARUH PERSEPSI RESIKO, KEMUDAHAN, KEGUNAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP SIKAP DALAM PENGGUNAAN MOBILE BANKING

PENGARUH PERSEPSI RESIKO, KEMUDAHAN, KEGUNAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP SIKAP DALAM PENGGUNAAN MOBILE BANKING PENGARUH PERSEPSI RESIKO, KEMUDAHAN, KEGUNAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP SIKAP DALAM PENGGUNAAN MOBILE BANKING (Survey pada nasabah Bank BRI,Bank MANDIRI, dan Bank BNI disolo) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi
