BAB I PENDAHULUAN. Kakao merupakan komoditas perkebunan yang memiliki peluang sebagai sumber

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Kakao merupakan komoditas perkebunan yang memiliki peluang sebagai sumber"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Kakao merupakan komoditas perkebunan yang memiliki peluang sebagai sumber penghasil devisa negara, menciptakan lapangan kerja, pendorong perkembangan agroindustri dan agribisnis karena kakao terbukti memiliki indeks komposit yang berdaya saing dan memiliki rate prospek secara nasional yang tinggi (Sufri, 2007). Sumatera merupakan salah satu penghasil cokelat terbesar di Indonesia (21,2 %) merupakan salah satu lahan kakao berpotensi besar yang dimiliki Indonesia. Sumatera memiliki beberapa provinsi utama sebagai penghasil biji kakao, dimana salah satunya ialah Provinsi Sumatera Barat. Di Sumatera Barat pada saat ini luas areal perkebunan cokelat mencapai ha dengan produksi ton/th yang tersebar hampir diseluruh Kabupaten/Kota dengan sentra utamanya Kabupaten Padang Pariaman, Kabupaten Pasaman, Kabupaten Lima Puluh Koto, Kabupaten Tanah Datar, Ksbupaten Pasaman Barat dan Kabupaten Agam (Anonim a, 2014). Dari perkebunan kakao rakyat yang berada di Kecamatan Suliki Kabupaten Lima Puluh Koto dan Kecamatan Sungai Tarab Kabupaten Tanah Datar inilah penulis memperoleh sampel biji kakao sebagai bahan penelitian. Dalam perkembangan biji kakao di Sumatra Barat yang merupakan varietas upper amazon interclonal hibryd (kakao lindak jenis Trinitario) yang dikembangkan pemerintah sejak tahun 1975, biji kakao di Sumatra barat tumbuh menjadi salah satu komoditas yang unggul di Indonesia. Namun sayang produktifitasnya masih rendah. Dalam 1 hektar produktivitasnya baru 500 kg, idealnya dalam 1 hektare kebun seharusnya dapat menghasilnya 1,5 ton biji kakao (Siahaan, 2011 ; Anonim a, 2014). Hal ini disebabkan karena petani kakao di daerah ini bukan petani kakao murni, tetapi petani biasa yang salah satu hasil

2 kebunnya adalah kakao. Selain hal itu, dari pengamatan dan wawancara dengan para petani di lapangan, diperoleh keterangan bahwa biji kakao fermentasi dijual ke Pengumpul biji. Ketergantungan petani pada Pengumpul biji dalam penjualan hasil panen sangat tinggi karena petani tidak memiliki akses langsung ke pabrik dan produsen produk cokelat, sedangkan petani belum memiliki pengetahuan mengenai peralatan yang memadai dan pengolahan biji kakao yang baik. Berangkat dari permasalahan dan kendala - kendala yang dihadapi petani kakao didaerah tersebut penulis menyimpulkan perlu dilakukan penelitian tentang metode pengolahan biji kakao lindak fermentasi dengan menggunakan perangkat yang sederhana. Lalu dikembangkan metode sederhana pengolahan biji kakao pada tahapan proses pemastaan. Topik proses pemastaan dipilih karena proses pemastaan merupakan salah satu proses yang essensial dalam proses pengolahan biji kakao menjadi produk siap konsumsi. Proses pemastaan mempengaruhi penerimaan panelis terhadap produk, karena proses pemastaa ini mempengaruhi tekstur dari produk (Zendytia, 2013). Proses pemastaan berguna untuk menghasilkan produk yang memiliki ukuran partikel yang kecil, apabila ukuran partikel semakin kecil maka partikel lemak dan partikel senyawa/komponen yang lainnya akan lebih mudah teremulsi dan membuat produk mudah untuk meleleh pada suhu mulut (Prawira dan Barringer, 2008). Proses pemastaan berpengaruh terhadap pengecilan dan penghalusan ukuran produk, penurunan viskositas adonan, pengurangan bau-bau tidak enak, penurunan kadar air, senyawa volatil, peningkatan nilai ph dan peningkatan aroma khas cokelat yang optimum, (Liang dan Hartel, 2004) Saat ini, tengah dikembangkan berbagai metode pengolahan biji kakao dengan menggunakan peralatan sederhana pada tahapan proses penyangraian dan pemastaan untuk diberdayakan kepada petani kakao, antara lain adalah metode pengolahan biji kakao dengan menggunakan penggilingan daging (meat mincher) sebagai perangkat pemastaanya. Meat

3 mincher digerakkan secara manual dengan tenaga manusia sehingga putaran gilingan pemastaannya tidak konstan dan suhu yang digunakan sebagai sumber panas berasal dari hair dryer dimana suhunya tidak konstan dan tidak dapat diatur. Mesin cetak kerupuk chiki RK-1000-CPC yang dimodifikasi dipilih karena merupakan terobosan dan penyempurnaan dari meat mincher yang sebelumnya telah digunakan dalam penelitian Khabiba (2014). Mesin cetak kerupuk chiki RK-1000-CPC yang dimodifikasi dengan kumparan kompor listrik yang melilit selongosong mesin bagian luar dan alat pengatur suhu sehingga dapat melakukan proses pemastaan yang konstan karena pengaduk pemastaannya digerakkan dengan motor listrik, juga suhu yang digunakan pada mesin ini konstan dan dapat diatur. Namun belum ditentukan secara jelas dan pasti mengenai kondisi suhu dan lama proses pemastaan yang dibutuhkan oleh mesin untuk mengolah nib kakao sangrai menjadi pasta cokelat dan adonan cokelat susu yang optimal. Untuk itu perlu dilakukan penelitian lebih lanjut mengenai mesin cetak kerupuk chiki ini mengenai suhu optimal yang dibutuhkan mesin untuk melakukan proses pemastaan, durasi atau lama proses pemastaan yang dibutuhkan untuk mengolah nib kakao sangrai menjadi adonan cokelat susu yang memiliki ukuran partikel terkecil serta pengaruh durasi atau lama proses pemastaan terhadap sifat fisik, kimia dan sensoris lainnya pada cokelat susu yang dihasilkan. I.2. Tujuan Penelitian Tujuan Umum : 1. Dapat menyusun metode sederhana pembuatan cokelat susu dari biji kakao lindak fermentasi dengan menggunakan Mesin Cetak Kerupuk Chiki RK-1000-CPC yang dimodifikasi sebagai perangkat proses pemastaan 2. Menganalisa cokelat susu yang dihasilkan, secara analisis kimia dan sensoris sehingga apabila hasil analisa analisa tersebut menunjukkan bahwa karakteristik yang dimiliki oleh cokelat susu telah sesuai dengan standar SNI maupun hasil

4 penelitian pihak lain yang dipakai sebagai acuan penelitian ini. Diharapkn metode pembuatan cokelat susu secara sederhana ini dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan perekonomian para petani kakao dimana berdampak pada peningkatan penghasilan para petani dan berkurangnya ketergantungan petani kepada Pengumpul biji Tujuan Khusus : 1. Menentukan ukuran partikel terkecil yang dapat dihasilkan oleh mesin pencetak kerupuk chiki RK-1000-CPC pada proses pemastaan 2. Mengetahui pengaruh variasi pada durasi pemastaan terhadap sifat fisik, kimia dan sensoris cokelat susu yang dihasilkan I.3. Manfaat Penelitian Bagi Penulis Penulis dilatih untuk meneliti permasalahan yang terjadi pada para petani, kemudian mencari solusi yang sederhana dan dapat dilakukan dengan mudah oleh para petani. Penulis belajar untuk mengaplikasikan ilmu yang diperoleh di bangku kuliah dan mengembangkan metodenya dengan kondisi yang ada di lapangan. Dalam hal ini adalah pengolahan biji kakao fermentasi menjadi cokelat susu Bagi Pembaca Penelitian ini dilakukan untuk mengajak pembaca ikut berpikir secara ilmiah. Selain itu, pembaca dapat mengetahui tentang proses pembuatan cokelat susu dengan metode yang sederhana

5 1.3.3 Bagi Masyarakat Umum Penelitian ini dapat membantu memberi referensi kepada para petani kakao di Indonesia pada umumnya dan petani kakao di Kabupaten Tanah Datar dan Lima Puluh Koto, Sumatera Barat pada khususnya untuk memahami proses pengolahan biji kakao menjadi cokelat susu dengan metode yang sederhana dan menggunakan Mesin Cetak Kerupuk Chiki RK-1000-CPC yang dimodifikasi sebagai perangkat pemastanya. Dengan demikian akan menjadi proses produksi yang dapat dikerjakan oleh petani kakao dan diharapkan dapat menjadi alternatif lain bagi para petani selain hanya menjual biji kakao.

BAB I PENDAHULUAN. penghasil devisa negara, penyedia lapangan kerja serta mendorong pengembangan

BAB I PENDAHULUAN. penghasil devisa negara, penyedia lapangan kerja serta mendorong pengembangan BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kakao merupakan salah satu komoditas andalan perkebunan yang memegang peranan cukup penting dalam perekonomian Indonesia, yakni sebagai penghasil devisa negara, penyedia
