MENONAKTIFKAN SERVICE-SERVICE YANG TIDAK PERLU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MENONAKTIFKAN SERVICE-SERVICE YANG TIDAK PERLU"

Transkripsi

1 MENONAKTIFKAN SERVICE-SERVICE YANG TIDAK PERLU Sistem operasi windows XP memiliki banyak fitur dan komponen yang tertanam didalamnya. Tetapi beberapa fitur ternyata tidak perlu digunakan tetapi windows XP tetap saja melakukan loading kedalam sistem komputer. Windows XP melakukan loading dari module program yang lengkap dengan tujuan untuk menyamankan pemakai sistem operasi agar selalu siap tersedia. Sayangnya tidak semua orang membutuhkan module program yang di-loading dari sistem default Windows XP. Selain memakan resource memory karena module dijalankan pertama kali ketika komputer bekerja, terkadang malah membuat sistem operasi windows menjadi sedikit lambat. Fitur module program ini dapat dimatikan melalui fasilitas SERVICES.MSC. Tetapi sebelum anda melakukan beberap perubahan, sebaiknya anda membackup dulu konfigurasi service default windowsnya. Jadi saya tidak takut untuk bertanggung jawab jika windows anda setelah ini mengalami kerusakan gara-gara trik yang saya buat. Hehehehe... Caranya sebagai berikut: Langkah I: Hardware Profile Hardware profile merupakan fasilitas yang mengizinkan anda untuk memilih beberapa konfigurasi hardware yang telah di-setting sebelumnya pada saat booting. Caranya cukup mudah yaitu dengan membuat sebuah hardware profile baru, kemudian boot pada profile tersebut dan bereksperimenlah sesuka hati tanpa takut merusak PC anda. Untuk membuat hardware profiel ini, beginilah caranya: 1. Masuk kedalam dialog System Properties dengan cara; buka windows Explorer kemudian klik kanan My Computer lalu pilih Properties. Lihat gambar dibawah ini. 2. Maka akan tampil dialog System Properties, lalu klik tab Hardware dilanjutkan dengan mengklik tombol Hardware Profiles. 1

2 3. Dialog Hardware Profile akan tampil, klik tombol Copy 2

3 4. Setelah anda mengklik tombol copy pada dialog Hardware Profile tadi, maka akan tampil sebuah dialog lagi dengan nama Copy Profile. Pada text input, ketik Eksperimen lalu diakhiri dengan mengklik tombol 5. Setelah mengklik tombol, anda akan kembali ke dialog Hardware Profiles. Kemudian pilih profile yang baru anda buat tadi(eksperimen) kemudian klik tombol Properties. 3

4 6. Maka akan tampil dialog Eksperimen Properties, perhatikan pada bagian paling bawah (Hardware profile selection), beri tanda cek pada Always include this profile as an option when Windows starts. Akhiri dengan mengklik tombol 7. Sekarang reboot komputer anda. Langkah II: Setelah tahap proses pembuatan Hardware Profile diatas selesai, tentunya tahap selanjutnya yang akan dilakukan adalah ke tahap tujuan awal kita yaitu mononaktifkan beberapa service yang tidak perlu diaktifkan. langkah-langkah yang harus anda lakukan adalah sebagai berikut: 1. Klik Start/Run, ketik services.msc lalu klik 4

5 2. Selanjutnya akan muncul dialog Service dari program module yang difaultnya selalu diloading oleh windows XP. 5

6 3. Mungkin anda bertanya-tanya..service apa saja yang dapat saya non-aktifkan (Disable)? Untuk itu, dibawah ini saya memberikan daftar-daftar apa saja yang dapat anda nonaktifkan. Tetapi perlu anda ingat, service yang dinon-aktifkan ini hanya berlaku jika komputer anda tidak terkoneksi ke jaringan (stand alone). 4. Setelah semuanya selesai, restart komputer anda. 6

7 BIOGRAFI PENULIS: IMRON A.Md Belum pernah menyelesaikan S1 di Universitas manapun, apalagi S2. Boro..boro..!! Kelahiran Sakatiga Seberang, tanggal 26 bulan Agustus tahun 1984 dan sekarang tinggal di kota Palembang. Menamatkan SD di SDN1 Sukaraja Baru(OI), SMPN1 Tanjung Raja(OI), SMUN 10 Palembang dan menyelesaikan kuliah di Program Diploma komputer Fakultas Ilmu Komputer Universitas Sriwijaya Palembang, jurusan Teknik Komputer. Mengenal komputer sejak umur 14 tahun (tapi waktu itu taunya komputer cuma buat maen game aja. Hehehe..). Sepanjang hidup telah merusakkan 2 komputer, 1 Flashsidk, 1 CD- ROM, 2 GamePad dan 2 Printer dalam usaha belajar untuk mengenal apa dan bagaimana komputer itu bekerja. Dalam mengisi waktu luang sering browsing, membaca buku tentang komputer, jaringan(kabel dan wireless), komunikasi data dan teknologi informasi. oonprodipkom@plasa.com MOTTO : Hiduplah seperti lilin yang selalu menerangi orang lain, jangan hidup seperti duri yang selalu melukai dan menyakiti orang lain. Jangan memberi makanan kepada orang lain yang anda sendiri tidak suka memakannya. Waktu kamu lahir, kamu menangis dan orang-orang di sekelilingmu tersenyum. Jalanilah hidupmu ini sehingga pada waktu kamu meninggal, kamu tersenyum dan orang-orang di sekelilingmu akan menangis. Masa depan itu dibeli oleh masa sekarang. 7

MICROSOFT NETMEETING

MICROSOFT NETMEETING MICROSOFT NETMEETING Installasi Microsoft Netmeeting pada Windows 2000/2003/XP : 1. Klik Start/Run, ketikkan conf kemudian klik 2. Klik saja tombol Next. 1 3. Selanjutnya anda diminta untuk mengetikkan
