KURIKULUM PENDIDIKAN MATEMATIKA STKIP SURYA. Kode: SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KURIKULUM PENDIDIKAN MATEMATIKA STKIP SURYA. Kode: SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)"

Transkripsi

1 KURIKULUM PENDIDIKAN MATEMATIKA STKIP SURYA Kode: SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) Program Studi : Pendidikan Matematika Nama Mata Kuliah : Statistika Dasar Kode Mata Kuliah : MAT 2215 Jumlah SKS : 3 Tahun Akademik : 2012/2013 Semester : 3 Mata Kuliah Pra Syarat : Matrikulasi Matematika 2 Hari/Waktu : Rabu/ WIB Ruangan : 405 Dosen Pengampu : Rully Charitas Indra Prahmana, M.Pd rully.charitas@stkipsurya.ac.id KOMPETENSI DASAR 1. Mahasiswa memahami pengertian dasar statistika, data, metodologi statistika, dan mengklarifikasi data statistika. 2. Mahasiswa melakukan teknik membuat skala, dan pengumpulan data. 3. Mahasiswa menentukan Populasi dan Ukuran Sampel yang Representatif 4. Mahasiswa melakukan penyajian data statistik 5. Mahasiswa melakukan perhitungan uji coba Instrument Penelitian 6. Mahasiswa melakukan perhitungan uji normalitas data 7. Mahasiswa uji coba perhitungan penelitian terhadap satu perlakuan 8. Mahasiswa memiliki sikap ilmiah, serta mampu menerapkannya dalam melakukan analisis data pada permasalahan-permasalahan sederhana dalam kehidupan sehari-hari. DESKRIPSI MATA KULIAH Mata kuliah Statistika Dasar ini merupakan mata kuliah keahlian yang harus diikuti oleh mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika. Mata kuliah ini membekali mahasiswa, sebagai calon guru dan pengelola pendidikan, dengan pengetahuan tentang pengantar dasar-dasar ilmu statistika untuk melakukan Revisi-2 Statistika Dasar 1

2 penelitian. Mata kuliah ini membahas tentang: (1) pengertian dasar statistika, data, metodologi statistika, dan mengklarifikasi data statistika; (2) teknik membuat skala, dan pengumpulan data; (3) Populasi dan Ukuran Sampel yang Representatif; (4) penyajian data statistic; (5) uji coba Instrument Penelitian; (6) uji normalitas data; (7) penelitian terhadap satu perlakuan; dan (8) penerapan teori dasar statistika dalam menganalisis data permasalahan-permasalahan sederhana dalam kehidupan sehari-hari. TABEL Pertemuan Kompetensi Dasar Mahasiswa mampu menjelaskan tentang statistika, arti dan ruang lingkupnya. 2. Mahasiswa mampu mengetahui hubungan statistika dengan ilmu-ilmu pendidikan Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metodologi statistika. 2. Mahasiswa mampu mengklasifikasi data statistika Mahasiswa mampu melakukan teknik membuat skala. 2. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang populasi dan sampel Mahasiswa mampu melakukan pengumpulan data. 2. Mahasiswa mampu menverifikasi data penelitian Mahasiswa mampu menentukan populasi dan ukuran sampel yang representative. 2. Mahasiswa mampu melakukan teknik pengambilan sampel. 3. Mahasiswa mampu menentukan besarnya ukuran Indikator Metode Perkuliahan Materi Perkuliahan Asesmen 1. Diskusi Kelompok 2. Penemuan (discovery-inquiry) 3. Tanya Jawab 4. Small Group Discussion Pendahuluan Arti dan Ruang Lingkup Statistika Statistika dan Ilmu- Ilmu Pendidikan Tes uraian dan Revisi-2 Statistika Dasar 2 Metodologi Statistika Klasifikasi Data Statistika Teknik Membuat Skala Populasi dan Sampel Pengumpulan Data Verifikasi Terhadap Data Penelitian Menentukan Populasi dan Ukuran Sampel yang Representatif Teknik Pengambilan Sampel Tes uraian dan Tes uraian dan Tes uraian dan Studi kasus, mengerjakan latihan, dan

3 Pertemuan Kompetensi Dasar sampel penelitian Mahasiswa mampu melakukan penyajian data statistic. 2. Mahasiswa mampu membuat dan menjelaskan table distribusi frekuensi Mahasiswa mampu membuat dan menjelaskan histogram, polygon, dan ogive. 2. Mahasiswa mampu menyajikan data dalam bentuk diagram 8 8 Mahasiswa mampu menyelesaikan studi kasus yang diberikan. (Review materi pertemuan 1-7) Indikator Metode Perkuliahan Materi Perkuliahan Asesmen 1. Diskusi Kelompok 2. Penemuan (discovery-inquiry) 3. Tanya Jawab 4. Small Group Discussion 5. Workshop 9 UJIAN TENGAH SEMESTER Mahasiswa mampu melakukan uji coba instrument penelitian. 2. Mahasiswa mampu melakukan uji validitas instrument penelitian Mahasiswa mampu melakukan uji reliabilitas instrument penelitian. 2. Mahasiswa mampu mencari dan menjelaskan daya pembeda serta tingkat kesukaran soal. Penentuan Besarnya Ukuran Sampel Penyajian Data Statistik Tabel Distribusi Frekuensi Tes uraian dan Revisi-2 Statistika Dasar 3 Histogram, Poligon, dan Ogive Diagram Studi Kasus Menghitung nilai mean, standar deviasi, dan varians dari table distribusi frekuensi Uji Coba Instrument Penelitian Validitas Instrument Penelitian Reliabilitas Instrument Penelitian Daya Pembeda dan Tingkat Kesukaran Soal Studi kasus, mengerjakan latihan, dan Tes uraian dan Studi kasus, mengerjakan latihan, dan Studi kasus, mengerjakan latihan, dan 12 6 Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan uji Uji Normalitas Data Tes uraian dan

4 Pertemuan Kompetensi Dasar Indikator Metode Perkuliahan Materi Perkuliahan Asesmen normalitas data, yaitu uji lilifors dan chi kuadrat 13 7 Mahasiswa mampu melakukan uji penelitian terhadap satu perlakuan, yaitu uji Z dan uji t Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan hasil dari uji binomial dan chi kuadrat 15 7 Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan hasil dari uji Kolmogorov-smirnov dan uji runtun/run test 16 7 dan 8 Mahasiswa mampu menyelesaikan studi kasus yang diberikan. (Review materi pertemuan 10-17) 17 8 Mahasiswa mampu menyelesaikan studi kasus yang diberikan. (Review materi pertemuan 1-17) 18 UJIAN AKHIR SEMESTER Uji Liliefors Uji Chi Kuadrat Penelitian terhadap Satu Perlakuan Uji z Uji t Uji Binomial Uji Chi Kuadrat Uji Kolmogorov- Smirnov Uji Runtun/Run Test Studi Kasus I (Uji instrument) Studi Kasus II (Uji instrument secara menyeluruh) Tes uraian dan Tes uraian dan Studi kasus, mengerjakan latihan, dan Studi kasus, mengerjakan latihan, dan Studi kasus, diskusi kelompok, dan mengerjakan latihan REFERENSI R1 = Ross, Sheldon M. (2010). Introductory Statistics, 3rd Ed. Southern California: Academic Press is an imprint of Elsevier R2 = Salvatore, Dominick and Reagle, Derrick. (2002). Statistics and Econometrics, 2nd Ed. New York: The McGraw-Hill R3 = Elfandari, Nana. (2009). Buku Sakti Matematika SMA IPA. Yogjakarta: Kendi Mas Media R4 = Dowdy, S. and S. Wearden. (1992). Statistics for Research, 2nd Ed. New York: John Wiley & Sons, Inc R5 = Sundayana, R. (2013). Statistika Penelitian Pendidikan. Garut: STKIP Garus Press Revisi-2 Statistika Dasar 4

5 PEDOMAN PENILAIAN Penilaian meliputi: 1. Nilai Tugas = 30% 2. Nilai Ujian Tengah Semester (UTS) = 30% 3. Nilai Ujian Akhir Semester (UAS) = 40% Nilai akhir dihitung dengan menggunakan rumus: Konversi Nilai Nilai Akhir = (0,3 x Tugas) + (0,3 x UTS) + (0, 4 x UAS) Nilai Akhir (x) Nilai Keterangan Angka Huruf 90 x 100 4,00 A Lulus 85 x < 90 3,67 A- Lulus 80 x < 85 3,33 B+ Lulus 75 x < 80 3,00 B Lulus 70 x < 75 2,67 B- Lulus 65 x < 70 2,33 C+ Lulus 60 x < 65 2,00 C Lulus 55 x < 60 1,67 C- Lulus Bersyarat 50 x < 55 1,00 D Tidak Lulus 0 x < 50 0,00 E Tidak Lulus Mengetahui Ketua Prodi Pendidikan Matematika Penanggung Jawab Mata Kuliah Menyetujui Mahasiswa (...) (...) (...) Revisi-2 Statistika Dasar 5

6 Pertemuan 1 Pengantar Statistika Dasar Indikator keberhasilan pembelajaran dalam pertemuan 1 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang statistika, arti dan ruang lingkupnya. b. Mahasiswa mampu mengetahui hubungan statistika dengan ilmu-ilmu pendidikan. 1. Sebutkan contoh aplikasi statistik dalam kehidupan sehari-hari! Jelaskan! 2. Jelaskan asal usul kata statistik dan statistika! 3. Sebutkan dan jelaskan istilah-istilah dalam statistika! 4. Sebutkan dan jelaskan ruang lingkup pembelajaran statistika! 5. Apa yang kamu ketahui tentang statistik deskriptif dan inferensial, berikut contohnya! 6. Sebutkan dan jelaskan hubungan statistika dengan ilmu-ilmu pendidikan yang lain! 7. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 1

7 Pertemuan 2 Metodologi Statistika Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 2 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang metodologi statistika. b. Mahasiswa mampu mengklasifikasi data statistika. 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan metodologi statistika? 2. Apakah tahapan-tahapan dalam metodologi statistika boleh ada yang dilewatkan? Jelaskan! 3. Jelaskan pengertian dari data berikut pembagiannya! 4. Berikan contoh sederhana dalam kehidupan sehari-hari tentang data! 5. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 2

8 Pertemuan 3 Teknik Membuat Skala Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 3 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan teknik membuat skala. b. Mahasiswa mampu menjelaskan tentang populasi dan sampel. 1. Mengapa teknik membuat skala dalam statistika menjadi hal yang sangat penting! 2. Apa yang kamu ketahui tentang skala sikap! 3. Sebutkan dan jelaskan bentuk-bentuk skala sikap dalam penelitian pendidikan! 4. Buatlah contoh dari setiap bentuk skala sikap dalam penelitian pendidikan yang kamu ketahui! 5. Sebutkan perbedaan antara populasi, sampel, sensus, dan sampling? Jelaskan! 6. Mengapa Anda lebih memilih menggunakan sampel ketimbang populasi? Jelaskan! 7. Sebutkan sifat-sifat sampel yang kamu ketahui! 8. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 3

9 Pertemuan 4 Pengumpulan dan Verifikasi Data Penelitian Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 4 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan pengumpulan data. b. Mahasiswa mampu menverifikasi data penelitian. 1. Bagaimana cara pengambilan sampel, berikut pembagiannya! 2. Sebutkan dan jelaskan kesalahan-kesalahan dalam sampling! 3. Bagaimana proses pengumpulan dan pemeriksaan terhadap data, yang Anda ketahui! 4. Berikan contoh proses pengumpulan dan pemeriksaan terhadap data, yang Anda ketahui! 5. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 4

10 Pertemuan 5 Populasi dan Ukuran Sampel yang Representatif Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 5 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu menentukan populasi dan ukuran sampel yang representative. b. Mahasiswa mampu melakukan teknik pengambilan sampel. c. Mahasiswa mampu menentukan besarnya ukuran sampel penelitian 1. Sebutkan dan jelaskan kriteria yang perlu diperhatikan dalam menentukan populasi dan ukuran sampel yang Representatif 2. Apa yang dimaksud dengan teknik pengambilan sampel? 3. Terdapat 2 teknik pengambilan sampel, teknik sampling random dan dan nonrandom. Berikan penjelasan terhadap kedua teknik tersebut, berikut jenis dan contohnya! 4. Bagaimana menentukan besarnya ukuran sampel? Jelaskan! 5. Bagaimana menghitung nilai kekeliruan untuk pendekatan rata-rata populasi? Berikan contohnya. 6. Bagaimana menghitung nilai kekeliruan untuk pendekatan proporsi populasi? Berikan contohnya. 7. Sebutkan kesalahan-kesalahan umum dalam menentukan besarnya anggota sampel? 8. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 5

11 Pertemuan 6 Penyajian Data Statistik (1) Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 6 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan penyajian data statistik. b. Mahasiswa mampu membuat dan menjelaskan table distribusi frekuensi. 1. Apa yang dimaksud dengan penyajian data statistik? 2. Mengapa data statistik harus disajikan? 3. Apa yang dimaksud dengan tabel distribusi frekuensi? 4. Bagaimana langkah-langkah dalam membuat tabel distribusi frekuensi? Berikan contohnya. 5. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 6

12 Pertemuan 7 Penyajian Data Statistik (2) Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 7 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu membuat dan menjelaskan histogram, polygon, dan ogive. b. Mahasiswa mampu menyajikan data dalam bentuk diagram 1. Bagaimana langkah-langkah membuat histogram? Berikan contoh dan kegunaannya! 2. Bagaimana langkah-langkah membuat poligon? Berikan contoh dan kegunaannya! 3. Bagaimana langkah-langkah membuat ogive? Berikan contoh dan kegunaannya! 4. Sebutkan dan jelaskan berbagai macam diagram? Berikan contoh dan kegunaannya! 5. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 7

13 Pertemuan 8 Studi Kasus Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 8 adalah sebagai berikut: Mahasiswa mampu menyelesaikan studi kasus yang diberikan. (Review materi pertemuan 1-7) 1. Buatlah tabel distribusi frekuensi dengan mengambil banyak kelas-nya adalah 10, berdasarkan data berikut ini: 31, 30, 44, 39, 33, 17, 46, 28, 31, 29, 40, 38, 26, 43, 45, 21, 29, 36, 33, 41 36, 30, 34, 29, 18, 49, 46, 41, 23, 29, 40, 20, 26, 33, 47, 33, 18, 31, 34, 17 18, 40, 20, 19, 35, 17, 36, 41, 43, 29, 33, 28, 26, 43, 43, 21, 49, 33, 33, 52 33, 49, 49, 29, 45, 18, 46, 20, 34, 29, 34, 48, 49, 47, 19, 18, 39, 29, 43, 19 46, 20, 41, 39, 25, 37, 36, 28, 31, 39, 20, 38, 26, 43, 35, 21, 29, 27, 32, 39 49, 20, 47, 29, 27, 19, 39, 18, 33, 49, 20, 48, 26, 41, 27, 21, 19, 26, 35, 49 18, 40, 20, 19, 35, 17, 36, 41, 43, 29, 33, 28, 26, 43, 43, 21, 42, 35, 32, Tentukan nilai mean, standar deviasi, dan varians dari table distribusi frekuensi pada soal no 1 3. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 8

14 Pertemuan 9 UTS 9

15 Pertemuan 10 Uji Coba Instrument Penelitian Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 10 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan uji coba instrument penelitian. b. Mahasiswa mampu melakukan uji validitas instrument penelitian. 1. Apakah kita harus melakukan uji coba instrument penelitian? Jelaskan! 2. Bagaimana tahapan-tahapan melakukan uji coba instrument? Jelaskan! 3. Mengapa kita harus melakukan uji validitas instrument? 4. Sebutkan tahapan-tahapan melakukan uji validitas instrument penelitian? Jelaskan! 5. Buatlah satu set data instrument penelitian tipe uraian sebanyak 10 soal dan tipe pilihan ganda sebanyak 15, yang telah diujikan kepada 35 siswa. 6. Bagaimana cara menentukan validitas instrument yang telah dibuat pada soal no. 5? Jelaskan! 7. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 10

16 Pertemuan 11 Reliabilitas dan Daya Pembeda Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 11 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan uji reliabilitas instrument penelitian. b. Mahasiswa mampu mencari dan menjelaskan daya pembeda serta tingkat kesukaran soal. 1. Mengapa kita harus melakukan reliabilitas instrument penelitian? 2. Sebutkan beberapa cara melakukan reliabilitas instrument penelitian? Jelaskan! 3. Sebutkan perbedaan uji reliabilitas instrument penelitian antara tipe uraian dan pilihan ganda? Jelaskan! 4. Bagaimana tahapan-tahapan melakukan uji reliabilitas instrument penelitian untuk soal no. 5 pada pertemuan ke-10? Jelaskan! 5. Mengapa kita harus mengetahui daya pembeda dan tingkat kesukaran soal? 6. Bagaimana tahapan-tahapan menentukan daya pembeda dan tingkat kesukaran soal untuk soal no. 5 pada pertemuan ke-10? Jelaskan! 7. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 11

17 Pertemuan 12 Uji Normalitas Data Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 12 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan uji normalitas data. b. Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan uji lilifors dan chi kuadrat. 1. Mengapa kita harus melakukan uji normalitas data? Jelaskan! 2. Terdapat beberapa cara untuk melakukan uji normalitas data, diantaranya dengan uji Liliefors dan uji Chi Kuadrat. Sebutkan perbedaan dari kedua uji tersebut? Sebutkan alasan mengapa kita menggunakan salah satu uji tersebut? Jelaskan! 3. Bagaimana langkah-langkah dalam melakukan uji Liliefors? Berikan contohnya! 4. Bagaimana langkah-langkah dalam melakukan uji Chi Kuadrat? Berikan contohnya! 5. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 12

18 Pertemuan 13 Penelitian Terhadap Satu Perlakuan (1) Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 13 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan uji penelitian terhadap satu perlakuan. b. Mahasiswa mampu melakukan uji Z dan uji t. 1. Mengapa kita harus melakukan penelitian terhadap satu perlakuan? Jelaskan! 2. Terdapat beberapa cara untuk melakukan penelitian terhadap satu perlakuan, diantaranya dengan uji z dan uji t. Sebutkan perbedaan dari kedua uji tersebut dan sebutkan alasan mengapa kita menggunakan salah satu uji tersebut? Jelaskan! 3. Bagaimana langkah-langkah dalam melakukan uji Z? Berikan contohnya! 4. Bagaimana langkah-langkah dalam melakukan uji t? Berikan contohnya! 5. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 13

19 Pertemuan 14 Penelitian Terhadap Satu Perlakuan (2) Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 14 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan hasil dari uji binomial b. Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan hasil dari chi kuadrat. 1. Mengapa kita melakukan uji binomial? Jelaskan! 2. Sebutkan syarat-syarat yang harus dipenuhi, sebelum melakukan uji binomial? Jelaskan! 3. Bagaimana langkah-langkah dalam melakukan uji binomial? Jelaskan! 4. Seorang dosen ingin memberikan hadiah kepada mahasiswa yang berkelakuan baik. Ada dua pilihan hadiah yang ingin diberikan, yaitu buku atau pena. Dari hasil pemantauan terhadap 10 orang mahasiswa, ternyata 3 siswa memilih buku dan sisanya pena. Ujilah pada taraf nyata 5%, apakah kedua hadiah tersebut sama-sama disukai? 5. Berikan 1 contoh kasus dalam kehidupan sehari-hari tentang kegunaan uji binomial? Selesaikan! 6. Mengapa kita melakukan uji chi kuadrat? Jelaskan! 7. Bagaimana langkah-langkah dalam melakukan uji chi kuadrat? Jelaskan! 8. Banyak mahasiswa yang berkunjung ke perpustakaan setiap hari selama seminggu adalah sebagai berikut: Hari Senin Selasa Rabu Kamis Jum at Sabtu Jumlah Pengunjung Dengan menggunakan uji chi kuadrat dan α = 0.05, apakah banyak orang yang berkunjung tergantung pada nama hari? 9. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 14

20 Pertemuan 15 Penelitian Terhadap Satu Perlakuan (3) Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 15 adalah sebagai berikut: a. Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan hasil dari uji Kolmogorov-smirnov. b. Mahasiswa mampu melakukan dan menjelaskan hasil dari uji runtun (run test) 1. Mengapa kita melakukan uji Kolmogorov-Smirnov? Jelaskan! 2. Bagaimana langkah-langkah dalam uji Kolmogorov-Smirnov? Jelaskan! 3. Seorang dosen ingin mengetahui, apakah ada perbedaan kesukaan mahasiswa terhadap mata kuliah yang ada di STKIP Surya. Untuk keperluan itu, diberikan 5 jenis mata kuliah kelompok keahlian, yaitu Matematika Pendidikan, Aljabar, Kalkulus, Komputer, dan Biologi. Dari hasil pengamatan terhadap 20 mahasiswa, diperoleh data sebagai berikut: Nama Mata Kuliah Matematika Pendidikan Aljabar Kalkulus Komputer Biologi Banyak Pilihan Mahasiswa Dengan menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov dan taraf nyata 5%, tentukan apakah ada perbedaan kesukaan mahasiswa terhadap jenis mata kuliah kelompok keahlian yang diberikan? Jelaskan! 4. Mengapa kita melakukan uji Runtun (Run Test)? Jelaskan! 5. Bagaimana langkah-langkah dalam uji Runtun (Run Test)? Jelaskan! 6. Dalam suatu barisan siswa (P = Pria dan W = Wanita) yang akan masuk ruang perkuliahan, terjadi urutan barisan sebagai berikut: PPWWWPWWPPWWWWWPPPWWPWWWWPWP Dengan menggunakan uji runtun dan taraf nyata 5%, tentukan apakah barisan tersebut terjadi secara acak atau tidak? Jelaskan! 7. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 15

21 Pertemuan 16 Studi Kasus Uji Coba Instrument Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 16 adalah sebagai berikut: Mahasiswa mampu menyelesaikan studi kasus yang diberikan. (Review materi pertemuan 10-12). 1. Buatlah satu set data studi kasus uji coba suatu instrument penelitian, yang meliputi uji validitas, reliabilitas, daya pembeda, dan tingkat kesukaran soal? Setelah itu, uji normalitas dari data tersebut? Selesaikan! 2. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 16

22 Pertemuan 17 Studi Kasus Penelitian Terhadap Satu Perlakuan Tujuan pembelajaran dalam pertemuan 17 adalah sebagai berikut: Mahasiswa mampu menyelesaikan studi kasus yang diberikan. (Review materi pertemuan 1-17) 1. Sebutkan dan jelaskan perbedaan dari uji z, uji t, uji binomial, uji chi kuadrat, uji Kolmogorov- Smirnov, dan uji Runtun? 2. Buatlah studi kasus penelitian terhadap satu perlakuan, yang dapat diselesaikan menggunakan uji z, uji t, uji binomial, uji chi kuadrat, uji Kolmogorov-Smirnov, dan uji Runtun? Selesaikan! 3. Apa yang dapat Anda simpulkan dari pembelajaran hari ini! 17

23 Pertemuan 18 UAS 18

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE : MT308

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE : MT308 JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA FPMIPA UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE : MT308 MINGGU POKOK & SUB MATERI METODE & MEDIA TES SUMBER 1
