BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Globalisasi sebagai sebuah fenomena saat ini semakin banyak

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Globalisasi sebagai sebuah fenomena saat ini semakin banyak"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Globalisasi sebagai sebuah fenomena saat ini semakin banyak menimbulkan isu-isu dan permasalahan dalam hubungan antar negara, berbagai macam seperti permasalahan lingkungan, dan konflik konflik lainya yang dapat menimbulkan ketidakharmonisan antar negara, hal tersebut dikarenakan kurangnya jalinan interaksi yang dibangun. Jalinan interaksi yang dilakukan oleh negara satu dengan negara lain bertujuan untuk menghindari konflik dan meningkatkan kerja sama antar negara yang bersangkutan, selain itu interaksi dijadikan sebagai landasan dalam memenuhi kebutuhan nasional suatu negara. Pemenuhan kebutuhan nasional suatu negara yang memiliki keterkaitan dengan negara lain dapat dilakukan dengan diplomasi. Diplomasi telah menjadi bagian yang integral dalam setiap negara untuk menjalankan suatu hubungan internasional. Diplomasi terdiri dari berbagai macam salah satunya diplomasi budaya yang didanai pemerintah, diplomasi pendidikan, diplomasi politik. Salah satu diplomasi yang dianggap memiliki pengaruh besar dalam hubungan antar negara yakni diplomasi kebudayaan. Seperti halnya yang dilakukan antar dua Negara yang berada di Asia, yakni Korea Selatan dengan Indonesia. Korea Selatan membangun hubungan dan kerja sama bilateral dengan Indonesia sebagai bentuk pemenuhan kebutuhan 1

2 2 nasional dan pertahanan negaranya dalam menghadapi globalisasi. Hubungan dan kerja sama bilateral kedua negara meningkat tajam dalam dekade terakhir ini terutama sejak kedua negara memasuki kemitraan startegis yang ditandai dengan penandatanganan Joint Declaration On Strategic Partnership oleh Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono dan Presiden Korsel Roh Moo Hyun pada tanggal 4 Desember 2006 di Jakarta. 1 Hubungan yang dibangun antara kedua negara tersebut tidak lain karena komunikasi yang terjalin dengan baik. Komunikasi yang dilakukan di setiap negara dapat disebut juga komunikasi antar budaya, mengapa demikian karena di setiap negara tentu memiliki latar belakang kebudayaan yang berbeda seperti halnya antara Korea Selatan dan Indonesia. Meskipun dengan perbedaan budaya mereka tetap dapat berkomunikasi dengan baik. Bentuk diplomasi kebudayaan dari Korea Selatan yakni keberadaan Korean Wave atau disebut dengan Hallyu yang berarti gelombang korea. Korean wave atau hallyu merupakan salah satu fenomena dalam era globalisasi saat ini. Fenomena gelombang korea selatan ini dimulai pada tahun 1990-an. Istilah hallyu sendiri ada sejak pertengahan tahun 1999 yang diperkenalkan oleh salah satu jurnalis media yang terkejut dengan adanya gelombang kepopuleran produk budaya korea dikalangan muda. 2 Produk korean wave atau hallyu terdiri dari adanya beberapa drama, film, musik, fashion, dan kosmetik. 1 Bilateral RI-Korsel. Diakses pada tanggal 27 Mei 2016 dari 2 Lee, S. The Korean Wave: The Seoul of Asia. The Elon Journal of Undergraduate Research in Communications. Vol 2, No

3 3 Fenomena hallyu mulai menerpa Indonesia pada tahun 2002, yang ditandai dengan kemunculan berbagai drama korea yang ditayangkan pada stasiun televisi swasta yakni drama korea Full House. Penyebaran hallyu atau korean wave yang dibantu oleh berbagai media massa, salah satunya televisi karena dianggap sebagai media yang intensif dalam penyebaran budaya. Televisi yang setiap hari ditonton oleh sejumlah orang dalam jumlah banyak membuat hallyu mudah menyebar dan membuat berbagai kalangan menjadi tertarik pada hallyu atau korean wave. Tidak hanya drama korea nya saja hallyu atau korean wave juga ditandai oleh kemunculan musik kpop dari grup band korea selatan yang disebut boy band dan girl band nya. Hallyu mempunyai andil besar dalam memperkenalkan dunia seni populer ke seluruh dunia. Korean wave atau hallyu mampu meningkatkan minat masyarakat dunia untuk lebih mengenal budaya korea, setiap tahunnya korea memiliki pengunjung wisatawan dari berbagai negara termasuk yang berasal dari Indonesia. Keberadaan hallyu di beberapa Negara merupakan keuntungan tersendiri bagi pemerintah Korea Selatan. Selain itu pemerintah korea juga mempertahankan citra nya melalui fenomena hallyu tersebut. Berkembangnya korean wave atau hallyu juga didukung dengan hadirnya pusat kebudayaan korea di beberapa negara termasuk di Indonesia yang dikenal sebagai Korean Cultural Center yang berada di Ibu Kota Jakarta. Korean Cultural Center di Indonesia berdiri pada tanggal 18 Juli tahun 2011 terletak di SCBD Sudirman Jakarta Selatan, dibawah naungan Korean Culture And Information Service dari Kementrian Budaya, Olahraga, dan Pariwisata

4 4 Korea Selatan, sebagai pusat informasi dan kebudayaan yang menjadi suatu tempat atau wadah bagi para penggemar budaya korea selatan di Indonesia untuk mengetahui lebih dalam lagi mengenai korea selatan khususnya kebudayaan yang dimilikinya. Tidak hanya itu, Korean Cultural Center (KCC) juga membuat berbagai macam program acara atau pameran yang diselenggarakan untuk masyarakat Indonesia, program tersebut berupa Korea Festival April 2016, Hanbok New Experience Juni 2014, The 6 th International Drawing Contest Award May 2016, Kpop Dance Cover Festival, Lecture And Performance By Gamin, Seollal 2017 dan lain sebagainya. Program program tersebut dilakukan KCC sebagai cara untuk mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia dengan cara memperkenalkannya melalui program acara yang dilaksanakan KCC Indonesia. Bicara mengenai cara berkomunikasi Korean Cultural Center (KCC) memiliki seorang staf Public Relations yang berasal dari Indonesia tetapi fasih dalam berbahasa korea. Kegiatan Public Relations hakikatnya adalah kegiatan komunikasi. Tetapi berbeda dengan kegiatan komunikasi lainnya, kegiatan komunikasi dalam PR mempunyai ciri-ciri tertentu, disebabkan karena memiliki fungsi, sifat organisasi dari lembaga hubungan masyarakat itu berada dan berlangsung. Public Relations KCC memiliki fungsi agar terjalinya hubungan yang baik, dengan menjalin komunikasi yang baik antara KCC dengan para stakeholder internal maupun eksternal dan menjalankan programprogram di Korean Cultural Center (KCC), Public Relations KCC menjalankan fungsi Public Relations pada umumnya yakni berusaha

5 5 membangun citra dari organisasi KCC dan menjalin hubungan baik dengan stakeholdernya. KCC Indonesia memiliki program budaya popular dan budaya tradisional, program budaya popular yang dilaksanakan oleh KCC Indonesia seperti K-Pop Dance Cover Festival, tetapi tidak hanya membuat program budaya pop Korea KCC juga memiliki program budaya tradisional Korea, Seperti program acara Seollal 2017 yang dilaksanakan pada tanggal 27 Januari 2017 di Multifunction Hall KCC, adapun perbedaan dari program seollal dengan program acara di KCC lainnya, dimana seollal sendiri merupakan suatu adat atau tradisi dari masyarakat Korea dan untuk membuat suatu acara yang bertemakan budaya tradisional yang membawa suatu tradisi masyarakat negara lain tidaklah mudah seperti budaya popular korea atau Hallyu yang dengan mudah dapat diterima oleh masyarkat Indonesia karena hallyu merupakan budaya modern Korea, sedangkan seollal merupakan budaya tradisional Korea, hal tersebut menjadi suatu tantangan bagi KCC Indonesia untuk bisa memperkenalkan kebudayaan tradisional korea seperti budaya hallyu nya, oleh karena itu KCC Indonesia terus berupaya membuat program acara Seollal tersebut dengan menarik dan tidak monoton seperti umumnya suatu tradisi yang terkesan lama. Hal menarik dalam acara Seollal yang dilaksanakan oleh KCC Indonesia terlihat dari aktivitas atau kegiatan yang ditunjukan dalam acara Seollal. Dimana KCC Indonesia memberikan dan menyajikan seluruh kegiatan seollal di Korea dapat dirasakan dan diikuti oleh masyarakat Indonesia

6 6 khususnya para penggemar korea selatan dapat merasakan suasana dan dapat mengikuti seluruh kegiatan Seollal dalam program acara Seollal yakni seperti mencoba pakaian tradisional Hanbook, mencoba permainan traidisional Korea, menikmati makanan khas seollal dan hal lainnya. Berbeda dengan program budaya popular yang dilaksanakan KCC pada umumnya yang menampilkan lebih kepada musik pop maupun aktor dan aktris korea, sementara seollal merupakan aktivitas suatu tradisi dari yang dilakukan idola hallyu. Melalui program tersebut KCC juga berupaya agar bisa mengkomunikasikan budaya Korea Selatan kepada masyarakat Indonesia melalui tradisi kebudayaan yang dilakukan masyarakat Korea Selatan, seperti yang ditunjukan dalam acara Seollal 2017 tersebut. Karena untuk dapat memperkenalkan kebudayaan suatu negara tidak hanya dengan hal dominan yang membuat negara tersebut dikenal tetapi dengan suatu keunikan lainnya pun dapat mengkomunikasikan kebudayaan negara tersebut. Seperti halnya tradisi yang merupakan bagian dari suatu kebudayaan tradisional juga patut untuk dilestarikan dan disebarluaskan. Pencapaian dalam suatu program Public Relations yakni bagaimana informasi dan pesannya tersampaikan dengan baik pada publik yang bertujuan untuk mendapat feedback yang positif. Hal tersebut yang juga terus dilakukan oleh Korean Cultural Center dengan berupaya mengimplementasikan program-program yang dapat mengkomunikasikan budaya korea selatan kepada masyarakat Indonesia.

7 7 Penelitian ini bukanlah satu-satunya penelitian yang membahas tentang kebudayaan korea selatan, pada umumnya sudah ada terlebih dahulu yang membahas tentang program kebudayaan korea selatan maupun terkait diplomasi korea selatan. Oleh karena itu peneliti sebelum menentukan fenomena dan judul penelitian terlebih dahulu melakukan riset dengan mencari beberapa referensi penelitian yang serupa dengan fenomena yang menjadi kajian peneliti sebagai dasar dan acuan dalam penelitian ini, dan ada beberapa yang menjadi referensi peneliti yakni. Galfy dari Universitas Katolik Parahyangan yang membahas Diplomasi Budaya Korea Selatan Melalui Korean Cultural Center Center (KCC) di Indonesia Periode Diplomasi budaya digunakan oleh Korean Cultural Center Indonesia sebagai instrument utama peningkatan citra yang didasari oleh kepopuleran Hallyu di Indonesia. Melalui budaya rasa saling percaya dan memahami akan tumbuh sehingga hubungan kerja sama akan lebih mudah terjalin. Skripsi ini menemukan bahwa upaya peningkatan citra menggunakan diplomasi budaya oleh KCC berhasil meningkatkan hubungan bilateral korea selatan dengan indonesia. Intan Retno Puspita membahas Program-Program Korean Cultural Center Indonesia Dalam Menyebarkan Budaya Korea Selatan Di Indonesia. Tujuan penelitian yakni ingin mengetahui apa saja program dari KCC yang digunakan dalam menyebarkan budaya korea selatan di Indonesia. Hasil penelitian menemunkan bahwa program tersebut berupa program bahasa yakni

8 8 kelas bahasa korea dan program acara budaya baik budaya popular maupun tradisional Korea. Referensi skripsi kedua lebih memiliki kemiripan dalam judul penelitian ini. Namun yang membedakan dengan penelitian ini, dimana peneliti lebih memfokuskan pada satu program kebudayaan yang dilaksanakan oleh KCC Indonesia yaitu budaya tradisional yang terlihat dalam acara Seollal 2017, program tersebut merupakan program budaya tahunan yang dilakasanakan oleh KCC Indonesia. Baik isi hingga hasil dan pemabahasan tentu berbeda dengan referensi skripsi penleitian kedua. Penelitian akan dikaji secara dalam untuk mencari tahu Implementasi Program Acara Seollal 2017 oleh Korean Cultural Center Indonesia Dalam Mengkomunikasikan Budaya Korea Selatan Di Indonesia dan juga untuk mengetahui bagaimana implementasi program tersebut dilakukan KCC di Indonesia. 1.2 Fokus Peneltian Berdasarkan latar belakang masalah, peneliti ingin memfokuskan penelitian yakni Bagaimana Implementasi Program Acara Seollal 2017 Oleh Korean Cultural Center Dalam Mengkomunikasikan Budaya Korea Selatan Di Indonesia

9 9 1.3 Identifikasi Masalah Berdasarkan fokus penelitian, peneliti ingin menjabarkan identifikasi masalah diantaranya yakni: 1. Bagaimana perencanaan dari program acara Seollal 2017 oleh KCC dalam mengkomunikasikan budaya Korea Selatan di Indonesia? 2. Bagaimana pelaksanaan yang dilakukan dalam program acara Seollal 2017 oleh KCC dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia? 3. Apa faktor penghambat pelaksanaan program acara Seollal 2017 oleh KCC dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia? 4. Mengapa program acara Seollal 2017 dipilih dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia? 1.4 Tujuan Penelitian Berdasarkan identifikasi masalah, peneliti ingin menjabarkan tujuan penelitian yaitu: 1. Untuk mengetahui perencanaan dari program acara Seollal 2017 oleh KCC dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia. 2. Untuk mengetahui pelaksanaan dari program acara Seollal 2017 oleh KCC dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia. 3. Untuk mengetahui faktor-faktor penghambat pelaksanaan program acara Seollal 2017 oleh KCC dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia.

10 10 4. Untuk mengetahui mengapa program acara Seollal 2017 dipilih dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan di Indonesia. 1.5 Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Adapun kegunaan teoritis dari penelitian ini yaitu dapat dikontribusikan dalam Ilmu Komunikasi terutama Komunikasi Antarbudaya dan juga Komunikasi Internasional. Dan bisa sebagai referensi untuk penelitian-penelitian selanjutnya Manfaat Praktis Kegunaan praktis adalah penelitian ini bermanfaat bagi kerja sama bilateral antara negara Korea Selatan dengan Indonesia, terutama dalam bidang kebudayaan dengan adanya keberadaan Korean Cultural Center di Indonesia Juga menjadi manfaat bagi Korean Cultural Center untuk meningkatkan kinerja KCC dalam membuat dan mengimplementasikan program program selanjutnya dalam mengkomunikasikan budaya korea selatan Dan melalui penelitian ini diharapkan juga bagi Indonesia untuk membuat strategi kerja sama bilateral dengan mengimplementasikan program tentang kebudayaan Indonesia melalui pusat kebudayaan yang dimilikinya di negara lain.

BAB I PENDAHULUAN. terkait dengan merebaknya popularitas K-pop dengan cepat dinegeri tirai bambu

BAB I PENDAHULUAN. terkait dengan merebaknya popularitas K-pop dengan cepat dinegeri tirai bambu BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Istilah hallyu, pertama kali dimunculkan oleh para jurnalis di Beijing terkait dengan merebaknya popularitas K-pop dengan cepat dinegeri tirai bambu tersebut. Hal
