BAB I PENDAHULUAN. kehidupan perlu dipelihara dan ditingkatkan kualitasnya sehingga memberikan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. kehidupan perlu dipelihara dan ditingkatkan kualitasnya sehingga memberikan"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perwujudan kualitas lingkungan yang sehat merupakan bagian pokok di bidang kesehatan, udara sebagai komponen lingkungan yang penting dalam kehidupan perlu dipelihara dan ditingkatkan kualitasnya sehingga memberikan daya dukung bagi makhluk hidup untuk hidup secara optimal (Depkes R.I., 2005). Udara dapat dikelompokkan menjadi: udara luar ruangan (outdoor air) dan udara dalam ruangan (indoor air). Kualitas udara dalam ruang sangat mempengaruhi kesehatan manusia, karena hampir 90 % hidup manusia berada dalam ruangan (Susana, D. et al.,1998). Sebanyak 400 sampai 500 juta orang khususnya di negara yang sedang berkembang berhadapan dengan masalah polusi udara dalam ruangan (Aditama, T.Y,. 2002). Studi United State Environmental Protection Agency (US EPA), tentang manusia terpapar polusi mengindikasikan bahwa derajad polusi dalam ruang bisa dua sampai lima kali lebih tinggi (Andhesca, 2007). Menurut Kepala Badan Kependudukan Nasional (Baknas), diperkirakan 2,7 juta jiwa meninggal akibat polusi udara, 2,2 juta diantaranya akibat indoor pollution atau polusi udara di dalam ruangan (Sugiarto, M., 2004). Sumber penyebab polusi udara dalam ruangan antara lain berhubungan dengan bangunan itu sendiri, perlengkapan dalam bangunan (karpet, AC, dan

2 2 sebagainya), kondisi bangunan, suhu, kelembaban, pertukaran udara, dan halhal lain yang berhubungan dengan perilaku orang-orang yang berada di dalam ruangan(united State Environmental Protection Agency, 1998). Banyaknya aktivitas di dalam ruangan meningkatkan jumlah polutan dalam ruangan. Kenyataan ini mengakibatkan risiko terpaparnya polutan dalam ruangan terhadap manusia semakin tinggi. Kelembaban tinggi (lebih 60 %) dapat menyebabkan kontaminasi mikroorganisme dalam ruangan, dimana hal tersebut merupakan akibat dari terbentuknya kelembaban yang cepat dari berbagai sumber, seperti air hujan, genangan air dalam sistem pengatur udara ruang dan pendingin. Kelembaban ruangan yang dianggap nyaman adalah %, bila kelembaban ruangan di bawah 40 % dapat menimbulkan ketidaknyamanan seperti iritasi mata dan kekeringan pada membran mukosa (misal tenggorokan). Bila kelembaban di atas 60 % akan menyebabkan berkembangbiaknya mikroorganisme (Aditama, T. Y,. 2002). Mikroorganisme yang tersebar di dalam ruangan dikenal dengan istilah bioaerosol. Bioaerosol di dalam ruangan dapat berasal dari lingkungan luar dan kontaminasi dari dalam ruang. Dari lingkungan luar dapat berupa jamur yang berasal dari organisme yang membusuk, tumbuh-tumbuhan yang mati, bakteri Legionella yang berasal dari soil-borne yang menembus ke dalam ruangan melalui hembusan angin. Penyakit yang berhubungan dengan Bioaerosol dapat sebagai penyebab gejala SBS (Sick Building Syndrome) (United State Environmental Protection Agency, 1998).

3 3 Sick Building Syndrome adalah sindrom penyakit yang diakibatkan oleh kondisi gedung. SBS merupakan kumpulan gejala-gejala dari suatu penyakit. Gejala SBS umumnya tidak spesifik antara lain : sakit kepala, migren, tenggorokan kering, iritasi mata dan kulit, pegal, linu dan sebagainya. Polusi udara dalam ruang yang disebabkan berbagai berbagai faktor tadi dalam jangka pendek hanya menimbulkan keluhan-keluhan semacam itu, namun dalam jangka panjang diyakini menyebabkan berbagai penyakit yang lebih serius termasuk kanker dan umumnya muncul tahun sejak terpapar penyebabnya (Andhesca, 2007). Selama beberapa dekade terakhir, peluang manusia terpapar polusi udara dalam ruang semakin meningkat karena bermacam faktor, konstruksi bangunan yang tertutup, penggunaan material sintesis, penggunaan AC, pestisida dan lain sebagainya. Beberapa golongan polusi dalam ruang yaitu fisik, kimia dan mikroorganisme. Polusi mikroorganisme yang dimaksud adalah penyebaran bakteri, virus dan jamur di dalam ruang. Salah satu yang berkontribusi dalam penyebarannya adalah pendingin udara (Air Conditioner) (Kementrian Depsos, 2010). Pemakaian AC tidak lagi menjadi hal yang langka, terutama di gedunggedung publik, termasuk di dalamnya yaitu gedung sekolah. Penghuni sekolah (guru, siswa dan lain-lain) menghabiskan sebagian besar waktunya di dalam ruangan seperti : ruang kelas, kantor, perpustakaan dan lain-lain. Suatu struktur ruangan dapat mengandung berbagai macam partikulat mikroorganisme (lazim disebut bioaerosol) yang dapat menyebabkan sakit. Pengetahuan mengenai

4 4 pengaruh AC terhadap bioaerosol (dalam hal ini bakteri) dapat menjadi petunjuk dalam pemasangan, penggunaan dan perawatan AC dalam ruangan di lingkungan sekolah (Moerjoko, 2004). Desain AC yang dipakai untuk mengatur suhu ruangan secara kontinyu pada dasarnya dapat mengeluarkan bahan polutan. Bahan partikulat dapat dikurangi secara signifikan oleh AC dengan filter yang efektif. Kadar polutan di dalam ruangan dapat dikurangi secara signiifikan dengan adanya AC. Jumlah bakteri dan spora di gedung dengan AC kemungkinan akan lebih sedikit daripada gedung tanpa AC, walaupun sampai saat ini hal tersebut masih diperdebatkan. (Mukono, H.J., 2005). SMK Theresiana Semarang adalah sekolah kejuruan tingkat menengah yang memiliki 4 Program Keahlian yaitu Analis Kesehatan, Farmasi Industri, Farmasi Rumah Sakit Apotik dan Patiseri. Pada Program Keahlian Analis Kesehatan pada tahun ajaran 2011/ 2012 memiliki 328 siswa dengan 8 ruang kelas sebagai sarana belajar, dimana 4 ruang kelas ber AC dan 4 ruang kelas tidak ber-ac. Berdasarkan hal-hal tersebut diatas, peneliti tertarik untuk meneliti keanekaragaman spesies bakteri dan angka bakteri udara dalam ruang kelas ber-ac dan tidak ber-ac pada Program Keahlian Analis Kesehatan Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dikemukakan di atas dirumuskan masalah :

5 5 Bagaimanakah keanekaragaman spesies bakteri dan angka bakteri udara dalam ruang kelas ber-ac dan tidak ber-ac di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan? 1.3. Tujuan Penelitian a. Mengetahui keanekaragaman spesies bakteri dalam ruang kelas ber-ac dan tidak ber-ac di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan. b. Mengetahui angka bakteri udara dalam ruang kelas ber-ac di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan. c. Mengetahui angka bakteri udara dalam ruang kelas tidak ber-ac di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan. d. Menganalis perbedaan angka bakteri udara dalam ruang kelas ber-ac dan tidak ber-ac di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan. e. Mengetahui apakah terdapat hubungan antara suhu, kelembaban dan pencahayaan dengan angka bakteri udara Manfaat Penelitian Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan informasi tentang keanekaragaman spesies bakteri dan perbedaan angka bakteri udara dalam ruang kelas ber-ac dan tidak ber-ac, sebagai upaya perlindungan kesehatan siswa di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan dan instansi yang terkait.

6 Keaslian Penelitian 4 5. Wahyudi (Undip) Suwandi (Undip) Tabel l Keaslian Penelitian No Nama Judul Tahun Variable Hasil 1. Anton Ari Hubungan 2000 Terikat : Wibowo Kondisi Kumah Kejadian (UNDIP) dan Angka ISPA Kuman Udara Dengan Kejadian Kondisi rumah ISPA Pada Balita dan angka di Asrama Polisi kuman udara Sendang Mulyo Kota Semarang 2. Zuhroh Perbedaan Angka 2002 Terikat : Widiastuti Kuman Udara Angka kuman (UNIMUS) Sebelum dan udara Sesudah Jam Berkunjung Pada Jam Ruang Perawatan berkunjung Umum RSI NU Demak 3. Nani Setia Hubungan 2010 Terikat : Andriyani Kualitas Angka kuman antara (Undip) Lingkungan Fisik udara, ruang Dengan Angka Kuman Udara Di Ruang Rawat Inap RSUD Kabupaten Banjarnegara. Efektivitas Sterilisai Menggunakan Sinar Ultraviolet Untuk Menurunkan Angka Kuman Udara Di Ruang Isolasi Penyakit Menular RSUD Tugurejo Semarang. Studi Perbedaan Angka Kuman Udara Berdasarkan Frekuensi Tindakan Bedah Mayor di Instalasi Bedah Sentral RSUD Kudus rawat inap Suhu, kelembaban, pencahayaan, kepadatan hunian Terikat : Angka kuman udara Waktu penyinaran sinar ultraviolet Terikat : Angka kuman udara Frekuensi tindakan bedah mayor Ada hubungan antara kondisi rumah dan angka kuman udara dengan kejadian ISPA pada balita di Asrama Polisi Sendang Mulyo Kota Semarang. Ada perbedaan antara anghka kuman udara sebelum dan sesudah jam berkunjung pada rungan perawatan umum RSI NU Demak. Tidak ada hubungan kualitas lingkungan fisik dengan angka kuman udara di ruang rawat inap RSUD kabupaten Banjarnegara. Ada perbedaan perubahan atau penurunan jumlah angka kuman udara pada beberapa tahap waktu penyinaran sinar ultraviolet. Ada perbedaan yang signifikan angka kuman udara berdasarkan frekuensi tidakan bedah mayor di instalasi bedah sentral RSUD Kudus.

7 7 Berdasarkan penelitian yang hampir sama, ingin diteliti tentang Keanekaragaman Spesies Bakteri Dan Perbedaan Angka Bakteri Udara Dalam Ruang Kelas Ber-AC dan Tidak Ber-AC di SMK Theresiana Semarang Program Keahlian Analis Kesehatan. Letak perbedaannya dengan penelitian Anton Ari Wibowo adalah variabel bebas (kondisi rumah dan angka kuman udara) dan variabel terikat (kejadian ISPA). Perbedaan dengan penelitian Zuhroh terletak pada variabel bebas (jam berkunjung) dan variabel terikat (angka kuman udara). Perbedaan dengan penelitian Nani Setia Andriyani terletak pada variabel terikat (angka kuman udara) dan variabel bebas (suhu, kelembaban, pencahayaan, kepadatan hunian). Letak perbedaannya dengan penelitian Lady Okta Isabela adalah variabel terikat (angka kuman udara) dan variabel bebas (waktu penyinaran sinar ultraviolet). Sedangakan perbedaan dengan penelitian Suwandi terletak pada variabel terikat (angka kuman udara) dan variabel bebas (frekuensi tindakan bedah mayor).

BAB I PENDAHULUAN. memberikan daya dukungan bagi mahluk hidup untuk hidup secara optimal.

BAB I PENDAHULUAN. memberikan daya dukungan bagi mahluk hidup untuk hidup secara optimal. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perwujudan kualitas lingkungan yang sehat merupakan bagian pokok di bidang kesehatan. Udara sebagai komponen lingkungan yang penting dalam kehidupan perlu dipelihara
