Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS"

Transkripsi

1 1

2 Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS AdMedika Provider Access System (ADPAS) adalah suatu System untuk mengirim dan atau menerima data jaminan biaya perawatan kesehatan elektronik yang sebelumnya diakses oleh Provider menggunakan media EDC menjadi media aplikasi berbasis web dan dapat dijangkau diseluruh dunia. Aplikasi ini sangat mudah dalam penggunaannya ( User Friendly ), berikut cara penggunaan Aplikasi Adpas : I. Link Url & LOGIN PASSED Masukkan Link Url Adpas pada Searching Bar : mobile.admedika.co.id/edc setelah itu akan tampil menu Login. LOGIN Menu AdPass Dapat Beroperasi Dengan Menggunakan Google Chrome dan Mozzila Firefox 2

3 PENATALAKSANAAN PELAYANAN PPK II/RJTL Eligibility/pendaftaran dilakukan di Provider PPK II secara system. Merubah dari tampilan Indemnity ke Manage Care Pilih menu Manage Care Masukan Username & Password pada kolom yang telah disediakan Masukkan User dan Pasword 3

4 Step 1 Melakukan Pemilihan Layanan di PPK II Peserta yang mendapatkan rujukan ke PPK II wajib membawa : - Kartu peserta - Surat rujukan asli ke dr Spesialis - Struk LOC karena terdapat nomor rujukan - Menunjukkan KTP/identitas lain Setelah dokumen/data diterima oleh PPK II petugas akan melakukan pendaftaran/eligibility Panel ELIGIBILTY adalah untuk Pendaftaran (Validasi Kepesertaan) 4

5 Step 2 Melakukan Pengesekan Kartu/menginput no kartu peserta Petugas melakukan Penggesekan Kartu Peserta pada Kolom Enter Your Card Number Here Menggunakan Media Card Reader/menginput no kartu peserta selanjutnya memilih kode layanan di Rawat Jalan TK II dan memilih rujukan YES serta menginput no rujukan dari struk LOC dari PPK I Swipe kartu/input no kartu Pilih layanan Jika Pasien mendapat rujukan Pilih YES Masukkan no rujukan sesuai yang terdapat di struk LOC 5

6 Setelah data sudah terinput pilih menu pendaftaran untuk memunculkan LOA di PPK II Setelah pendaftaran dilakukan akan muncul Struk LOA 6

7 Tampilan Struk LOA PPK II 7

8 Step 3 Melakukan pengesahan di RJTL input diagnose, Ijin Sakit dan biaya layanan Setelah menginput nomor kartu dan diagnosa maka selanjutnya pilih Check, selanjutnya input jumlah hari dari surat ijin istirahat dokter, biaya-biaya yang terjadi di layanan PPK II dan rujukan obat jika diberikan resep obat oleh dr Spesialis. Swipe kartu di card reader/input no kartu peserta Input ICD X sesuai dengan diagnose dari dokter Input jumlah biaya sesuai dengan tarif Pilih YES jika dokter memberikan resep obat Jika terdapat rujukan kembali ke dr Sub SP maka pilih Rujukan YES 8 Seluruh data sudah terisi maka klik RJTL untuk pengesahan

9 STEP 4 PRINT OUT LOC Print Out LOC ini dilakukan dengan mengklik tombol Print. Ada dua pilihan print out Pertama Tombol Print yang kedua Thermal Print disesuaikan dengan settingan print di provider. Nomor Rujukan ke dr sub sp dan Obat dr Spesialis LOA di Print Out sesuai dengan ketersediaan print di provider Jenis Print yang akan digunakan Jumlah struk yang akan di print 9

10 - Apabila melakukan Print out dengan menekan tombol print maka print yang digunakan sesuai dengan type print yang digunakan di pihak provider. - Jika Memilih Thermal Printer tidak perlu melakukan setup pada tampilan web ataupun pada printer anda, walaupun printer anda bukan printer thermal. Pilihan ini membantu anda untuk melakukan proses printer sesuai dengan ukuran struk yang telah di atur sedemikian rupa. Print Struk LOA ini Sebanyak 3 Lbr. 1. Untuk Pasien 2. Untuk Klinik/RS (arsip) 3. Untuk Disertakan pada proses Klaim ke Admedika Tampilan struk LOC yang sudah di Print 10

11 STEP 5 PROSES INPUT LAYANAN RUJUKAN APOTEK Jika peserta dirujuk untuk mengambil obat di Apotek Rujukan maka di system dilakukan pendaftaran sesuai dengan resep yang dikeluarkan oleh RJT I, RJT II atau RJT II Sub SP dan meminta data-data dari pasien yaitu : - Kartu peserta - Resep asli obat - Struk LOC karena terdapat no resep - Menunjukkan KTP/identitas lain Pada proses ini yang pertama kali dilakukan adalah menekan tombol Apotik lalu Gesekkan kartu pada Card Reader atau Input secara Manual dikolom Enter Your Card Number Here dan input nomor resep, setelah itu pilih/klik Check maka akan muncul kolom biaya obat yang harus diinput sesuai tarif obat. Pilih code layanan sesuai dengan layanan yang memberikan rujukan resep Lakukan Swipe kartu pada Card Rider/diinput secara manual 11

12 Tampilan Struk LOA Pilih Pendaftaran untuk memunculkan struk LOA layanan resep obat Jenis Print yang akan digunakan Jumlah struk yang akan di print 12

13 Tampilan struk LOA yang sudah di Print Melakukan Proses Pengesahan layanan APOTEK Untuk melakukan pegesahan layanan Apotek Provider pilih menu Apotek selanjutnya swipe kartu/input no kartu dan input no resep dari dokter yang merujuk pengambilan obat Input no resep sesuai LOC yang dibawa beserta resep obat Swipe kartu pada card reader/input no kartu secara manual 13

14 Tampilan Struk LOC Apotek dalam sistem Setelah data diinput seluruhnya untuk memunculkan LOC maka pilih Apotek Pilih jenis print yang akan digunakan Input jumlah print out yang akan di print Untuk melakukan print out pilih menu Print sesuai dengan jenis print di provider 14

15 Tampilan struk LOC yang sudah di Print Untuk menu print out setelah memilih menu layanan Apotek. 15

16 STEP 6 PROSES INPUT LAYANAN RUJUKAN DR SUB SPESIALIS Jika peserta dirujuk untuk melakukan rujukan ke dr Sub Spesialis maka di system AdMedika harus melakukan pendaftaran/validasi terlebih dahulu, petugas meminta data-data dari pasien terlebih dahulu yaitu : - Kartu peserta - Rujukan ke dr Sub Spesialis - Struk LOC karena terdapat no rujukan - Menunjukkan KTP/identitas lain Pada proses ini yang pertama kali dilakukan adalah memilih menu Eligibility lalu gesekkan kartu pada Card Reader atau Input secara Manual dikolom Enter Your Card Number Here dan pilih code layanan yaitu Rawat Jalan TK II Sub SP. input no rujukan, setelah itu pilih/klik Check maka akan muncul Struk LOA. Swipe kartu/input no kartu Pilih layanan Jika Pasien mendapat rujukan Pilih YES Masukkan no rujukan sesuai yang terdapat di struk LOC 16

17 Tampilan struk LOA dr Sub Sp LOA di Print Out sesuai dengan ketersediaan print di provider Pilih jenis print yang akan digunakan Input jumlah print out 17

18 Tampilan struk LOC yang sudah di Print Untuk menu print out setelah melakukan pendaftaran di dokter Sub Spesialis. 18

19 Melakukan proses pengesahan di dr sub Spesialis Swipe kartu di card reader/input nomor kartu secara manual Input tarif dr Spesialis Input code diagnosa sesuai dengan ICD X dari dokter spesialis Tampilan struk LOC dr Sub Sp Setelah data terinput semua sesuai dengan tarif lakukan klik/pilih Rawat Jalan Tingkat Lanjutan maka akan muncul struk LOC 19

20 Melakukan Print out LOC transaksi dr sub SP Pilih jenis print yang tersedia di pihak provider Input jumlah print out yang akan di print Setelah struk LOC muncul lakukan print out Contoh Print out Struk LOC 20

21 STEP 7 PROSES PENGINPUTAN PADA LAYANAN RAWAT INAP Pada layanan rawat inap, proses pendaftaran tidak ada perbedaan. Hanya saja setelah mengisi nomer kartu peserta pada kolom enter your card number here atau diinput secara manual, kemudian memilih layanan Rawat Inap. Input Layanan Rawat Inap Tampilan Nomor Kartu setelah di Swipe pada Card Proses data akan terkirim ke data base AdMedika dan akan menampilkan Struk LOA Rawat Inap. Setelah no kartu dan layanan rawat inap telah diinput pilih pendaftaran agar struk LOA muncul Print Out struk LOA untuk mengetahui benefit kelas perawatan peserta 21

22 Pilih jenis print out sesuai dengan yang terdapat di provider Input jumlah struk yang akan di print - Mengenai ketentuan Rawat Inap dapat dilayani secara langsung dengan kriteria penyakit gawat darurat. - Melakukan Print Out Form Laporan Medis Awal (LMA) mengenai analisa awal dari dokter pemeriksa pasien tersebut mengenai kondisi/diagnosa awal yang menyebabkan pasien tersebut harus di rawat inap. - Klik Laporan Medis Awal or Peliminary Medical Report pada sisi kanan layar tepat dibawah tampilan struk LOA. - Langkah selanjutnya yang diakukan oleh petugas Rumah Sakit adalah melakukan konfirmasi melalu Telepon ke Call Centre AdMedika pada nomer yang tercantum pada BELAKANG KARTU PESERTA. - Form Laporan Medis Awal yang telah di isi tersebut, kemudian di kirimkan ke AdMedika untuk selanjutnya akan dikirimkan Surat Jaminan oleh tim AdMedika sebagai jawaban Laporan Medis Awal tersebut. 22

23 Tampilan struk LOA yang sudah di Print 23

24 Tampilan LMA yang sudah di Print - LMA NON BEDAH 24

25 - LMA PEMBEDAHAN 25

26 - LMA MATERNITI 26

27 27

Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS

Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS 1 Prosedur Pelayanan Manage Care dengan Sistem AdPAS AdMedika Provider Access System (ADPAS) adalah suatu System untuk mengirim dan atau menerima data jaminan biaya perawatan kesehatan elektronik yang
