KOMPETENSI PERAWAT R. NETY RUSTIKAYANTI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KOMPETENSI PERAWAT R. NETY RUSTIKAYANTI"

Transkripsi

1 KOMPETENSI PERAWAT R. NETY RUSTIKAYANTI

2 Pembangunan kesehatan Meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang dalam rangka mewujudkan derajat kesehatan yang optimal

3 Upaya pelayanan/asuhan kesehatan yang berkualitas dan terjangkau oleh masyarakat Kesehatan sebagai hak asasi manusia Pemerintah Elemen masyarakat PPNI

4 Latar Belakang UU No.36 Tahun 2009 tentang Kesehatan pasal 63 ayat (2) Penyembuhan penyakit dan pemulihan kesehatan dilakukan dengan pengendalian, pengobatan dan atau perawatan ayat (3) Pengendalian, dan atau perawatan dapat dilakukan berdasarkan ilmu kedokteran dan ilmu keperawatan, atau cara lain yang dapat dipertanggungjawabkan kemanfaatan dan keamanannya; ayat (4) Pelaksanaan pengobatan dan atau perawatan berdasarkan ilmu kedokteran atau ilmu keperawatan hanya dapat dilakukan oleh tenaga kesehatan yang mempunyai keahlian dan kewenangan untuk itu

5 Latar Belakang UU No.36 Tahun 2009 tentang Kesehatan pasal 24 ayat (1) Tenaga kesehatan harus memenuhi kode etik, standar profesi, hak pengguna pelayanan/asuhan kesehatan, standar pelayanan/asuhan, dan standar prosedur operasional; ayat (2) Ketentuan mengenai kode etik dan standar profesi diatur oleh organisasi profesi

6 Latar Belakang UU No.36 Tahun 2009 tentang Kesehatan pasal ayat (1) Tenaga kesehatan berhak mendapatkan imbalan dan perlindungan hukum dalam melaksanakan tugas sesuai dengan profesinya

7 Pelayanan Keperawatan Pelayanan professional keperawatan Klien dengan keterbatasan kemampuan, kemauan, pengetahuan dasar pemenuhan kebutuhan dasar Aspek fisiologis, psikologis, social, spiritual, kultural

8 Issu Global Tantangan Saat ini Mendatang Sektor keperawatan Meningkatkan daya saing Keunggulan kompetitif Standar kompetensi Kebutuhan masyarakat/klien

9 SURVEI tim Keperawatan HPEQ Dikti pada tahun 2010 dan 2011 Di 32 Propinsi tentang Standar Kompetensi Perawat di berbagai wilayah Indonesia Tujuan memperoleh gambaran kebutuhan masyarakat/klien tentang Keperawatan Survei: Direktur RS, Jajaran Manajemen RS, Perawat Pelaksana dan Klien/masyarakat yang dirawat di Rumah Sakit dan di Puskesmas Hasil 97,4%: Perawat yang diinginkan adalah Perawat yang memiliki kompetensi Perawat Profesional

10 Untuk menjamin pelayanan/asuhan/asuhan keperawatan yang aman dan berkualitas bagi masyarakat, maka perlu ditetapkan standar kompetensi perawat Indonesia. Standar kompetensi ini terdiri dari standar kompetensi perawat Ahli madya, Ners dan Ners Spesilis yang dapat digunakan dalam menetapkan kebijakan secara makro. Jaminan pelayanan Aman Berkualitas Standar kompetensi Ahli Madya Ners Ners spesialis

11 PENGERTIAN Kompetensi kewenangan (kekuasaan) untuk menentukan (memutuskan sesuatu); kemampuan menguasai gramatika suatu bahasa secara abstrak atau batiniah Keperawatan adalah suatu bentuk pelayanan/asuhan profesional yang merupakan bagian integral dari pelayanan/asuhan kesehatan, didasarkan pada ilmu dan kiat keperawatan ditujukan kepada individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat baik sehat maupun sakit yang mencakup seluruh proses kehidupan manusia

12 Peran Perawat Pemberi asuhan (Care provider): Menerapkan keterampilan berfikir kritis dan pendekatan sistem untuk penyelesaian masalah serta pembuatan keputusan keperawatan dalam konteks pemberian asuhan keperawatan yang komprehensif dan holistik berlandaskan etik profesi dan aspek legal Pemimpin Kelompok (Community leader): Menjalankan kepemimpinan di berbagai komunitas, baik komunitas profesi maupun komunitas sosial. Pendidik (Educator): Mendidik Klien dan keluarga yang menjadi tanggung jawabnya Pengelola (Manager): Mengaplikasikan kepemimpinan dan manajemen keperawatan dalam asuhan klien. Peneliti (Researcher): Melakukan penelitian keperawatan dengan cara menumbuhkan keingintahuan dalam mencari jawaban terhadap fenomena keperawatan dan kesehatan yang terjadi dan menerapkan hasil kajian dalam upaya dalam mewujudkan praktik berbasis bukt (Evidence Based Nursing Practice).

13 PENGERTIAN Asuhan keperawatan proses atau rangkaian kegiatan pada praktik keperawatan baik langsung atau tidak langsung diberikan kepada sistem klien di sarana dan tatanan kesehatan lainnya, dengan menggunakan pendekatan ilmiah keperawatan berdasarkan kode etik dan standar praktik keperawatan Perawat seseorang yang lulus pendidikan tinggi Keperawatan baik di dalam maupun di luar negeri yang diakui oleh pemerintah RI sesuai dengan peraturan perundangan dan telah disiapkan untuk memiliki kompetensi yang ditetapkan oleh Persatuan Perawat Nasional Indonesia serta teregistrasi

14 Standar Kompetensi Perawat Kerangka kerja kompetensi perawat Indonesia, meliputi praktik profesional, etis, legal dan peka budaya Pemberian asuhan dan manajemen asuhan keperawatan, dan pengembangan kualitas personal dan professional Rincian unit kompetensi dengan kodifikasinya Penjabaran kompetensi perawat dalam pelaksanaan asuhan keperawatan

15 Pengertian Standar Kompetensi Perawat Standar ukuran atau patokan yang disepakati, Kompetensi kemampuan seseorang yang dapat terobservasi mencakup pengetahuan, keterampilan dan sikap dalam menyelesaikan suatu pekerjaan atau tugas dengan standar kinerja (performance) yang ditetapkan Standar kompetensi perawat merefleksikan kompetensi yang harus dimiliki oleh Perawat untuk memberikan asuhan keperawatan professional Standar Kompetensi Perawat Indonesia setara dengan standar internasional Perawat Indonesia mendapatkan pengakuan yang sama dengan Perawat dari Negara lain

16 Kerangka Kompetensi Perawat Praktik Profesional, etis, legal dan peka budaya Pemberian asuhan dan manajemen asuhan keperawatan Pengembangan kualitas personal dan professional

17 Kerangka Kerja Kompetensi Perawat Indonesia

18 Unit Kompetensi Jenjang Kualifikasi Praktik Profesional, Legal Etis

19 Akuntabilitas Ahli Madya Ners Ners Spesialis Menerima tanggung gugat terhadap keputusan dan tindakan profesional sesuai dengan lingkup praktik, dan hukum/peraturan perundangan Menerima tanggung gugat terhadap keputusan tindakan profesional hasil asuhan keperawatan dan kompetensi lanjutan sesuai dengan lingkup praktik, dan peraturan perundangan Menerima tanggung gugat dan tanggung jawab yang lebih besar terhadap keputusan, tindakan profesional dan kompetensi lanjut sesuai dengan lingkup praktik, hukum/peraturan perundangan

20 Prinsip Etis dan Peka Budaya Ahli Madya Ners Ners Spesialis Menerapkan prinsip etik dalam keperawatan sesuai dengan Kode Etik Perawat Indonesia Menerapkan sikap menghormati hak privasi, nilai budaya yang dianut dan martabat klien Menerapkan prinsip etik dalam keperawatan sesuai dengan Kode Etik Perawat Indonesia Menerapkan sikap menghormati hak privasi, nilai budaya yang dianut dan martabat klien Menerapkan prinsip etik dalam keperawatan sesuai dengan Kode Etik Perawat Indonesia Menerapkan sikap menghormati hak privasi, nilai budaya yang dianut dan martabat klien

21 Ahli Madya Ners Ners Spesialis Menerapkan sikap menghormati hak klien untuk memilih dan menentukan sendiri asuhan keperawatan & kesehatan yang diberikan Menjaga kerahasiaan dan keamanan informasi tertulis, verbal dan elektronik yang diperoleh dalam kapasitas sebagai seorang perawat (Ahli Madya Kep) Menerapkan sikap menghormati hak klien untuk memperoleh informasi, memilih dan menentukan sendiri asuhan keperawatan & kesehatan yang diberikan Menjaga kerahasiaan dan keamanan informasi tertulis, verbal dan elektronik yang diperoleh dalam kapasitas sebagai seorang Nurse Menerapkan sikap menghormati hak klien untuk memperoleh informasi, memilih dan menentukan sendiri asuhan keperawatan & kesehatan yang diberikan Menjaga kerahasiaan dan keamanan informasi tertulis, verbal dan elektronik yang diperoleh dalam kapasitas sebagai seorang profesional

22 Praktik Legal Ahli Madya Ners Ners Spesialis Melakukan praktik keperawatan sesuai (Kewenangan perawat ahli madya) dengan peraturan perundangan Melakukan praktik keperawatan profesional sesuai (Kewenangan Nurse) dengan peraturan perundangan Melakukan praktik keperawatan profesional sesuai dengan peraturan perundangan termasuk area khusus praktik spesialis

23 Unit Kompetensi Jenjang Kualifikasi Pemberian Asuhan

24 Prinsip Pemberian Asuhan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Mampu menggunakan metode penyelesaian masalah sebagai pedoman dalam praktik Mampu menyelesaikan masalah serta pembuatan keputusan keperawatan berdasarkan pemikiran pendekatan sistem Menerapkan keterampilan berpikir kritis dan pendekatan sistem untuk penyelesaian masalah serta pembuatan keputusan keperawatan dalam konteks pemberian asuhan keperawatan spesialis

25 Prinsip Asuhan: Promosi Kesehatan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Mampu melakukan penyuluhan kesehatan dalam upaya meningkatkan pola hidup sehat dalam lingkungan yang sehat, menurunkan angka kesakitan dalam tim Mampu merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi promosi kesehatan, melalui kerjasama dengan sesama perawat, profesional lain serta kelompok masyarakat untuk mengurangi rasa sakit, meningkatkan gaya hidup dan lingkungan yang sehat Mengelola promosi kesehatan melalui kerjasama dengan sesama perawat, profesional lain kelompok masyarakat serta kelompok khusus tertentu untuk mengurangi rasa sakit, meningkatkan gaya hidup dan lingkungan yang sehat dalam area praktik

26 Prinsip Asuhan: Pengkajian Ahli Madya Ners Ners Spesialis Mengumpulkan data obyektif dan subyektif serta menyajikan informasi pasien untuk digunakan sbg bahan kajian asuhan kesehatan Mengidentifikasi penyimpangan data yang berpotensi terjadinya masalah kesehatan Melakukan pengkajian dengan sistematis dalam melengkapi data obyekyif dan subyektif yang akurat dan relevan Mengorganisasikan, mensintesis, menganalisis, menerjemahkan data hasil pengkajian dari berbagai sumber, untuk menegakkan diagnosis keperawatan dan menetapkan rencana asuhan keperawatan Mengumpulkan data obyektif dan subyektif yang akurat dan relevan yang dibutuhkan untuk praktik di area khusus melalui pengkajian kesehatan dan keperawatan yang sistematik, mengajukan permintaan pemeriksaan dan prosedur diagnostik yang diperbolehkan dalam lingkup praktik spesialis dan peraturan perundangan Mengorganisasikan, mensintesis, menganalisis, menerjemahkan data dari berbagai sumber untuk menegakkan diagnosis keperawatan dan menetapkan rencana asuhan Mampu mencatat, melaporkan data temuan secara akurat dan tepat waktu sesuai dengan standar praktik dan kebijakan pelayanan/asuhan kesehatan Mampu sharing data temuan secara akurat dan tepat waktu yang sesuai dengan standar praktik dan kebijakan pelayanan kesehatan Berbagi temuan dan mendokumentasikannya secara akurat dan tepat waktu sesuai dengan standar profesi dan kebijakan organisasi

27 Prinsip Asuhan: Perencanaan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Mampu menyiapkan rencana berdasarkan hasil pengkajian Menetapkan prioritas tindakan keperawatan bersama nurse Merumuskan rencana asuhan yang komprehensif dengan hasil asuhan yang teridentifikasi berdasarkan diagnosis keperawatan, hasil pengkajian keperawatan dan kesehatan, masukan dari anggota tim kesehatan lain, dan standar praktik Keperawatan Menetapkan prioritas asuhan melalui kolaborasi dengan tenaga kesehatan lain dan klien Memberikan informasi yang akurat kepada klien tentang rencana tindakan keperawatan yang menjadi tanggung jawabnya (anggota tim) Melibatkan penasehat atau pendamping dalam membuat keputusan, memberikan persetujuan, atau mengalami hambatan bahasa Melibatkan klien (atau keluarga) apabila memungkinkan, dalam rencana asuhan untuk menjamin klien mendapatkan informasi akurat, dapat dimengerti, sebagai dasar persetujuan asuhan yang diberikan Melibatkan seorang penasehat atau pendamping apabila klien, keluarga ataupemberi asuhan meminta dukungan atau memiliki keterbatasan kemampuan dalam membuat keputusan, memberikanpersetujuan, atau mengalami hambatan bahasa Melibatkan klien apabila memungkinkan, dalam rencana asuhan untuk menjamin klien mendapatkan informasi akurat, dapat dimengerti, sebagai dasar persetujuan asuhan yang diberikan Melibatkan seorang penasehat apabila klien, keluarga atau pemberi asuhan meminta dukungan atau memiliki keterbatasan kemampuan dalam membuat keputusan, memberikan persetujuan, atau mengalami hambatan bahasa

28 Prinsip Asuhan: Perencanaan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Berkoordinasi dengan nurse, mengkaji kembali dan merevisi rencana asuhan secara regular Mencatat rencana asuhan terkini secara akurat sesuai tanggung jawabnya Mengkaji kembali dan merevisi rencana asuhan secara reguler, jika diperlukan berkolaborasi dengan tim kesehatan lain dan Klien Menjaga kelangsungan rencana asuhan yang terkini, akurat dan catatan terkait Mengkaji kembali dan merevisi rencana asuhan secara reguler, apabila memungkinkan berkolaborasi dengan tim kesehatan lain dan klien Menjaga kelangsungan rencana asuhan yang terkini, akurat dan catatan terkait

29 Prinsip Asuhan: Implementasi Ahli Madya Ners Ners Spesialis Melaksanakan tindakan keperawatan mandiri yang direncanakan sesuai dengan standar asuhan keperawatan Melaksanakan serangkaian prosedur, treatment dan intervensi yang berada dalam lingkup praktik keperawatan bagi Nurse dan sesuai standar asuhan keperawatan Mendokumentasikan intervensi dan respon klien secara akurat dan tepat waktu Mengidentifikasi dan melaporkan situasi perubahan yang memperburuk kondisi pasien Melaksanakan prosedur bantuan hidup dasar pada situasi gawat darurat/bencana Merespon perubahan kondisi Klien yang tidak diharapkan secara cepat dan tepat Bertanggung jawab pengelolaan tim emergensi pada situasi gawat darurat/bencana sesuai dengan standar Pelayanan Keperawatan Melaksanakan serangkaian prosedur, treatment dan intervensi yang berada dalam lingkup praktik spesialis dan sesuai dengan standar praktik keperawatan spesialis Merespon situasi gawat darurat/ bencana secara cepat dan tepat, mengambil peran kepemimpinan dalam triage dan koordinasi asuhan klien sesuai kebutuhan asuhan khusus

30 Prinsip Asuhan: Evaluasi Ahli Madya Ners Ners Spesialis Memonitor dan mendokumentasikan kemajuan hasil intervensi yang diharapkan secara akurat dan lengkap Memberikan kontribusi kepada tim dalam evaluasi kemajuan terhadap hasil/pencapaian yang ditargetkan Memberikan kontribusi data evaluasi dan saran perbaikan terhadap rencana asuhan kepada nurse Mengevaluasi kemajuan hasil asuhan terhadap pencapaian yang ditargetkan, dengan melibatkan klien, keluarga dan/atau pemberi pelayanan/asuhan, serta anggota tim kesehatan lain Menggunakan data evaluasi dari berbagai macam sumber untuk modifikasi rencana asuhan Menggunakan data evaluasi untuk memodifikasi rencana asuhan

31 Prinsip Asuhan: Komunikasi Terapeutik-Hubungan Interpersonal Ahli Madya Ners Ners Spesialis Mengkomunikasikan secara jelas, konsisten dan akurat informasi baik verbal, tertulis maupun elektronik, sesuai tanggung jawabnya Berinteraksi pada Klien, Keluarga dan teman sejawat dengan memperhatikan norma, etik serta budaya Menyelesaikan konflik dengan pendekatan manajemen Keperawatan serta memperhatikan perilaku organisasi Mengkomunikasikan secara jelas, konsisten dan akurat informasi baik verbal, tertulis maupun elektronik, sesuai tanggung jawabnya profesionalnya Berinteraksi dengan cara menghargai dan menghormati budaya klien,keluarga, dan/atau pemberi pelayanan/asuhan dari berbagai latar belakang budaya Mengkomunikasikan dan berbagi informasi yang relevan, mencakup pandangan klien, keluarga dan/atau pemberi pelayanan/asuhan dengan anggota tim kesehatan lain yang terlibat dalam pemberian pelayanan/asuhan kesehatan

32 Unit Kompetensi Jenjang Kualifikasi Kepemimpinan Dan Manajemen Dalam Pengelolaan Pelayanan Keperawatan

33 Kepemimpinan dan Manajemen Keperawatan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Memberikan kontribusi untuk menciptakan lingkungan kerja yang positif Memahami kebutuhan pendekatan dan berbagai gaya kepemimpinan dalam situasi yang berbeda Memahami manajemen penanganan konflik yang disesuaikan mekanisme organisasi khususnya kode etik Perawat Memberikan advokasi dan bertindak untuk menciptakan lingkungan kerja yang Positif Menyesuaikan pendekatan dan gaya kepemimpinan dalam situasi yang berbeda Menyelesaikan konflik dengan pendekatan manajemen Keperawatan serta memperhatikan perilaku organisasi Memberikan advokasi dan berbertindak dalam rentang kendalinya untuk menciptakan lingkungan keja yang positif Menyesuaikan pendekatan dan gaya kepemimpinan dalam situasi khusus di area praktik spesialis Menghadapi konflik dengan cara yang bijaksana, menggunakan ketrampilan komunikasi yang efektif dan mekanisma yang ada untuk mencapai solusi

34 Pelayanan/asuhan Keperawatan Interprofesional Ahli Madya Ners Ners Spesialis Memahami dan menghargai peran, pengetahuan dan ketrampilan anggota tim kesehatan yang berkaitan dengan tanggung jawabnya. Bekerjasama untuk mempertahankan kerja tim multi dispilin secara efektif. Berkolaborasi dengan tim sejawat, ataupun nakes lainnya guna meningkatkan kualitas pelayanan keperawatan Menggunakan pengetahuan tentang praktik kerja inter dan intra professional yang efektif Berkolaborasi dengan professional kesehatan lain untuk meningkatkan pelayanan keperawatan dan kesehatan yang diberikan dalam area khusus. Berkontribusi terhadap pengambil keputusan (tim inter-profesional Merujuk klien kepada nurse untuk menjamin klien mendapatkan intervensi pelay askep yang baik Memaparkan dan mendukung pandangan klien, keluarga, dan/atau pemberi pelayanan/asuhan selama pembuatan keputusan oleh tim inter professional Menerima rujukan untuk memastikan klien mendapatkan intervensi terbaik yang tersedia Memaparkan pandangan klien, keluarga, dan/atau pemberi pelayanan dalam pembuatan keputusan oleh tim inter profesional dan membantu dalam menegosiasikan keputusan yang disepakati Bersama Merujuk klien dan menerima rujukan dari pemberi pelayanan kesehatan lain untuk menjamin klien mendapatan intervensi terbaik yang tersedia

35 Delegasi-Supervisi Ahli Madya Ners Ners Spesialis Menerima kegiatan yang didelegasikan sesuai dengan ruang lingkup tanggung jawabnya Memberikan umpan balik kepada orang yang mendelegasikan/ menugaskan kegiatan Mempertahankan akuntabilitas terhadap hasil kegiatan yang didelegasikan Memberikan dan atau menerima pendelegasian selama proses Pelayanan Asuhan Keperawatan Memonitor dan menggunakan serangkaian strategi pendukung termasuk precepting ketika pengawasan dan/atau monitoring asuhan didelegasikan Mempertahankan akuntabilitas dan tanggung jawab kepada Tim Pelayanan Asuhan Keperawatan Mendelegasikan kepada orang lain, kegiatan sesuai dengan kemampuan, tingkat persiapan, keahlian dan lingkup praktik legal, Menerima kegiatan yang didelegasikan sesuai dengan tingkat keahliannya dan lingkup praktik legal Memonitor dan menggunakan serangkaian strategi pendukung termasuk precepting dan mentoring ketika pengawasan dan/atau monitoring asuhan didelegasikan Mempertahankan akuntabilitas dan tanggung jawab saat mendelegasikan aspek asuhan kepada orang lain

36 Keselamatan Lingkungan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Mengidentifikasi dan melaporkan situasi yg dapat membahayakan keselamatan klien & lingkungannya Mempertahankan lingkungan Pelayanan Askep yang menjaga Kesehatan dan keselamatan kerja Menyimpan bahan-bahan pengobatan dg memperhatikan keamanan dan keselamatan Memberikan dan mencatat obat sesuai dengan yang didelegasikan Melakukan prosedur pencegahan infeksi Memberikan kontribusi terhadap pengembangan panduan dan kebijakan yang berkaitan dengan pendelegasian tanggung jawab klinik. Memberikan kontribusi terhadap pengembangan panduan dan kebijakan yang berkaitan dengan pendelegasian tanggung jawab klinik yang khusus pada praktik spesialis. Menggunakan alat pengkajian yang tepat untuk mengidentifikasi risiko actual dan potensial terhadap keselamatan dan melaporkan kepada pihak yang berwenang. Mengambil tindakan segera dengan menggunakan strategi manajemen risiko, peningkatan kualitas untuk menciptakan dan menjaga lingkungan asuhan yang aman dan memenuhi peraturan nasional, persyaratan keselamatan dan kesehatan tempat kerja, serta kebijakan dan prosedur. Menjamin keamanan dan ketepatan penyimpanan, pemberian dan pencatatan bahan-bahan pengobatan Memberikan obat, mencatat, mengkaji efek samping dan mengukur dosis yang sesuai dengan resep yang ditetapkan Memberikan obat termasuk dosis yang tepat, cara, frekuensi, berdasarkan pengetahuan yang akurat tentang efek farmakologis, karakteristik klien dan terapi yang disetujui, sesuai dengan resep yang ditetapkan Memenuhi prosedur pencegahan infeksi dan mencegah terjadinya pelanggaran dalam praktik yang dilakukan para praktisi Lain

37 Unit Kompetensi Jenjang Kualifikasi Pengembangan Kualitas Personal Dan Professional

38 Pengembangan Profesi Ahli Madya Ners Ners Spesialis Berperan serta aktif dalam melakukan tindakan penanggulangan bencana. Menerapkan standar profesi selama pelayanan askep sesuai tanggung jawab perawat Meningkatkan dan mempertahankan citra keperawatan yang positif Bertindak sebagai role model bagi mahasiswa keperawatan dan Lingkungannya Bertindak sebagai sumber informasi bagi mahasiswa keperawatan dan lingkungannya sesuai tanggung jawabnya Mengetahui tanggung jawab dan prosedur yang harus diikuti pada saat dinyatakan terjadi bencana Meningkatkan deseminasi, penggunaan, monitoring dan penelaahan standar profesi serta pedoman praktik terbaik Bertindak sebagai role model bagi mahasiswa dan dalam tim pemberi asuhan Bertindak sebagai nara sumber bagi mahasiswa, anggota tim kesehatan lain dan masyarakat Mengidentifikasi dan erencanakan langkah-langkah khusus yang diperlukan untuk menangani klien di area praktik khusus dalam kondisi bencana Meningkatkan deseminasi, penggunaan, monitoring, penelaahan standar profesi spesialis dan pedoman praktik terbaik, serta berpartisipasi dalam mengembangkan dan menyesuaikan standar dalam kontek praktik Meningkatkan praktik keperawatan spesialis sebagai bagian esensial dari pemberian pelayanan kesehatan Bertindak sebagai model peran yang efektif bagi mahasiswa dan dalam tim pemberi asuhan Bertindak sebagai nara sumber di area spesialis bagi mahasiswa, anggota tim kesehatan lain, perencana kesehatan dan masyarakat

39 Pengembangan Profesi Ahli Madya Ners Ners Spesialis Memanfaatkan hasil penelitian sebagai dasar melakukan tindakan keperawatan Mengenali lingkungan praktik dan literatur keperawatan untuk mengidentifikasi kecenderungan (trend) dan issu yang muncul Berperan serta dalam kegiatan advokasi melalui organisasi profesi untuk mempengaruhi kebijakan pelayanan/asuhan kesehatan Melaksanakan penelitian dalam memberikan kontribusi pada pengembangan keperawatan dan menggunakan hasil penelitian sebagai alat untuk meningkatkan standar asuhan Menganalisa lingkungan praktik dan literatur keperawatan untuk mengidentifikasi kecenderungan (trend) dan issu yang muncul Ikut serta dalam kegiatan advokasi melalui organisasi profesi untuk mempengaruhi kebijakan pelayanan/asuhan kesehatan Memberikan kontribusi dalam pengembangan pengetahuan dan praktik keperawatan klinis spesialis melalui identifikasi dan pelaksanaan penelitian sesuai kebutuhan Memberikan advokasi dan berpartisipasi untuk mendapatkan pengakuan pimpinan, hukum dan masyarakat terhadap kualifikasi spesialis, perlindungan hak sebagai perawai spesialis dan lingkup praktik terkait Mengamati lingkungan praktik dan literature keperawatan spesialis untuk mengidentifikasi kecenderungan (trend) dan issu yang muncul Ikut serta dalam kegiatan advokasi melalui organisasi profesi untuk mempengaruhi kebijakan pelayanan kesehatan dan sosial serta pemberian pelayanan di area spesialisnya

40 Peningkatan Kualitas Ahli Madya Ners Ners Spesialis Melaksanakan kegiatan pengembangan keprofesian berkelanjutan bagi dirinya Berperan serta dalam peningkatan kualitas dan prosedur penjaminan mutu Mengikuti pedoman praktik terbaik dan berdasarkan pembuktian (evidence-based) dalam melakukan praktik keperawatan Bepartisipasi dalam kegiatan peningkatan kualitas dan penjaminan mutu Menggunakan dan berkontribusi dalam penelitian untuk memperoleh pembuktian guna praktik yang aman, efektif dan efesien, di area spesialisasinya Melakukan telaah secara sistematik untuk meningkatkan kepuasan dan hasil asuhan sesuai area spesialisnya

41 Pendidikan Berkelanjutan Ahli Madya Ners Ners Spesialis Melakukan kajian secara teratur tentang praktik yang dilaksanakannya dengan cara refleksi dan peer review Bertanggung jawab untuk belajar seumur hidup, pengembangan profesional dan meningkatkan kompetensi yang dimilikinya Belajar bersama orang lain untuk memberikan kontribusi terhadap asuhan keperawatan Melakukan kajian secara teratur tentang praktik yang dilaksanakannya dengan cara refleksi, telaah kritis, dan evaluasi serta peer review Belajar bersama orang lain untuk memberikan kontribusi terhadap pelayanan kesehatan Memikul tanggung jawab untuk belajar seumur hidup, pengembangan profesional dan mempertahankan kompetensi yang dimilikinya Berpartisipasi dalam proses belajar mengajar pada bidang keilmuan yang sama maupun multidisiplin

42 Kompetensi Uji Kompetensi Kompeten

43 Uji Kompetensi Suatu proses untuk mengukur pengetahuan, keterampilan, dan sikap, sesuai dengan standar profesi guna memberikan jaminan bahwa Perawat mampu melaksanakan peran profesinya secara aman dan efektif di masyarakat suatu proses untuk mendapatkan pengakuan terhadap kompetensi yang dimiliki oleh seorang tenaga kesehatan dalam menjalankan profesinya dengan cara mengukur pengetahuan, keterampilan dan sikap tenaga kesehatan sesuai dengan standar profesinya

44 Tujuan Uji Kompetensi Menegakkan akuntabilitas professional perawat; Menegakkan standar dan etik profesi dalam praktek; Cross check terhadap kompetensi lulusan suatu institusi pendidikan; Melindungi kepercayaan masyarakat terhadap profesi perawat; Uji kompetensi ditujukan untuk menjamin lulusan pendidikan tinggi kesehatan yang kompeten dan terstandar secara nasional; Mempertahankan mutu pelayanan kesehatan; Memberikan perlindungan kepada pasien atau klien dan masyarakat; Memberikan kepastian hukum kepada masyarakat dan tenaga kesehatan.

45 Dasar Hukum Uji Kompetensi Perawat Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009, tentang Kesehatan; Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; Peraturan Pemerintah No. 32 tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan; Peraturan Menteri Kesehatan Nomor HK.02.02/Menkes/148/2010 tentang Ijin dan Penyelenggaraan Praktik Perawat; Undang-Undang Nomor 12 tahun 2012, tentang Pendidikan Tinggi; Peraturan Presiden Nomor 8 tahun 2012, tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia; Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 tahun 2013 tentang Registrasi Tenaga Kesehatan; Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1796/Menkes/Per/VIII/2011 tentang Registrasi Tenaga Kesehatan; Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor317/MENKES/PER/III/ 2010 tentang Pendayagunaan Tenaga KesehatanWarga Negara Asing di Indonesia; Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1996 Nomor 49,Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3637)

46 4 Prinsip Uji Kompetensi (Majelis Tenaga Kesehatan Indonesia/MTKI) Terstandar, yaitu Pelaksanaan uji kompetensi harus menggunakan standar nasional, yang terdiri dari penguji, materi, lokasi uji kompetensi, penilaian hasil, dan penetapan hasil; Adil, yakni Semua peserta uji kompetensi harus diperlakukan sama dan tidak boleh ada diskriminasi; Valid, yaitu Uji kompetensi menggunakan perangkat Uji yang sudah diuji validitasnya serta hasil uji harus valid; Reliable, yakni Kompetensi yang diujikan harus sesuai standar dan memperhatikan kesesuaian antara materi dengan profesi yang diuji.

KOMPETENSI NERS BERBASIS. KERANGKA KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA Indonesian Qualification Framework

KOMPETENSI NERS BERBASIS. KERANGKA KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA Indonesian Qualification Framework KOMPETENSI NERS BERBASIS KERANGKA KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA Indonesian Qualification Framework PARAMETER DESKRIPTOR Unsur-unsur Deskripsi DESKRIPTOR JENJANG KUALIFIKASI Ners (LEVEL 7) a Mampu melakukan.
