BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL"

Transkripsi

1 12 BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL 3.1. Kerangka Konsep Penelitian Berdasarkan tujuan penelitian di atas maka kerangka konsep dalam penelitian ini adalah : Umur Jenis kelamin Suku Pekerjaan Apendisitis 1.2. Variabel dan Definisi Operasional 1. Apendisitis adalah peradangan akibat infeksi pada usus buntu atau umbai cacing (apendiks). Infeksi ini bisa mengakibatkan pernanahan. Bila infeksi bertambah parah, apendiks itu bisa pecah. 2. Karakteristik adalah ciri-ciri dari individu yang terdiri dari demografi seperti jenis kelamin, umur serta status sosial seperti, tengkat pendidikan, perkerjaan, ras, status ekonomi dan sebagainya. 3. Umur adalah satuan waktu yang mengukur keberadaan sesuatu yaitu berupa tahun, bulan dan hari. Umur terbagi atas masa kanak-kanak(5-11 tahun), masa remaja(12-17 tahun), masa dewasa(18-40 tahun), masa tua(40-65 tahun) dan masa lanjut usia (>65 tahun). 4. Jenis Kelamin adalah kelas atau kelompok yang terbentuk dalam suatu spesies sebagai sarana atau sebagai akibat digunakannya proses reproduksi seksual untuk mempertahankan keberlangsungan spesies itu. 5. Suku yang ditinjau adalah suku Batak, suku Jawa, suku Karo, suku Melayu, dan suku Minang. 6. Pekerjaan yang ditinjau yaitu terdiri dari Pegawai Negeri Sipil, wiraswasta, pelajar,petani/nelayan dan penderita apendisitis dengan status pension.

2 13 BAB 4 METODE PENELITIAN 4.1. Jenis Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian survei yang bersifat deskriptif dengan pendekatan retrospektif untuk melihat karakteristik penderita apendisitis di RSUP H. Adam Malik Medan pada tahun Waktu dan Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di bagian rekam medis RSUP H. Adam Malik Medan dan dilakukan selama dua bulan yakni pada bulan Agustus - September Populasi dan Sampel Populasi adalah seluruh pasien apendistis yang mendapatkan tindakan apendektomi maupun yang tidak mendapatkan tindakan apendektomi. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh bagian dari populasi yang didapat dari rekam medis. Adapun besar sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sama dengan jumlah populasi (total sampling) Teknik Pengambilan Data Metode pengambilan data adalah dengan menggunakan seluruh rekam medis pasien penderita apendisitis selama tahun 2009 yang didapat di bagian rekam medis RSUP H. Adam Malik Medan. Pada rekam medis tersebut dilihat variabel yang akan diteliti yaitu umur,jenis kelamin, suku dan pekerjaan sebagai karakteristik penderita apendisitis selama tahun 2009, lalu dilakukan pencatatan atau tabulasi Pengolahan dan Analisis Data Data yang telah dikumpulkan diolah dengan bantuan SPSS (Statistical Product and Service Solution) dan kemudian akan dianalisa secara deskriptif

3 14 dengan menggunakan tabel distribusi dan melakukan pembahasan sesuai dengan pustaka yang ada.

4 15 BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 5.1. Hasil Penelitian Deskripsi Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan di RSUP Haji Adam Malik Medan yang berlokasi di Jalan Bunga Lau no. 17, kelurahan Kemenangan Tani, kecamatan Medan Tuntungan. Rumah sakit tersebut merupakan rumah sakit kelas A sesuai dengan SK Menkes No. 355/ Menkes/ SK/ VII/ Dengan predikat rumah sakit kelas A, RSUP H. Adam Malik Medan telah memiliki fasilitas kesehatan yang memenuhi standar dan tenaga kesehatan yang kompeten. Selain itu, RSUP H. Adam Malik Medan juga merupakan rumah sakit rujukan untuk wilayah pembangunan A yang meliputi Sumatera Utara, Aceh, Sumatera Barat dan Riau sehingga dapat dijumpai pasien dengan latar belakang yang sangat bervariasi. Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 502/ Menkes/ IX/ 1991 tanggal 6 September 1991, RSUP H. Adam Malik Medan ditetapkan sebagai rumah sakit pendidikan bagi mahasiswa Fakultas Kedokteran Deskripsi Karakteristik Sampel Dalam penelitian ini sampel yang terpilih adalah sebanyak 60 orang penderita apendisitis di RSUP H. Adam Malik selama tahun Dari keseluruhan responden gambaran karakteristik responden yang diamati jenis kelamin, kelompok umur, suku dan pekerjaan. Berdasarkan data-data tersebut dapat dibuat karakteristik subjek penelitian sebagai berikut:

5 16 Tabel 5.1. Distribusi Frekuensi dan Persentase Berdasarkan Usia Usia Jumlah Sampel Persentase (%) > ,0 25,0 35,0 10,0 11,7 10,0 3,3 Total Berdasarkan tabel 5.1. dapat dilihat bahwa penderita apendisitis dengan kelompok usia 1-10 tahun adalah sebanyak 3 orang (5%), kelompok usia tahun adalah sebanyak 15 orang (25%), kelompok usia tahun adalah sebanyak 21 orang (35%), kelompok usia tahun adalah sebanyak 6 orang (10%), kelompok usia di atas tahun adalah 7 orang (11,7%), kelompok usia tahun adalah sebanyak 6 orang (10%) dan kelompok usia >60 tahun adalah sebanyak 2 orang (3,3%). Tabel 5.2. Distribusi Frekuensi dan Persentase Berdasarkan Jenis kelamin Jenis Kelamin Frekuensi (n) Persentase (%) Laki-laki Perempuan ,0 Total Berdasarkan tabel 5.2. dapat dilihat bahwa penderita apendisitis dengan jenis kelamin laki-laki adalah sebanyak 24 orang (40%) dan perempuan adalah sebanyak 36 orang (60%).

6 17 Tabel 5.3. Distribusi Frekuensi dan Persentase Berdasarkan Suku Jenis Kelamin Frekuensi (n) Persentase (%) Batak Jawa ,3 35,0 Karo 6 10,0 Melayu 9 15,0 Minang 1 1,7 Total Berdasarkan tabel 5.3. dapat dilihat bahwa penderita apendisitis dengan suku Batak adalah sebanyak 23 orang (38,3%), suku Jawa adalah sebanyak 21 orang (35%), suku Karo adalah sebanyak 6 orang (10%), suku Melayu adalah sebanyak 9 orang (15%), suku Minang adalah sebanyak 1 orang (1,7%). Tabel 5.4. Distribusi Frekuensi dan Persentase Berdasarkan Perkerjaan Jenis Kelamin Frekuensi (n) Persentase (%) Tidak Berkerja Pensiunan 1 6 1,7 10,0 Wiraswasta 6 10,0 Petani/nelayan 2 3,3 PNS 23 38,3 Pelajar 22 36,7 Total Berdasarkan tabel 5.4. dapat dilihat bahwa penderita apendisitis yang tidak berkerja adalah sebanyak 1 orang (1,7%), yang pensiunan adalah sebanyak 6 orang (10%), yang berkerja sebagai wiraswasta adalah sebanyak 6 orang (10%), yang berkerja sebagai petani/nelayan adalah sebanyak 2 orang (3,3%), yang berkerja sebagai PNS adalah sebanyak 23 orang (38,3%), dan sebagai pelajar adalah sebanyak 22 orang (36,7%).

7 Pembahasan Karakterisitik Penderita Apendisitis berdasarkan, Usia, Jenis Kelamin, Suku dan Pekerjaan Berdasarkan karakteristik umur pada tabel 5.1. dapat dilihat bahwa penderita apendisitis paling banyak ditemukan pada kelompok usia tahun yaitu sebanyak 21 orang (35%) dan yang paling sedikit ditemukan adalah kelompok usia di atas 60 tahun sebanyak 2 orang (3,3%). Apendisitis bisa terjadi pada semua kategori umur. Puncaknya terjadi pada awal dekade kedua sampai awal dekade keempat, yaitu pada umur tahun. Hal ini dipengaruhi oleh pola makan yang kurang baik pada usia tersebut. Memang hal ini tidak terjadi pada setiap orang, tapi seperti kita ketahui bahwa usia tahun bisa dikategorikan sebagai usia produktif, dimana orang yang berada pada usia tersebut melakukan banyak sekali kegiatan. Hal ini menyebabkan orang tersebut mengabaikan nutrisi makanan yang dikonsumsinya. Kebanyakan orang memakan makanan cepat saji agar tidak mengganggu waktunya, padahal makanan-makanan cepat saji itu tidak mengandung serat yang cukup. Akibatnya terjadi kesulitan buang air besar yang akan menyebabkan peningkatan tekanan pada rongga usus dan pada akhinya menyebabkan sumbatan pada saluran apendiks. Pada penelitian yang dilakukan oleh Emir Jehan di RSUP H.Adam Malik Medan dan RSUD dr.pirngadi Medan dari November 2000-Juli 2001 didapati 60 penderita apendisitis dengan perbandingan penderita laki-laki dan perempuan adalah 1:1 dengan usia rata-rata pria 26,8 tahun dan wanita 25,3 tahun. Berdasarkan karakteristik jenis kelamin pada tabel 5.2. dapat dilihat bahwa penderita apendisitis yang paling banyak ditemukan pada penelitian ini adalah penderita apendisistis dengan jenis kelamin perempuan sebanyak 36 orang (40%) dan pada laki-laki sebanyak 24 orang (40%) dengan perbandingan 2:3. Menurut Emir Jehan ratio laki-laki dibandingkan dengan perempuan di usia remaja adalah 3:2. Namun setelah usia >25 tahun perbandingannya menjadi 1:1. Berdasarkan karakteristik suku pada tabel 5.3 dapat dilihat penderita apendisitis terbanyak terdapat pada suku Batak dan yang paling sedikit terdapat pada suku Minang. Hal ini mungkin disebabkan karena lokasi daerah yang menjadi tempat penelitian terdiri dari mayoritas dengan suku Batak.

8 19 Berdasarkan perkerjaan pada tabel 5.4. dapat dilihat penderita apendisitis terbanyak ditemukan pada penderita yang bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil.

9 20 BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan Berdasarkan hasil dan pembahasan dari penelitian ini, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: Karakteristik penderita apendisitis berdasarkan jenis kelamin paling banyak dijumpai pada perempuan yaitu sebanyak 36 orang (60%). Karakteristik penderita apendisitis berdasarkan usia paling banyak ditemukan pada kelompok usia tahun adalah sebanyak 21 orang (35%). Karakteristik penderita apendisitis berdasarkan suku paling banyak dijumpai pada suku Batak yaitu sebanyak 23 orang (38,3%). Hal ini mungkin disebabkan karena tempat pengambilan sampel yang lebih didominasi oleh suku Batak. Karakteristik penderita apendisitis berdasarkan pekerjaan paling banyak terdapat pada penderita apendisitis yang bekerja sebagai PNS yaitu sebanyak 23 orang (38,3%) Saran Berdasarkan hasil yang didapat pada penelitian tersebut, maka dikemukakan beberapa saran sebagai berikut: 1. Diharapkan kepada pihak rumah sakit agar lebih melengkapi data pada rekam medis mengenai status penderita di Rumah Sakit. 2. Bagi peneliti di masa yang akan datang agar dapat mengembangkan penelitian lebih dalam mengenai apendisitis.

Gambar 3.1. Kerangka Konsep Karakteristik Pasien PPOK Eksaserbasi Akut

Gambar 3.1. Kerangka Konsep Karakteristik Pasien PPOK Eksaserbasi Akut BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL 3.1. Kerangka Konsep Pada penelitian ini kerangka konsep mengenai karakteristik pasien PPOK eksaserbasi akut akan diuraikan berdasarkan variabel katagorik
