BAB I PENDAHULUAN. dengan kuota jemaah haji dan umrah terbanyak yang diberikan oleh

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. dengan kuota jemaah haji dan umrah terbanyak yang diberikan oleh"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Hingga tahun 2016, tercatat bahwa Indonesia merupakan negara dengan kuota jemaah haji dan umrah terbanyak yang diberikan oleh Pemerintah Arab Saudi. Setiap tahunnya, Indonesia mendapatkan kuota jemaah haji sebanyak (dua ratus sebelas ribu) jemaah. 1 Jumlah tersebut dapat meningkat ataupun menurun setiap tahunnya, mengikuti kondisi lokasi di Arab Saudi dan kebijakan Pemerintah Arab Saudi maupun Pemerintah Indonesia. Hal ini selaras dengan tingkat penduduk umat muslim dan tingginya peminat umat muslim untuk melaksanakan ibadah haji dan umrah. Dikarenakan tingginya jumlah jemaah haji dan umrah setiap tahunnya dari Indonesia, dibentuklah UU No. 13 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji sebagai payung hukum untuk melindungi para pihak dalam penyelenggaraan ibadah haji dan umrah, karena dalam UU No. 13 tahun 2008 tersebut juga terdapat beberapa ketentuan mengenai ibadah umrah. Namun, ketentuan secara khusus mengenai ibadah umrah diatur dalam Peraturan Menteri Agama (PMA) No. 18 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Perjalanan Ibadah Umrah. 1 Tempo.co Nasional, Kuota Haji Indonesia akan Kembali ke 211 ribu, diakses dari pada tanggal 18 September 2016 pukul WIB.

2 2 Perlindungan bagi jemaah haji dan umrah dilakukan sebagai bentuk perlindungan negara terhadap rakyatnya sebagaimana yang diamanatkan oleh Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, karena seluruh jemaah yang berangkat dari Indonesia merupakan Warga Negara Indonesia yang beragama islam. Pelaksanaan dalam penyelenggaraan ibadah haji dan ibadah umrah di Indonesia dilakukan oleh Pemerintah dan/atau masyarakat. 2 Yang dimaksud pihak Pemerintah merupakan satuan kerja yang dikoordinasikan dibawah Menteri Agama Republik Indonesia. Sedangkan, masyarakat yang dimaksud sebagai pelaksana penyelenggaraan ibadah haji di Indonesia dalam praktiknya adalah biro perjalanan wisata yang sah dan ditetapkan oleh Menteri yang diberi kewenangan dalam penyelenggaraan ibadah haji khusus dan umrah. Pemerintah memberikan kewenangan bagi biro perjalanan wisata untuk menyelenggarakan perjalanan ibadah haji khusus dan umrah, namun karena ibadah haji khusus hanya dilakukan dalam jangka waktu setahun sekali berdasarkan perhitungan kalender hijriyah, dan kuota untuk ibadah haji khusus yang diberikan oleh Pemerintah Indonesia hanya sedikit, biro perjalanan wisata lebih sering menyelenggarakan perjalanan ibadah umrah dibanding dengan ibadah haji khusus. Masyarakat Indonesia yang tidak memiliki dana besar untuk melakukan ibadah ke tanah suci, juga lebih memilih untuk melaksanakan ibadah umrah dikarenakan biayanya yang jauh lebih sedikit atau murah. 2 Lihat Pasal 8 ayat (4) jo. Pasal 43 ayat (2) Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji.

3 3 Tingginya minat Warga Negara Indonesia untuk melaksanakan ibadah umrah, selaras dengan peningkatan biro perjalanan wisata yang memberikan jasa perjalanan ibadah umrah. Hal ini membuat pemerintah harus melakukan pengaturan yang lebih khusus untuk melakukan pengawasan terhadap biro perjalanan wisata yang merupakan penyelenggara perjalanan ibadah umrah sebagai upaya perlindungan bagi jemaah umrah Indonesia. Pengaturan ini diwujudkan dalam bentuk PMA No. 18 tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Perjalanan Ibadah Umrah. Tujuan dari penyelenggaraan perjalanan ibadah umrah yaitu untuk memberikan pembinaan, pelayanan, dan perlindungan yang sebaikbaiknya kepada jemaah, sehingga jemaah dapat menunaikan ibadahnya sesuai ketentuan syariat islam 3. Dalam PMA No. 18 tahun 2015, terdapat pengaturan mengenai penyelenggara perjalanan ibadah umrah (PPIU) yang dilakukan oleh biro perjalanan wisata, hak dan kewajiban bagi PPIU, pengawasan dan pengendalian yang dilakukan oleh pemerintah terhadap PPIU, sanksi, dan ketentuan-ketentuan lain yang berkaitan dengan penyelenggaraan perjalanan ibadah umrah. Sebelum melakukan penyelenggaraan ibadah umrah, calon jemaah melakukan perjanjian terlebih dahulu dengan pihak biro perjalanan wisata yang dipilih. Perjanjian antara calon jemaah dengan biro perjalanan wisata ini yang berisi hak dan kewajiban para pihak yang harus terpenuhi, terutama kewajiban dari pihak biro perjalanan wisata, yaitu: 4 3 Lihat Pasal 3 Peraturan Menteri Agama Nomor 18 Tahun 2015 Tentang Penyelenggaraan Perjalanan Ibadah Umrah. 4 Lihat Pasal 45 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2008 Tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji.

4 4 1. Menyediakan pembimbing ibadah dan petugas kesehatan; 2. Memberangkatkan dan memulangkan jemaah sesuai dengan masa berlaku visa umrah di Arab Saudi dan ketentuan peraturan perundangundangan; 3. Memberikan pelayanan kepada jemaah sesuai dengan perjanjian tertulis yang disepakati antara penyelenggara dan jemaah; dan 4. Melapor kepada Perwakilan Republik Indonesia di Arab Saudipada saat datang di Arab Saudi dan pada saat akan kembali ke Indonesia. Pasal 45 UU No. 13 tahun 2008 diatas menyebutkan adanya perjanjian antara penyelenggara dan jemaah, perjanjian tersebut yang akan menjadi dasar hukum bagi para pihak dalam melaksanakan perjalanan ibadah umrah, dan mengikat kedua belah pihak, sehingga harus lengkap berisi hak dan kewajiban para pihak dan ketentuan-ketentuan lainnya mengenai penyelenggaraan ibadah umrah. Penyelenggaraan ibadah umrah erat kaitannya dengan birokrasi Pemerintah Indonesia dengan Pemerintah Arab Saudi, karena menyangkut kedaulatan kedua negara, sehingga persyaratan-persyaratan administratif yang harus dilengkapi pun menjadi tidak sedikit. Oleh karenanya, sering terjadi permasalahan dalam penyelenggaraan ibadah haji dan umrah yang merupakan suatu risiko karena terjadi di luar kendali atau kuasa para pihak, baik pihak jemaah maupun pihak biro perjalanan wisata yang bersangkutan, sehingga menyebabkan pihak biro perjalanan wisata gagal

5 5 untuk melakukan prestasi atau kewajiban yang telah diperjanjikan. Permasalahan yang dimaksud merupakan keadaan memaksa (overmacht). Keadaan memaksa ialah keadaan tidak dapat dipenuhinya prestasi oleh debitur karena terjadi suatu peristiwa bukan karena kesalahannya, peristiwa mana tidak dapat diketahui atau tidak dapat diduga akan terjadi pada waktu membuat perikatan. 5 Pasal 1245 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (KUHPerdata) menyebutkan keadaan memaksa sebagai berikut: Tidaklah biaya, rugi, dan bunga harus digantinya, apabila karena keadaan memaksa (overmacht) atau karena suatu keadaan yang tidak disengaja, si berutang berhalangan memberikan atau berbuat sesuatu yang diwajibkannya, atau karena hal-hal yang sama telah melakukan perbuatan yang terlarang Permasalahan keadaan memaksa yang dijelaskan diatas, beberapa kali terjadi dalam perjanjian jasa ibadah umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan jemaah atau pengguna jasa. PT Menara Buana Wisata merupakan salah satu dari sekian banyak biro perjalanan wisata yang berpusat di Jakarta, yang memberikan pelayanan jasa ibadah umrah. Keadaan memaksa yang terjadi berupa permasalahan tiket umrah yang mengalami refund atau pembatalan karena maskapai penerbangannya mengalami pailit sehingga keberangkatan harus ditunda, sampai dengan tidak terbitnya visa salah satu jemaah yang mengakibatkan PT Menara Buana Wisata tidak dapat melaksanakan prestasi sesuai yang diperjanjikan. Karena keadaan memaksa terjadi diluar kendali para pihak, pihak yang gagal untuk berprestasi karena keadaan memaksa pun 5 Abdulkadir Muhammad, 1992, Hukum Perikatan, PT Citra Aditya Bakti, Bandung, hlm 27.

6 6 seharusnya tidak dapat dituntut untuk ganti rugi. Namun, dalam praktiknya di PT Menara Buana Wisata, terdapat tuntutan-tuntutan yang diajukan akibat kerugian yang diderita karena adanya permasalahan keadaan memaksa. Berdasarkan penjelasan dan permasalahan yang telah diuraikan diatas, penulis tertarik melakukan penelitian dengan judul Penyelesaian Permasalahan Keadaan Memaksa (Overmacht) dalam Perjanjian Jasa Ibadah Umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan Pengguna Jasa. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah sebagaimana dijelaskan diatas, dirumuskan 2 (dua) masalah sebagai berikut: 1. Bagaimana jenis-jenis permasalahan keadaan memaksa (overmacht) yang terjadi dalam perjanjian jasa ibadah umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan pengguna jasa? 2. Bagaimana penyelesaian permasalahan keadaan memaksa (overmacht) yang terjadi dalam perjanjian jasa ibadah umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan pengguna jasa? C. Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Tujuan Objektif

7 7 a. Mengetahui dan menganalisis jenis-jenis permasalahan keadaan memaksa yang terjadi dalam perjanjian jasa ibadah umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan pengguna jasa; b. Menganalisis penyelesaian permasalahan keadaan memaksa yang terjadi dalam perjanjian jasa ibadah umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan pengguna jasa. 2. Tujuan Subjektif Tujuan bagi peneliti, yaitu memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana di bidang Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada. Serta untuk menambah ilmu pengetahuan di bidang hukum dan melatih kemampuan dalam melakukan penelitian dan penulisan hukum. D. Manfaat Penelitian Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat secara akademis maupun praktis, yaitu: 1. Manfaat Akademis Penulis mengharapkan, hasil penelitian ini dapat memperluas pengetahuan di bidang ilmu hukum, khususnya hukum perdata tentang permasalahan perjanjian dan keadaan memaksa. 2. Manfaat Praktis Penulis mengharapkan, hasil penelitian ini dapat bermanfaat secara praktis khususnya bagi pihak-pihak yang terkait dalam penelitian: a. Manfaat bagi Peneliti

8 8 Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan penulis dalam bidang ilmu hukum, khususnya terkait hukum perdata yaitu perjanjian dan keadaan memaksa. b. Manfaat bagi Pembangunan Hukum Indonesia Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pemikiran, pengetahuan, dan kontribusi bagi perkembangan ilmu hukum di Indonesia, khususnya yang berkaitan dengan pelaksanaan perjanjian dan keadaan memaksa. c. Manfaat bagi Instansi terkait Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat berupa pengetahuan dan sumbangan pemikiran bagi pihak terkait agar dapat memahami mengenai keadaan memaksa dan perjanjian menurut hukum Indonesia dan dapat meningkatkan kualitas dalam perjanjian terkait. E. Keaslian Penelitian Berdasarkan hasil pengamatan penulis dari penelusuran kepustakaan, tidak terdapat penelitian hukum dengan judul Penyelesaian Permasalahan Keadaan Memaksa (Overmacht) dalam Perjanjian Jasa Ibadah Umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan Pengguna Jasa, namun penulis menemukan beberapa penulisan hukum yang memiliki kesamaan dalam permasalahan perjanjian jasa, antara lain sebagai berikut: 1. Sa ida Rusdiana, S.H., LL.M., 2016, dengan judul Kajian Tentang Pemaknaan Overmacht (Studi Kasus Tidak Dapat Dinikmatinya

9 9 Prestasi Yang Disebabkan Oleh Keadaan Memaksa Di Luar Kehendak Pihak Penerima Jasa Pada Perjanjian Jasa Ibadah Umrah Dan Haji Khusus, Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada. Pada Penulisan hukum tersebut, Penulis mengambil rumusan masalah sebagai berikut: a. Apakah tidak dapat dinikmatinya prestasi oleh pihak penerima jasa layanan umrah dan haji khusus yang diakibatkan oleh keadaan memaksa di luar kehendak pihak penerima jasa dapat dimaknai sebagai overmacht? b. Bagaimana penyelesaian tentang risiko yang timbul berkaitan dengan tidak dapat dinikmatinya prestasi oleh pihak penerima jasa layanan umrah dan haji khusus yang disebabkan oleh overmacht? Dengan kesimpulan yaitu sebagai berikut: a. Tidak dapat dinikmatinya prestasi oleh penerima jasa diakibatkan oleh keadaan memaksa diluar kehendak pihak penerima jasa dapat dimaknai sebagai overmacht. b. Penyelesaian tentang risiko yang timbul berkaitan dengan tidak dapat dinikmatinya prestasi oleh penerima jasa karena overmacht dilakukan sesuai dengan ketentuan dalam isi perjanjian, jika tidak secara eksplisit tercantum dalam isi perjanjian, maka para pihak dapat melakukan renegosiasi. 2. Ary Ramadhanoe Amanza, 2015, dengan judul Pelaksanaan Perjanjian Jasa Perjalanan Ibadah Umrah & Haji Khusus di PT Fazary Wisata, Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada. Pada penulisan hukum tersebut, penulis mengambil masalah sebagai berikut:

10 10 a. Bentuk wanprestasi apa sajakah yang terjadi sehubungan dengan pelaksanaan perjanjian jasa perjalanan ibadah umrah dan haji khusus di PT Fazary Wisata? b. Bagaimanakah upaya penyelesaian wanprestasi yang terjadi sehubungan dengan pelaksanaan perjanjian jasa perjalanan ibadah umrah dan haji khusus di PT Fazary Wisata? Dengan kesimpulan yaitu sebagai berikut: a. Bentuk wanprestasi yang terjadi dalam pelaksanaan perjanjian jasa perjalanan ibadah umrah dan haji khusus di PT Fazary Wisata yaitu tidak melakukan kewajiban sesuai dengan apa yang telah diperjanjikan berupa gagal memberangkatkan calon jemaah umrah yang telah mendaftar sesuai dengan jadwal keberangkatan calon jemaah. Terdapat unsur kesalahan di pihak PT Fazary Wisata terhadap wanprestasi yang terjadi. b. Upaya penyelesaian wanprestasi yang terjadi diakukan melalui musyawarah antara para pihak. 3. Azka Hanani, 2016, dengan judul Perlindungan Konsumen Pengguna Jasa Angkutan Udara Dalam Hal Terjadi Pembatalan Penerbangan Akibat Adanya Keadaan Kahar (Overmacht) Di PT Garuda Indonesia, Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada. Dalam penulisan hukum tersebut, Penulis merumuskan masalah sebagai berikut:

11 11 1) Bagaimanakah keabsahan perjanjian pengangkutan udara antara penumpang dan PT Garuda Indonesia menurut hukum perjanjian di Indonesia? 2) Bagaimanakah perlindungan hukum terhadap konsumen pengguna jasa angkutan udara dalam hal terjadi pembatalan penerbangan akibat adanya keadaan kahar (overmacht) di PT Garuda Indonesia? 3) Bagaimanakah mekanisme penyelesaian sengketa konsumen yang ditempuh oleh penumpang dan PT Garuda Indonesia dalam hal terjadi pembatalan penerbangan akibat adanya keadaan kahar (overmacht)? Dengan kesimpulan yaitu: a. Perjanjian pengangkutan yang dilakukan oleh PT Garuda Indonesia dan pengguna jasa angkutan udara sudah sah menurut hukum perjanjian karena telah memenuhi syarat sah perjanjian sebagaimana diatur dalam Pasal 1320 KUHPerdata. b. PT Garuda Indonesia telah secara maksimal memberikan perlindungan hukum terhadap para konsumen sesuai dengan UU No. 1 tahun 2009 tentang Penerbangan dan UU No. 8 tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen. Pembatalan penerbangan karena keadaan kahar menghapuskan kewajiban PT Garuda Indonesia untuk mengganti kerugian dan memenuhi prestasinya kepada pengguna jasa. c. Mekanisme penyelesaian sengketa yang biasa dilakukan yaitu dengan penyampaian keluhan kepada Costumer Care PT Garuda

12 12 Indonesia, atau dapat mengambil jalur diluar pengadilan atau didalam pengadilan. Dari ketiga judul, rumusan masalah, dan kesimpulan penulisan hukum diatas, terdapat perbedaan dengan penulisan hukum yang dilakukan Penulis dalam hal permasalahan dan objek penelitian. Penulisan hukum yang tersebut pertama menitikberatkan pada pemaknaan overmacht apabila terjadi di luar kehendak pihak penerima jasa di PT Almadinah Tour dan Haji Umroh dan di As-Shofa Tours and Travel. Penulisan hukum yang kedua menitikberatkan pada permasalahan wanprestasi yang terjadi di PT Fazary Wisata. Dan penulisan hukum yang ketiga menitikberatkan pada perlindungan hukum bagi pengguna jasa dalam hal terjadi keadaan kahar yang bersifat absolut di PT Garuda Indonesia. Sedangkan, dalam penelitian yang dilakukan kali ini, penulis fokus terhadap pelaksanaan perjanjian ibadah umrah apabila terjadi permasalahan keadaan memaksa di luar kendali pihak pemberi jasa beserta penyelesaiannya di PT Menara Buana Wisata. Oleh karena penjelasan diatas, penulis berkeyakinan bahwa penelitian yang dilakukan penulis dengan judul Penyelesaian Permasalahan Keadaan Memaksa (Overmacht) dalam Perjanjian Jasa Ibadah Umrah antara PT Menara Buana Wisata dengan Pengguna Jasa adalah asli.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Penyelenggaraan ibadah haji dan umroh merupakan tugas nasional karena

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Penyelenggaraan ibadah haji dan umroh merupakan tugas nasional karena BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Penyelenggaraan ibadah haji dan umroh merupakan tugas nasional karena jumlah jemaah haji dan umroh Indonesia yang sangat besar, melibatkan berbagai instansi
