AUDIT MANAJEMEN-CB SOAL-SOAL UAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "AUDIT MANAJEMEN-CB SOAL-SOAL UAS"

Transkripsi

1 AUDIT MANAJEMEN-CB SOAL-SOAL UAS JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2016

2 KELOMPOK 1 1. Apa pengertian dari Audit Manajemen? Audit manajemen adalah pengevaluasian terhadap efisiensi dan efektivitas operasi perusahaan yang harus dipertanggungjawabkan kepada berbagai pihak yang memiliki wewenang yang lebih tinggi. 2. Jelaskan tujuan Audit Manajemen? Audit manajemen bertujuan untuk mengidentifiasi kegiatan,program dan aktivitas yang masih memerlukan perbaikan, sehingga dengan rekomendasi yang diberikan nantinya dapat dicapai perbaikan atas pengelolaan berbagai program dan aktivitas pada perusahaan tersebut. 3. Sebutkan prinsip dasar audit manajemen! 1. Audit dititik beratkan pada objek audit yang mempunyai peluang untuk diperbaiki. 2. Prasyarat penilaian terhadap kegiatan objek audit. 3. Pengungkapan dalam laporan tentang adanya temuan-temuan yang bersifat positif. 4. Indentifikasi individu yang bertanggungjawab terhadap kekurangan-kekurangan yang terjadi. 5. Penentuan tindakan terhadap petugas yang seharusnya bertanggungjawab. 6. Pelanggaran hukum. 7. Penyelidikan dan pencegahan kecurangan. 4. Sebutkan ruang lingkup Audit Manajemen pada Fungsi Pemasaran! 1. Lingkungan Pemasaran 2. Strategi Pemasaran 3. Pemasaran 4. Produktivitas Pemasaran 5. Fungsi Pemasaran

3 KELOMPOK 2 1. Sebutkan lima langkah dalam pelaksanaan audit kinerja manajemen! audit pendahuluan review dan pengujian pengendal pengendalian manajemen audit terinci pelaporan tindak lanjut 2. Sebutkan hal-hal penting yang harus diperhatikan dengan pelaksanaan audit pendahuluan! Pemahaman auditor terhadap objek Penentuan tujuan audit Penentuan ruang lingkup dan tujuan audit Review terhadap peraturan dan perundang-undangan yang berkaitan dengan objek audit Pengembangan kriteria awal dalam audit 3. Bagian akhir dari proses audit manajemen adalah pelaporan hasil audit. Dalam penyajian laporan audit terdiri dari dua cara, apa sajakah kedua cara tersebut? Cara penyajian yang mengikuti arus informasi yang diperoleh selama tahapantahapan audit Cara penyajian yang mengikuti arus informasi yang menitikberatkan penyajian kepada kepentingan para pengguna laporan hasil audit 4. Jelaskan 4 kriteria yang harus ada dalam bukti yang digunakan sebagai dasar dalam pembuatan kesimpulan audit! Relevan : berhubungan dengan aktivitas yang sedang diaudit Material : cukup berarti dalam mempengaruhi kesimpulan yang dibuat Kompeten : diperoleh dari sumber independen dan dapat dipercaya Cukup : memadai sebagai dasar pembuatan kesimpulan

4 KELOMPOK 3 1. Apakah yang dimaksud dengan program kerja audit? Program kerja audit merupakan rencana dan langkah kerja yang harus dilakukan selama audit, yang didasarkan atas tujuan dan sasaran yang ditetapkan serta informasi yang ada tentang program/aktivitas yang diaudit. 2. Mengapa dalam program kerja audit harus mengetahui tujuannya? Karena dalam melakukan audit manajemen bertujuan untuk mencapai tujuan perusahan. Misalnya tujuan perusahaan untuk memperoleh laba maka audit manajemen akan memperhatikan efektivitas dan efisiensi dalam penekanan biaya. 3. Apakah tujuan dari penyusunan kertas kerja audit dengan sistem pemberian indeks dan sistem klasifikasi KKA? Tujuannya adalah untuk mempermudah pengelompokan dan untuk menunjukkan dengan jelas keterkaitan masing-masing kelompok. 4. Dalam menyusun KKA terdapat 8 syarat, apakah harus dipenuhi atau boleh beberapa saja? Dan apa yang dimaksud dengan bebas dari kesalahan? - untuk 8 persyaratan dalam menyusun KKA harus dipenuhi karena apabila tidak dipenuhi semuanya penyusunan KKA tidak akan maksimal. - Bebas dari kesalahan disini adalah auditor harus mengedepankan prinsip teliti dan kehati-hatian agar kesalahan dapat diminimalisir bahkan bebas (tidak ada) kesalahan.

5 KELOMPOK 4 1. Ada berapa cara untuk penyajian laporan audit manajemen? Sebutkan! Terdapat 2 cara, yaitu: Cara penyajian yang mengikuti arus informasi yang diperoleh dalam setiap tahapan audit, dan Cara penyajian yang menitikberatkan penyajian kepada kepentingan para pembaca (pengguna) laporan hasil audit ini. 2. Sebutkan format penyajian laporan audit manajemen yang menitikberatkan pada kepantingan pengguna! a) Informasi latar belakang. b) Kesimpulan audit disertai dengan bukti-bukti yang cukup untuk mendukung kesimpulan audit. c) Rumusan rekomendasi. d) Ruang lingkup audit. 3. Sebutkan tahapan audit untuk menyajikan laporan audit manajemen yang disajikan yang mengikuti arus informasi! a. Pengumpulan informasi latar belakang pada tahap audit pendahuluan. b. Menetapkan tujuan audit yang sesungguhnya (deventive audit objective) berdasarkan hasil review dan pengujian terhadap sistem pengandalian manajemen. c. Pegumpulan bukti-bukti audit dan pengembangan temuan yang berkaitan dengan tujuan audit, pada tahap audit lanjutan. d. Menarik kesimpulan berdasarkan bukti-bukti (temuan) audit yang berhasil dikumpulkan. e. Merumuskan rekomendasi. f. Menyatakan ruang lingkup audit yang telah dilakukan. 4. Apa fungsi rekomendasi yang diberikan auditor? Sebagai saran perbaikan yang diberikan oleh auditor kepada atasan pengelola program atas berbagai kelemahan/kekurangan yang terjadi pada program yang diaudit, sehingga program tersebit dapat memperbaiki dan meningkatkan kinerjanya.

6 KELOMPOK 5 1. Sebutkan 3 tujuan audit SDM! Menilai efektifitas dan fungsi SDM Menilai apakah program/ aktivitas SDM telah berjalan secara ekonomis, efektif, dan efisien Memastikan ketaatan berbagai program/ aktivitas SDM terhadap ketentuan hukum, peraturan, dan kebijakan yang berlaku di perusahaan 2. Bagaimana pendekatan audit SDM? Menentukan Ketaatan pada Hukum dan Peraturan yang Berlaku Mengukur Kesesuaian Program dengan Tujuan Organisasi Menilai Kinerja Program 3. Bagaimana langkah-langkah audit SDM? 1. Audit Pendahuluan 2. Review dan Pengujian Pengendalian Manajemen 3. Audit lanjutan 4. Pelaporan 5. Tindak lanjut 4. Apa saja yang dapat dijadikan kriteria dalam audit SDM? Rencana SDM Berbagi kebijakan dan peraturan tentang SDM Tujuan setiap program SDM SOP yang dimiliki perusahaan Rencana Pelatihan dan Pengembangan Karyawan 5. Sebutkan Ruang lingkup dari audit SDM! Rekrutmen atau perolehan SDM Pengelolaan atau pemberdayaan SDM Pemutusan hubungan kerja (PHK) 6. Sebutkan minimal 3 manfaat audit SDM! Mengidentifikasi kontribusi dari Dep. SDM terhadap organisasi Meningkatkan citra profesional Departemen SDM Mendorong tanggungjawab dan profesionalisme yang lebih tinggi karyawan Departemen SDM

7 KELOMPOK 6 1. Mengapa audit pemasaran perlu dilakukan secara periodik? Untuk mengantisipasi lebih awal berbagai permasalahan pemasaran yang mungkin terjadi, seperti penjualan yang menurun, moral karyawan yang rendah, periklanan yang tidak efektif dan berbagai permasalahan lain. Karena pada dasarnya audit pemasaran bukanlah proses pengendalian yang digunakan hanya selama terjadi krisis, akan tetapi dalam bisnis yang mengalami hambatan mungkin digunkan untuk menemukan solusi atas permasalahan yang terjadi 2. Sampai kapan audit pemasaran perlu dilakukan? Sampai perusahaan telah terpuaskan atas hasil kinerja manajemennya. Selama ada dana untuk melakukan pemeriksaan audit, maka sebaiknya audit pemasaran perlu untuk dilaksankan secara periodik sebelum permasalahan-permasalahan perusahaan yang baru muncul 3. Sebut dan jelaskan tipe Audit pemasaran audit fungsional (vertikal) Merupakan audit yang dilakukan terhadap beberapa aktivitas dari departemen pemasaran seperti periklanan dan penjualan Audit menyeluruh (horizontal) Merupakan audit yang melakukan analisis terhadap keseluruhan dari fungsi pemasaran perusahaan 4. Sebutkan tahapan dala mengembangkan suatu bauran promosi yang efektif! Mengidentifikasi audiens sasaran Menentukan tujuan komunikasi Merancang pesan Memilih saluran komunikasi Mengalokasikan total penganggaran promosi Memutuskan bauran promosi Mengukur hasil promosi Mengelola dan mengoordinasi seluruh proses komunikasi pemasaran

8 5. Bagaimana cara kerja Sistem Informasi Pemasaran? Pertama sistem informasi pemasaran berinteraksi dengan manajer pemasaran untuk melihat kebutuhan informasi oleh manajer pemasaran, selanjutnya sistem informasi pemasaran ini mengembangkan informasi yang dibutuhkan dari berbagai sumber informasi seperti catatan internal, intelejen pemasaran dan riset pemasaran. 6. Bagaimana tahap tahap untuk menentukan konsumen sasaran? Langkah pertama yaitu identifikasi kebutuhan dan kemampuan dari berbagai pemain yang ada. Disini akan diperoleh beberapa kesenjangan yang dapat dimanfaatkan oleh perusahaan. Yang kedua adalah menentukan pasar sasaran. Disini perusahaan harus memilih segmen terbaik yang akan dilayani dan merancang strategi pemasaran guna maksimalisasi laba. Dimana dalam tahap 2 itu ada 3 langkah langkah yang harus dilakukan yaitu segmentasi pasar, penetapan pasar sasaran, dan penentuan posisi pasar.

9 KELOMPOK 7 1. Jelaskan apa yang dimaksud audit produksi dan operasi? Audit produksi dan operasi melakukan penilaian secara komprehensif terhadap keseluruhan fungsi produksi dan operasi untuk menentukan apakah fungsi ini telah berjalan dengan memuaskan (ekonomis, efisien, dan efektif). 2. Sebutkan alasan yang mendasari bahwa perusahaan perlu melakukan audit poduksi dan operasi! Proses produksi dan operasi harus berjalan sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan. Kekurangan/kelemahan yang terjadi harus ditemukan sehingga segera dapat diperbaiki. Konsistensi berjalannya proses harus diungkapkan. Pendekatan proaktif harus menjadi dasar dalam peningkatan proses. 3. Apa saja ruang lingkup audit produksi dan operasi? Rencana Produksi dan Operasi Produktivitas Dan Peningkatan Nilai Tambah Pengendalian Produksi dan Operasi 4. Kebijakan dan praktik apa saja yang berfungsi untuk mengoptimalkan penggunaan sumber daya perusahaan? Penghapusan persediaan (zero inventory) Tingkat cacat nol (zero defect) Meminimalkan kebutuhan tempat (areal) Kemitraan dengan pemasok Tanggung jawab pemasok Meminimalkan aktivitas yang tidak menambah nilai Pengembangan angkatan kerja Menciptakan tantangan dalam bekerja 5. Sebutkan apa saja tujuan audit produksi dan operasi? Untuk memastikan Apakah produk yang dihasilkan telah mencerminkan kebutuhan pelanggan (pasar). Untuk memastikan Apakah strategi serta rencana produksi dan operasi sudah secara cermat menghubungkan antara kebutuhan untuk memuaskan pelanggan dengan ketersediaan sumber daya serta fasilitas yang dimiliki perusahaan.

10 Apakah strategi, rencana produksi dan operasi telah mempertimbangkan kelemahan, kelemahan internal, ancaman lingkungan eksternal serta peluang yang dimiliki perusahaan. Untuk memastikan Apakah proses transformasi telah berjalan secara efektif dan efisien. Untuk memastikan Apakah penempatan fasilitas produksi dan operasi telah mendukung berjalannya proses secara ekonomis, efektif dan efisien. 6. Sebutkan tujuh sumber pemborosan yang mengakibatkan operasi perusahaan tidak efisien? Produksi yang lebih besar dari kebutuhan (penumpukan persediaan), Waktu tunggu dan/atau waktu menganggur, Penanganan material yang terlalu sering, Persediaan (bahan baku dan/atau barang jadi), Pergerakan peralatan dan operatornya yang tidak menambah nilai bagi produk, Proses produksi yang tidak penting (tidak dibutuhkan) Pengolahan kembali produk cacat

11 KELOMPOK 8 1. Menurut ISO 9001: prinsip manajemen kualitas antara lain : Fokus pada pelanggan Kepemimpinan Keterlibatan SDM Pendekatan Proses Pendekatan sistem dan pengelolaan Perbaikan terus menerus (berkelanjutan) Pembuatan keputusan berdasarkan fakta Hubungan yang saling menguntungkan dengan pemasok 2. Sebutkan langkah-langkah audit sistem manajemen kualitas yang dipopulerkan oleh Deming : a. Perencanaan audit b. Pelaksanaan audit c. Mempelajari hasil audit d. Tindakan perbaikan 3. Apa yang dimaksud dengan audit sistem kepastian kualitas? Audit sistem kepastian kualitas adalah proses sistematis, mandiri, dan tedokumentasi untuk memperoleh bukti objektif dan menilainya secara objektif untuk menentukan sejauh mana kriteria audit telah terpenuhi. 4. Apakah peranan audit sistem kepastian kualitas? Memiliki peranan penting dalam memberikan kepastian kualitas kepada pelanggan dan proses yang berlangsung di dalam perusahaan. 5. Sebutkan beberapa hal yang berhubungan dengan SPM yang perlu diperhatikan oleh auditor dalam audit SDM (Minimal 3)! a. Tujuan dari program/ aktivitas SDM harus dinyatakan dengan jelas dan tegas b. Kualitas dan kuantitas dari SDM yang melaksanakan program/ aktivitas kualifikasi dari SDM yang telibat (menjadi sasaran) dari program/ aktivitas SDM yang dilaksanakan c. Anggaran program d. Pedoman/ metode kerja, persyaratan kualifikasi e. Spesifikasi dan deskripsi pekerjaan

12 f. Standar kinerja program 6. Sebutkan manfaat perencanaan SDM! Manfaat perencanaan SDM : a. Perusahaan dapat memanfaatkan secara optimal SDM yang sudah ada di perusahaan b. Meningkatkan efektivitas kerja c. Meningkatkan produktivitas kerja karyawan d. Tersedianya SDM yang sudah memenuhi kualifikasi untuk memegang wewenang dan tanggunng jawab yang lebih besar di masa yang akan datang e. Menyediakan pasar penyusunan program SDM bagi fungsi SDM 7. Sebutkan persyaratan sistem kepastian kualitas berdasarkan ISO 9001:2008! Persyaratan sistem kepastian kualitas berdasarkan ISO 9001:2008 yaitu : a. Sistem manajemen kualitas b. Tanggung jawab manajemen c. Manajemen sumber daya d. Realisasi produk e. Pengukuran, analisis dan peningkatan

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN PERUMUSAN PERTANYAAN PENELITIAN. a. Pengertian dan Ruang Lingkup Audit Manajemen

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN PERUMUSAN PERTANYAAN PENELITIAN. a. Pengertian dan Ruang Lingkup Audit Manajemen BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN PERUMUSAN PERTANYAAN PENELITIAN A. Deskripsi Teori 1. Audit Manajemen a. Pengertian dan Ruang Lingkup Audit Manajemen Audit manajemen (management audit) adalah pengevaluasian
