I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang"

Transkripsi

1 I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pemerintah Indonesia dalam perannya untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas fungsi-fungsi pelayanannya kepada seluruh lapisan masyarakat diwujudkan dalam bentuk kebijakan otonomi daerah. Menurut UU No. 32 Tahun 2004, otonomi daerah adalah hak, wewenang dan kewajiban daerah otonom untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat sesuai dengan peraturan perundangundangan. Pelaksanaan kebijakan otonomi daerah turut didukung dengan penerapan kebijakan pengembangan ekonomi lokal. Wiranto (2007), menyatakan kebijakan pengembangan ekonomi lokal pada hakikatnya merupakan kebijakan pembangunan di daerah yang didasarkan pada pengembangan sektor-sektor yang menjadi prioritas unggulan yang diusahakan dalam wadah aktivitas ekonomi masyarakat lokal. Kabupaten Pacitan sebagai salah satu kabupaten yang menerapkan sistem otonomi daerah memiliki wewenang untuk mengatur, mengelola, mengurus dan mengembangkan perekonomian daerahnya secara mandiri dengan terus menggali potensi daerah yang ada. Penerapan otonomi daerah tersebut menjadikan Kabupaten Pacitan dapat merumuskan perencanaan pembangunan termasuk pembangunan di sektor pertanian yang disesuaikan dengan kekhasan daerah yang bersangkutan (endogenous development) dengan menggunakan potensi sumber daya manusia, kelembagaan dan sumber daya fisik secara lokal (daerah) (Arsyad, 2009). Dengan adanya perencanaan diharapkan terdapat suatu arahan dan pedoman pelaksanaan kegiatan untuk mencapai tujuan pembangunan yang akan memberikan dampak positif terhadap perekonomian dan pembangunan wilayah. Perekonomian di Kabupaten Pacitan ditopang oleh sembilan sektor yang terdiri dari satu sektor pertanian dan delapan sektor non pertanian. Sektor pertanian menjadi sektor terkuat penopang perekonomian di Kabupaten Pacitan karena memberikan kontribusi terbesar bagi pendapatan regional (PDRB). 1

2 2 Adapun besarnya kontribusi masing-masing sektor perekonomian terhadap PDRB Kabupaten Pacitan adalah sebagai berikut: Tabel 1. Distribusi Presentase PDRB ADHK 2000 Kabupaten Pacitan Menurut Lapangan Usaha Tahun (%) Lapangan Usaha Pertanian 41,10 40,67 39,65 38,47 37,39 Jasa-Jasa 17,23 17,31 16,90 16,67 16,52 Perdagangan, Hotel dan Restoran 10,93 11,21 11,93 12,62 13,13 Keuangan, Persewaan dan Jasa 8,98 8,87 9,14 9,33 9,56 Perusahaan Bangunan 7,85 8,10 8,51 9,07 9,53 Pengangkutan dan Komunikasi 5,12 5,14 5,15 5,20 5,29 Pertambangan dan Penggalian 4,19 4,20 4,26 4,20 4,18 Industri Pengolahan 3,67 3,54 3,49 3,47 3,46 Listrik, Gas dan Air Bersih 0,93 0,95 0,97 0,97 0,97 Jumlah Total Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Pacitan 2013 Tabel 1. menunjukkan bahwa selama lima tahun sektor pertanian memberikan kontribusi paling besar terhadap pendapatan regional (PDRB) dibandingkan dengan sektor lainnya. Untuk itu, sektor pertanian di Kabupaten Pacitan menjadi sektor yang penting untuk dijadikan prioritas pembangunan daerah mengingat besarnya kontribusi yang diberikan. Sektor pertanian di Kabupaten Pacitan terbagi atas lima subsektor yaitu subsektor tanaman bahan makanan, subsektor perkebunan, subsektor peternakan, subsektor kehutanan dan subsektor perikanan. Besarnya sumbangan masing-masing subsektor pertanian bagi sektor pertanian adalah sebagai berikut: Tabel 2. Distribusi Persentase Sumbangan Subsektor Pertanian Terhadap Sektor Pertanian Kabupaten Pacitan Tahun (%) Lapangan Usaha Tanaman Bahan Makanan 25,14 24,93 24,31 23,42 22,54 Perkebunan 8,35 8,05 7,63 7,25 7,01 Peternakan 5,19 5,11 5,09 5,14 5,06 Perikanan 2,36 2,53 2,57 2,61 2,73 Kehutanan 0,05 0,05 0,05 0,05 0,05 Jumlah Total 41,10 40,67 39,65 38,47 37,39 Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Pacitan 2013

3 3 Tabel 2. menunjukkan bahwa subsektor tanaman bahan makanan memberikan sumbangan terbesar selama lima tahun bagi sektor pertanian di Kabupaten Pacitan. Sebagai subsektor yang memberikan nilai sumbangan terbesar bagi sektor pertanian, subsektor tanaman bahan makanan memiliki peran yang penting untuk dijadikan prioritas pengembangan jangka panjang. Subsektor tanaman bahan makanan di Kabupaten Pacitan memperoleh kontribusi dari komoditas subsektor tanaman pangan dan komoditas subsektor tanaman hortikultura. Atas dasar Keputusan Menteri Pertanian Nomor 511 Tahun 2006, komoditas tanaman pangan terdiri atas padi, palawija, kacang-kacangan dan umbi-umbian, sedangkan komoditas tanaman hortikultura terdiri atas sayursayuran, buah-buahan, tanaman hias dan tanaman obat. Sebagai wilayah dengan basis pertanian yang kuat, subsektor tanaman pangan dan hortikultura cukup medominasi usaha pertanian di Kabupaten Pacitan. Jumlah rumah tangga usaha pertanian menurut subsektor dan jenis pada Sensus Pertanian Kabupaten Pacitan Tahun 2003 dan 2013 adalah sebagai berikut: Tabel 3. Jumlah Rumah Tangga Usaha Pertanian Menurut Subsektor dan Jenis Usaha Kabupaten Pacitan, ST2003 dan ST2013 Sektor/Subsektor Rumah Tangga Usaha Pertanian (Unit) ST2003 ST2013 Sektor Pertanian *) Subsektor Tanaman Pangan Peternakan Kehutanan Perkebunan Hortikultura Perikanan Jasa Pertanian Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Pacitan 2013 *) Satu rumah tangga usaha pertanian dapat mengusahakan lebih dari 1 subsektor usaha pertanian, sehingga jumlah rumah tangga usaha pertanian di Sektor Pertanian bukan merupakan penjumlahan rumah tangga usaha pertanian dari masing-masing subsektor

4 4 Data Sensus Pertanian Tahun 2013 menunjukkan jumlah rumah tangga usaha pertanian subsektor tanaman pangan dan subsektor hortikultura yang turut mendukung besarnya kontribusi subsektor tanaman bahan makanan masing-masing berada pada peringkat pertama dan kelima dari jumlah rumah tangga usaha pertanian di Kabupaten Pacitan. Kuantitas unit rumah tangga usaha pertanian subsektor tanaman pangan dan subsektor hortikultura selama 10 tahun terakhir mengalami penurunan disebabkan oleh beralihnya rumah tangga usaha pertanian ke subsektor pertanian selain tanaman pangan dan hortikultura, maupun ke sektor non pertanian di Kabupaten Pacitan. Tabel 4. Jumlah Rumah Tangga Usaha Hortikultura Kabupaten Pacitan, ST2013 Jenis Tanaman Jumlah Rumah Tangga Usaha Hortikultura (Unit) Hortikultura Semusim Tahunan Total % Buah-buahan ,25 Tanaman Obat ,81 Sayur-sayuran ,92 Tanaman Hias ,02 Jumlah Total Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Pacitan 2013 Data jumlah rumah tangga usaha hortikultura di Kabupaten Pacitan menurut Sensus Pertanian Tahun 2013 membagi tiap komoditas tanaman hortikultura menjadi tanaman semusim dan tahunan. Jumlah rumah tangga usaha hortikultura semusim didominasi oleh tanaman obat dengan unit, sedangkan rumah tangga usaha hortikultura tahunan didominasi oleh tanaman buah-buahan dengan unit. Jumlah unit rumah tangga usaha hortikultura di Kabupaten Pacitan secara keseluruhan menunjukkan tanaman obat menduduki peringkat kedua yaitu sebesar 29,81% setelah tanaman buahbuahan sebesar 49,25%. Potensi tanaman obat semusim di Kabupaten Pacitan adalah jahe, laos, lempuyang, temulawak, sambiloto, kencur, kunyit, temu ireng, keji beling, kunci dan lidah buaya, sedangkan untuk tanaman obat tahunan adalah dringo, kapulaga, mahkota dewa dan mengkudu. Jumlah rumah tangga usaha hortikultura tanaman obat tersebut menjadi potensi yang cukup besar untuk dikembangkan.

5 5 Tanaman hortikultura memiliki potensi ekspor yang cukup tinggi misalnya untuk jenis tanaman obat atau biofarmaka ke negara Singapura, Taiwan, Hongkong dan Jepang. Saat ini sekitar spesies tanaman di Indonesia diketahui berkhasiat obat, namun baru sekitar 200 spesies yang telah dimanfaatkan sebagai bahan baku pada industri obat tradisional dan dari jumlah tersebut baru sekitar 4% yang dibudidayakan (BBPP Lembang, 2012). Serapan tanaman obat berasal dari bermacam penggunaan, yaitu untuk (1) bahan baku industri obat tradisional; (2) industri makanan, minuman, farmasi dan kosmetik; (3) bahan untuk bumbu rumah tangga dan (4) ekspor, dimana semakin maju dan berkembang industri obat tradisional, baik oleh dorongan pasar maupun teknologi, maka akan semakin tinggi pemakaian bahan baku. Industri herbal nasional menggunakan lebih dari 94% bahan baku dari dalam negeri, yang kekurangannya diimpor dari beberapa negara lain (Pribadi, 2009). Penggunaan bahan alam sebagai obat (biofarmaka) cenderung mengalami peningkatan dengan adanya isu back to nature dan krisis ekonomi yang mengakibatkan turunnya daya beli masyarakat terhadap obat-obat modern yang relatif lebih mahal harganya. Untuk itu pemetaan dan pengembangan komoditas tanaman obat basis secara nasional lebih lanjut perlu untuk dilakukan. Langkah awal pemetaan dan pengembangan komoditas tanaman obat basis secara nasional dapat dilakukan dari tiap-tiap komoditas tanaman obat basis di daerah secara lokal. Salah satu lokasi potensial untuk mengembangkan komoditas tanaman obat adalah Kabupaten Pacitan. Berikut disajikan tabel produksi komoditas tanaman obat di Kabupaten Pacitan Tahun

6 6 Tabel 5. Produksi Komoditas Tanaman Obat Kabupaten Pacitan Tahun Komoditas Tanaman Produksi (Kg) Obat Jahe Temulawak Kunyit Laos Kencur Temu Ireng Lempuyang Kunci Sambiloto Kapulaga Mengkudu Mahkota Dewa Dringo Lidah Buaya Keji Beling Sumber: Dinas Tanaman Pangan dan Peternakan Kabupaten Pacitan 2013 Tabel 5. menunjukkan jumlah produksi komoditas tanaman obat di Kabupaten Pacitan pada tahun yang terdiri dari 15 jenis komoditas tanaman obat. Produksi komoditas tanaman obat yang ada di Kabupaten Pacitan menunjukkan peningkatan yang signifikan dari beberapa komoditas tanaman obat seperti jahe, kunyit, laos dan lempuyang. Hal ini menunjukkan adanya potensi komoditas tanaman obat di Kabupaten Pacitan yang mengindikasikan pentingnya proses pemetaan dan pengembangan komoditas tanaman obat basis. B. Rumusan Masalah Potensi daerah dan kekayaan alam dapat dilihat sebagai keunggulan komparatif bagi daerah, namun di sisi lain berbagai kendala seperti sumber daya manusia dan sumber modal untuk memanfaatkan potensi tersebut masih dihadapi oleh penentu kebijakan baik di tingkat provinsi maupun di tingkat daerah kabupaten/kota Jawa Timur yang terus menerus berada di atas rata-rata nasional dalam angka tingkat kemiskinan. Sementara Jawa Timur adalah tulang

7 7 punggung nasional kedua karena menampung 16% dari total penduduk Indonesia. Upaya peningkatan kontribusi sektor pertanian dan kesejahteraan petani di Jawa Timur dilakukan melalui kebijakan revitalisasi pertanian. Terdapat empat arah kebijakan revitalisasi pertanian dalam RPJMD Provinsi Jawa Timur , yakni: (i) peningkatan kemampuan petani dan penguatan lembaga pendukungnya; (ii) peningkatan produktivitas, produksi, daya saing, dan nilai tambah produk pertanian dan perikanan; (iii) peningkatan pengamanan ketahanan pangan; dan (iv) pemanfaatan hutan untuk diversifikasi usaha dan mendukung produksi pangan. Sektor pertanian menjadi salah satu sektor yang diharapkan dapat mendorong pembangunan ekonomi di Jawa Timur. Kabupaten Pacitan sebagai salah satu wilayah administratif Provinsi Jawa Timur merupakan kabupaten yang terletak di pantai selatan Pulau Jawa dan memiliki karakteristik wilayah perbukitan (85% dari luas wilayah) dan merupakan kawasan ekokarst. Pola penggunaan lahan di Kabupaten Pacitan dikelompokkan ke dalam hutan lebat, hutan belukar, hutan buatan, kebun campuran, tegalan, sawah, permukiman, tanah, danau dan sungai dengan total luas wilayah sebesar 1.389,87 Km 2. Luas lahan sawah di Kabupaten Pacitan adalah 130,15 Km 2 yang berdasarkan jenis pengairannya terdiri dari irigasi teknis, irigasi ½ teknis, irigasi sederhana dan tadah hujan (BPS, 2013). Berbagai jenis komoditas tanaman pertanian memberikan kontribusi pada subsektor tanaman bahan makanan di Kabupaten Pacitan. Komoditas tersebut adalah komoditas tanaman pangan dan komoditas tanaman hortikultura. Komoditas tanaman hortikultura terdiri atas sayur-sayuran, buah-buahan, tanaman hias dan tanaman obat yang bersifat semusim maupun tahunan. Potensi pertanian di Kabupaten Pacitan khususnya tanaman hortikultura semusim didominasi oleh kelompok tanaman obat-obatan. Terdapat 15 jenis komoditas tanaman obat yang diusahakan oleh masyarakat setempat yaitu jahe, laos, lempuyang, temulawak, dringo, kapulaga, sambiloto, mahkota dewa, kencur, kunyit, temu ireng, keji beling, kunci, mengkudu dan lidah buaya. Produksi komoditas tanaman obat yang ada di Kabupaten Pacitan

8 8 menunjukkan peningkatan yang signifikan dari beberapa komoditas tanaman obat seperti jahe, laos, lempuyang, temulawak, kapulaga, sambiloto, kencur, kunyit, temu ireng dan kunci. Peningkatan produksi yang signifikan dari beberapa komoditas tanaman obat di Kabupaten Pacitan mengindikasikan bahwa komoditas tanaman obat di Kabupaten Pacitan memiliki potensi cukup besar. Mengingat pula besarnya nilai ekonomis komoditas tanaman obat untuk memenuhi permintaan industri herbal nasional maupun ekspor, Kabupaten Pacitan memerlukan arahan pemetaan dan pengembangan potensi komoditas tanaman obat basis lokal yang dapat dijadikan prioritas kebijakan pembangunan pertanian. Untuk itu, rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Apa saja komoditas tanaman obat basis dan non basis di Kabupaten Pacitan berdasarkan Analisis LQ (Location Quotient)? 2. Apa saja alternatif dan prioritas strategi pengembangan potensi komoditas tanaman obat basis di Kabupaten Pacitan berdasarkan Analisis AHP (Analytical Hierarchy Process)? C. Tujuan Penelitian Tujuan penelitian yang dapat diperoleh dari uraian permasalahan di atas adalah: 1. Untuk mengetahui komoditas tanaman obat basis dan non basis di Kabupaten Pacitan berdasarkan Analisis LQ (Location Quotient). 2. Untuk merumuskan alternatif dan prioritas strategi pengembangan komoditas tanaman obat basis di Kabupaten Pacitan berdasarkan Analisis AHP (Analytical Hierarchy Process). D. Kegunaan Penelitian Kegunaan penelitian ini adalah: 1. Bagi Peneliti Penelitian ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan yang berkaitan dengan topik penelitian berupa pemetaan dan pengembangan komoditas tanaman obat di Kabupaten Pacitan dan menjadi salah satu syarat

9 9 untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian dari Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Bagi Pemerintah Kabupaten Pacitan Penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan terkait kebijakan dalam perencanaan pengembangan ekonomi terutama pada komoditas tanaman obat. 3. Bagi Pembaca Penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan pustaka dan informasi dalam menambah wawasan dan pengetahuan serta sebagai bahan referensi untuk penelitian selanjutnya.

AGRISTA : Vol. 4 No.3 September 2016 : Hal ISSN

AGRISTA : Vol. 4 No.3 September 2016 : Hal ISSN AGRISTA : Vol. 4 No.3 September 2016 : Hal. 13 23 ISSN 2302-1713 ANALISIS PEMETAAN DAN PENGEMBANGAN POTENSI KOMODITAS TANAMAN OBAT DI KABUPATEN PACITAN Astira Patriyani, Darsono, R. Kunto Adi Program Studi
