BAB II METODE PERANCANGAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II METODE PERANCANGAN"

Transkripsi

1 BAB II METODE PERANCANGAN A. ORISINALITAS Pada era modern saat ini banyak sekali produk pengembangan untuk menunjang kebutuhan aktivitas bermain anak. Mulai permainan melatih otak, fisik sampai anak dapat menyampaikan imajinasi apa yang mereka pikirkan. Salah satu tempat bermain yang disukai untuk anak adalah dengan berkemah, anak dapat membayangkan bagaimana asiknya berkemah. Namun seiring berkembangnya produk tenda untuk anak, pada saat ini telah dibuat tenda yang dapat digunakan di dalam ruangan atau di rumah, atau bisa diletakan di area halaman rumah dengan desain yang sudah lebih menarik untuk anak. Selain itu tenda anakpun sudah dikembangkan fungsinya menjadi tenda tempat bermain atau yang lebih dikenal dengan Playtent yang mana segmentasinya diperuntukan memang untuk anak, biasanya adanya tenda sekaligus wahana tempat bermain. Yang membedakan perancangan produk tenda anak ini. Dari segi material yang memanfaatkan kain perca dan ditunjang dengan beberapa material lainnya. Selain itu dapat menyesuaikan dari berbagai elemen di dalamnya seperti bentuk, dan ilustrasi yang disesuaikan atau yang disukai oleh anak umur 3-6 tahun. 1. Referensi Sejenis Dalam refensi sejenis ini didapatkan tempat toko penjualan tenda. Refensi sejenis ini adalah sebagian contoh yang mirip dari segi fungsi dalam produk perancangan tersebut. Berikut adalah referensinya : 5

2 Gambar 2. 1 : Tenda Anak (Sumber : Dokumentasi Pribadi) a. Tipe Tenda anak yang dibuat terdiri dari tiga macam tenda yang membedakan hanya saja dari segi ukuran lebarnya ada yang 100 cm, 120 cm, dan 160 cm. b. Material Bahan kain : Poliester Batang : Plastik pipa PVC dan Almunium Perekat pintu : Zipper dan Tali c. Ukuran Panjang : 120 cm Tinggi : 80 cm Lebar : 100 cm d. Kelebihan Pemakaian material yang terbilang mudah ditemukan dan murah, sehingga biaya produksi yang rendah. Sehingga harga jual yang ekonomis. Dapat digunakan di dalam rumah atau diluar karena sifat poliester yang tahan terhadap air. 6

3 e. Kekurangan Kurangnya ilustrasi yang digunakan, hanya menambahkan beberapa karakter yang disukai anak. Material batang frame tenda yang kurang kuat. Bentuknya yang hampir mirip dengan tenda pada umumnya. Menggunakan material kain parasut pada umumnya untuk tenda, tetapi menggunakan poliester dengan kualitas cukup rendah. B. KELOMPOK PENGGUNA PRODUK 1. Geografis Daerah wilayah Kabupaten Tangerang, Kecamatan, Cisauk. 2. Demografi Umur : 3-6 tahun Jenis kelamin : Unisex Pendidikan : PAUD, sampai TK Tingkat ekonomi : Kelas menengah keatas 3. Psikografis Anak yang dapat beraktivitas atau bermain dengan aktif, imajinatif, dan kreatif. Selain itu anak yang mampu bersosialisasi dengan teman sebayanya. 4. Behavioral (Kebiasaan) Dari segi kebiasaan anak yang senang bermain melakukan aktivitas bermain di dalam rumah. Tenda tersebut dirancang yang disesuaikan dengan aktivitas bermain yang mereka sukai, di dalam tenda tersebut. C. TUJUAN DAN MANFAAT 1. Tujuan Tujuan dengan adanya produk perancangan tenda bermain anak ini dapat memeberikan suatu inovasi untuk menunjang kebutuhan anak pada 7

4 saat bermain, terutama untuk dibidang cara mengembangkan imajinasi dan kreativitas anak. Dari segi fungsi, desain, dapat lebih dimaksimalkan dari produk sejenis. 2. Manfaat a. Untuk Perancang Dapat mengetahui proses tahapan dari pra produksi sampai pasca produksi dan mengenali material yang akan digunakan dalam produk perancangan tersebut. Sehingga dapat menjadi pengetahuan yang dapat diterapkan dalam proses pembuatan produk perancangan lainnya. b. Untuk Kelompok Pengguna Walaupun bermain tenda ini terlihat sederhana ternayata banyak manfaat dari produk ini yaitu: Anak dapat memanfaatkan tenda tersebut sebagai wahana bermain. Memberikan wadah untuk dunianya sendiri, secara tidak langsung anak akan merasa seperti memiliki rumah sendiri. Anak dapat melakukan aktivitas yang menyenangkan seperti membaca buku, bermain boneka dan bermain peran. Lebih merangsang anak untuk bersosialisasi dengan temannya, karena anak tersebut ingin mengajak temannya untuk bermain bersama ditenda tersebut. Dan dapat belajar bertanggung jawab untuk menjaga barang yang telah diberikan dari orangtuanya. c. Untuk Akademik Dapat memberikan data dan referensi dalam pembuatan produk sejenis dan dapat dikembangkan sebagai pengetahuan mengenai perancangan tenda bermain anak. 8

5 D. RELEVANSI DAN KONSEKUENSI STUDI 1. Logika Dasar Perancangan Untuk mendapatkan produk perancangan yang sesuai dengan pengguna produk tersebut, perlu adanya observasi terhadap kelompok pengguna tersebut mengenai karakteristik dari anak itu sendiri mengenai kebiasaan yang sering anak lakukan pada saat bermain, permainan yang sukai oleh anak, dan ketertarikan anak terhadap seperti warna dan ilustrasi. Data yang didapat diterapkan di dalam produk perancangan tenda anak ini, guna mencangkup kebutuhan anak pada saat bermain. Dan dapat memaksimalkan fungsi dari tenda itu sendiri. 2. Alat Yang Digunakan Agar produk perancangan tersebut dapat terwujud, maka ada beberapa komponen alat yang digunakan pada proses produksi kerangka yaitu alat pemotong pipa atau gergaji pipa. Masuk ketahap finishing menggunakan amplas untuk menghaluskan pada bagian kasar pipa agar tidak melukai anak pada saat tenda digunakan. Tahap pembuatan cover tenda menggunakan alat gunting kain sebagai alat pemotong kain, menggunakan mesin jahit untuk menyambungkan kain satu dengan kain lainnya, selanjutnya proses menggunakan mesin obras untuk merapihkan benang pada kain, dan proses terakhir proses menggunakan mesin bordir pada bagian sisi luar ilustrasi atau outline agar ilustrasi lebih terlihat bentuknya. 9

6 3. Material Yang Digunakan a. Material (Kerangka Tenda Anak) Tabel 2. 1 : Material Pada Kerangka Tenda No Nama Sifat Kelebihan dan Kekurangan 1 Pipa PVC Pipa PVC dibuat dari polyvinyl chloride yang pada umumnya digunakan sebagai saluran air. Kelebihan dari pipa PVC penginstalannya mudah, tahan terhadap bahan kimia, biaya instalasi yang rendah, dan bebas biaya pemeliharaan. Sedangkan kelemahannya tidak kuat dibandingkan dengan material kayu dan sejenisnya. 2 Pipa Pralon C 5/8 M X VI 01 Material yang biasa digunakan kerangka tenda anak dan sifatnya lebih elastis dibandingkan dengan pipa PVC untuk saluran air. Kelebihan dari Pipa ini yaitu dalam pengaplikasiannya dapat dilengkungkan seperti kerangka tenda dome pada umumnya dan dari segi harga lebih murah dibandingkan pipa PVC. Kekurangan pipa ini yaitu pipa yang tersedia ukuran diamternya hanya tersedia 1 inci saja. b. Material Cover Tenda dan Material Pendukung Tenda Kain Yang digunakan Tabel 2. 2 : Material Cover dan Material Pendukung No Nama Sifat Kelebihan dan Kekurangan 1 Kain pera katun jepang Sifat dari kain perca tidak berbulu (untuk yang alergi), aman untuk anak, tekstur yang halus & lembut, terasa dingin sehingga tidak menimbulkan panas. Kelebihan dari kain perca katun jepang yaitu tidak mudah kusut pada saat dijahit, warna yang dapat bertahan lebih lama. Dan kekurangan dari kain perca walaupun dari segi harga murah karena merupakan kain sisa, tetapi dalam pengaplikasian kedalam tenda membutuhkan biaya jahit yang relative lebih tinggi. 10

7 2 Dacron Pengaplikasian dacron yaitu untuk pembuatan tempat duduk dan boneka. Dacron adalah bahan sintetis. Kelebihan dacron yaitu tidak mudah kisut, mudah dicuci, dan cepat kering dan mempunyai daya serap yang tinggi. 3 Velcro Kain velcro berfungsi sebagai perekat. Pada Velcro terdapat sisi negative dan postif yang apabila disatukan akan menempel. Memudahkan pengaplikasian untuk area buka tutup atau mecopot sisi satu dengan lainnnya. Setiap velcro memiliki kualitas yang berbeda, tergantung harga dan merek yang digunakan. Ada velcro pada saat membuka dan menutupnya sedikit sulit karena daya rekatnya yang tinggi. 4 Lem Kain Berfungsi merekatkan pola aplikasi pada kain perca, agar pola aplikasi tidak bergeser. 5 Zipper Berfungsi sebagai perekat atau penghubung kain satu dengan kain lainnya untuk membuat fungsi buka tutup yang mudah. Pada pengaplikasian lem ini harus digunakan takaran yang sesuai luas bidang yang akan diberikan lem pada kain, karena jika terlalu banyak memakai lem ini akan merusak kain tersebut. Lebih baik menggunakan Zipper dengan kualitas tinggi, karena akan tahan alam pada proses pemakaiannya. 6 Karet elastic band Karet Elastic band biasanya digunakan untuk bagian cerobong tenda. Mempermudah pada proses pemasangan cover cerobong dengan kerangka cerobong. 11

8

9 4 Jasa designer (Perancang Produk) b. Peralatan Dan Material 1) Bagian Kerangka Tenda Rp ,- Jumlah Total Rp ,- Tabel 2. 4 : Biaya Peralatan dan Material No Keterangan Biaya 14 pipa pralon pvc ½, pipa ini digunakan sebagai tiang penyangga 1 tenda 2 28 pipa pralon sambungan T, fungsi sambungan T sebagai penyambung sisi pipa satu dan lainnya pada satu bidang yang sama 1 pipa pralon C 5/8 M X VI 01, digunakan untuk membentuk 3 lengkungan pada bagian depan tenda, agar tekesan dari kereta tenda 2 sambungan pipa capit, diletakan pada bagian pipa yang melengkung 4 dan penyambung pipa garis horizontal yang menyambungkan pipa yang melengkung tersebut pada bagian depan 5 Pengecatan kerangka, menggunakan jenis cat pilox 6 Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- Sambungan custom bentuk siku, dalam pembuatannya dari pipa pvc biasa dipotong bersadarkan ukuran yang telah dibuat dan proses Rp ,- penyambungannya menggunakan lem apoxy Jumlah Total Rp ,- 2) Bagian Kain Tenda Tabel 2. 5 : Biaya Peralatan dan Material No Keterangan Biaya 1 5 kg kain perca, pada kain perca ini diaplikasian seluruh bagian tenda Rp ,- dan media pendukung seperti boneka dan tempat duduk 2 2 kg Dacron, digunakan untuk media pendukung membuat boneka dan Rp ,- tempat duduk 3 1 rol velcro, digunakan pada bagian penutup jendela Rp ,- 4 3 meter busa, digunakan untuk bagian karpet tenda Rp ,- 5 6 meter zipper, digunakan untuk bagian pintu tenda Rp ,- 7 1 meter karet elastic band, untuk bagian cerobong agar mudah pada proses pemasangan Rp , meter puring, sebagai pelapis kain pada bagian dalam tenda Rp ,- Jumlah Total Rp ,- 13

10 3) Transportasi Tabel 2. 6 : Biaya Transportasi No Keterangan Biaya Survei ke tempat penjualan kain perca, dilakukan survei ini agar 1 melihat secara langsung motif dan warna yang tersedia di penjual kain perca 2 Survei ke toko mainan yang menjual tenda, untuk mengetahui ukuran dan karateristik dari produk tersebut sehingga dapat menjadi referensi 3 Survei ke toko maianan yang menjual tenda survei ke PAUD Mawar Cisauk untuk mengetahui karateristik warna, ilustrasi yang disukai anak 4 Transportasi pada saat naik produksi pembuatan kerangka tenda Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- Jumlah Total Rp ,- a) Biaya Dokumentasi / foto dan Cetak Ponit Of Sale Tabel 2. 7 : Biaya Biaya Dokumentasi / foto dan Cetak Ponit Of Sale No Keterangan Biaya 1 Biaya fotography untuk pengambilan foto produk tenda dan pengambilan shot foto dan video 2 Biaya cetak brosure/flayer Biaya cetak tataran konsep Biaya cetak stiker Biaya suvenir 4) Biaya Pameran Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp Rp ,- Jumlah Total Rp ,- Tabel 2. 8 : Biaya Pameran No Keterangan Biaya 1 Biaya sewa both 2 Biaya dekor dan peralatan Rp Rp ,- Jumlah Total Rp ,- 14

11 Total biaya Keseluruhan Rp Rp Rp Rp Rp Rp = Rp Jadi total seluruh biaya perancangan tenda ini, menghabiskan biaya sebesar Rp ,- E. SKEMA PROSES KERJA 15

PERANCANGAN DESAIN PRODUK TENDA TEMPAT BERMAIN ANAK DENGAN PENGAPLIKASIAN KAIN PERCA

PERANCANGAN DESAIN PRODUK TENDA TEMPAT BERMAIN ANAK DENGAN PENGAPLIKASIAN KAIN PERCA TUGAS AKHIR PERANCANGAN DESAIN PRODUK TENDA TEMPAT BERMAIN ANAK DENGAN PENGAPLIKASIAN KAIN PERCA Diajukan Guna Melengkapi Sebagian Syarat Dalam Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : Putri
