Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Abstrak. Universitas Kristen Maranatha"

Transkripsi

1 Abstrak Penelitian ini berjudul Studi Deskriptif Mengenai Student Centered Learning yang Diterapkan pada Siswa di SMA X Bandung. Student centered learning (SCL) menurut Mccombs dan Whisler (1997) adalah model pembelajaran yang memadukan fokus siswa secara individual dengan fokus pada pembelajaran. Penelitian dilaksanakan untuk mengetahui gambaran student centered learning yang diterapkan pada siswa di SMA X Bandung. Pemilihan sampel menggunakan metode cluster sampling, dan sampel penelitian ini berjumlah 217 siswa-siswi. Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah rancangan penelitian deskriptif. Alat ukur yang digunakan merupakan kuesioner yang disusun oleh peneliti berdasarkan teori McCombs dan Whisler (1997). Uji validitas item dilakukan dengan menggunakan korelasi Pearson Product Moment. Berdasarkan hasil uji validitas item, diperoleh 58 item valid dengan validitas yang berkisar antara 0,233 0,75. Uji reliabilitas dilakukan dengan menggunakan Alpha Cronbach. Berdasarkan hasil uji reliabilitas maka diperoleh reliabilitas sebesar 0,944. Kesimpulan yang diperoleh adalah 57,6% siswa di SMA X mempersepsi bahwa guru sudah menerapkan model pembelajaran Student Centered Learning. Sebanyak 85,7% siswa di SMA X mempersepsi bahwa guru sudah mencerminkan domain metakognitif dan kognitif, 52,5% siswa mempersepsi bahwa guru sudah mencerminkan domain afektif, serta 73,7% siswa mempersepsi bahwa guru sudah mencerminkan domain pribadi dan sosial. Sebanyak 65,9% siswa di SMA X mempersepsi bahwa guru belum mencerminkan domain perkembangan serta 51,6% siswa mempersepsi bahwa guru belum mencerminkan domain perbedaan individual dalam menerapkan model pembelajaran Student Centered Learning. Faktor hubungan guru-siswa dan suasana kelas; faktor kurikulum, pengajaran, dan penilaian; serta faktor manajemen kelas menunjukkan keterkaitan dengan Student Centered Learning. Faktor hubungan guru-siswa dan suasana kelas memiliki kaitan dengan domain afektif dan domain perbedaan individual. Faktor kurikulum, pengajaran, dan penilaian memiliki kaitan dengan domain afektif, perkembangan, dan perbedaan individual. Faktor manajemen kelas memiliki kaitan dengan domain afektif dan perbedaan individual. Peneliti mengajukan saran bagi peneliti-peneliti lain yang berminat untuk melakukan penelitian lanjutan agar melakukan studi deskriptif mengenai Student Centered Learning di berbagai SMA, agar diperoleh gambaran yang lebih luas mengenai Student Centered Learning. Selain itu juga peneliti menyarankan agar peneliti lain melakukan studi korelasional antara Student Centered Learning dengan variabel-variabel lain yang terkait dengan proses belajar mengajar di kelas. Untuk melakukan penelitian serupa, peneliti lain sebaiknya merevisi itemitem kuesioner agar lebih aplikatif pada siswa SMA. Bagi kepala sekolah disarankan untuk merancang program pembinaan serta mempertimbangkan kembali jumlah guru dan siswa dalam satu kelas agar penerapan student centered learning berjalan sesuai tujuan. i

2 DAFTAR ISI ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR BAGAN... x DAFTAR TABEL... xi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Identifikasi Masalah Maksud & Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Kegunaan Teoritis Kegunaan Praktis Kerangka Pikir Asumsi BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Student Centered Learning Pengertian Student Centered Learning Prinsip Domain Student Centered Learning Metakognitif dan Kognitif Afektif v

3 Perkembangan Pribadi dan Sosial Perbedaan Individual Duabelas Prinsip Psikologis Student Centered Learning Sifat alami dari proses belajar Tujuan proses pembelajaran Membangun pengetahuan Berpikir tingkat tinggi Pengaruh motivasi dalam pembelajaran Motivasi intrinsik untuk belajar Karakteristik tugas pembelajaran yang meningkatkan motivasi Hambatan dan kesempatan perkembangan Keragaman sosial dan budaya Penerimaan sosial, self esteem, dan pembelajaran Perbedaan individual dalam pembelajaran Penyaringan kognitif Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Student Centered Learning Hubungan guru-siswa dan suasana kelas Kurikulum, pengajaran, dan penilaian Manajemen kelas vi

4 2.2 Perbandingan Teacher Centered Learning dengan Student Centered Learning Macam-Macam Metode Student Centered Learning Small Group Discussion Discovery Learning (DL) Self Directed Learning (SDL) Cooperative Learning (CL) Collaborative Learning (CbL) Contextual Instruction (CI) Remaja Pengertian Remaja Batasan Remaja Tugas Perkembangan Remaja Sekolah Fungsi Sekolah Bagi Remaja Interaksi Siswa Dengan Guru BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Rancangan Penelitian Prosedur Penelitian Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel Penelitian Definisi Konseptual vii

5 3.3.3 Definisi Operasional Alat Ukur Kuesioner Student Centered Learning Data Pribadi dan Data Penunjang Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur Validitas Alat Ukur Reliabilitas Alat Ukur Populasi dan Teknik Penarikan Sampel Populasi Sasaran Karakteristik Sampel Teknik Penarikan Sampel Teknik Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Subjek Penelitian Gambaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin Gambaran Subjek Berdasarkan Jumlah Siswa Tiap Kelas Gambaran Hasil Penelitian Gambaran Student Centered Learning yang Diterapkan Pada Siswa di SMA X Bandung Gambaran Tiap Domain Student Centered Learning yang Diterapkan Pada Siswa di SMA X Bandung Pembahasan Hasil Penelitian viii

6 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Saran Saran Teoritis Saran Praktis DAFTAR PUSTAKA DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN ix

7 DAFTAR BAGAN Bagan 1.5 Bagan Kerangka Pikir Student Centered Learning Bagan 3.1 Bagan Prosedur Penelitian x

8 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Tabel Perbandingan Teacher Centered Learning dengan Student Centered Learning Tabel 3.1 Tabel Kisi-Kisi Alat Ukur Tabel 3.2 Tabel Penilaian Jawaban Responden Tabel 3.3 Tabel Kriteria Validitas Tabel 3.4 Tabel Kriteria Reliabilitas Tabel 4.1 Tabel Gambaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.2 Tabel Gambaran Subjek Berdasarkan Jumlah Siswa Tiap Kelas Tabel 4.3 Tabel Gambaran Student Centered Learning yang Diterapkan Pada Siswa di SMA X Bandung Tabel 4.4 Tabel Gambaran Domain Metakognitif dan Kognitif Pada Siswa di SMA X Bandung Tabel 4.5 Tabel Gambaran Domain Afektif Pada Siswa di SMA X Bandung Tabel 4.6 Tabel Gambaran Domain Perkembangan Pada Siswa di SMA X Bandung Tabel 4.7 Tabel Gambaran Domain Pribadi dan Sosial Pada Siswa di SMA X Bandung Tabel 4.8 Tabel Gambaran Domain Perbedaan Individual Pada Siswa di SMA X Bandung xi

9 LAMPIRAN LAMPIRAN 1 Kuesioner LAMPIRAN 2 Validitas dan Reliabilitas LAMPIRAN 3 Tabulasi silang xii

i Universitas Kristen Maranatha

i Universitas Kristen Maranatha Abstrak Penelitian ini berjudul Studi Deskriptif Mengenai Student Centered Learning yang diterapkan oleh guru di SMA X Kota Bandung. Penelitian dilaksanakan untuk mengetahui gambaran Student Centered Learning
