BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Profil Aktivitas Perusahaan Lotte Mart adalah sebuah hypermarket di Asia yang menjual berbagai bahan makanan, pakaian, mainan, elektronik, dan barang lainnya. membuka cabang pertama di Guui-dong, GangByeon, Seoul, Korea Selatan pada tanggal 1 April Pada tahun 2006, LotteMart membuka cabang pertama di luar negeri. Pada 8 Agustus 2011, LotteMart telah memiliki 199 cabang (di Korea 92 cabang, di China 82 cabang, di Indonesia 21 cabang, dan 2 cabang di Vietnam). Di Indonesia adalah cabang ritail yang menjual bahan makanan fresh food yang menggunakan packaging atau kemasan pada produknya agar makanan bersih, hygienis dan menarik minat calon custamer. Maka packaging yang dibutuhkan dalam waktu periode yang bertujuan untuk meminimalkan biaya total melalui penentuan apa, berapa, dan kapan pesanan atas persediaan dilakukaan secara optimal (optimal order point). Dalam penyusunan skripsi ini yang menjadi objek penelitian adalah mengenai sistem pemesanan atribut packaging dengan membandingkan melalui penerapan metode Economic Order Quantity (EOQ) dan Periodic Order Quantity (POQ) pada PT. LotteMart Divisi Fresh Food. Objek ini diteliti, karena tersedianya beberapa atribut packaging untuk mengetahui perkiraan, jumlah 56

2 57 pembelian yang optimal saat melakukan pemesanan dan frekuensi proses pemesanan pada atribut packaging yang digunakan. PT. LotteMart melakukan aktivitas berdasarkan produksi produk fresh food yang mengacu kepada permintaan pelanggan. Namun perusahaan tetap menyediakan gudang untuk menyimpan beberapa atribut packaging. Dalam hal ini PT. LotteMart ingin menerapkan metode Economic Order Quantity (EOQ) dan Periodic Order Quantity (POQ) di mana proses produksi dilakukan berdasarkan pesanan (pull system) namun tetap menekankan pada persediaan yang sebisa mungkin nol. Perusahaan berupaya untuk tetap menyediakan persediaan sebagai tempat penyimpanan packaging dan sarana untuk menghadapi ketidakpastian dalam permintaan produksi dan keterlambatan pengiriman barang. Letak gudang PT. LotteMart berada di toko cabang Pasar Rebo, karena toko tersebut merupakan cabang pertama LotteMart di Indonesia yang menyediakan tempat yang cukup atau ruangan sebagai tempat penyimpanan berbagai macam atribut packaging sebagai persediaan. Di PT. LotteMart proses pemesanan untuk packaging fresh food dilakukan melalui beberapa tahap, yaitu: 1) Melayani permintaan/ pemakaian harian packaging serta mencatat keluar dan masuknya berbagai atribut packaging. 2) Menghitung, mendata, atribut packaging mencatat keluar dan masuk pemakaian packaging. 3) Melapor dan mengatasi masalah teknis yang berhubungan dengan tugas.

3 58 4) Memberi masukan kepada atasan mengenai kebijakan inventory stock. 5) Menggunakan fasilitas dalam pemenuhan tugas jabatan. B. Biaya Persediaan Biaya-biaya yang timbul akibat adanya persediaan, yaitu: 1. Biaya Pemesanan (Ordering Cost atau Procurement Cost) Pada umumnya biaya pemesanan (diluar biaya bahan baku/ produk dan potongan kuantitas), tidak naik apabila kuantitas pemesanan bertambah besar. Tetapi apabila semakin banyak komponen yang dipesan setiap kali pesan, jumlah pesanan per periode turun, maka biaya pemesanan total akan turun. Hal ini berarti biaya pemesanan total per periode (tahunan) sama dengan jumlah pesanan yang dilakukan setiap periode dikalikan biaya yang harus dikeluarkan setiap kali pesan. Biaya yang meliputi pemesanan adalah: a) Pemrosesan pesanan dan biaya ekspedisi b) Upah angkut c) Biaya telepon d) Biaya pengeluaran surat menyurat e) Biaya pengepakan, penimbangan dan packing. f) Biaya pemeriksaan g) Biaya pengiriman ke gudang h) Biaya utang lancar, dsb.

4 59 Berkenaan dengan dilakukannya pembelian packaging oleh perusahaan yang tidak di pengaruhi oleh kuantitas yang dipesan. Total biaya pemesanan adalah hasil dari perkalian antara frekuensi pemesanan dengan biaya per pesanan. Komponen biaya pemesanan terdiri dari biaya administrasi, biaya telepon, biaya transportasi (ongkos kirim). Secara terperinci biaya pesanan per pesanan atribut packaging terdapat pada tabel 4.1 dibawah ini: Tabel 4.1 Komponen Biaya Pemesanan Per-Pesanan Atribut Packaging No Komponen biaya Biaya Pemesanan per pesanan 1 Biaya administrasi Rp Biaya telepon Rp Ongkos kirim Rp Total Rp Berdasarkan tabel 4.1 bahwa total biaya pemesanan per pesanan yang paling besar adalah ongkos kirim yaitu sebesar Rp ,-. Sedangkan untuk biaya administrasi sebesar Rp ,- dan biaya telepon sebesar Rp ,- untuk satu kali pesan. Sehingga total biaya pemesanan per pesanan adalah Rp ,-.

5 60 Berikut ini merupakan total rincian komponen biaya per-atribut packaging tahun 2017 pada tabel 4.2 berikut dibawah ini: Tabel 4.2 Rician Komponen Biaya Per-atribut Packaging Tahun NO Atribut Packaging Harga (Rp/ pcs) Total Pembelian (pcs) Frekuensi Pemesanan (Thn) Biaya Pemesanan Biaya Penyimpanan 1 TR TR TR TR 3 hitam Sarung Tangan (Latex) Meat Dry Lock Plastik Roll Bek Wrapping Film Label Timbangan Label Barcode Sumber : Data Sekunder PT Lottemart, Biaya Penyimpanan Biaya penyimpanan merupakan biaya yang dikeluarkan karena perusahaan menyimpan berberapa atribut packaging digudang. Biaya penyimpanan adalah hasil perkalian dari tingkat persediaan rata-rata dengan penyimpanan produk per unit.

6 61 Untuk penyimpanan, perusahaan juga harus mengeluarkan biaya tergantung jumlah barang yang disimpan - per bulan untuk per unit barang yang disimpan berdasarkan Holding Cost dan Insurance Cost. Biaya tersebut merupakan biaya akumulasi dari biaya listrik, biaya gudang, biaya perawatan dan biaya kerusakan. Namun besarnya biaya pemesanan dan penyimpanan merupakan hasil analisa konstan yang sudah ditetapkan oleh perushaan yaitu 10% dari jumlah harga per-atribut yang dipesan satuan pembelian dari pembelian atribut packaging. Biaya pemesanan dan biaya penyimpanan tersebut sebagai bahan acuan untuk mengolah data dalam perhitungan EOQ (Economic Order Quantity) dan POQ (Periodic Order Quantity). C. Kebutuhan Rata-rata Pemesanan Selama Periode Tahun Pada tabel berikut diketahui kebutuhan bersih untuk atribut packaging selama tahun periode tahun adalah sebagai berikut:

7 62 No. Tabel 4.3 Kebutuhan Rata-rata Pembelian Atribut Packaging, Tahun Atribut Packaging Mar-16 Apr-16 May-16 Jun-16 Jul-16 Bulan Aug-16 Sep-16 Oct-16 Nov-16 Dec-16 Jan-17 Feb-17 Jumlah Packaging (ball) 1 TR TR TR TR 3 hitam Sarung Tangan (Latex) 6 Meat Dry Lock Plastik Roll Bek Wrapping Film Label Timbangan Label Barcode Sumber : Data Sekunder PT LotteMart, Berdasarkan Tabel 4.3, bahwa kebutuhan rata-rata pembelian atribut packaging periode yang terjadi sesuai perhitungan pembelian/ball/minimal order tiap bulannya. Total pesanan (ordering cost) ini pada setiap berbagai atribut packaging pada tahun , yaitu sebesar 406 ball TR3, 376 ball TR11, 260 ball TR 17, 250 ball TR 3 hitam, 132 Box Latex, 12 Dry Look, 60 Sak Plastik Roll Bek, 90 ball Plastik Wrapping Film, 60 ball Label Timbangan, 24 ball Label Barcode.

8 63 NO Untuk memenuhi perhitungan, data-data yang diperlukan diambil dari kebutuhan atribut packaging selama satu tahun dimana data tersebut diambil untuk kebutuhan packaging pada tahun yang paling tinggi kebutuhannya yang terdiri dari 10 (sepuluh) atribut packaging. Data kebutuhan packaging pada tahun dapat dilihat pada tabel 4.4 berikut dibawah ini: Tabel 4.4 Data Kebutuhan Berbagai Atribut Packaging Periode Tahun Atribut Packaging Minimum Order / 1 ball (pcs) Total Pembelian (pcs) Harga per Ball (RP) Total Biaya Pembelian 1 TR TR TR TR 3 hitam Sarung Tangan (Latex) Meat Dry Lock Plastik Roll Bek Wrapping Film Label Timbangan Label Barcode TOTAL Sumber : Data Sekunder PT LotteMart, Berdasarkan pada tabel 4.4 kebutuhan dari 10 atribut packaging selama periode satu tahun , sebesar Rp ,- dari beberapa atribut packaging di periode satu tahun. Kebutuhan packaging yang

9 64 tertinggi sebesar Rp ,- dengan minimal order 50 gulung atau 3000 pcs, dengan harga Rp ,-/pcs (label timbangan). Sedangkan kebutuhan packaging yang terendah sebesar Rp ,- dengan minimal order 2000 lembar atau pcs satuan harga Rp 380,-/ pcs (Meat Dry Lock). D. Jumlah Pembelian Optimal dan Frekuensi Pemesanan Menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Keputusan penting yang harus dilakukan oleh manajemen di dalam pengelolaan persediaan, yaitu berapa banyak jumlah barang atau item yang harus dipesan, untuk setiap kali pengadaan persediaan atau kapan pemesanan barang harus dilakukan. Setiap keputusan yang diambil tentunya mempunyai pengaruh terhadap besarnya biaya persediaan. Semakin banyak barang yang disimpan akan mengakibatkan semakin besar biaya penyimpanan barang. Sebaliknya, semakin sedikit barang yang disimpan dapat menurunkan biaya penyimpanan, tetapi menyebabkan frekuensi pembelian barang semakin besar, yang berarti biaya total pemesanan semakin besar. Economic Order Quantity (EOQ) adalah kuantitas bahan yang dibeli pada setiap kali pembelian dengan biaya yang paling minimal (Sutrisno, 2001). Metode Economic Order Quantity (EOQ) dapat digunakan baik untuk barangbarang yang dibeli maupun yang diproduksi sendiri. Economic Order Quantity (EOQ) banyak dipergunakan sampai saat ini karena mudah dalam

10 65 penggunaannya, meskipun dalam penerapannya harus memperhatikan asumsi yang dipakai. Asumsi dasar untuk menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ) adalah sebagai berikut: a. Permintaan dapat ditentukan secara pasti dan konstan sehingga biaya stock out dan yang berkaitan dengan kapasitasnya tidak ada. b. Item yang dipesan independent dengan item yang lain. c. Pemesanan diterima dengan segera dan pasti. d. Harga item yang konstan. Dalam menentukan pengolahan data dengan menggunakan Economic Order Quantity (EOQ) pada salah satu contoh packaging Try foam (jenis TR 3) adalah sebagai berikut: a. Jumlah kebutuhan try foam (TR 3) dalam satu tahun (D = ) b. Biaya pemesanan TR 3 sekali pesan (S = Rp ) c. Biaya penyimpanan try foam (TR 3) (h = 10%) d. Harga barang per ball atau unit (Rp ,-) Jumlah pemesanan ekonomis try foam (TR 3) untuk setiap kali pesan diperoleh dengan menggunakan rumus: Q* = Q* = ( )(. ) % ( ) = (. ) % ( )

11 66 = = = 181 ball / pesan Tabel 4.5 Hasil Perhitungan Economic Order Quantity (EOQ) Periode Tahun No Atribut packaging D = Qty Biaya Pemesanan Biaya Penyimpanan (%) Harga / Ball Hasil EOQ Frekuensi EOQ (D / EOQ) 1 TR % TR % TR % TR 3 Hitam % Sarung Tangan % Latex 6 Meat Dry Lock % Plastik Roll Bek % Wrapping Film % Label Timbangan % Label Barcode % Sumber : Data Sekunder PT Lottemat, yang telah diolah peneliti, Berdasarkan hasil perhitungan dan tabel 4.5 diatas, maka dapat diambil kesimpulan bahwa kebutuhan persediaan packaging selama periode

12 67 tahun jika dengan menggunakan hasil perhitungan Economic Order Quantity (EOQ) yaitu TR 3 sebanyak 181 ball/ pesan, TR 11 sebanyak 138 ball/ pesan, TR 17 sebanyak 89 ball/ pesan, TR 3 hitam sebanyak 142 ball/ pesan, sarung tangan Latex sebanyak 34 ball/ pesan, meat dry lock sebanyak 9 ball/ pesan, plastik roll bek sebanyak 19 ball/ pesan, wrapping film sebanyak 22 ball/ pesan, label timbangan sebanyak 10 ball/ pesan, label barcode sebanyak 6 ball/ pesan. Berdasarkan tabel 4.5 mengenai perhitungan frekuensi pemesanan atribut packaging dari masing-masing jenis yaitu menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ), hasil yang didapat menggambarkan dalam satu tahun periode pemesanan untuk yaitu atribut packaging TR 3 sebanyak 2 kali/ tahun, TR 11 sebanyak 3 kali/ tahun, TR 17 sebanyak 3 kali/ tahun, TR 3 hitam sebanyak 2 kali/ tahun, sarung tangan Latex sebanyak 4 kali/ tahun, meat dry lock sebanyak 1 kali/ tahun, plastik roll bek sebanyak 3 kali/ tahun, wrapping film sebanyak 4 kali/ tahun, label timbangan sebanyak 6 kali/ tahun dan label barcode sebanyak 4 kali/ tahun. E. Frekuensi Pemesanan Dengan Menggunakan Metode Periodic Order Quantity (POQ) Metode Periodic Order Quantity (POQ) adalah pembelian dilakukan secara periodik dengan jangka waktu antar pemesanan selalu sama. Metode Economic Order Quantity (EOQ) digunakan karena merupakan salah satu metode

13 68 dalam pengendalian persediaan produk yang bertujuan menghemat total biaya persediaan (Total Inventory Cost) dengan menekankan pada efektifitas frekuensi pemesanan agar lebih teratur. Metode Periodic Order Quantity (POQ) merupakan salah satu pengembangan dari metode Economic Order Quantity (EOQ), yaitu dengan menstransformasi kuantitas pemesanan menjadi frekuensi pemesanan yang optimal (Divianto, 2011) Keterangan: POQ : Frekuensi pemesanan bahan baku P D D : Biaya pemasangan atribut packaging untuk tiap kali pesan : Permintaan rata-rata perhorizon waktu perencanaan : Permintaan atau pemakaian rata-rata packaging perputaran produksi penjualan. S : Biaya simpan bahan baku/ produk

14 69 Tabel 4.6 Hasil Perhitungan Periodic Order Quantity (POQ) Tahun No Atribut Packaging Permintaan Rata-Rata Waktu Perencanaan Permintaan Rata-rata Perputaran Pembelian Biaya Pemesanan Biaya Simpan (RP) POQ 1 TR TR TR TR 3 Hitam Sarung Tangan Latex Meat Dry Lock Plastik Roll Bek Wrapping Film Label Timbangan Label Barcode Sumber : Data Sekunder PT LotteMart, yang telah diolah peneliti, Berdasarkan hasil perhitungan Periodic Order Quantity (POQ) pada tabel 4.6 tersebut, diketahui bahwa frekuensi pemesanan atribut packaging selama 1 tahun adalah untuk frekuensi pemesanan atribut packaging try foam TR 3 sebanyak 4 kali/ thn, TR 11 sebanyak 3 kali/ thn, tr 17 sebanyak 3 kali/ thn, tr 3 hitam sebanyak 3 kali/ thn, sarung tangan latex sebanyak 2 kali/ thn, meat dry lock sebanyak 7 kali/ thn, plastik roll bek sebanyak 4 kali/ thn, wrapping film sebanyak 2 kali/ thn, label timbangan sebanyak 2 kali/ thn, label barcode sebanyak 3 kali/ thn. Berdasarkan hasil perhitungan Periodic Order Quantity (POQ) pada tabel 4.6 tersebut, diketahui bahwa pemesanan dengan menggunakan metode Periodic

15 70 Order Quantity (POQ) bahwa kebutuhan persediaan packaging jika menggunakan hasil perhitungan Periodic Order Quantity (POQ) yaitu try foam TR 3 sebanyak 34 ball/ pesan, TR 11 sebanyak 31 ball/ pesan, TR 17 sebanyak 22 ball/ pesan, TR 3 hitam sebanyak 21 ball/ pesan, sarung tangan latex sebanyak 11 ball/ pesan, meat dry lock sebanyak 1 ball/ pesan, plastik roll bek sebanyak 5 ball/ pesan, wrapping film sebanyak 8 ball/ pesan, label timbangan sebanyak 5 ball/ pesan dan label barcode sebanyak 2 ball/ pesan. F. Efisiensi Proses Pemesanan Metode Economic Order Quantity (EOQ) dan Periodic Order Quantity (POQ) Ditinjau dari aspek efisiensi biaya persediaan, metode Economic Order Quantity (EOQ) dan Periodic Order Quantity (POQ) dapat membantu perusahaan untuk menentukan berapa jumlah pesanan yang paling ekonomis untuk satu kali pemesanan kepada customer sehingga biaya yang dikeluarkan perusahaan dapat diminimalkan pada titik yang paling optimal. Dari hasil perhitungan total biaya persediaan, maka dapat diketahui perbandingan total biaya persediaan yang dikeluarkan perusahaan dalam pembelian atribut packaging yang paling vital. Perbandingan total biaya persediaan yang dikeluarkan oleh perusahaan dengan total biaya persediaan dengan menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ) dan dalam pengendalian persediaan produk yang bertujuan menghemat total biaya persediaan

16 71 (Total Inventory Cost) pada Periodic Order Quantity (POQ) dapat dihitung dengan menggunakan rumus: = + 2 Berdasarkan pengolahan data Economic Order Quantity (EOQ), maka sebagai salah satu perhitungan biaya persediaan pada contoh jenis atribut packaging try foam TR 3 yaitu: Total biaya persediaan try foam TR 3, adalah: TC = x Rp x (10% x Rp 62500) TC = Rp Dari perhitungan contoh diatas pada tipe packaging try foam diperoleh total cost (TC) EOQ sebesar Rp Sedangkan untuk mengetahui hasil dari kesimpulan biaya persediaan EOQ dapat dilihat pada tabel 4.7 berikut ini: Tabel 4.7 Hasil Perhitungan Biaya Persediaan Economic Order Quantity (EOQ) No Atribut Packaging Harga/ Ball D Q Biaya Pemesanan Biaya Simpan (RP) TC EOQ 1 TR TR TR TR 3 Hitam

17 72 5 Sarung Tangan Latex Meat Dry Lock Plastik Roll Bek Wrapping Film Label Timbangan Label Barcode TOTAL Sumber : Data sekunder PT.Lottemart yang telah diolah peneliti, Mengacu pada hasil perhitungan biaya persediaan Economic Order Quantity (EOQ) dapat diketahui untuk total Cost (TC) try foam TR 3 adalah sejumlah Rp , try foam TR 11 sejumlah Rp , try foam TR 17 sejumlah Rp , try foam TR 3 hitam sejumlah Rp , sarung tangan latex sejumlah Rp , meat dry lock sejumlah Rp , plastik roll bek sejumlah Rp , wrpping film sejumlah Rp , label timbangan sejumlah Rp dan label barcode sejumlah Rp Jadi total cost (TC) dari semua packaging dengan menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ) sejumlah Rp Berdasarkan pengolahan data Periodic Order Quantity (POQ), maka sebagai salah satu perhitungan biaya persediaan pada contoh atribut packaging (Try Foam TR 3), yaitu: TC= x Rp TC = Rp x (10% x Rp )

18 73 Dari perhitungan contoh diatas pada atribut packaging (try foam TR 3) diperoleh total cost (TC) EOQ sebesar Rp Sedangkan untuk mengetahui hasil dari kesimpulan biaya persediaan EOQ dapat dilihat pada tabel 4.7 berikut ini: Tabel 4.8 Hasil Perhitungan Biaya Persediaan Periodic Order Quantity (POQ) No Atribut Packaging Harga / Ball D Q Biaya Pemesanan Biaya Simpan TC POQ 1 TR TR TR TR 3 Hitam Sarung Tangan Latex Meat Dry Lock Plastik Roll Bek Wrapping Film Label Timbangan Label Barcode TOTAL Sumber : Data sekunderpt.lottemart yang telah diolah peneliti, Mengacu pada hasil perhitungan biaya persediaan Periodic Order Quantity (POQ) dapat diketahui untuk total cost (TC) try foam TR 3 adalah sejumlah Rp , TR 11 sejumlah Rp , TR 17 sejumlah Rp , TR 3 hitam sejumlah rp , sarung tangan latex sejumlah Rp , meat dry lock sejumlah Rp , plastik roll bek sejumlah Rp , wrapping

19 74 film sejumlah Rp , label timbangan sejumlah Rp dan label barcode sejumlah Rp Jadi total cost (TC) dari semua atribut packaging dengan menggunakan metode Periodic Order Quantity (EOQ) sejumlah Rp

ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN PADA PT. KALIMANTAN MANDIRI SAMARINDA. Oleh :

ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN PADA PT. KALIMANTAN MANDIRI SAMARINDA. Oleh : ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN PADA PT. KALIMANTAN MANDIRI SAMARINDA Oleh : Boys Bidil Noor Fakultas Ekonomi, Univeritas 17 agustus Samarinda Email : boy.aidil@gmail.com ABSTRAKSI Penelitian ini untuk bertujuan
