TESIS PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TESIS PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU"

Transkripsi

1 TESIS PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU (Studi Pada Guru-Guru SMUN 02 Baucau Timor Leste ) LUIS APARICIO GUTERRES NIM : PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI MANAJEMEN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015 i

2 PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU (Studi Pada Guru-Guru SMUN 02 Baucau Timor Leste) Tesis untuk memperoleh gelar Magister Pada Program Magister, Program Studi Manajemen Program Pascasarjana Universitas Udayana LUIS APARICIO GUTERRES NIM : PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI MANAJEMEN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2015 ii

3 Lembar Pengesahan Tesis Ini Telah Disetujui Tanggal Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping Prof. Dr. I Wayan Gede Supartha,SE,SU. NIP. Dr. Made Subudi,SE,MSi. NIP. Mengetahui, Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana Ketua Program Studi Magister Manajemen Program Pascasarjana Universitas Udayana Prof. Dr. dr. A.A. Raka Sudewi, Sp.S(K) NIP Dr. Desak Ketut Sintaasih, SE.,M.Si NIP iii

4 Tesis ini Telah Diuji pada Tanggal 14 Agustus 2015 Panitia Penguji Tesis Berdasarkan SK Rektor Universitas Udayana No : 2452/UN14.4/HK/2015, Tanggal 27 Juli 2015 Ketua : Prof. Dr. I Wayan Gede Supartha, SE., SU Anggota : 1. Dr. Made Subudi, SE.,M.,Si 2. Prof. Dr. NW Sri Suprapti, SE.,M.,Si 3. Dr. I Gede Riana, SE., MM 4. Dr. Putu Saroyini Piartini. SE., MM., Ak. iv

5 SUR AT PERNYATAA N BEBAS PLAGIAT Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Luis Aparicio Guterres NIM : Program Studi : Magister Manajemen Judul Tesis : Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru ( Studi pada SMUN 02 Baucau Timor Leste. Dengan ini menyatakan bahwa karya ilmiah tesis ini bebas dari plagiat. Apabila di kemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ilmiah ini, maka Saya, bersedia menerima sanksi sesuai Peraturan Mendiknas RI No. 17 Tahun 2010 serta peraturan perundang-undang yang berlaku. Denpasar, ( Luis Aparicio Guterres ) v

6 UCAPAN TERIMA KASIH Pertama-tama penulis memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa kare hanya atas karunianyalah, tesis ini dapat diselesaikan. Pada kesempatan ini perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada bapak Prof. Dr. I Wayan Gede Supartha, SE., SU, sebagai pembimbing utama yang dengan penuh perhatian telah memberikan dorongan, semangat, bimbingan dan saran selama penulis mengikuti Program Magister Manajemen, khususnya dalam penyelesaian tesis ini. Terima kasih sebesar-besarnya pula penulis sampaikan kepada bapak Dr.Made Subudi,SE.,M.Si sebagai Pembimbing Pendamping yang dengan penuh perhatian dan kesabaran telah memberikan bimbingan dan saran kepada penulis. Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya juga penulis sampaikan kepada Rektor Universitas Udayana atas kesempatan dan fasilitas yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan Program Magister di Universitas Udayana. Ucapan terima kasih ini juga ditunjukan kepada Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana yang dijabat oleh Prof.Dr.dr.A.A. Raka Sudewi, Sp.S (K) atas kesempdan atan yang diberikan kepada penulis untuk menjadi mahasiswa Program Magister pada Program Pascasarjana Universitas Udayana. Tidak lupa pula penulis ucapkan terimakasih kepada Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Udayana atas ijin yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti pendidikan Program Magister. Pada kesempatan ini penulis juga menyampaikan rasa terima kasih kepada ibu Dr. Desak Ketut Sintaasih, SE.,M.Si sebagai Ketua Program MM Unud. Ungkapan terima kasih penulis sampaikan pula kepada para penguji tesis, yaitu bapak Prof.Dr.I Wayan Supartha.,SE.,SU, Dr. Made Subudi, SE.,M.Si, Prof Dr.NW.Sri Suprapti, SE.,M.,SI, Dr. I.Gede Riana, SE.,MM. Dan Dr. Ni Putu Saroyini P,SE.Ak,MM yang telah memberikan masukan, saran, sanggahan dan koreksi sehinga tessis ini dapat terwujud seperti ini. vi

7 Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih disertai penghargaan kepada seluruh guru-guru yang telah membimbing penulis, mulai dari sekolah dasar sampai perguruan tinggi. Juga penulis ucapkan terima kasih kepada ayah dan ibu (almarhum dan almarhumah) yang telah mengasuh dan membesarkan penulis, memberikan dasar-dasar berpikir logik dan suasana demokratis, sehingga tercipta lahan yang baik untuk berkembangnya kreativitas. Akhirnya penulis sampaikan terimakasih kepada isteri tercinta serta keenam anak-anak tersayang yang dengan penuh pengorbanan telah memberikan kepada penulis kesempatan untuk lebih berkonsentrasi menyelesaikan tesis ini. Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa selalu melimpahkan rahmatnya kepada semua pihak yang telah membantu pelaksanaan dan penyelesaian tesis ini. Denpasar, Agustus 2015 Penulis vii

8 ABSTRAK Sumber daya manusia merupakan salah satu sumber daya yang ada dalam suatu perusahaan/organisasi disamping sumber daya yang lain organisasi. Pada dasarnya sebuah organisasi tidak hanya mengharapkan sumber daya manusia yang cakap dan terampil, tetapi lebih penting lagi mengharapkan karyawannya bekerja dengan giat dan berkeinginan untuk mencapai hasil kerja yang optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini dilakukan di Sekolah Menengah Umum Negeri 02 Baucau- Timor Leste. Menggunakan sampel sebanyak 58 orang guru, data dikumukan dengan menggunakan kuesioner dan interview. Terdapat dua jenis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data kualitatif dan kuantitatif, baik berasal dari sumber primer dan sekunder. Data yang telah terkumpul dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif dan analisis regresi berganda. Berdasarkan hasil perhitungan analisis Regresi didapat kesimpulan, besarnya pengaruh gaya kepemimpinan ( X1 ) terhadap kinerja guru (Y) 0,571. Besarnya pengaruh motivasi yang secara langsung terhadap kinerja karyawan (Y) adalah 0,313. Besarnya pengaruh gaya kepemimpinan (X1) dan motivasi (X2) berpengaruh secara bersama-sama sebesar 73,5 persen sementara sisanya 26,5 persen dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Kata kunci : Gaya Kepemimpinan, Motivasi, dan Kinerja Karyawan. viii

9 ABSTRACT Human resources is one of the resources that exist within a organization in addition to other resources of the organization. Basically, an organization not only expect skilled human resources and skilled, but more importantly it expects its employees to work with enterprising and willing to achieve optimal results. This study aims to examine and analyze the influence of leadership style and work motivation on employee performance. This study was conducted in 02 State Public High School Baucau-Timor Leste. Using a sample of 58 teachers, the data collected using questionnaires and interviews. There are two types of data used in this study is qualitative and quantitative data, both derived from primary and secondary sources. The collected data were analyzed using descriptive analysis and multiple regression analysis. Based on regression analysis of the calculation results obtained conclusion, the influence of leadership style (X1) on teacher performance (Y) The amount of motivation that directly influence on employee performance (Y) is 0,313. The magnitude of the effect of leadership style (X1) and motivation (X2) effect jointly by 73.5 percent while the remaining 26.5 percent is explained by other variables not included in this study. Keyword: Style Leadership, Motivation and Performance Employees. ix

10 DAFTAR ISI SAMPUL DEPAN.. i PERSYARATAN GELAR. ii LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING. iii PENETAPAN PANITIA PENGUJI. iv PERNYATAAN ORISINALITAS TESIS v UCAPAN TERIMA KASIH. vi ABSTRAK.. vii ABSTRACT. viii DAFTAR ISI.. ix DAFTAR TABEL. x DAFTAR GAMBAR. xi DAFTAR LAMPIRAN.. BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian. 10 BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kepuasan kerja Pengertian Kepuasan Kerja Faktor-Faktor Kepuasan Kerja Komitmen Organisasional Difinisi Komitmen Organisasional Dimensi Komitmen Organisasional Keadilan organisasional Pengertian Keadilan Organisasional Unsur Unsur Keadilan Organisasional 23 BAB III KERANGKA BERPIKIR, KONSEPTUAL, DAN HIPOTESIS PENELITIAN 3.1 Kerangka Pikir dan Konseptual Hipotesi Penelitian. 25 BAB IV METODE PENELITIAN 4.1 Rancangan Dan Ruang Lingkup Penelitian Variabel Penelitian Pengumpulan Data Instrumen Penelitian.. 32 x

11 4.5 Uji Validitas dan Reliabilitas Metode Analisis Data.. 34 BAB V. HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1 Gambaran Umum Sejarah Singkat Struktur Organisasi Hasil Analisis Karakteristik Responden Deskripsi Variabel Penelitian Path Analysis Hasil Pengujian Hipotesis Pembahasan Hasil Penelitian Pengaruh keadilan distributif terhadap kepuasan kerja Pengaruh Keadilan Procedural Terhadap Kepuasan Kerja Pengaruh Keadilan Interaksional Terhadap Kepuasan Kerja Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Komitmen Organasisional Implikasi Penelitian.. 59 BAB VI. SIMPULAN DAN SARAN 6.1 Simpulan Saran Saran.. 61 DAFTAR PUSTAKA 63 LAMPIRAN 66 xi

12 DAFTAR TABEL No. Nama Tabel Hal xii

13 DAFTAR GAMBAR No Gambar Halaman 3.1 Kerangka Konseptual Penelitian Diagram Alur Model Penelitian Model Diagram Analisis Jalur Struktur Organisasi Polícia Nacional de Timor-Leste Model Jalur Penelitian 57 xiii

14 DAFTAR LAMPIRAN No Lampiran Halaman 1 Ijin Penelitian 66 2 Kuesioner 67 3 Struktur Organisasi 72 4 Klarifikasi Kepala sekolah 73 5 Distribusi Frekuensi Variabel 74 6 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda 77 7 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen 81 8 Gambar-gambar sekolah 96 9 xiv

PENGARUH KOMPENSASI TERHADA MOTIVASI DAN KINERJA PEGAWAI ADMINISTRASI DI DINAS PENDIDIKAN DISTRIK BAUCAU TIMOR LESTE

PENGARUH KOMPENSASI TERHADA MOTIVASI DAN KINERJA PEGAWAI ADMINISTRASI DI DINAS PENDIDIKAN DISTRIK BAUCAU TIMOR LESTE TESIS PENGARUH KOMPENSASI TERHADA MOTIVASI DAN KINERJA PEGAWAI ADMINISTRASI DI DINAS PENDIDIKAN DISTRIK BAUCAU TIMOR LESTE ( Study Pada Dinas PendidikanDistrik Baucau Timor Leste) JULIAO FREITAS GUSMAO
