SIFAT FISIK DAN MEKANIK SAMBUNGAN LAS TITIK (RESISTANCE SPOT WELDING) LOGAM TAK SEJENIS 3 LAPIS SUS 316 L - SS J4

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SIFAT FISIK DAN MEKANIK SAMBUNGAN LAS TITIK (RESISTANCE SPOT WELDING) LOGAM TAK SEJENIS 3 LAPIS SUS 316 L - SS J4"

Transkripsi

1 SIFAT FISIK DAN MEKANIK SAMBUNGAN LAS TITIK (RESISTANCE SPOT WELDING) LOGAM TAK SEJENIS 3 LAPIS SUS 316 L - SS J4 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Oleh : TAUFIK RAHMAN HAKIM NIM. I JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit 2014 to user

2

3

4 MOTTO Dan Aku(Allah) tidak menciptakan jin dan manusia kecuali hanya untuk beribadah kepada-ku. (Q.S. Adz Dzaariyaat : 56) Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. (Q.S.Al Insyirah : 6) Niscaya Allah akan meninggikan derajat orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat (Q.S.Al Mujadilah : 11) Sebaik baik manusia adalah yang paling bermanfaat bagi yang lainnya (HR. Ahmad) Barangsiapa menempuh suatu jalan untuk menuntut ilmu maka Allah memudahkan jalannya menuju surga (HR. Abu Dawud) Barang siapa yang berpendapat bahwa perginya seseorang yang menuntut ilmu itu tidak termasuk jihad, sungguh dia kurang akalnya (Abu Darda radhiyallahu anhu)

5 PERSEMBAHAN Dengan segala kerendahan hati seraya mengucapkan syukur kehadirat Illahi, kupersembahkan tulisan ini kepada: 1. Allah SWT, Pemilik segala keagungan, kemuliaan, kekuatan dan keperkasaan. Segala yang kualami adalah kehendak-mu, semua yang kuhadapi adalah kemauan-mu, segala puji hanya bagi-mu, ya Allah, Pengatur alam semesta, tempat bergantung segala sesuatu, tempat ku memohon pertolongan. 2. Junjungan Nabi besar Muhammad SAW, Manusia terbaik di mukabumi, uswatun hasanah, penyempurna akhlak, sholawat serta salam semoga selalu tercurah padanya, keluarga, sahabat dan pengikutnya yang istiqomah sampai akhir zaman. 3. Kasih sayang dan cinta yang tak pernah putus dari Bapak, Ibu, Kakak-adikku serta keluarga tercinta. Kasih sayang kalian tak akan pernah kulupakan sepanjang hidupku. 4. Bapak Triyono dan Bapak Nurul Muhayat yang tak pernah lelah untuk membimbing tugas akhir saya. 5. Seluruh dosen, karyawan, dan mahasiswa Teknik Mesin UNS.

6 SIFAT FISIK DAN MEKANIK SAMBUNGAN LAS TITIK (RESISTANCE SPOT WELDING) LOGAM TAK SEJENIS 3 LAPIS SUS316L - SS400 - J4 Taufik Rahman Hakim Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Sebelas Maret Jl. Ir. Sutami 36 A Kentingan Surakarta taufikalhakim@gmail.com ABSTRAK Parameter las dan pemilihan logam tak sejenis mempengaruhi karakteristik hasil sambungan las titik. Tegangan listrik dan waktu pengelasan merupakan parameter yang penting pada las titik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tegangan listrik dan waktu pengelasan terhadap sifat fisik dan mekanik sambungan las titik logam tak sejenis 3 lapis. Material yang digunakan adalah baja karbon rendah SS400, baja tahan karat SUS316L dan J4 dengan ketebalan plat masing masing 3mm, 1mm, dan 1mm. Variasi tegangan listrik yang digunakan adalah 2,02 V ; 2,30 V ; 2,67 V dan waktu pengelasan 3, 4, 5, 7.5 detik. Karakteristik fisik dianalisa melalui foto struktur makro dan mikro, sedangkan karakteristik mekanik melalui uji keras dan uji tarik geser. Hasil pengujian struktur mikro menunjukkan terbentuknya fasa martensit pada nugget las. Struktur makro menunjukkan bahwa ukuran daerah lebur (FZS) meningkat seiring bertambahnya tegangan listrik dan waktu pengelasan. Pengujian kekerasan logam menghasilkan kekerasan tertinggi pada tegangan listrik 2,02 V dengan waktu pengelasan 3 detik sebesar ± 270 HV sedangkan kekerasan terendah pada tegangan listrik 2,67 V dengan waktu pengelasan 7.5 detik sebesar ± 230 HV. Pengujian kekuatan tarik geser menghasilkan patah interfacial pada tegangan listrik 2,02 V dan 2,30 V, sedangkan patah pullout dihasilkan tegangan listrik 2,67 V. Kata kunci : las titik, tegangan listrik, waktu pengelasan, sifat fisik dan mekanik

7 PHYSICAL AND MECHANICAL PROPERTIES OF RESISTANCE SPOT WELDING JOINT DISSIMILAR METAL THREE SHEETS SUS316L - SS400 - J4 Taufik Rahman Hakim Student of Mechanical Engineering Department, Faculty of Engineering, Sebelas Maret University Address. Ir. Sutami 36 A Kentingan Surakarta taufikalhakim@gmail.com ABSTRACT Welding parameters and selection of dissimilar metal influence characteristics of spot welding joint. Electric voltage and welding time is an important parameter in the spot welding joint. The purpose of this study was to determine the effect of electrical voltage and welding time on the physical and mechanical properties of spot welding joint dissimilar metal 3 sheets. The material used is SS400 low carbon steel, stainless steel SUS316L and J4 with each plate thickness 3mm, 1mm and 1mm. Variations in electric voltage used is 2,02 V ; 2,30 V ; 2,67 V and welding time 3, 4, 5, 7.5 seconds. Physical properties were investigated by macro-microphotograph, while the mechanical ones were investigated by hardness test and tensile-shear test. Result of experiment in microphotograph is martensite formation in weld nugget. Macrophotograph shows that fusion zone size (FZS) increases with variation of electrical voltage and welding time. Metal hardness testing obtains the highest hardness in the electric voltage of 2,02 V with a welding time of 3 seconds of ± 270 HV while the lowest hardness on the electric voltage of 2,67 V with a welding time of 7,5 seconds of ± 230 HV. Testing the tensile shear load obtains interfacial failure mode at electric voltage of 2,02 V and 2,30 V, then pullout failure mode obtains at electric voltage 2.67 V. Keyword : resistance spot welding, electric voltage, welding time, physical and mechanical properties

8 KATA PENGANTAR Puji syukur alhamdulillah kepada kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya, sehingga dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Sifat Fisik dan Mekanik Sambungan Las Titik (Resistance Spot Welding) Logam Tak Sejenis 3 Lapis SUS316L - SS J4. Skripsi ini disusun guna memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik di jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta. Skripsi ini tidaklah mungkin dapat terselesaikan tanpa bantuan dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak atas segala bantuan dan perhatian selama penulis menyelesaikan skripsi ini. Penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Dr. Triyono, ST., MT selaku dosen pembimbing I yang senantiasa memberikan nasehat, arahan dan bimbingan dalam menyelesaikan skripsi ini. 2. Bapak Nurul Muhayat, ST., MT selaku dosen pembimbing II yang turut serta memberikan motivasi, arahan dan bimbingan dalam menyelesaikan skripsi ini. 3. Bapak Purwadi Joko Widodo, ST., M.Kom. dan Bapak Wibowo, ST., MT. selaku dosen penguji tugas akhir saya yang telah memberi saran yang membangun. 4. Bapak Purwadi Joko Widodo, ST., M.Kom. selaku pembimbing akademis yang telah berperan sebagai orang tua penulis dalam menyelesaikan studi di Universitas Sebelas Maret ini. 5. Bapak Didik Djoko Susilo, ST., MT selaku ketua Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret. 6. Bapak Wahyu Purwo Raharjo, ST., MT selaku koordinator Tugas Akhir. 7. Seluruh staf dosen Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret yang telah turut serta mendidik penulis hingga menyelesaikan studi S1.

9 8. Seluruh staf karyawan administrasi Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret yang telah memberikan kemudahan dalam hal administrasi. 9. Staf laboratorium Proses Produksi, Mas Arifin dan Mas Endri yang telah banyak memberi arahan dalam pengelasan resistance spot welding. 10. Staf laboratorium Material, Mas Maruto yang telah banyak memberi arahan dalam proses pengujian spesimen skripsi. 11. Bapak Sunardi, Ibu Chasanah (alm), Mas Wahyu Wirawan, S.Farm.Apt., Dek Arief Rahman Hakim, ST., Budhe Saodah, Budhe Fatonah serta keluarga yang telah memberikan segala do a, dukungan moral, spiritual, maupun material. 12. Evi Afifah Maksum, terima kasih atas do a, dukungan, perhatiannya selama ini. 13. Teman teman satu tim skripsi (Haikal, Khoirul, Candra) dan teman kos (Hafid, Rifai, Azis) yang telah menemani penulis baik dalam keadaan suka maupun duka selama menyelesaikan skripsi di Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret. 14. Rekan-rekan seperjuangan di Cosinus 08, kakak tingkat dan adik tingkat di Jurusan Teknik Mesin UNS, M-solidarity forever!! 15. Semua pihak yang belum tersebut namanya yang telah membantu dalam penyusunan laporan ini. Disadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari sempurna karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan penulis. Oleh karena itu diharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak merupakan masukan yang sangat berguna untuk memperbaiki dan menyempurnakan penulisan lain yang akan datang. Akhir kata, penulis berharap, semoga laporan skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi kita semua. Surakarta, 4 Januari 2014 Penulis

10 DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul... i Surat Penugasan... ii Halaman Pengesahan... iii Motto... iv Persembahan... v Abstrak... vi Kata Pengantar... viii Daftar Isi... x Daftar Gambar... xii Daftar Tabel... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Perumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan dan Manfaat Sistematika Penulisan... 3 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Tinjauan Pustaka Dasar Teori Hipotesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Tempat Penelitian Alat dan Bahan Prosedur Penelitian Persiapan susunan plat Pembuatan variabel penelitian Proses pengelasan titik Tahap pengujian Tahap analisa commit... to user 17

11 3.4. Diagram Alir Penelitian BAB IV DATA DAN ANALISIS 4.1. Metalografi Struktur mikro Struktur makro Kekerasan mikro Kekuatan tarik geser BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 46

12 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Diagram Schaeffler dengan dilusi 60% digunakan untuk memprediksi struktur mikro... 5 Gambar 2.2 Kekerasan logam dengan arah vertikal... 6 Gambar 2.3 Pengaruh beda diameter elektroda dan gaya tekan... 7 Gambar 2.4 Pengaruh beda diameter dan waktu pengelasan... 7 Gambar 2.5 (a) Foto makro, (b) hasil uji keras tipe diagonal, (c) struktur mikro logam induk, (d) struktur mikro daerah lebur, (e) dan (f) struktur mikro daerah lebur dengan perbesaran yang lebih besar, (g) struktur mikro pada daerah HAZ... 8 Gambar 2.6 (a) Efek ukuran nugget terhadap waktu pengelasan, (b) Efek ukuran nugget pada sisi antarmuka terhadap beban puncak dan penyerapan energi... 9 Gambar 2.7 Skema las titik Gambar 2.8 (a)tahapan siklus pengelasan titik, (b) Gaya tekan dan arus listrik yang terkait selama siklus pengelasan Gambar 3.1 Mesin las titik tipe DN-16-1 AC Point Welder Gambar 3.2 Jig yang telah terpasang pada mesin las titik Gambar 3.3 Benda kerja plat tipe SUS 316 L, SS 400, J Gambar 3.4 Benda kerja tampak samping Gambar 3.5 Benda kerja tampak atas Gambar 3.6 Diagram alir penelitian Gambar 4.1 Struktur makro sambungan la(a) struktur mikro baja karbon rendah SS400, (b) baja tahan karat SUS316L, (c) baja tahan karat J4s Gambar 4.2 (a) struktur mikro baja karbon rendah SS400, (b) baja tahan karat SUS316L, (c) baja tahan karat J Gambar 4.3 Struktur mikro nugget Gambar 4.4 Struktur mikro sisi antarmuka Gambar 4.5 Struktur mikro HAZ commit baja karbon to user rendah SS

13 Gambar 4.6 Ilustrasi dari daerah hasil las dan hubungannya dengan diagram fasa pada baja karbon rendah Gambar 4.7 Struktur mikro HAZ pada SUS316L dan J Gambar 4.8 Diagram Schaeffler digunakan untuk memprediksi fasa yang terbentuk pada nugget Gambar 4.9 Foto makro hasil las Gambar 4.10 Hubungan antara tegangan listrik dan waktu pengelasan dengan diameter nugget sisi antarmuka (FZ SS ) Gambar 4.11 Skema uji kekerasan vickers secara diagonal dan vertikal 34 Gambar 4.12 Profil kekerasan diagonal pada tegangan listrik 2,02 V Gambar 4.13 Profil kekerasan diagonal pada tegangan listrik 2,30 V Gambar 4.14 Profil kekerasan diagonal pada tegangan listrik 2,67 V Gambar 4.15 Profil kekerasan vertikal pada tegangan listrik 2,02 V Gambar 4.16 Profil kekerasan vertikal pada tegangan listrik 2,30 V Gambar 4.17 Profil kekerasan vertikal pada tegangan listrik 2,67 V Gambar 4.18 Hasil uji tarik geser sambungan las Gambar 4.19 Mode kegagalan setelah pengujian tarik geser Gambar 4.20 Perubahan bentuk plat setelah pengujian tarik geser... 41

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Komposisi kimia plat stainless steel dan mild steel Table 3.2 Variasi tegangan listrik terhadap waktu pengelasan Tabel 3.3 Jumlah spesimen pengujian... 18

PENGARUH KECEPATAN PUTARAN TOOL DAN PEMANAS TAMBAHAN TERHADAP KEKUATAN MEKANIK POLYPROPYLENE HASIL LAS FRICTION STIR WELDING

PENGARUH KECEPATAN PUTARAN TOOL DAN PEMANAS TAMBAHAN TERHADAP KEKUATAN MEKANIK POLYPROPYLENE HASIL LAS FRICTION STIR WELDING PENGARUH KECEPATAN PUTARAN TOOL DAN PEMANAS TAMBAHAN TERHADAP KEKUATAN MEKANIK POLYPROPYLENE HASIL LAS FRICTION STIR WELDING SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Tenik
